• Tidak ada hasil yang ditemukan

EFEK ANTIPIRETIK FILTRAT RIMPANG LENGKUAS (Alpinia galanga) TERHADAP SUHU TUBUH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "EFEK ANTIPIRETIK FILTRAT RIMPANG LENGKUAS (Alpinia galanga) TERHADAP SUHU TUBUH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) SKRIPSI"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

i

EFEK ANTIPIRETIK FILTRAT RIMPANG LENGKUAS (Alpinia galanga) TERHADAP SUHU TUBUH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus)

SKRIPSI

Oleh : RIRIN RETIANI

01330021

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

JURUSAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGU RUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2006

(2)

EFEK ANTIPIRETIK FILTRAT RIMPANG LENGKUAS (Alpinia galanga) TERHADAP SUHU TUBUH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus)

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang untuk Memenuhi

Sebagaian Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Biologi

Oleh : Ririn Retiani NIM : 01330021

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

JURUSAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2006

(3)

iii

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi Oleh : Ririn Retiani NIM : 01330021

Dengan Judul : “Efek Antipiretik Filtrat Rimpang Lengkuas (Alpinia galanga) Terhadap Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus)”

Telah disetujui Pada Tanggal : 19 April 2006

Oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

(4)

LEMBAR PENGESAHAN

Dipertahankan didepan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang dan diterima Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar

Sarjana Pendidikan Biologi

Mengesahkan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan,

(Drs. Fauzan, M.Pd)

Dewan Penguji Tanda Tangan

1. Dra. Iin Hindun, M.Kes 1. ………. 2 . Drs. Sukarsono, M.Si 2. ………. 3 . Dra. Elly Purwanti, M.P 3. ………. 4 . Drs. Muizzuddin, MM 4. ……….

(5)

v

LEMBAR PERNYATAAN BISMILLAHIRRAHMAANIRROHIM

Yang bertanda tangan dibaw ah ini :

Nama : Ririn Retiani

Tempat, Tanggal Lahir : Balikpapan, 15 Oktober 1983

NIM : 01330021

Fakultas / Jurusan : KIP / Biologi

Menyatakan bahwa karya ilmiah/skripsi yang berjudul : “Efek Antipiretik Filtrat Rimpang Lengkuas (Alpinia galanga ) Terhadap Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus)” adalah bukan merupakan karya tulis orang lain, baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah kami sebutkan sumbernya.

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, saya siap menerima sanksi akademis.

Malang, 19April 2006 Yang Menyatakan,

Ririn Retiani

Mengetahui,

Pembimbing I Pembimbing II

(6)

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

…. Katakanlah : “Adakah sama orang – orang yang mengetahui dengan orang – orang yang tidak mengetahui ? Sesungguhnya orang yang berakallah yang dapat menerima pelajaran”.

(Terjemahan Q . S Az – Zumar (39) : 9)

…..Allah meninggikan orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat.

(Terjemahan Q . S Al Mujaadilah (58) : 11)

Buku adalah teman duduk yang tidak akan memujimu berlebihan, sahabat yang tidak akan menipumu, dan teman yang tidak membuatmu bosan. Dia teman yang sangat toleran yang tidak akan mengusirmu. Dia adalah tetangga yang tidak akan menuyakitimu.

KUPERSEMBAHKAN SKRIPSI INI UNTUK BAPAK/IBUKU TERSAYANG YANG SELALU MENDOAKAN, MEMBERI SEMANGAT DAN

MEMBERIKAN KASIH SAYANGNYA KEPADA ANANDA, MAAF KALAU SELAMA INI BANYAK SEKALI

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah AWT. Yang telah melimpahkan rahmat, karunia, taufiq dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan menyusun skripsi ini. Tidak lupa sholawat dan salam selalu tercurahkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW, keluarga,para sahabat serta para pengikutnya yang selalu mengikuti di jalan-Nya.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, baik isi maupun cara penyajiannya. Hal ini disebabkan terbatasnya kemampuan yang dimiliki. Walaupun demikian, penulis berusaha untuk menyelesaikan skripsi ini dengan sebaik-baiknya.

