• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN ANTARA KEBUTUHAN AFILIASI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF PADA REMAJA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN ANTARA KEBUTUHAN AFILIASI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF PADA REMAJA"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA KEBUTUHAN AFILIASIDENGAN PERILAKU

KONSUMTIF PADA REMAJA

Oleh: TITI SARI RUPAWANTI ( 01810276 )

Psychology

Dibuat: 2008-04-02 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kebutuhan Afiliasi, Perilaku Konsumtif

Kebutuhan afiliasi adalah kebutuhan untuk dicintai dan mencintai serta diterima dalam pergaulan kelompok serta lingkungannya. Karena ada keinginan untuk disukai dan diterima oleh

lingkungannya maka akan selalu berusaha supaya hubungan tersebut tetap ada. Agar ia bisa diterima oleh lingkungan atau teman sebayanya maka ia mengidentikkan diri dengan teman sebayanya, sehingga ia melakukan perilaku konsumtif. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kebutuhan afiliasi dengan perilaku konsumtif.

Penelitian ini merupakan penelitian non eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMU Taruna Nusa Harapan Mojokerto yang berjumlah 796 siswa. Sedangkan sample dalam penelitian ini berjumlah 100 orang yang diambil dengan teknik Cluster Random Sampling. Teknik pengumpulan data adalah skala kebutuhan afiliasi dan skala perilaku konsumtif. Adapun metode analisis data adalah analisis korelasi product moment.

Hasil analisis menunjukkan nilai r = 0,693 dengan p = 0,000 yang menunjukkan ada hubungan positif antara kebutuhan afiliasi dengan perilaku konsumtif. Artinya bila kebutuhan afiliasi tinggi akan diikuti dengan perilaku konsumtif tinggi pula dan bila kebutuhan afiliasi rendah akan diikuti dengan perilaku konsumtif rendah pula. Adapun sumbangan efektif kebutuhan afiliasi terhadap perilaku konsumtif sebesar 48 %.

Affiliation need is a need to be loved and lovbe as well as a feeling to be fully accepted in a certain groups and in a certain environment. Since there is a feeling to be liked and accepted by a certain community,a man always tries hard to maintain such harmonious relationship. In order to

be accepted by his peers, they try to follow their friend’s consumtive behavior. This study aims

at finding out the relationship between affiliation need and consumtive behavior.

Referensi

Dokumen terkait

nilai tertentu yang berbeda dari plaintext dan berguna untuk menghasilkan ciphertext yang berbeda-beda jika nilai yang menjadi kunci tersebut juga berbeda-beda untuk algoritma

Penelitian ini bertujuan untuk merancang ekstraktor zat warna alami dengan variabel-variabel perancangan yang optimal serta efektif dalam pengoperasiannya, dengan

Kesimpulan dari penelitian ini yaitu target kinerja Pemerintah Daerah Kabupaten Boyolali dapat terealisasi dengan baik, meskipun ada beberapa target yang

Each Contracting Party shall allow the use of means of transport registered in other Contracting Parties to provide transit transport services on its territory in accordance

Kata ganti orang dalam bahasa Arab yang menunjukkan orang III laki-laki dan perempuan baik tunggal, double, serta plural dapat digunakan untuk menggantikan

Citra merek yang baik akan mengubah konsep pemikiran konsumen tentang produk perusahaan karena dapat membuat konsumen merasakan merek yang akan digunakan memiliki

96, Jati Rahayu Pondok Melati Kota Bekasi. Jakarta, 9

Dinas Bina Marga dan Pengaiaran Kabupaten Kampar Tahun Anggaran 2013. bersama ini kami mengundang saudara untuk dapat hadir