• Tidak ada hasil yang ditemukan

Preservasi Kuratif Arsip Berbahan Dasar Kertas ; Studi Kasus Kegiatan Restorasi arsip Konvensional Dengan Metode Manual System di Arsip Nasional Republik Indonesia.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Preservasi Kuratif Arsip Berbahan Dasar Kertas ; Studi Kasus Kegiatan Restorasi arsip Konvensional Dengan Metode Manual System di Arsip Nasional Republik Indonesia."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

i ABSTRAK

Penelitian ini membahas preservasi kuratif arsip berbahan dasar kertas tentang bagaimana kegiatan preservasi kuratif dimulai dari persiapan, pelaksanaan, sampai evaluasi. Penelitian ini difokuskan pada kegiatan restorasi arsip konvensional dengan metode manual system di Arsip Nasional Republik Indonesia. Metodologi penelitian yang digunakan ialah studi kasus, penelitian ini dimulai dari observasi kemudian dilanjutkan dengan wawancara mendalam di Arsip Nasional Republik Indonesia. Hasil penelitian ini dibagi menjadi tiga bagian yaitu persiapan kegiatan restorasi arsip konvesional, pelaksanaan kegiatan restorasi arsip konvensional dan evaluasi kegiatan restorasi arsip konvensional. Persiapan kegiatan restorasi arsip konvensional terdiri dari persiapan peralatan dan bahan restorasi arsip. Pelaksanaan kegiatan restorasi arsip konvensional terdiri dari penomeran, pemeriksaan, pembersihan, deasidifikasi, perbaikan arsip dengan sistem laminasi menggunakan tisu jepang atau tisu lokal, proses sizing menggunakan methil sellulosa, proses pengeringan, pelepasan plastik astralon, pemotongan, pengepresan dan penyusunan kembali arsip. Evaluasi kegiatan restorasi arsip konvensional merupakan kontrol kualitas hasil restorasi arsip berupa serangkain pengujian terhadap arsip baik secara fisik maupun kimia.

Referensi

Dokumen terkait

Sedangkan respons tentang penataan pra- sarana di hamparan sawah beririgasi dapat dilihat dari pendapat para petani bahwa pe- nataan bentuk petak lahan perlu

Keluarga adalah suatu ikatan laki-laki dan perempuan berdasarkan hukum dan undang-undang perkawinan yang sah. Dalam keluarga inilah akan terjadi interaksi pendidikan

Tabel diatas merupakan tabel nilai raport siswa SMA dimana masing – masing siswa memiliki nilai yang berbeda yaitu Muiz mendapatkan nilai 100 (A), Cinta 80 (B), dan Putri 60 (C)

Kegiatan penambangan pasir vulkanik di bagian hulu sungai secara tidak langsung juga berdampak pada pasokan pasir vulkanik di bagian pesisir Selatan DIY.Bangunan DAM di

Penggabungan citra rekonstruksi tomografi listrik dan akustik dengan metode rata-rata penjumlahan aljabar linier dapat meningkatkan kontras dan resolusi spasialnya, hal ini

Sinyal EDGE Pekanbaru, Palembang, Lampung, Malang, Solo, Samarinda, (s.d. 384 Kbps) Pontianak, Balikpapan, Banjarmasin, Manado, Makassar Unlimited Bulanan (Pascabayar). 3,6 Mbps

Apriadi tidak mengevaluasi dokumen perusahaan manapun, dan hanya mempercayakan proses evaluasi terkait kepada rekan-rekan sesama panitia; --- 15.5.13 Bahwa

KNP mencerminkan bagian atas laba atau rugi dan aset bersih dari Entitas Anak yang tidak dapat diatribusikan secara langsung maupun tidak langsung oleh Entitas Induk, yang