• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH AKUNTABILITAS KINERJA, TIPE PEMERINTAH DAERAH, TEMUAN AUDIT, DAN OPINI AUDITOR Pengaruh Akuntabilitas Kinerja, Tipe Pemerintah Daerah, Temuan Audit, Dan Opini Auditor Terhadap Audit Delay Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Indonesia.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH AKUNTABILITAS KINERJA, TIPE PEMERINTAH DAERAH, TEMUAN AUDIT, DAN OPINI AUDITOR Pengaruh Akuntabilitas Kinerja, Tipe Pemerintah Daerah, Temuan Audit, Dan Opini Auditor Terhadap Audit Delay Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di Indonesia."

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH AKUNTABILITAS KINERJA, TIPE PEMERINTAH DAERAH, TEMUAN AUDIT, DAN OPINI AUDITOR

TERHADAP AUDITDELAY PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :

DIMAS HENDRAWAN MURSITO PUTRO B 200 120 354

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

“Barang siapa bersungguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhannya itu adalah

untuk dirinya sendiri.”

(Al-Ankabut : 6)

“Dan bersabarlah, dan tidaklah ada kesabaranmu itu kecuali dari Allah.”

(QS. An-Nahl: 128)

„Sesungguhnya setelah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah

selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lainnya. Dan hanya kepada Allah SWT hendaknya kamu berharap.”

(QS. Al-Insyiroh: 6-8)

Barang siapa yang berjalan disuatu jalan untuk menuntut ilmu pengetahuan, Allah akan memudahkan baginya jalan ke surga.

(HR. Muslim)

Tak akan ada doa dan usaha yang sia-sia apabila kita bersungguh-sungguh untuk mewujudkannya

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya hingga terselesaikan skripsi ini, kupersembahkan untuk:

 Allah SWT yang telah member kemudahan serta kelancaran dalam segala

urusan.

 Rasulullah SAW semoga sholawat serta salam selalu tercurah kepada

Beliau Nabi Muhammad SAW.

Dra. Nursiam, MH, AK, CA yang senantiasa memberikan bimbingan dan

arahan dalam proses penulisan skripsi.

 Bapak Mursito Kunjono, ibu Hendraningsih, serta adik saya Dinda, terima

kasih atas doa dan dukungan motivasi yang telah engkau berikan, pengorbanan yang tiada lekang, rangkaian tasbih dalam doa-doa malam yang tiada pernah putus, semoga tetesan butir-butir keringatmu terwujud sebagai keberhasilan dan kebahagiaanku.

 Sahabat-sahabatku arimbiers terima kasih atas bantuan, semangat,

perhatian, canda tawa dan arti kebersamaan selama ini.

 Teman-temanku kelas I terima kasih atas dukungan serta motivasi nya,

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikumWr. Wb

Puji Syukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah

dengan judul “PENGARUH AKUNTABILITAS KINERJA, TIPE

PEMERINTAH DAERAH, TEMUAN AUDIT, DAN OPINI AUDITOR

TERHADAP AUDIT DELAY PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA

DI INDONESIA” sebagai salah satu tugas akhir Program Studi Akuntansi (S1) Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam penyusunan Karya tulis ini, penulis menyadari akan segala keterbatasan baik dalam pengetahuan maupun pengalaman dan di rasakan adanya banyak kekurangan dan kesalahan dengan tidak terlepas dari bimbingan, arahan, dukungan dan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Dra. Nursiam, MH, Ak, CA selaku Pembimbing Utama yang dengan sabar telah memberikan pengarahan, bimbingan dan dorongan selama proses penyusunan skripsi.

(8)
(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

ABSTRAKSI ... xiv

ABSTRACT ... xv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Perumusan Masalah ... 9

C. Tujuan Penelitian ... 9

D. Manfaat Penelitian ... 10

E. Sistematika Penulisan ... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 12

A. Landasan Teori ... 12

1. Teori Kelembagaan ... 12

2. Laporan Keuangan ... 13

3. Auditing ... 16

4. Audit Keuangan Daerah ... 16

5. Audit Delay... 17

6. Akuntabilitas Kinerja ... 18

(10)

x

8. Temuan Audit... 21

9. Opini Auditor ... 22

B. Penelitian Terdahulu ... 22

C. Kerangka Pemikiran ... 26

D. Pengembangan Hipotesis ... 27

BAB III METODE PENELITIAN ... 33

A. Jenis Penelitian ... 33

B. Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel ... 33

C. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 34

D. Metode Pengumpulan Data ... 36

E. Metode Analisis ... 37

BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN ... 41

A. Hasil Pengumpulan Data ... 41

B. Analisis Statistik Deskriptif ... 42

C. Persamaan Regresi ... 43

D. Pengujian Hipotesis ... 45

1. Uji Kelayakan Model Regresi ... 45

2. Uji Model Fit ... 46

3. Model summary ... 48

4. Omnibus Test of Model Coeficient (Pengujian Simultan) ... 49

5. Pengujian Secara Parsial ... 49

E. Pembahasan ... 51

BAB V PENUTUP... ... 53

A. Simpulan ... 55

B. Keterbatasan Penelitian ... 56

C. Saran ... 57

DAFTAR PUSTAKA ... 58

(11)

