• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN KENAIKAN SUHU TUBUH DENGAN DEFISIT NEUROLOGIS PADA PASIEN STROKE ISKEMIK Hubungan Kenaikan Suhu Tubuh dengan Defisit Neurologis Pada Pasien Stroke Iskemik.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN KENAIKAN SUHU TUBUH DENGAN DEFISIT NEUROLOGIS PADA PASIEN STROKE ISKEMIK Hubungan Kenaikan Suhu Tubuh dengan Defisit Neurologis Pada Pasien Stroke Iskemik."

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

i

HUBUNGAN KENAIKAN SUHU TUBUH DENGAN DEFISIT NEUROLOGIS PADA PASIEN STROKE ISKEMIK

Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

INDAH RIYANSA PUTRI J 500 130 046

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UMUM

(2)
(3)
(4)

iv

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Alloh subhanahu wata’ala Tuhan seluruh alam atas segala karunia dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Hubungan Kenaikan Suhu Tubuh dengan Defisit Neurologis Pada Pasien Stroke Iskemik”. Penulis memuji, memohon pertolongan, dan meminta ampun kepada-Nya.

Atasbantuan dan bimbingan dari berbagai pihak sehingga dapat terselesaikan penulisan skripsi ini,penulis ingin menyampaikanterima kasih kepada :

1. DR. Dr. EM Sutrisna, M.Kes., selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Erna Herawati, Sp.K.J., selaku Kepala Biro Skripsi Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Dr. Iwan Setiawan, Sp.S, M.Kes.,selaku dosen pembimbing utama skripsi yang telah memberikan waktu, pengarahan, bimbingan, saran, serta motivasi bagi penulis.

4. Dr. Iin Novita Nurhidayati Mahmuda, Sp.PD, M.Sc., selaku ketua penguji yang telah memberikan waktu dan saran dalam penyusunan skripsi ini.

5. Dr. Ratih Pramuningtyas, Sp.K.K., selaku anggota penguji yang telah memberikan waktudan saran dalam penyusunan skripsi ini.

6. Seluruh Staf Bagian Diklit dan Rekam Medis yang telah banyak membantu dalam pengambilan data.

7. Seluruh dosen Fakultas Kedokteran Universitas Muhamadiyah Surakarta. 8. BapakJono Riyanto, IbuBekti Sayektidan adik-adik saya yang tersayang Pantes

Irsa Mahendriyansa Putra dan Desi Amanah Ramadanti yang telah memberikan begitu banyak dukungan dari semua sisi.

9. Purnama Parulian Siahaan yang telah memberikan begitu banyak dukungan dan semangat dalam penyelesaian penelitian ini.

(5)

v

11.Teman-teman skripsi saya Puput Agus, Farah Mila, Nurul Hidayah, Ellya Afiani, Dyah Resti yang telah membantu dan memberikan dukungan dalam penyelesaian penelitian ini.

12.Teman-teman Skill Lab dan Tutorial Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta

13.Teman-teman Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta

angakatan 2013, khususnya yang sudah membantu banyak dalam penyusunanskripsi ini serta semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

14.Teman-teman lainnya yang selalu ada dan membantu menyelesaikan tugas yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan skripsi ini masih sangat jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran di masa mendatang untuk peningkatan karya ini. Semoga karya sederhana ini bermanfaat.

Surakarta, 9 Januari 2017

(6)

vi DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR GAMBAR ... viii

DAFTAR TABEL ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ...x

BAB I PENDAHULUAN ...1

A. Latar Belakang ...1

B. Rumusan Masalah ...3

C. Tujuan Penelitian ...3

D. Manfaat Penelitian ...3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...5

A. Landasan Teori ...5

1. Stroke Iskemik ...5

2. Suhu Tubuh ...16

3. Defisit neurologis ...20

B. Kerangka Teori ...23

C. Kerangka Konsep ...24

BAB III METODE PENELITIAN ...25

A. Desain Penelitian ...25

B. Tempat dan Waktu Penelitian ...25

C. Populasi Penelitian ...25

D. Sampel dan Teknik Sampling ...25

E. Estimasi Besar Sampel ...25

F. Identifikasi Variabel Penelitian ...26

G. Kriteria Restriksi ...26

H. Definisi Operasional ...27

I. Instrument Penelitian ...28

J. Rencana Analisis Data ...28

K. Rancangan Penelitian ...29

(7)

vii

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ...31

A. Hasil Penelitian ...31

B. Pembahasan ...33

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ...37

A. Kesimpulan ...37

B. Saran ...37

(8)

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Mekanisme kenaikan suhu tubuh ... 19

Gambar 2. Kerangka Teori ... 24

Gambar 3. Kerangka Konsep ... 25

(9)

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Alogaritma Stroke Gajah Mada ... 14

Tabel 2. Jadwal Penelitian ... 31

Tabel 3. Karakteristik subjek penelitian ... 32

(10)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.Surat Kelaikan Etik ... 43