Pada kesempatan ini, tak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Drs. Fauzan, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Bapak Drs. Nur Widodo, M.Si selaku Ketua Jurusan Pendidikan Biologi. 3. Ibu Dra. Iin Hindun, M.Kes selaku pembimbing I yang telah banyak

memberikan dorongan, masukan selama bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

4. Drs. Sukarsono, M.Si selaku pembimbing II yang telah banyak juga memberikan dorongan, masukan selama bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

5. Kepala Laboratorium Kimia dan para staff, yang telah memberikan ijin dan bantuan pada penelitian ini.

6. Kedua orangtuaku yang selalu mendoakan, memberi semangat, serta membimbing ananda dengan tulus dan ikhlas.

(8)

7. Adikku Rivan makasih atas bantuannya, serta doanya sehingga mba’ bisa menyelesaikan skripsi ini.

8. Sahabatku (Yuli, Puji) yang banyak sekali membantu,memberi dukungan dan memberikan semangat.

9. Temen-temen Biologi 2001 khususnya kelas A, banyak kenangan kita selama bersama-sama yang tidak akan terlupakan. Terima kasih atas dukungan dan doanya.

10. Mbak Ledy, Mbak Dewi, Vina, Octa, dan Mbak Wulan, makasih ya atas doa, dukungan, semangat, dan bantuannya.

11. Serta semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu.

Semoga Allah SWT memberikan bala san yang berlipat atas segala bantuan yang telah diberikan, dan semoga kita semua selalu diberi kemudahan dalam segala hal. Amin ya robbal ‘alamin.

Malang, 19April 2006 Penulis,

(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN

HALAMAN JUDUL ………i

HALAMAN PERSETUJUAN ………ii

LEMBAR PENGESAHAN ………iii

LEMBAR PERNYATAAN ………iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ………..….…v

KATA PENGANTAR ………vi

ABSTRAKSI ………viii

DAFTAR ISI ………..ix

DAFTAR TABEL ……….xiii

DAFTAR GAMBAR ………xvi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ……….…1 1.2 Rumusan Masalah ……… .7 1.3 Tujuan Penelitian ……….. 7 1.4 Manfaat Penelitian ……….7 1.5 Batasan Penelitian ………..8 1.6 Definisi Istilah ………8

(10)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Tinjauan Umum Tentang Demam ……….9

2.1.1 Pengertian Demam ……….9

2.1.2 Penyebab Demam ………..10

2.1.3 Bentuk-Bentuk Demam………..12

2.1.4 Patogenesis Demam ………...13

2.1.5 Pengendalian Suhu Hipotalamik ………...19

2.2 Tinjauan Tentang Obat Antipiretik ………21

2.3 Tinjauan Tentang Parasetamol ………..23

2.4 Tinjauan Umum Tentang Penggunaan Tanaman Obat Sebagai Antipiretik ………..25

2.5 Tinjauan Tentang Lengkuas ……….27

2.5.1 Klasifikasi Lengkuas ………27

2.5.2 Deskripsi Lengkuas ………..28

2.5.3 Kandungan Kimia Lengkuas ………29

2.5.3.1 Eugenol ……….29

2.5.3.2 Ascorbic Acid (Vitamin C) ………..30

2.5.4 Manfaat Lengkuas ………32

2.6 Filtrat Rimpang Lengkuas Sebagai Antipiretik… ………..34

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis penelitian ……….36

(11)

xi

3.3.1 Populasi ……….37

3.3.2 Sampel ………37

3.3.3 Teknik Sampling ………38

3.4 Variabel Penelitian ……….38

3.5 Definisi Operasional variabel ……… ………40

3.6 Rancangan Penelitian ………41

3.7 Metode Kerja ……….42

3.7.1 Alat dan Bahan Penelitian ………..42

3.7.2 Cara Kerja ………..44

3.8 Teknik Pengumpulan Data ……….46

3.9 Metode Analisa Data………...47

3.9.1 Uji Normalitas (Uji Liliefors) ……….47

3.9.2 Uji Homogenitas (Uji Barlett) ………48

3.9.3 Uji Anava Satu Faktor ………50

3.9.4 Uji BNT Taraf 1 % ………51

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil penelitian ………..52

4.2 Hasil Analisa Data ………..55

4.2.1 Uji Normalitas ………55

4.2.2 Uji Homogenitas ………55

4.2.3 Analisis Uji Anava Satu Faktor ……….56

4.2.4 Analisis Uji BNT 1 % ………57

(12)

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ………61 5.2 Saran ………...61 DAFTAR PUSTAKA ………62 LAMPIRAN

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1. Kandungan kimia lengkuas………29 Tabel 2. Besar Penur unan Suhu Tubuh Tikus Putih

(Rattus norvegicus) pada Pengamatan 4 jam setelah Demam (0C)……52 Tabel 3. Waktu yang dibutuhkan untuk Penurunan Suhu Tubuh

Tikus Putih (Rattus norvegicus) sampai Mencapai Suhu Normal (Jam ke-)………53 Tabel 4. Ringkasan Uji Anava Satu Jalur Besar Penurunan Suhu

Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus) pada Pengamatan

4 jam setelah Demam (0C)………56 Tabel 5. Ringkasan Uji Anava Satu Jalur Waktu yang

dibutuhkan untuk Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih

(Rattus norvegicus) sampai Mencapai Suhu Normal (jam ke-)………56 Tabel 6. Ringkasan Uji BNT 1% Besar Penurunan Suhu Tubuh

Tikus Putih (Rattus norvegicus) pada Pengamatan 4 jam

setelah Demam (0C)……….57 Tabel 7. Ringkasan Uji BNT 1% Waktu yang dibutuhkan untuk

Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus)

(14)

Tabel 8.

