• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pandangan Konsumen Dalam Penerapan Total Quality Management Terhadap Kemajuan Rumah Makan Lobu Bara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Pandangan Konsumen Dalam Penerapan Total Quality Management Terhadap Kemajuan Rumah Makan Lobu Bara"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PANDANGAN KONSUMEN DALAM PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP KEMAJUAN RUMAH MAKAN LOBU BARA

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Sarjana (s1)

Pada Program Sarjana Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara

Disusun oleh :

100907002

ANDRI SYAPUTRA POHAN

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BINIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NIAGA/ BISNIS

HALAMAN PERSETUJUAN

Hasil skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dan diperbanyak oleh :

Nama : Andri Syaputra Pohan

NIM : 100907002

Program Studi : Ilmu Administrasi Niaga/ Bisnis

Judul : Pandangan Konsumen Dalam Penerapan Total Quality

Management Terhadap Kemajuan Rumah Makan Lobu Bara

Medan, 6 Februari2015

Dosen Pembimbing Ketua Program Studi

Drs. Yance, M.SI

NIP : 195803151988031003 NIP : 195908161986111001 Prof. Dr. Marlon Sihombing,MA

Dekan

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

(3)

PANDANGAN KONSUMEN DALAM PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP KEMAJUAN USAHA RM. LOBU BARA

ANDRI SYAHPUTRA POHAN

Program Studi Administrasi Bisnis

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Pada dasarnya sebuah perusahaan atau organisasi bisnis mempunyai tujuan untuk dapat bertahan hidup, mendapatkan laba dan berkembang. Hal tersebut tentunya dapat dicapai dengan menggunakan strategi atau pendekatan yang mampu bersaing dengan perusahaan lain. TQM merupakan suatu pendekatan atau strategi dalam menjalankan usaha untuk memaksimumkan daya saing organisasi melalui perbaikan terus-menerus atas produk, jasa, manusia, proses, dan lingkungannya.

Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian asosiatif metode kuantitatif yang merupakan penelitian yang berupaya mengkaji bagaimana suatu variabel memiliki keterkaitan dan berhubungan dengan variabel lain, atau apakah suatu variabel menjadi penyebab perubahan variabel lainnya dengan menggunakan fungsi-fungsi statistik. Dengan tujuan untuk mengetahui pandangan konsumen dalam penerapan Total Quality Management terhadap kemajuan usaha berdasarkan pandangan dari konsumen.Penelitian ini dilakukan pada RM. Lobu Bara jalan Purbasinomba No. 29 Kabupaten Padang Lawas Utara dengan sampel penelitian sejumlah 100 orang responden yang merupakan konsumen dari RM Lobu Bara.

Hasil dari penelitian ini berdasarkan hasil dari uji t diperoleh Nilai thitung untuk variabel TQM (6.165) lebih besar dibandingkan dengan nilai ttabel (1.984), atau sig t untuk variabel TQM (0.000) lebih kecil dari alpha (0.05) yang Ha diterima , sehingga variabel TQM berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kemajuan usaha di RM Lobu Bora. Hasil dari koefisien determinasi yaitu R Square sebesar 0.512.Hal ini menunjukan bahwa 66.1% variabel TQM(X) dapat mempengaruhi variabel Kemajuan Usaha (Y).sedangkan sisanya 33,9% dipengaruhi oleh faktor lain di luar dari variabel penelitian ini.

(4)

CONSUMER VIEWS IN TOTAL QUALITY MANAGEMENT IMPLEMENTATION

OF BUSINESS PROGRESS RM. LOBU BARA

ABSTRACT

Basically a company or business organization has a goal to be able to survive, make a profit and grow. It certainly can be achieved by using a strategy or approach that is able to compete with other companies. TQM is an approach or strategy in running the business to maximize the competitiveness of the organization through continuous improvement on products, services, people, processes, and environment.

The method used is the associative research is a quantitative method of research that seeks to examine how a variable interrelated and associated with other variables, or whether a variable cause changes in other variables using functions - statistical functions. With the aim to find out the views of consumers in the implementation of Total Quality Management to the progress of business based on the views of consumers. This study conducted on RM. Lobu Bara Jalan Purbasinomba No. 29 Kabupaten Padang Lawas Utara with a sample of 100 respondents who are consumers of RM Lobu Bara.

The results of this study based on the results of the t test obtained t count value for the variable TQM (6165) is greater than the value t table (1984), or sig t for variable TQM (0.000) is smaller than alpha (0.05) that Ha is received, so the variable TQM has a positive and significant effect on the progress of business in the RM Lobu Bora. The results of the coefficient of determination that R Square of 0512. This shows that 51.2% of TQM variables (X) can affect Business Progress variable (Y). while the remaining 48.8% is influenced by other factors outside of the study variables

(5)

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur dan terimakasih penulis ucapkan kehadirat Allah SWTkarena atas rahmat dan karuniaNya penulis dapat menyelesaikanskripsi ini.