Lampiran 2.Surat Ijin Penelitian ... 44

Lampiran 3.Surat Selesai Penelitian ... 46

Lampiran 4. Lembar Persetujuan Pasien ... 48

Lampiran 5. Formulir Persetujuan Tertulis ... 49

Lampiran 6. Formulir Data Pasien Stroke ... 50

Lampiran 7. Worksheet NIHSS ... 52

Lampiran 8. Data Penelitian ... 55

(11)

xi

DAFTAR SINGKATAN

ADO = Aliran Darah Otak ATP = Adenosin Tripospat

CPP = Cerebral perfusion pressure

CVC = Central Venous Catheter

DNA = Deoxyribonucleic Acid

NIHSS = National Institutes of Health Stroke Scale

TIA = Transient Ischemic Attack

TIK = Tekanan Intrakranial TNF-α = Tumor Necrotic Factor-α

RND = Reversible Ischemic Neurological Deficit

rt-PA = recombinant tissue plasminogen activator

LDL = Low-density lipoprotein

ROS = reactive oxygen species

PGE2 = Prostaglandin E2

NMDA = N-Methyl-D-aspartate

Ins P3 = Iinositol P3 IL-10 = Interleukin-10

IL-1 = Interleukin-1

IL-1β = Interleukin-

IL-6 = Interleukin-6

IL-8 = Interleukin-8

ICAM-1 = Intracellular Adhesion Molecule-1

(12)

xii

HUBUNGAN KENAIKAN SUHU TUBUH DENGAN DEFISIT NEUROLOGIS PADA PASIEN STROKE ISKEMIK

Indah Riyansa Putri, Iwan Setiawan

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah, Surakarta.

Abstrak

Latar belakang: Stroke merupakan suatu penyakit pada otak dengan manifestasi klinis gangguan fungsi saraf lokal maupun global yang timbul dari gangguan peredaran darah otak, yang dapat menyebabkan defisit neurologis mendadak dan merupakan akibat dari iskemia atau hemoragi sirkulasi saraf otak. Faktor penyebab defisit neurologis yang mendadak diantaranya adalah kenaikan suhu tubuh.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya hubungan kenaikan suhu tubuh dengan defisit neurologis pada pasien stroke iskemik

Metode:Penelitian observasional analitik non eksperimen dengan pendekatan cross

sectional, pengambilan sampel dengan purposive sampling sejumlah 42 pasien stroke

iskemik. Data diperoleh dari data sekunder dan data primer dengan kuesioner. Analisis statistitk mengggunakan Uji Chi-Square.

Hasil:Proporsi subjek defisit neurologis pada pasien stroke iskemik dengan derajat berat yang mengalami hipertermi yaitu sebesar 10 subjek (23,8%) lebih besar jika dibandingkan dengan subjek yang tidak mengalami hipertemi dengan defisit neurologis derajat ringan, sedang, berat dan sangat berat. Secara statistik dengan menggunakan uji Chi-Square didapatkan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara kenaikan suhu tubuh dengan defisit neurologis pada pasien stroke iskemik dengan estimasi nilaiρ=0,291 (ρ> 0.05)dan nilai x2= 2.472.

Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan kenaikan suhu tubuh dengan defisit neurologis pada pasien stroke iskemik.

(13)

xiii

CORRELATION BETWEEN BODY TEMPERATURE INCREASESWITH NEUROLOGICAL DEF ICIT IN ISCHEMIC STROKE PATIENTS

Indah Riyansa Putri, Iwan Setiawan

F aculty of Medicine, Muhammadiyah University of Surakarta.

Abstract

Background: Stroke is a brain disease with clinical manifestations of nerve dysfunction locally and globally arising from circulatory disorders of the brain, which can lead to sudden neurologic deficit and thats the result of ischemia or hemorrhage circulation of the brain's neurons. One of the factors causing sudden neurological deficit was the increaseof body temperature.

Purpose: Researchaimsto determine that there are relation between body temperature increase withneurological deficit in ischemic stroke patients.

Method:Non experimentala na lytic obser va tiona l r esea r ch withcross sectionalapproach, the samples with purposive sampling as much as 42 ischemic stroke patients.Data obtained from secondary data and primary data by questionnaire. Statistical analysis use of Chi-SquareAnalysis.

Result:The proportion of subjects neurological deficitin patients with ischemic stroke patients experiencing hyperthermia at 10 subjects (23.8%) higher compared with subjects without neurologicaldeficit hipertemi with milddegrees, moderate, severe and a very severe. Statistically use of Chi-Square test showed that there was no significant relationship between the increase in body temperature with neurological

deficit in ischemic stroke patientswith an estimated value of ρ = 0.291 (ρ> 0.05) and

the value x2 = 2,472.

Conclusion: Based on results of research, concluded that there was norelationof the body temperature increaseand neurological deficit in ischemic stroke patients.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Harus diperlihatkan setiap meminjam atau memperpanjang peminjaman buku. Tidak boleh dipinjamkan kepada

[r]

Tirta Investama Klaten bertujuan untuk menjalin hubungan harmonis dengan masyarakat dan sebagai wujud kepedulian perusahaan social masyarakat.. Program CSR merupakan

Adanya kegiatan pelayanan bagi lanjut usia yang dikembangkan oleh Posyandu sangat bermanfaat dun saya sebagai anggota keluarga yang merawat dun memelihara orang tua

Perilaku siswa dalam belajar matematika juga tergantung pada penyajian materi, apakah penyajian materi tersebut membuat siswa tertarik, termotivasi, dan timbul

pekerjaan dengan mendengarkan jenis musik yang paling tidak disukai. Untuk mengetahui apakah ada pengaruh musik terhadap aktivitas

Pondok Pesantren Ta’mirul Islam , Al- Qur’an disamping menjadi Kitab Suci. juga merupakan mata pelajaran wajib yang diajarkan