• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn MATERI GLOBALISASI SISWA KELAS IV SDN 4 PLOSO JATI KUDUS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn MATERI GLOBALISASI SISWA KELAS IV SDN 4 PLOSO JATI KUDUS"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD

UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn MATERI

GLOBALISASI SISWA KELAS IV SDN 4 PLOSO JATI KUDUS

Oleh

RESTI PUJIANTI NIM 201033112

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)

iii

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD

UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn MATERI

GLOBALISASI SISWA KELAS IV SDN 4 PLOSO JATI KUDUS

SKRIPSI

Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh Resti Pujianti NIM 201033112

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(4)

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

Berlatih sesegera mungkin atas sesuatu, akan membuat kita lebih tangguh dari hari ke hari. Semenyakitkan apapun tugas/beban tersebut, jika telah berlatih, proses melewatinya bahkan bisa dinikmati. (Darwis Tere Liye)

PERSEMBAHAN

− Untuk orang tua tercinta, Bapak Sanggar Wisono dan Ibu Musriah yang senantiasa memberikan dukungan materi dan do‟a ikhlas agar dimudahkan dalam segala hal dan tidak mudah berputus asa. − Untuk Kakak-kakakku tercinta Mas Tarno, Mas

Imam, Mas Manik, Mas Ses, Mas Aan dan Mbak pipit serta keponakanku tersayang Intan, Sintya, Kirana, Zara yang yang senantiasa mengisi hari-hariku dengan keceriaan.

− Untuk sahabat-sahabatku yang tak pernah bosan menyemangatiku.

(5)

v

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi oleh Resti Pujianti (NIM. 2010-33-112) ini telah diperiksa dan disetujui untuk diuji.

Kudus, 8 September 2014 Pembimbing I

Dr. Murtono, M.Pd.

NIP. 19661207 199203 1 003

Kudus, 26 Agustus 2014 Pembimbing II

Wawan Shokib Rondli, S.Pd., M.Pd. NIDN. 0615037901

Mengetahui,

(6)

vi

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi oleh Resti Pujianti (NIM. 2010-33-112) ini telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal 27 September 2014 sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

Kudus, 27 September 2014 Dewan Penguji

Dr. Murtono, M.Pd Ketua

NIP. 19661207 199203 1 003

Wawan Shokib Rondli, S.Pd., M.Pd. Anggota

NIDN. 0615037901

Deka Setiawan, M.Pd. Anggota

NIDN. 0617088403

Nu Anggota

NID7803

(7)

vii PRAKATA

Segala puji dan syukur senantiasa peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan nikmat kepada semua hamba-Nya, sehingga skripsi yang berjudul “Penerapan Model Pembelajaran STAD Untuk

Meniningkatkan Hasil Belajar Pkn Materi Globalisasi Siswa Kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus” dapat terselesaikan dengan baik dan lancar. Skripsi ini disusun untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muria Kudus.

Dalam penyelesaian skripsi ini tentu tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, oleh karena itu peneliti mennyampaikan terimakasih kepada.

1. Dr. Slamet Utomo, MP.d, selaku Dekan FKIP yang telah memberikan kesempatan kepada peneliti untuk menjalani pendidikan bidang Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

2. Dr. Murtono, M.Pd, selaku ketua program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus sekaligus selaku dosen pembimbing I yang banyak memberikan motivasi dan bimbingan. 3. Wawan Shokib Rondli, M.Pd., selaku dosen pembimbing II yang memberikan

arahan dan motivasi kepada peneliti dalam penyusunan pembuatan skripsi ini. 4. Seluruh dosen dan Staf Program Studi S1 PGSD FKIP UMK yang senantiasa

membimbing, melayani dan memberikan bekal pengetahuan sehingga peneliti dapat menyelesaikan studi.

(8)

viii

6. Kushardiyani, S.Pd. SD selaku guru kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus yang selalu memberikan waktu dan membantu peneliti dalam pelaksanaan penelitian.

