• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pertanggungjawaban Penyelenggara Sertifikasi Elektronik Pada Penyelenggara Sistem Elektronik Dalam Hal Penjaminan Keamanan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pertanggungjawaban Penyelenggara Sertifikasi Elektronik Pada Penyelenggara Sistem Elektronik Dalam Hal Penjaminan Keamanan"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

PERTANGGUNGJAWABAN PENYELENGGARA SERTIFIKASI ELEKTRONIK PADA PENYELENGGARA SISTEM ELEKTRONIK

DALAM HAL PENJAMINAN KEAMANAN

SKRIPSI

Disusun dan Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

OLEH: FREDY CAHYADI

110200258

DEPARTEMEN HUKUM EKONOMI

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

PERTANGGUNGJAWABAN PENYELENGGARA SERTIFIKASI ELEKTRONIK PADA PENYELENGGARA SISTEM ELEKTRONIK

DALAM HAL PENJAMINAN KEAMANAN

SKRIPSI

Disusun dan Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

OLEH: FREDY CAHYADI

110200258 Disetujui Oleh:

Ketua Departemen Hukum Ekonomi

Windha S.H.,M.Hum NIP.197501122005012002

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Dr. T. Keizeirina Devi Azwar, S.H.,C.N,M.Hum

2015

Windha S.H., M.Hum

NIP.197002012002122001 NIP.197501122005012002

FAKULTAS HUKUM

(3)

iii

KATA PENGANTAR

Puji Syukur atas berkat Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, penulis akhirnya dapat menyelesaikan skripsi dengan tepat waktunya. Skripsi ini dilakukan bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat untuk dapat menyelesaikan studi pada Program Sarjana Hukum Universitas Sumatera Utara (USU) Medan. Skripsi ini diberi judul

“PERTANGGUNGJAWABAN PENYELENGGARA SERTIFIKASI ELEKTRONIK PADA PENYELENGGARA SISTEM ELEKTRONIK DALAM HAL PENJAMINAN KEAMANAN”. Dengan adanya penulisan skripsi ini penulis berharap agar para pembaca dapat memaklumi kekurangan dari penulis karena keterbatasan pengetahuan dan kemampuan. Semoga dari skripsi ini, pembaca dapat mengerti, memahami serta memberikan manfaat kepada pembaca.

Demi kelancaran penyelesaian skripsi ini penulis telah banyak menerima bantuan dari berbagai pihak baik dukungan moril dan materil. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof.Dr.Runtung Sitepu, S.H., M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan;

2. Bapak Prof.Dr.Budiman Ginting,S.H., M.Hum selaku PembantuDekan I; Bapak

Syafruddin Hasibuan,S.H., M.Hum selaku Pembantu Dekan II; Bapak Dr.O.K Saidin,S.H., M.H selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan;

(4)

iv

4. Bapak Ramli Siregar,S.H., M.Hum selaku Sekretaris bagian Departem Hukum Ekonomi Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan;

5. Bapak Prof.Dr.Budiman Ginting ,S.H., M.Hum. selaku Dosen Pembimbing I yang juga telah peduli dan memberikan pedoman terhadap penulisan skripsi ini; 6. Teristimewa kepada orangtuaku, Steffen Tjoa dan Go Mie Kim yang telah

memberikan banyak materi, semangat, kekuatan, doa, serta motivasi kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan studi dengan tepat pada waktunya di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Medan;

7. Ibu Dra. Zakiah, M.Pd. selaku Dosen Penasehat Akademik penulis di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara;

8. Segala Bapak/Ibu Staf Pengajar pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah mendidik selama proses perkuliahan di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara;

9. Keluarga besar penulis yang sudah memberikan motivasi kepada penulis.

10. Sahabat penulis, Chief yang telah memberikan motivasi dan semangat dalam penyelesaian skripsi..

11. Teman-teman terdekat penulis di Fakultas Hukum,William AB, Kevin Tankas, Dian Ekawati, Stella Guntur, Yohana Rosendra, yang selalu mendukung dan menyemangati penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

(5)

v

13. Teman-teman dekat penulis, Darwin, Margaret, Yuli, Steven yang selalu mendukung dan memberikan motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.

