• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN DAN ANALISIS KUALITAS APLIKASI SIMULASI DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN DAN ANALISIS KUALITAS APLIKASI SIMULASI DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN DAN ANALISIS KUALITAS APLIKASI SIMULASI DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)

Oleh : Neutrina Nilamsari

10520244024

ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk: (1) menghasilkan suatu aplikasi simulasi dan pembahasan Ujian Nasional untuk siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) dengan framework Yii, dan (2) mengetahui kualitas perangkat lunak terhadap standar ISO 9126 dari aspek functionality, portability, efficiency, maintainability, reliability, dan usability.

Penelitian ini merupakan Research and Development (R&D). Tahapan penelitian dan pengembangan dalam penelitian ini mengadopsi model waterfall yang terdiri dari : (1) analisis kebutuhan, (2) desain, (3) implementasi (code), dan (4) pengujian. Aplikasi dikembangkan dengan framework Yii. Pengujian kualitas functionality dilakukan dengan observasi pada aplikasi oleh dua pengguna ahli. Kualitas portability sisi admin diuji pada web browser yang berbeda sedangkan pada sisi user diuji pada sistem operasi dan resolusi layar Android yang berbeda. Pengujian efficiency dilakukan dengan menggunakan Mobitest dan GTmetrix. Maintainability diuji dengan menghitung nilai maintainability index. Reliability diuji dengan menggunakan software WAPT 8.1. Pengujian usability menggunakan metode kuesioner dengan System Usability Scale (SUS).

Berdasarkan hasil pengujian aspek kualitas diketahui: (1) nilai functionality yang diperoleh yaitu satu (Baik), (2) hasil pengujian aspek portability aplikasi dapat dioperasikan pada sistem atau lingkungan yang berbeda (Lolos), (3) pada aspek efficiency memperoleh rata-rata response time sebesar 3.5 detik dengan Mobitest dan 3.3 detik dengan GTmetrix (Rating Good), (4) hasil aspek reliability menunjukkan tingkat kesuksesan 100% (Memenuhi), (5) hasil maintainability index sebesar 88 (Tinggi), (6) hasil rata-rata nilai SUS sebesar 73 (Acceptable) dengan nilai Alpha Cronbach 0.821 (Baik).

(2)

DEVELOPMENT AND QUALITY ANALYSIS OF APPLICATION THE

NATIONAL EXAMINATION SIMULATION FOR JUNIOR HIGH SCHOOL

STUDENTS

By :

Neutrina Nilamsari 10520244024

ABSTRACT

The aims of this research are : (1) generate an application of the national examination simulation for junior high school students using Yii framework, and (2) know the quality of developed software based on ISO 9126 in aspect of functionality, portability, efficiency, maintainability, reliability, and usability.

This research is Research and Development (R&D) and adopted the Waterfall model which consist of : (1) need analysis, (2) design, (3) implementation (code), and (4) testing. This application developed with Yii framework. The testing of functionality using observation method by the two expert users. Aspect of portability, tested in different web browsers (admin side), operating system (user side), and screen resolution (user side). The testing of efficiency using Mobitest and GTmetrix. Aspect of maintainability tested by calculating the value of maintainability index. Aspect of reliability tested using WAPT 8.1 software and the aspect of usability tested using System Usability Scale Questionnaire (SUS).

Based on the testing quality of application are known: (1) the value of functionality is 1 (Good), (2) in aspect of portability, application can be operated in the different operating system and screen resolution Android (Pass), (3) 3.5 seconds for efficiency test using Mobitest and 3.3 seconds by GTmetrix (Rating Good), (4) calculation of the maintainability index value is 88 (High), (5) reliability test is 100% (Appropriate), and (6) usability test with SUS questionnaire is 73 (Acceptable) followed by 0.821 for Cronbach Alpha (Good).

Referensi

Dokumen terkait

Sehubungan dilaksanakannya proses pengadaan barang/jasa untuk paket pekerjaan Pengadaan Sound System/Audio pada Bagian Umum dan Pengadaan Sekretariat Daerah Kabupaten Musi

Tanda pelunasan pajak tahun terakhir (SPT tahun 2013) dan Laporan Bulanan Pajak (PPh pasal 21, PPh pasal 23 bila ada transaksi, PPh pasal 25/29 dan PPN) untuk 3 (tiga) bulan

[r]

Namun, kalau biografi " as told to " menjadi satu-satunya sumber yang bisa dipakai, maka berikut ini adalah "ucapan asli" dengan mana kedua presiden itu

Terkait dengan kalimat “ dapat merugikan keuangan negara atau perekonomian negara” sebagaimana tertuang dalam Pasal 2 ayat (1) dan Pasal 3 tersebut di atas, maka perlu

dari hak istimewa, dari gadai dan dari hipotik”; dan Pasal 1155 KUHPerdata: “Apabila oleh para pihak tidak telah diperjanjikan lain, maka si berpiutang adalah berhak jika si

In this essay, composed thirteen years before the “Sylvia Plath’s Collected Poems and The Bell Jar ” essay, Hughes wrote that “An Appearance” ( CPP 189), the poem Plath

menguraikan tentang pelaksanaan sub aktivitas, pencatatan surat masuk surat keluar harus sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan instasni kelurahan Tembalang, misalnya penentuan