• Tidak ada hasil yang ditemukan

POTENSI DAN PENGEMBANGAN AIR TERJUN BANYUNIBO SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN WONOGIRI.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "POTENSI DAN PENGEMBANGAN AIR TERJUN BANYUNIBO SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN WONOGIRI."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

POTENSI DAN PENGEMBANGAN AIR TERJUN BANYUNIBO SEBAGAI

DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN WONOGIRI

LAPORAN TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya Program Studi Diploma III Usaha Perjalanan Wisata

Ari Nugrahanto

C9412007

DIPLOMA III USAHA PERJALANAN WISATA

FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini saya persembahkan kepada :

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang telah menganugrahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga laporan tugas akhir ini dapat diselesaikan dengan baik dan lancar. Penulisan tugas akhir ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya pada program studi Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dari semua pihak dan dengan motivasi perhatian, semangat, bimbingan dan saran-saran yang diberikan sangat berguna selama mengikuti program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata, khususnya dalam menyelesaikan tugas akhir ini. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan banyak terima kasih yang sebesar-besarnya kepada yang terhormat:

1. Bapak Prof. Drs. Riyadi Santosa, M.Ed, Ph,d selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta berterima kasih telah mengesahkan dan menandatangani laporan tugas akhir ini.

2. Ibu Umi Yuliati, S.S, M.Hum selaku kepala Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta dan pembimbing kedua telah memberikan izin dalam penulisan Tugas Akhir ini.

(8)

viii

4. Bapak Drs. Sri Agus, M.Pd. selaku pembimbing utama yang telah meluangkan waktu dan memberikan motivasi, perhatian dan kesabaran serta pengarahan dalam penyusunan laporan tugas akhir ini.

5. Seluruh dosen dan karyawan Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ilmunya.

6. Bapak, Ibu, dan semua keluarga yang sudah memberikan motivasi agar penulisan laporan tugas akhir ini selesai.

7. Sahabat dan teman belajar seangkatan di Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta tanpa terkecuali.

8. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dan memberikan dukungan hingga bisa menyelesaikan penulisan laporan tugas akhir ini.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan laporan tugas akhir ini. Penulis berharap dengan membuat laporan tugas akhir ini dapat bermanfaat.

Surakarta, 12 November 2016

(9)

ix

ABSTRAK

Ari Nugrahanto C 9412007. 2016. Potensi Dan Pengembangan Air Terjun Banyunibo Sebagai Daya Tarik Wisata Di Kabupaten Wonogiri. Program Studi Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi apa saja yang dimiliki objek wisata Air Terjun Banyunibo, Upaya pengembangan yang dilakukan oleh masyarakat desa Ngluwur dalam pengembangan kawasan wisata tersebut, serta kendala yang dihadapi dalam pengembangan kawasan tersebut.

Penulisan Laporan ini disajikan secara deskriptif kualitatif untuk memperoleh berbagai gambaran informasi yang berhubungan dengan potensi obyek wisata Air Terjun Banyunibo Wonogiri. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penulisan laporan tugas akhir ini adalah dengan cara observasi, wawancara, dan studi pustaka. Data yang diperoleh kemudian dianalisis secara kualitatif dan disajikan secara deskriptif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Potensi obyek wisata Air Terjun Banyunibo memiliki potensi yang sangat besar bagi kepariwisataan Kabupaten Wonogiri. Adapun potensi yang dimiliki oleh obyek wisata Air Terjun Banyunibo adalah keindahan air yang mengalir dari atas tebing yang tinggi, disamping itu keindahan alam sekitarnya yang masih alami menambah daya tarik wisata yang berkunjung ke air terjun ini. (2) Strategi yang dilakukan masyarakat desa Ngluwur dalam mengembangkan objek wisata Air Terjun Banyunibo dengan cara mem- perbaiki infrastruktur jalan, fasilitas parkir, dan toilet umum. (3) Kendala yang dihadapi dalam pengembangan Air Terjun Banyunibo sebagai daya tarik wisata antara lain warga masyarakat disekitar belum memperhatikan lingkungan di sekitar objek wisata Air Terjun Banyu nibo disamping itu lokasi objek wisata yang masih sulit untuk dijangkau oleh para wisatawan disamping itu belum adanya papan penunjuk jalan menuju ke obyek Air Terjun Banyunibo.