Penulisan skripsi ini merupakan salah satu syarat yang harus penulis penuhi untuk dapat menyelesaikan studi di Ilmu Administrasi Bisnis Universitas Sumatera Utara untuk memperoleh gelar sarjana (S1) Administrasi Bisnis. Adapun judul dari skripsi ini adalah :Pandangan Konsumen Dalam Penerapan Total Quality Management Terhadap Kemajuan Rumah Makan Lobu Bara.

Skripsi ini tidak akan terselesaikan tanpa dukungan dari banyak pihak. Pada kesempatan ini dengan rasa hormat dan penuh ucapan terimakasih penulis ucapkan kepada kedua orang tua penulis, Ayahanda Abdul Muis Pohan dan Ibunda Rosdewani Harahap atas kasih sayang dan cinta serta semangat yang telah diberikan, beribu kata terima kasih tak akan cukup membayar segala pengorbanan dan perjuangan Ayah dan Ibunda. Semoga Allah membalas semua kebaikan Ayah dan Ibunda, selalu menjaga kesehatan Ayah dan Ibunda, dan selalu diberi kemurahan rezeki.

Penulis juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu penulis dan kepada semua pihak yang menjadi bagian penting selama penulis menjalankan perkuliahan di Ilmu Administrasi Bisnis USU, yaitu :

1. Prof. Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

2. Prof. Dr. Marlon Sihombing, MA selaku Ketua Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis FISIP USU dan kepada Sekretaris Program Studi,

Bapak Arifin Nasution, S.Sos, M.SP.

3. Dosen Pembimbing penulis Bapak Drs. Yance M,SI yang bersedia

(6)

sampai skripsi ini terselesaikan. Terima kasih atas pengetahuan dan ilmu yang sangat berharga dan yang tidak akan pernah penulis lupakan.

4. Seluruh Dosen-dosen dan Staf Pengajar di Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis FISIP USU. Terimakasih atas kebaikan dan kesungguhan Bapak/ Ibu dalam mengajari penulis.

5. Kepada pemilik Rumah Makan Lobu Bara, Bapak Arifin selaku kepala usaha yang telah banyak membantu penulis.

6. Kepada keluarga Besar Ilmu Administrasi Bisnis 2009, 2010, 2011, 2012 dan 2013. Teman-teman yang menemani penulis menimba ilmu pengetahuan : Frans Kristanto, S.Ab, Muhammad Iqbal, S.Ab, Muhammad Bahtiar Abdillah, S.Ab, Agus Septiyan Sitorus, S.Ab, Kevin Topanda, M. Fajri Fahlevi, Jendra Qori, dan yang lain yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu.

7. Teman-teman penulis yang senantiasa memberi dukungan dan motivasi : Nur Aisyah Haharap yang telah mengisi hari-hari penulis dan selalu memberi semangat, Syarif Hidayatullah, Muhammad Adha dan Asrul Samsani. Semoga kita semua sukses meraih impian kita.

8. Pihak- pihak yang membantu penulis dalam suka mau pun duka namun

tidak bisa penulis ucapkan satu persatu.

Penulis dengan segala kerendahan hati menyadari bahwa skripsi ini

masih kurang sempurna dikarenakan keterbatasan pengetahuan, kemampuan, wawasan serta bahan-bahan yang penulis dapatkan. Oleh karena itu penulis mengharapkan segala bentuk kritik dan saran yang membangun dari pembaca guna menyempurnakan karya ini.

Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua yang membacanya.

(7)

DAFTAR ISI

HALAMAN PERSETUJUAN ...

ABSTRAK ...

KATA PENGANTAR...

DAFTAR ISI ... i

DAFTAR TABEL ... iii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ... . 1

1.1 Rumusan Masalah ... . 5

1.2 Tujuan Penelitian ... . 5

1.3 Manfaat Penelitian ... . 5

BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Total Quality Management ... 7

2.1.1 Pengertian Total Quality Management ... 8

2.1.2 Prinsip Total Quality Management ... 10

2.1.3 Manfaat TQM ... 12

2.1.4 Elemen Pendukung TQM ... 13

2.2 Kemajuan Usaha ... 17

(8)

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Bentuk Penelitian ... 29

3.2 Lokasi Penelitian ... 29

3.3 Populasi dan Sampel ... 30

3.3.1 Populasi ... 30

3.3.2 Sampel ... 30

3.4 Hipotesis ... 32

3.5 Kerangka Konsep ... 32

3.6 Defenisi Operasional ... 33

3.7 Teknik Pengumpulan Data ... 37

3.8 Teknik Penentuan Skor ... 38

3.9 Teknik Analisa Data ... 39

3.9.1 Metode Uji Instrumen... 39

3.9.2 Metode Analisis Data ... 40

BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Sejarah Singkat RM Lobu Bara ... 43

4.2 Visi dan Misi Lobu Bara ... 44

4.3 Hasil Penelitian ... 44

4.3.1 Karakteristik Responden ... 45

4.3.2 Distribusi Jawaban Variabel TQM ... 49

4.3.3 Distribusi Jawaban Variabel Kemajuan Usaha ... 59

(9)