7. Ayah, ibu dan keluargaku yang telah banyak memberikan bantuan moril dan spiritual.

8. Sahabatku sekaligus saudaraku yang telah menjadi bagian hidupku, Chamelia, Ussi, Ida, Chichuw, Anik, Ni‟mah, Ulil, Zanry, Aris, Kahfi, Mia, Rina, Lani, Eka, Devi, Windy, A‟am kebaikan kalian takkan pernah ku lupa.

9. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu peneliti demi kelancaran dan keberhasilan dalam penyusunan skripsi ini.

Semoga Allah membalas semua amal kebaikan mereka dengan balasan yang lebih dari yang mereka berikan. Peneliti juga menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan baik dari segi bahasa, isi, maupun analisisnya, sehingga peneliti masih berharap adanya kritik dan saran yang membangun. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi peneliti khusunya, dan bagi para pembaca umumnya serta dapat meningkatkan mutu pendidikan.

Kudus, 8 September 2014 Peneliti

(9)

ix ABSTRACT

Pujianti, Resti. 2014. The Implementation of Sudent Teams Achievement Division (STAD) to Improve the Achievement of Civic Subject in Theme of Globalization of the Fourth Grade Students of SDN 4 Ploso Jati Kudus. Skripsi. Elementary Teacher‟ Education, Teacher Training and Education Faculty, Muria Kudus University. Advisors: (i) Dr. Murtono, M.Pd., (ii) Wawan Shokib Rondli, S.Pd, M.Pd

Key word: STAD, Civic Education Achievement, Globalization.

Background of this research was the learning achievement of the Civic subject of the fourth grade students of SDN 4 Ploso Jati Kudus that was still low. It was might be because the learning process was still conventional, so that the students felt bored by just had few activity to done. Consequently, the learning process was meaningless because of the teacher be the only one source of information in the classroom. Based on that background, then the researcher did a research by used

Student Teams Achievement Division (STAD). Can the implementation of Student Teams Achievement Division (STAD) improve the students learning activity, the teacher skill in manage the learning process, and the Fourth grade students of SDN 4 Ploso achievement? This research aim to improve the students learning activity, and the teacher‟s skill in manage the learning process, and the students‟ achievement of civic subject by used Student Teams Achievement Division (STAD).

The learning model was used in this research is Student Teams Achievement Division (STAD). This cooperative learning model of Student Teams Achievement Division (STAD) is the learning process by make the heterogenic students to gather in group of 4-5 students and while in the process of learning the students was given a chance to discuss and collaborate. Moreover, their collaboration also gets appreciation from the teacher. Globalization is transparency or connection among the citizen in this world in the aspect of information, communication, transportation, economic, and technology also the lifestyle which give both positive and negative aspect to public so all of the state indirectly banded. The action hypothesis is the implementation of Student Teams Achievement Division (STAD) can improve the students „learning activities, the teacher‟s skill and the learning achievement of the fourth grade students of SDN 4 Ploso Jati Kudus in civic subject in theme of globalization.

(10)

x

The result of this research shows the students‟ learning activities (aspect of affective and psychomotor) in cycle I is 68.08% (high), cycle II is 91% (very high). The teacher‟s skill in manage the civic subject increase from 76.89% (good) in cycle I to 89.77% (very good) in cycle II. The students civic‟ learning achievement show the improvement from pre-cycle is 63.17 (medium), cycle I is 66 (medium), and cycle II is 73.67 (high).

The conclusion from this research is the implementation of Student Teams Achievement Division (STAD) can improve the students‟ learning activities, the

teacher‟s skill in manage the learning process of civic subject in theme of globalization by used Student Teams Achievement Division (STAD), and the fourth grade students‟ learning achievement of nationality subject of SDN 4 Ploso Jati Kudus. The suggestion based on this research is the students hopefully enjoy in studying civic subject without hope any appreciation from the teacher. For the teacher should follow up the implementation of Student Teams Achievement Division

(11)

xi ABSTRAK

Pujianti, Resti. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKn Materi Globalisasi Siswa Kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus. Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing (1) Dr. Murtono, M.Pd (2) Wawan Shokib Rondli, S.Pd., M.Pd.

Kata Kunci: STAD, Hasil Belajar PKn, Globalisasi.