(10)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING ... ii

HALAMAN PENGESAHAN UJIAN ... iii

BAB II KEBIJAKAN PENGEMBANGAN PARIWISATA DI KABUPATEN WONOGIRI A. Program Dan Kegiatan Pembangunan Dan Pengembangan Kepariwisataan Di Kabupaten Wonogiri ... 12

(11)

xi

2. Program Dan Kegiatan Bidang Pariwisata Tahun 2014 ... 13

3. Program Dan Kegiatan Bidang Pariwisata Tahun 2015 ... 15

B.Daya Tarik Wisata Unggulan Wonogiri ... 20

1. Obyek Wisata Sendang Asri Waduk Gajah Mungkur ... 20

2. Air Terjun Girimanik ... 21

BAB III POTENSI DAN UPAYA PENGEMBANGAN DAN OBYEK WISATA AIR TERJUN BANYUNIBO A. Potensi Umum Obyek Air Terjun Banyunibo ... 28

B. Data Pengunjung Obyek Wisata Air Terjun Banyunibo ... 36

C. Setrategi Pengembangan Air Terjun Banyunibo ... 38

D. Kendala-Kendala Dalam Pengembangan Air Terjun Banyunibo . 40 BAB IV PENUTUP A.Kesimpulan... 42

B.Saran ... 43

DAFTAR PUSTAKA ... 44

(12)

xii DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Obyek Wisata Sendang Asri Waduk Gajah Mungkur ... 20

Gambar 2. Obyek Wisata Girimanik ... 21

Gambar 3. Pantai Sembukan ... 21

Gambar 4. Pantai Nampu ... 23

Gambar 5. Museum Karst Indonesia ... 24

Gambar 6. Tempat Wisata Kahyangan ... 24

Gambar 7. Tempat Wisata Goa Putri Kencana ... 25

Gambar 8. Goa Tembus ... 26

Gambar 9. Air Terjun Banyunibo Tampak Dari Jauh ... 28

Gambar 10. Pemandangan Di Sekitar Air Terjun ... 32

Gambar 11. Aktifitas Petani ... 32

Gambar 12. Balai desa Ngluwur ... 34

Gambar 13. Warung Makan di Sekitar Air Terjun Banyunibo ... 34

Gambar 14. Lokasi Parkir Kendaraan Bermotor... 48

Gambar 15. Rest Area ... 48

Gambar 16. Loket Pembayaran Karcis ... 49

Gambar 17. Akses Jalan Menuju Air Terjun Banyunibo ... 49

Gambar 18. Air Terjun Banyunibo Tampak Dari Depan ... 50

Gambar 19. Air Terjun Banyunibo Tampak Dari Dekat ... 50

(13)

xiii DAFTAR TABEL

(14)

xiv DAFTAR LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

dapat berjalan. Sequence diagram aplikasi.. Pada sequence diagram sistem aplikasi pengendalian komputer, admin dapat melakukan input data admin dan pengguna baru pada website.

Sekolah adalah salah satu dari tripusat pendidikan yang dituntut untuk mampu menghasilkan output yang unggul. Mengutip pendapat Gorton tentang sekolah, ia

laporan dan informasi nilai akademik yang cepat, tepat, dan akurat bagi. SMP Negeri2 Kaliwungu untuk pengambilan keputusan

Dari hasil penelitian tesebut dapat dibandingkan bahwa beton normal dan beton dengan campuran fly ash jika dibakar pada suhu 200°C, 400°C dan 500°C, beton dengan campuran fly

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan anugerahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan judul “

Berdasarkan perhitungan rumus Holsty, untuk unit analisis nilai berita kategorisasi timelines, pengkoding I dan pengkoding II menerima 32 berita dari SKH Tribun

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui jumlah biaya lingkungan yang ditanggung rumah sakit pada setiap komponen biaya lingkungan pada tahun 2010 – 2011

tp selang 2 hari ketika awal laptop saya nyalakan hanya dengan menggunakan batrei, laptop nyala normal namun ketika saya memasang charger indikator pengisian