14. Teman-teman klub medanese yang telah memberikan dukungan dan semangat kepada penulis.

15. Adik angkat penulis, Cecylia Vilicia yang memberikan dukungan dan semangat dalam penyelesaian skripsi.

16. Teman-teman komunitas fotografi di medan yang memberikan motivasi dan semangat kepada penulis.

Demikianlah penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pihak yang mendukung penulisan skripsi ini.

Medan, Penulis

(6)

vi DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR………... i

DAFTAR ISI………... iv

ABSTRAK……….…………...……... vii

BAB I PENDAHULUAN………... 1

A. Latar Belakang………... 1

B. Perumusan Permasalahan……….... 8

C. Tujuan dan Manfaat Penulisan……… 8

D. Keaslian Penulisan……….. 9

E. Tinjauan Kepustakaan……… 10

F. Metode Penulisan………...…… 13

G. Sistematika Penulisan……….... 16

BAB II PENYELENGGARAAN SISTEM ELEKTRONIK MENURUT PERATURAN PERUNDANG–UNDANGAN ………. 18

A. Transaksi Elektronik Menurut Undang – Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik ………. 18

(7)

vii

C. Hambatan dalam Penyelenggaraan Sistem Elektronik ……….. 49

BAB III PENYELENGGARAAN SERTIFIKASI ELEKTRONIK BERDASARKAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN DI INDONESIA ... 63 A. Sertifikasi Elektronik dalam Penyelenggaraan Sistem Elektronik…….. 63 B. Penyelenggaraan Sertifikasi Elektronik ……….………. 75 C. Pembatasan lingkup Sertifikasi Elektronik dengan Sertifikasi Keandalan

……….. 83

BAB IV PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM PENYELENGGARA SERTIFIKASI ELEKTRONIK ……… 89 A. Bentuk pertanggungjawaban Penyelenggara Sertifikasi Elektronik terhadap

Konsumen ditinjau dari UU Nomor 8 tahun 1999

………. 89

B. Pertanggungjawaban Penyelenggara Sertifikasi Elektronik terhadap penyelenggaraan Sistem Elektonik terhadap jaminan keamanan ditinjau UU No 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik

……… 94

(8)

viii

BAB V PENUTUP………..……… 114

A. Kesimpulan………...………...…….……… 114

B. Saran………..……..……….………… 116

(9)

ix

DAFTAR GAMBAR

Referensi

Dokumen terkait

Oleh karena itu, keripik bayam banyak menjadi pilihan manusia untuk makanan ringan, dimana dari segi rasa, keripik bayam menawarkan cukup banyak rasa yang

Dengan menggunakan nilai kecepatan pada saluran tersebut maka didapatkan batas maksimum dari penampang drainase yang diperhitungkan dengan memanfaatkan Persamaan

Deformabilitas (mudahnya diubah bentuknya) ion-ion diadsorbsi dan disosiasi elektrolit dari senyawaan yang diadsorbsi juga mempunyai pengaruh yang sangat

Penguat Mini adalah rangkaian elektronika yang dapat dipergunakan sebagai alat penguat lengkap dengan IC yang berisi sebuah tingkat penguat daya kecil serta tiga transistor

Perkembangan teknologi sudah sangat maju, komputer merupakan salah satu sarana yang sangat penting pada saat ini dan kebutuhan akan informasi semakin lama semakin meningkat.

Laporan keuangan merupakan media yang digunakan perusahaan untuk memperoleh informasi sehubungan dengan posisi keuangan dan hasil hasil yang telah dicapai perusahaan

Website yang paling banyak dibuat saat ini berisi tentang informasi dan promosi, begitu pula halnya dengan website yang akan dibuat penulis, yang merupakan respon dari maraknya

Di dalam pembuatan aplikasi rental mobil ini terdiri dari beberapa tahapan yakni pengumpulan data, perancangan tampilan aplikasi, pembuatan program, serta tahap uji coba.