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar PKn siswa kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus. Rendahnya hasil belajar PKn disebabkan pembelajaran yang masih konvensional. Siswa merasa bosan karena tidak banyak kegiatan yang dilakukan siswa, sehingga pembelajaran yang dilakukan kurang bermakna, guru berfungsi sebagai satu-satunya sumber informasi. Berdasarkan latar belakang tersebut maka peneliti melakukan penelitian dengan menggunakan model Student Teams Achievement Division (STAD). Apakah penerapan model pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa, keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran, dan hasil belajar siswa kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus? Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa, keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran, dan hasil belajar siswa dengan menerapkan model Student Teams Achievement Division (STAD) pada mata pelajaran PKn materi globalisasi.

Model pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini adalah model

Student Teams Achievement Division (STAD). Model pembelajaran kooperatif tipe

Student Teams Achievement Division (STAD) merupakan pembelajaran yang mengelompokkan siswa secara heterogen beranggotakan 4-5 orang, dan dalam proses pembelajarannya siswa diberikan kesempatan untuk berdiskusi dan bekerja sama. Selain itu kerja keras siswa selama pembelajaran juga mendapatkan apresiasi dari guru. Globalisasi adalah transparansi atau keterkaitan seluruh warga dunia di bidang informasi, komunikasi, transportasi, ekonomi, dan teknologi, serta gaya hidup yang memberikan dampak positif atau pun negatif bagi kehidupan masyarakat sehingga seluruh bangsa dan negara di dunia secara tidak langsung terikat. Hipotesis tindakan yang diajukan adalah penerapan model pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa, keterampilan guru dan hasil belajar siswa kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus pada mata pelajaran PKn materi globalisasi.

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan di kelas IV SDN 4 Ploso Jati Kudus dengan subjek penelitian 30 siswa dan berlangsung selama dua siklus, setiap siklus terdiri dari dua pertemuan. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah model pembelajaran Student Teams Achievement Division

(12)

xii

dokumentasi. Data yang diperoleh dari tindakan dianalisis secara kuantitatif dan kualitatif.

Hasil penelitian menunjukkan aktivitas belajar siswa (aspek afektif dan psikomotorik) siklus I mencapai 68,08% (tinggi), siklus II menjadi 91% (sangat tinggi). Keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran PKn meningkat dari siklus I 76,89% (baik) pada siklus II menjadi 89,77% (sangat baik). Hasil belajar (aspek kognitif) PKn siswa meningkat dari pra siklus 63,17 (sedang), siklus I 66 (sedang), dan siklus II 73,67 (tinggi).

(13)

xiii

2.1.1 Model Pembelajaran Student Teams Achievement Division (STAD) 12 2.1.1.1 Model Pembelajaran ... 12

2.1.1.2 Student Teams Achievement Division (STAD) ... 13

2.1.1.3 Langkah-langkah Model STAD ... 14

2.1.1.4 Penerapan Model Student Teams Achievement Division (STAD) Pada Kelas IV Materi Globalisasi ... 17

2.1.2 Belajar ... 20

2.1.2.1 Pengertian Belajar... 20

2.1.2.2 Ciri-ciri Belajar ... 21

2.1.2.3 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Belajar ... 23

(14)

xiv

2.1.2.5 Hasil Belajar ... 26

2.1.3 Keterampilan Guru dalam Pembelajaran ... 28

2.1.4 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) ... 30

2.1.4.1 Pengertian PKn ... 30

2.1.4.2 Tujuan PKn ... 32

2.1.4.3 Ruang Lingkup PKn ... 33

2.1.5 Globalisasi ... 34

2.1.5.1 Pengertian Globalisasi ... 34

2.1.5.2 Proses Globalisasi ... 35

2.1.5.3 Aspek-aspek Globalisasi ... 36

2.1.5.4 Pengaruh Globalisasi Terhadap Kehidupan Bangsa dan Negara Indonesia ... 37

2.1.5.5 Globalisasi dan Posisi Bangsa Indonesia ... 39

2.2 Penelitian yang Relevan ... 41

2.3 Kerangka Berpikir ... 43

2.4 Hipotesis Tindakan ... 45

BAB III METODE PENELITIAN ... 46

3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian ... 46

3.2 Variabel Penelitian ... 47

3.3 Prosedur Penelitian ... 48

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 55

3.4.1 Data dan Sumber Data Penelitian ... 55

3.4.2 Metode Pengumpulan data ... 57

3.4.3 Instrumen Penelitian ... 60

(15)