xi DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ... 23

Tabel 3.1 Tingkat Pengukuran AKIP Kabupaten/Kota... 35

Tabel 4.1 Hasil Pengambilan Sampel ... 41

Tabel 4.2 Hasil Statistik Deskriptif ... 42

Tabel 4.3 Hasil Uji Signifikansi ... 43

Tabel 4.4 Hasil Hosmer and Lemeshow’s of Fit Test ... 45

Tabel 4.5 Hasil Uji Model Fit 1 ... 47

Tabel 4.6 Hasil Uji Model Fit 2 ... 47

Tabel 4.7 Hasil Uji Model Summary... 48

Tabel 4.8 Hasil Uji Omnibus Test of Model Coeficient ... 49

(12)

xii

DAFTAR GAMBAR

(13)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Hasil Pengambilan Sampel ... 61

Lampiran 2. Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 68

Lampiran 3. Hasil Uji Linear Logistik ... 69

Lampiran 4. Hasil Uji Kelayakan Model Regresi ... 70

Lampiran 5. Hasil Uji Model Fit ... 71

Lampiran 6. Hasil Uji Model Summary ... 72

Lampiran 7. Hasil Omnibus Test of Model Coeficient (Pengujian Simultan) .. 73

Lampiran 8. Hasil Uji Parsial ... 74

(14)

xiv ABSTRAKSI

Laporan keuangan yang tidak tepat waktu dalam penyampaiannya dapat menyebabkan laporan tersebut kehilangan kapasitasnya dalam mempengaruhi keputusan. Audit delay merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi ketepatwaktuan laporan keuangan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh akuntabilitas kinerja, tipe pemerintah daerah, temuan audit, dan opini auditor terhadap audit delay pada pemerintah daerah di Indonesia.

Penelitian ini menggunakan 234 pemerintah daerah sebagai sampel penelitan yang dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling. Data yang dipakai merupakan data sekunder, yaitu laporan keuangan pemerintah kabupaten/kota tahun anggaran 2014 yang telah diaudit oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

Penelitian ini menyimpulkan bahwa akuntabilitas kinerja, temuan audit, dan opini auditor berpengaruh signifikan terhadap audit delay pada pemerintah kabupaten/kota. Sedangkan tipe pemerintah daerah tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay pada pemerintah kabupaten/kota.

(15)

xv ABSTRACT

Delayed financial reports cause the reports loss their capacity in decision making. Audit delay is one of causative factors that influence towards the timeliness of financial report. This research was conducted to investigate influences of accountability performances, types of local government, audit findings, and auditors‟ opinions towards audit delay at local governments in Indonesia.

This research used 234 local governments as research sample chosen by purposive sampling method. The research data were secondary data that was financial reports of regency/city government calculation year 2014 audited by State Audit Agency.

The result of research concluded that accountability performances, audit findings, and auditors‟ opinions gave significant influence towards audit delay at regencies/cities governments in Indonesia. On the other hand, types of local government did not give significant result towards audit delay at regencies/cities government in Indonesia.

Keywords : financial reports, audit delay, accountability performances, types of

Referensi

Dokumen terkait

Sebuah Tugas Akhir yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan.  Firman Firdaus 2015

Berdasar pada Berita Acara Pembuktian kualifikasi Nomor : 072/ULP-Pokja-I-JK/2015 tanggal 09 Maret 2015 Pekerjaan Pemetaan Ibukota Kabupaten/Kecamatan dengan Citra

Peristiwa Aton sering menyindir Dahlia sebagai gadis yang tidak baik, malah Aton telah menyindir dan memfitnah Dahlia sebagai perempuan yang rendah akhlak

Ayat ini mengindikasikan bahwa seorang wanita beriman dalam hal menyuruh kepada yang ma’ruf dan mencegah dari yang munkar bukan sebagai bawahan laki-laki.. Hal ini

Pada dasarnya Laporan Kinerja Tahunan Kementerian Agama ini menyampaikan capaian kinerja Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi DKI Jakarta Tahun 2016. Capaian kinerja

Alhamdulillah thanks to Allah SWT the almighty and the merciful for the blessing, miracle, and inspiration given to the researcher to finish this skripsi

Selaku Orangtua/Wali dari mahasiswa di atas, dengan ini Memberikan Persetujuan untuk mengikuti Program Beasiswa Joint Degree Kamboja. Demikian surat persetujuan ini kami buat,

Berdasarkan definisi-definisi, maka dapat dinyatakan bahwa intellectual capital merupakan suatu aset yang dimiliki oleh perusahaan berkaitan dengan pengetahuan dan