Data Perubahan Suhu Tubuh Tikus Putih

(Rattus norvegicus) (

0

C)………..65

Tabel 9. Uji Normalitas Besar Penurunan Suhu Tubuh

Tikus Putih Pada Pengamatan 4 Jam Setelah Demam ( 0C)…………70 Tabel 10. Ringkasan Uji Homogenitas Besar Penurunan Suhu Tubuh

Tikus Putih Pada Pengamatan 4 Jam Setelah Demam ( 0C)………..71 Tabel 11. Ringkasan Uji Anava Satu Jalur Besar Penurunan Suhu

Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus) pada Pengamatan

4 jam setelah Demam (0C)……….76 Tabel 12. Ringkasan Uji BNT 1% Besar Penurunan Suhu Tubuh

Tikus Putih (Rattus norvegicus) pada Pengamatan 4 jam

setelah Demam (0C)………..79 Tabel 13. Uji Normalitas Waktu yang dibutuhkan untuk Penurunan

Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus) sampai

Mencapai Suhu Normal (Jam Ke-)………80 Tabel. 14. Ringkasan Uji Homogenita s Waktu yang dibutuhkan untuk

Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus)

sampai Mencapai Suhu Normal (Jam Ke-)………..81 Tabel 15. Ringkasan Uji Anava Satu Jalur Waktu yang dibutuhkan

untuk Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Ra ttus norvegicus) sampai Mencapai Suhu Normal (jam ke-)………86

(15)

xv

Tabel 16. Ringkasan Uji BNT 1% Waktu yang dibutuhkan untuk Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus)

(16)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Kronologi kejadian –kejadian demam………15

Gambar 2. Sintesis prostaglandin……….16

Gambar 3. Siklus oksidasi asam lemak………17

Gambar 4. Struktur parasetamol………..23

Gambar 5.Tanaman lengkuas………...28

Gambar 6. Struktur eugenol……….30

Gambar 7. Struktur ascorbic acid ………30

Gambar 8. Diagram Besar Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus) pada Pengamatan 4 Jam setelah Demam…….53

Gambar 9. Diagram Waktu yang dibutuhkan untuk Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus) sampai Mencapai Suhu Normal (Jam ke -)………..54

Gambar 10. Kelompok tikus putih sebagai hewan percobaan……….90

Gambar 11. Peralatan untuk penelitian………90

Gambar 12. Bahan – bahan penelitian………..91

(17)

xvii

DAFTAR PUSTAKA

Anonimous. 1995. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Kedua . Jakarta : Balai Pustaka

Anonimous. 2003. Antipiretik . www.republika.com diakses pada tanggal 5 september 2005

Anonimous. 2003. Mengenal Analgesik dan Antipiretik . www.indomedia.com

diakses pada tanggal 5 september 2005

Anonimous. 2005. Parasetamol dapat Merusak Paru -Paru. www.eramoslem.com

diakses pada tanggal 20 september 2005

Anonimous. 2005. Eugenol. www.wikipedia.org diakses pada tanggal 15 oktober 2005

Anonimous. 2005. Paracetamol. www.wikipedia.org diakses pada tanggal 15 oktober 2005

Anonimous. 2005. Tanaman Obat Indonesia . www.ipteknet.com diakses pada tanggal 5 september 2005

Anonimous. 2005. Lengkuas Antijamur dan Antikembung . www.republika.com

diakses pada tanggal 10 oktober 2005

Arudji, B. 1986. Klasifikasi dari Beberapa Jenis Tanaman Monokotil dan Dikotil

(Angioespermae). Surabaya : Universitas Wijaya Kusuma

Azizah, R.Y, Ulfah Rimayanti, dan Elfira Rasyid. 2000. Jus Jambu Biji yang

(18)

Duke. 1992. Phytochemical and Etnobotanical Database. www.altavista.com

diakses pada tanggal 5 september 2005

Fauziah. 1999. Temu -Temuan dan Empon-Emponan. Bandung : Penerbit Kanisius Feng and Lipton. 1987. Eugenol, Antipyretic Activities in Rabbits. Physiology

Departement. University of Texas Health Centre Dallas

Ganiswara. 1995. Farmakologi dan Terapan Edisi 4. Jakarta : Bagian Farmakologi Fakultas Kedokteran UI

Gelfand, et al. 1999. Perubahan Suhu Tubuh. Dalam Isselbacher. 1999.