xv

4.2.1 Perencanaan ... 83

4.2.2 Pelaksanaan Tindakan ... 84

4.2.3 Observasi ... 93

4.2.4 Refleksi ... 103

4.3 Deskripsi Hasil Penelitian Siklus II ... 107

4.3.1 Perencanaan ... 107

4.3.2 Pelaksanaan Tindakan ... 108

4.3.3 Observasi ... 117

4.3.4 Refleksi ... 126

4.4 Simpulan ... 127

4.5 Uji Hipotesis Tindakan ... 137

BAB V PEMBAHASAN ... 139

5.1 Aktivitas Belajar Siswa Menggunakan Model STAD ... .. 139

5.2 Keterampilan Guru dalam Mengelola Pembelajaran Menggunakan Model STAD ... 150

5.3 Hasil Belajar PKn Siswa Menggunakani Model STAD ... 152

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN ... 158

6.1 Simpulan ... 158

6.2 Saran ... 159

DAFTAR PUSTAKA ... 160

(16)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Perhitungan Skor Kuis ... 15

2.2 Perhitungan Skor Kelompok ... 15

2.3 Fase-fase Pembelajaran STAD ... 16

2.4 Tahap-tahap pembelajaran STAD ... 16

2.5 Penerapan Model Student Teams Achievement Division (STAD) Pada Kelas IV Materi Globalisasi ... 18

2.6 Ciri-ciri umum belajar ... 21

3.1 Kisi-kisi Lembar Observasi Aktivitas Siswa ... 63

3.2 Kisi-kisi Lembar Observasi Keterampilan Guru ... 64

3.3 Kisi-kisi Tes Akhir Siklus I ... 67

3.4 Kisi-kisi Tes Akhir Siklus II ... 68

3.5 Validitas Soal Tes Siklus I ... 70

3.6 Validitas Soal Tes Siklus II ... 71

3.7 Interval Kriteria Nilai Hasil Belajar Siswa ... 73

3.8 Kriteria Ketuntasan Minimal Mata Pelajaran PKn SDN 4 Ploso ... 75

3.9 Kriteria Tingkat Keberhasilan Belajar Siswa Secara Klasikal ... 76

3.10 Kriteria Tingkat Keberhasilan Aktivitas Siswa dalam % ... 77

3.11 Kriteria Keberhasilan Guru dalam Mengelola Pembelajaran ... 77

4.1 Hasil Belajar PKn Kelas IV Pra Siklus Berdasarkan Nilai Interval ... 80

4.2 Perolehan Hasil Belajar PKn Kelas IV Pra Siklus ... 81

(17)

xvii

4.4 Jadwal Pelaksanaan Tindakan Siklus I ... 84

4.5 Data Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 1 ... 94

4.6 Data Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 96

4.7 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Kelas Meng- gunakan Model Pembelajaran STAD Siklus I ... 98

4.8 Hasil Tes Akhir Siklus I ... 101

4.9 Perolehan Nilai Tes Siswa Akhir Siklus I ... 102

4.10 Persentase Ketuntasan Hasil Belajar Tes Akhir Siklus I ... 103

4.11 Kekurangan-kekurangan yang Ditemukan Siklus I ... 105

4.12 Revisi Kekurangan yang Ditemukan pada Siklus I ... 106

4.13 Jadwal Pelaksanaan Tindakan Siklus II ... 108

4.14 Data Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 117

4.15 Data Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 119

4.16 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Kelas Menggu- nakan Model Pembelajaran STAD Siklus II ... 122

