• Tidak ada hasil yang ditemukan

Strategi dan Promosi Off Air di Radio OZ dalam Event "Sunsilk Hairmask Sampling Goes to Campus".

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Strategi dan Promosi Off Air di Radio OZ dalam Event "Sunsilk Hairmask Sampling Goes to Campus"."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Tina Yuliani. 210103090028. “Strategi dan Promosi Off Air di Radio OZ dalam Event “Sunsilk Hair Mask Sampling Goes to Campus””, di bawah bimbingan Dr. H. Edwin Rizal, M. Si. pada Program Diploma III PAKT, Subprogram Studi Penyiaran, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran Jatinangor.

Tujuan observasi ini adalah untuk mengetahui alasan Radio OZ menerapkan strategi dan promosi off air, penerapan strategi off air yang dilakukan oleh Radio OZ dan Sunsilk dalam event Sunsilk Hair Mask Goes to Campus, hambatan yang terjadi dan upaya mengatasi hambatan-hambatan didalam event Sunsilk Hair Mask Sampling Goes to Campus.

Metode penulisan yang digunakan adalah metode deskriptif, dan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara yang dilakukan secara langsung dengan wakil manager off air radio OZ dan studi kepustakaan.

Hasil pengamatan ini menunjukan bahwa alasan radio OZ menerapkan strategi dan promosi off air adalah untuk meningkatkan profit perusahaan, meningkatkan profesionalisme pengelola dan citra positif radio OZ di mata masyarakat. Radio OZ menerapkan strategi dan promosi off air dalam event

“Sunsilk Hair Mask Sampling Goes to Campus”. Hambatan yang di hadapi oleh

panitia berasal dari masalah SDM, penerimaan dari masyarakat saat pembagian sample.

Kesimpulan dari hasil pengamatan ini adalah radio OZ menerapkan strategi dan promosi off air dengan tujuan meningkatkan profit, profesionalisme, dan citra positif. Strategi dan promosi off air diterapkan pada event “Sunsilk Hair

Mask Sampling Goes to Campus”. Saran dari hasil observasi ini adalah radio OZ

Referensi

Dokumen terkait

Usually, the advertisers use parity claim to make a claim for their product by using superlative words.. Nevertheless, in the data that I analyze, the advertisers do not

• Keuangan : mengelola dana perusahaan : dana masuk- dana simpanan, dana yang digunakan.. • Personalia (HRD) : menyediakan fasilitas , kesejahteraan (gaji& upah

Selain merupakan tugas akhir untuk melengkapi salah satu syarat yang telah ditentukan dalam menempuh program studi Strata Sati (S1) Fakultas Sosial dan Ilmu Komunikasi

ASPEK HUKUM INTERNASIONAL DALAM PENGATURAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (CORPORATE.. SOCIAL

عامتساا ةراهم ةيقرل رشع يدا ا لصفلا ةسردما ةيوناثلا ميشا ونب وجراوديس وراو يناج ةيماسإا اذ نامزلا جون ا ثك نم عاونأ ةيوغللا لا اهمدختسا ناسناا لصاويل ا ناسنإ .مهايح

TELUR TTII' YNXC DIASINKAN DENCAN ABtl SN3UT.. IOLAPA TNRNADAP XADAR AN, PE DAN

[r]

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana pengaruh Komitmen Organisasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Rumah Sakit Umum Daerah Palembang