4.3.5 Analisis Data ... 73

4.4 Pembahasan... 78

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ... 84

5.2 Saran ... 85

DAFTAR PUSTAKA

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Defenisi Operasional ... 36

Tabel 4.1 Karakteristik Responden BerdasarkanUsia ... 45

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir ... 46

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan ... 47

Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Frekuensi Berkunjung... 48

Tabel 4.5 Pelayanan Di Rumah Makan Lobu Bara Baik Dan Sesuai Dengan Keingginan ... 49

Tabel 4.6 Makan Yang Dijual Rumah Makan Lobu Bara Adalah Makanan Dengan Kualitas Yang Baik ... 50

Tabel 4.7 Harga Yang Ditawarkan Oleh Rumah Makan Lobu Bara Terhadap Seluruh Makanan Yang Dijual Sesuai Dengan Kemampuan Dan Keingginan ... 51

Tabel 4.8 Karyawan Yang Bekerja Di Rumah Makan Lobu Bara Adalah Karyawan Yang Memiliki Kemapuan Yang Baik Dalam Bekerja ... 52

Tabel 4.9 Karyawan Yang Bekerja Di Rumah Makan Lobu Bara Diperlakukan Secara Baik ... 53

(11)

Tabel 4.11 Rumah Makan Lobu Bara Selalu Siap Dan Singap Dalam

Menanggapi Keinginan Konsumen ... 55

Tabel 4.12 Rumah Makan Lobu Bara Selalu Melaksanakan Perbaikan Atas Setiap

Kesalahan – Kesalahan Yang Telah Dilaksanakan ... 56

Tabel 4.13 Pimpinan Selalu Memeriksa Langsung Kinerja Pegawai Dan Kualitas

Makanan Serta Menanyakan Tanggapan Pelanggan Tentang Rumah

Makan Lobu Bara ... 57

Tabel 4.14 Rumah Makan Lobu Bara Merupakan Hasil Dari Perecanaan Usaha

Yang Baik ... 58

Tabel 4.15 Rumah Makan Lobu Bara Selalu Menjaga Mutu Makanan Yang

Dijual ... 59

Tabel 4.16 Memiliki Cirri Khas Baik Dari Makanan Ataupun Pelayanannya ... 60

Tabel 4.17 Keadaan Baik Dan Steril ... 61

Tabel 4.18 Pegawai Di Rumah Makan Lobu Bara Selalu Ramah Dan Sigap

Menanggapi Keinginan ... 62

Tabel 4.19 Konsumen Yang Makan Di Rumah Makan Lobu Bara Relatif Ramai

Setiap Harinya ... 63

Tabel 4.20 Rumah Makan Lobu Bara Sudah Semakin Besar Dan Berkembang ... 64

Tabel 4.21 Karyawan Yang Bekerja Di Rumah Makan Lobu Bara Semakin

Bertambah Banyak ... 65

Tabel 4.22 Rumah Makan Lobu Bara Terus Memperbaiki Fasilitas Pendukung

(12)

Tabel 4.23 Rumah Makan Lobu Bara Sudah Semakin Dikenal Oleh Banyak

Orang Diluar Daerah Padang Lawas Utara ... 67

Tabel 4.24 Rumah Makan Lobu Bara Telah Mampu Bersaing Dengan Rumah Makan Yang Lain (Baik Rumah Makan Khas Padang Lawas Ataupun Rumah Makan Dari Daerah Lain) ... 68

Tabel 4.25 Uji Validitas Kuessioner(X) ... 69

Tabel 4.26 Reliabilitas Kuesioner(X) ... 71

Tabel 4.27 Uji Validitas Kuesioner(Y) ... 71

Tabel 4.28 Reliabilitas Kuesioner(Y) ... 73

Tabel 4.29 Hasil Analisis Regresi Linear Sederhana ... 74

Tabel 4.30 Hasil Uji T ... 76

Referensi

Dokumen terkait

Untuk mengetahui hubungan panjang badan lahir terhadap kejadian stunting pada balita usia 24-59 bulan di Kelurahan Rangas Kecamatan Banggae Kabupaten Majene Tahun

agar menjadi institusi yang mampu Bagaimana pun Badan Nasional mengontrol secara kualitas tenaga Sertifikasi Profesi (BNSP) dimana kerja untuk memasuki gerbang sebagai

(z. wie Ihnen die Präsentation gefallen hat, was für Sie neu oder besonders interessant war usw.). b) Stellen Sie auch eine Frage zur Präsentation Ihres Partners/Ihrer

Dalam jurnal 44th Lunar and Planetary Science Conference (2013), Saavedra menyatakan bahwa representasi visual dan grafis pengetahuan ilmiah adalah salah satu cara

pengetahuan sains yang wajib dimiliki oleh peserta didik untuk belajar sains, namun hal tersebut harus didukung dengan kompetensi membaca yang baik oleh peserta didik,

cells were found in the stem cells therapy group, followed by the combination of stem cell therapy and physical exercise group. It shows the changes on those

Mengamati : pengertian bank dan lembaga keuangan bukan bank , fungsi bank dan lembaga keuangan bukan bank jenis, prinsip kegiatan usaha, dan produk bank dan lembaga keuangan

Membina tenaga kerja yang caru, banyak mensita waktu dan berarti menunda bekerja secara optimal sebagaimana ya~g