4.17 Hasil Tes Akhir Siklus II ... 124

4.18 Perolehan Nilai Tes Siswa Akhir Siklus II ... 125

4.19 Persentase Ketuntasan Hasil Belajar Tes Akhir Siklus II ... 126

4.20 Perbandingan Persentase Indikator Aktivitas Belajar Siswa Menggunakan Model STAD Siklus I dan Siklus II ... 127

4.21 Perbandingan Persentase Keterampilan Guru dalam Mengelola Pembela- jaran Menggunakan Model STAD... 130

4.22 Perbandingan Nilai Hasil Belajar PKn Siswa Kelas IV Pra Siklus, Siklus I dan Siklus II... 132

4.23 Progres Nilai Hasil Belajar PKn Pra Siklus, Siklus I, dan Siklus II ... 133

4.24 Perolehan Hasil Tes Pra Siklus, Siklus I, Siklus II ... 134

(18)

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Bagan Kerangka Berpikir ... 44

3.1 Siklus Penelitian Tindakan Kelas Model Kember, D dan M. Kelly.. ... 49

4.1 Diagram Batang Hasil Belajar PKn Kelas IV Pra Siklus ... 81

4.2 Diagram Lingkaran Ketuntasan Hasil Belajar Klasikal Siswa Kelas IV Pra Siklus ... 82

4.3 Guru Menyampaikan Tujuan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 1 ... 85

4.4 Siswa Membentuk Kelompok Diskusi dengan 5 Orang Anggota ... 85

4.5 Guru Menyampaikan Materi Pembelajaran Siklus I Pertemuan 1 ... 86

4.6 Siswa Terlibat dalam Pemanfaatan Media4.6 Siswa Terlibat dalam Pemanfaatan Media ... 86

4.7 Guru Membagikan Lembar Kerja Kelompok ... 87

4.8 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ... 87

4.9 Guru dan Siswa Menghitung Perolehan Skor Tiap Kelompok ... 88

4.10 Guru Memberikan Penghargaan Kepada Siswa ... 88

4.11 Guru Menyampaikan Tujuan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 2 ... 89

4.12 Siswa Membentuk Kelompok Diskusi ... 90

4.13 Guru Menyampaikan Materi dengan Menggunakan Media ... 91

4.14 Guru Membagikan Lembar Kerja Kelompok ... 91

4.15 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ... 92

4.16 Guru Bersama Siswa Menghitung Perolehan Skor Tiap Kelompok ... 92

4.17 Guru Memberikan Penghargaan Kepada Kelompok ... 93

(19)

xix

4.19 Diagram Batang Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 97

4.20 Diagram Batang Hasil Belajar PKn Berdasarkan Nilai interval ... 102

4.21 Diagram Lingkaran Ketuntasan Hasil Belajar Klasikal Siklus I ... 103

4.22 Guru Memotivasi Siswa dengan Bernyanyi Bersama ... 109

4.23 Siswa Membentuk Kelompok Diskusi ... 109

4.24 Guru Menyampaikan Materi Diselingi dengan Tanya Jawab ... 110

4.25 Guru Membagikan Lembar Kerja Kelompok ... 111

4.26 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ... 111

4.27 Guru Bersama Siswa Menghitung Perolehan Skor Tiap Kelompok ... 112

4.28 Guru Memberikan Penghargaan ... 112

4.29 Guru Menyampaikan Tujuan Pembelajaran ... 113

4.30 Siswa Membentuk Kelompok Diskusi ... 114

4.31 Guru Menyampaikan Materi... 114

4.32Guru Memberikan Tugas untuk Diskusi Kelompok ... 115

4.33 Siswa Mengerjakan Kuis Individual ... 115

4.34 Guru Memberikan penghargaan ... 116

4.35 Diagram Batang Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 118

4.36 Diagram Batang Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 120

4.37 Diagram Batang Hasil Belajar PKn Berdasarkan Nilai interval ... 125

4.38 Diagram Lingkaran Ketuntasan Hasil Belajar Klasikal Siklus II ... 126

4.39 Diagram Batang Perbandingan Persentase Aktivitas Belajar Siswa per-Indikator Siklus I dan Siklus II ... 129

(20)

xx

4.41 Diagram Batang Perbandingan Perolehan Nilai Pra Siklus, Siklus I, Siklus II ... 135 4.42 Diagram Batang Perbandingan Persentase Ketuntasan Hasil Belajar Siswa