Prinsip-Prinsip Ilmu Penyakit Dalam Volume 1 Edisi 13. Jakarta : Penerbit

Buku Kedokteran EGC

Hanafiah. 1995. Rancangan Percobaan. Palembang : UNSRI

Hariana, Arif. 2005. Tumbuhan Obat dan Khasiatnya Seri 2. Jakarta : Penebar Swadaya

Harjaningrum, A. 2004. Demam Bukan Musuh yang Harus Dip erangi.

www.pikiran-rakyat.com diakses pada tanggal 25 september 2005 Hartanto, Sinarty. 2003. Anak Demam Perlu Kompres ? . www.balipost.co.id

diakses pada tanggal 25 september 2005

Kristina, Dian. 2005. Pengaruh Pemberian Ekstrak Seledri (Apium graveolens)

Terhadap Penurunan Suhu Tubuh Mencit (Mus muculus). Skripsi

Lanyta, Renna. 2005. Pengaruh Pemberian Dekok Bunga Cengkeh (Syzigium

aromaticum) Terhadap Penurunan Suhu Tubuh Tikus Putih (Rattus norvegicus). Skripsi

(19)

xix

Nelwan. 1987. Demam. Dalam Soeparman. 1987. Penyakit Dalam Jilid 1 Edisi

Kedua. Jakarta : Balai Penerbit FKUI

Noortiningsih. 2003. Demam. www.republika.co.id diakses pada tanggal 25 september 2005

Rofieq, A. 2001. Metodelogi Penelitian. Malang : Jurusan Biologi Universitas Muhammadiyah Malang

Purwana, Arie. 2005. Demam Pada Anak Jangan diremehkan. www.balipost.co.id

diakses pada tanggal 5 september 2005

Sajuthi.. 2003. Efek Antipiretik Ekstrak cacing Tanah. www.kompas.com diakses pada tanggal 5 september 2005

Soedarmo, S.S.P, Herry Garna, dan Sri Rezeki. 2002. Buku Ajar Ilmu Kesehatan

Anak, Infeksi dan Penyakit Tropis Edisi Pertama. Jakarta : Ikatan

Dokter Anak Indonesia Bagian Ilmu Anak FKUI Sudjana. 2000. Metoda Statistika. Bandung : Penerbit Tarsito

Tim Dosen Bahasa Indonesia UMM. 2003. Bahasa Indonesia untuk Karangan

Ilmiah. Malang: U MM Press

Tunnessen. 1994. Ilmu Kesehatan Anak, Tanda dan Gejala Jilid 1. Jakarta : Bina Rupa Aksara

Van Wyk and Wink. 2004. Medical Plants of The World 1st Edition. South Africa.

Briza Publication

Winarto, W.P. 2003. Memanfaatkan Bumbu Dapur untuk Mengatasi Aneka

Referensi

Dokumen terkait

Pengaruh Pemberian Ekstrak Rimpang Lengkuas Merah ( Alpinia galanga (L.) Willd) Sebagai Antiinflamasi Pada Telapak Kaki Tikus Putih Jantan Strain Wistar ( Rattus

Kesimpulan: Minyak bunga matahari (Helianthus annuus L.) terbukti memiliki efek antipiretik pada tikus putih strain wistar (Rattus norvegicus) yang diinduksi ragi

Menyatakan bahwa karya ilmiah/ skripsi yang berjudul ”Pengaruh Latihan Fisik Terhadap Penurunan Kadar Lemak Subkutan Pada Tikus Putih ( Rattus norvegicus ) Usia Menopause”

Target of this research is to know influence giving leaf filtrat of kemangi (Ocimum basilicum) to degradation of white mouse body temperature (Rattus norvegicus) and to know

Hasil pengukuran diatas menunjukkan hahwa tikus putih (Rattus norvegicus) yang diberi paparan madu mempunyai diameter pu1pa putih litnpa yang lebih keeil apabila

EFEK PEMBERIAN KOMBUCHA COFFEE TERHADAP KADAR ASAM URAT DARAH TIKUS PUTIH.. (Rattus

Tujuan dari penelitian ini untuk membuktikan bahwa pemberian melatonin oral dapat menghambat penurunan limfosit dan leukosit pada tikus putih (Rattus

Melalui penelitian ini, peneliti ingin melihat adakah perbedaan panjang serta berat tubuh fetus tikus putih ( Rattus norvegicus ) galur Sprague-Dawley yang diberikan asam folat