• Tidak ada hasil yang ditemukan

PARTISIPASI MASYARAKAT SAMIN DALAM MENDUKUNG PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA (Studi di Desa Baturejo Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati Jawa Tengah)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PARTISIPASI MASYARAKAT SAMIN DALAM MENDUKUNG PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA (Studi di Desa Baturejo Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati Jawa Tengah)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PARTISIPASI MASYARAKAT SAMIN DALAM MENDUKUNG

PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA (Studi di Desa Baturejo

Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati Jawa Tengah)

Oleh: ASRIFAH (01230115)

Government Science

Dibuat: 2007-01-29 , dengan 3 file(s).

Keywords: Masyarakat Samin, Partisipasi Masyarakat

Masyarakat Samin merupakan salah satu sosiologi masyarakat di Indonesia yang memiliki semangat tradisional yang cukup kuat. Sebagai masyarakat yang memiliki sejarah perlawanan dengan tokohnya bernama Samin Surontika, masyarakat Samin sangat dikenal sebagai karakter masyarakat yang sangat tertutup. Hal tersebut dilatari oleh kebudayaan dan keyakinan

masyarakat yang menganut salah satu kepercayaan Jawa Kuno. Sehingga dalam kesadaran masyarakat Samin, peran pemimpin kultural mereka akan menjadi hal yang sangat berpengaruh bagi dinamika sosial politik masyarakat.

Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Dan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling.

Adapun hasil dari penelitian tentang partisipasi masyarakat Samin dalam mendukung penyelenggaraan pemerintahan di Desa Baturejo Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati Jawa Tengah, penulis membaginya menjadi 6 (enam) bidang, yakni: Bidang Pemerintahan; Bidang Lingkungan; Bidang Keagamaan; Bidang Pendidikan; Bidang Kebudayaan dan Bidang

Perekonomian. Keenam bidang tersebut memiliki pengaruh bagi penyelenggaraan pemerintahan desa Baturejo.

Kesimpulan pada penelitian tentang partisipasi masyarakat Samin dalam mendukung penyelenggaraan pemerintahan di Desa Baturejo Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati Jawa Tengah adalah: pertama, di Bidang Pemerintahan, masyarakat Samin terkenal dengan keteraturan sosialnya. Walaupun pemerintahan desa Baturejo tidak memiliki sistem pemerintahan yang jelas, namun masyarakat dengan sendirinya masih menjaga keteraturan dan tetap menghargai,

menghormati dan taat kepada pemerintahan desa. Selain itu, masyarakat Samin taat membayar pajak, tetapi dengan syarat istilah pajak diganti dengan nama urunan hasil panen sebagai alih-alih pajak. Kedua, di Bidang Lingkungan, masyarakat Samin memiliki pandangan yang sangat positif terhadap lingkungan, dengan demikian kekayaan alam desa Baturejo tetap akan terjaga. Ketiga, di Bidang Keagamaan, Saminisme tidak membeda-bedakan agama. Dengan demikian sikap saling hormat menghormati antara pemeluk agama akan tercipta dan konflik antar agama akan terhindari. Keempat, di Bidang Pendidikan, mayoritas masyarakat Samin yang tinggal di desa Baturejo langsung atau tidak langsung akan mempengaruhi pola kehidupan mereka secara menyeluruh, terutama berkaitan dengan sosial ekonomi mereka. Kelima, di Bidang Kebudayaan, masyarakat Samin memiliki tata cara sendiri dalam hal perkawinan dan kematian. Adat

(2)

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian ini, pembinaan Kepala PAUD terhadap disiplin guru dalam perencanaan pembelajaran, pembinaan Kepala PAUD yang merupakan salah satu persiapan menyusun

Hasil Pengujian Struktur Mikro pada Hammer Crusher Pada pengujian metalografi dari material hammer crusher yang belum mendapat perlakuan panas, didapatkan struktur mikro material

Bersama Entry Form yang telah terisi lengkap kirimkan desain poster dalam format JPEG, file tidak lebih dari 1280 x 1024 pixels , melalui email

Kuesioner yang peneliti gunakan untuk variabel Kepatuhan Wajib Pajak, Kesadaran Wajib Pajak dan Kualitas Pelayanan yaitu menggunakan kuesioner Pratiwi dan Setiawan

Variabel terikat pada penelitian ini yaitu Gross Domestic Product (GDP) dengan satuan (USD) adalah total moneter atau nilai pasar dari semua barang jadi dan

Pekerjaan luar – Pekerjaan lain yang dilakukan selepas waktu kerja Haemonetics boleh menimbulkan konflik kepentingan jika pekerjaan itu memberikan kesan yang negatif

Peraturan Bupati Lombok Barat Nomor 13 Tahun 2012 tentang Pelimpahan sebagian kewenangan di bidang Perizinan kepada Kepala Badan Penanaman Modal dan Pelayanan

Mengikuti ketentuan protokol perjalanan yang ditetapkan oleh Pemerintah bagi peserta seleksi yang berasal dari wilayah yang berbeda dengan lokasi ujian.. Tidak