(21)

xxi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

PRA SIKLUS ... 164

1. Jadwal Pelaksanaan Penelitian ... 165

2. Lembar Hasil Wawancara Guru Sebelum Melakukan Penelitian ... 166

3. Daftar Nama Siswa Kelas IV SD 4 Ploso Tahun Ajaran 2013/2014 ... 169

4. Hasil UTS Mata Pelajaran PKn Kelas IV SDN 4 Ploso Sebelum Penelitian (Pra Siklus) ... 170

5. Analisis Mean, Median, dan Modus Nilai Pra Siklus ... 171

6. Membagi Siswa ke dalam Tim... 173

7. Kisi-kisi Uji Kelayakan Soal PKn Kelas IV Siklus I ... 174

8. Tes Uji Kelayakan Soal Siklus I ... 175

9. Kunci Jawaban Tes Uji Kelayakan Siklus I ... 179

10. Tabel Nilai r Product Moment ... 180

11. Uji Validitas Siklus I ... 181

12. Uji Reliabilitas Siklus I ... 183

13. Kisi-kisi Kelayakan Soal PKn Kelas IV Siklus II ... 184

14. Tes Uji Kelayakan Soal Siklus II ... 186

15. Kunci Jawaban Tes Uji Kelayakan Siklus II ... 191

16. Uji Validitas Siklus II ... 192

(22)

xxii

SIKLUS I ... 195

18. Silabus Pembelajaran Siklus I ... 196

19. RPP Siklus I Pertemuan 1 ... 202

20. Materi Siklus I ... 210

21. Lembar Kerja Siswa Siklus I Pertemuan 1 ... 215

22. Lembar Kerja Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 216

23. Soal Kuis Siklus I Pertemuan 1 ... 217

24. Kunci Jawaban Kuis Siklus I Pertemuan 1 ... 219

25. Soal Kuis Siklus I Pertemuan 2 ... 220

26. Kunci Jawaban Kuis Siklus I Pertemuan 2 ... 222

27. Kisi-kisi Soal PKn Kelas IV Siklus I ... 223

28. Tes Akhir Siklus I ... 224

29. Kunci Jawaban Tes Akhir Siklus I ... 227

30. Lembar Observasi Aktivitas Belajar Siswa ... 228

31. Pedoman Penskoran Aktivitas Belajar Siswa ... 230

32. Lembar Observasi Keterampilan Guru ... 232

33. Daftar Absensi Siswa Siklus I Pertemuan 1 ... 236

34. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 1 ... 237

35. Pedoman Penskoran Aktivitas Belajar Siswa ... 239

36. Hasil Observasi Aktivitas Psikomotorik dan Afektif Siswa Siklus I Pertemu- an 1 ... 241

(23)

xxiii

38. Kelompok Pemenang Siklus I Pertemuan 1 ... 247

39. Daftar Absensi Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 249

40. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 250

41. Pedoman Penskoran Aktivitas Belajar Siswa ... 252

42. Hasil Observasi Aktivitas Psikomotorik dan Afektif Siswa Siklus I Pertemu- an 2 ... 254

43. Hasil Observasi Keterampilan Guru Siklusi I Pertemuan 2 ... 256

44. Kelompok Pemenang Siklus I Pertemuan 2 ... 260

45. Hasil Belajar PKn Siswa Kelas IV Siklus I ... 262

46. Analisis Mean, Median, dan Modus Hasil Belajar Siklus I ... 263

SIKLUS II ... 265

47. Silabus Pembelajaran Siklus II ... 266

48. RPP Siklus II Pertemuan 1 ... 272

49. Materi Siklus II ... 278

50. Lembar Kerja Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 280

51. Lembar Kerja Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 281

52. Soal Kuis Siklus II Pertemuan 1 ... 282

53. Kunci Jawaban Kuis Siklus II Pertemuan 1 ... 284

54. Soal Kuis Siklus II Pertemuan 2 ... 285

55. Kunci Jawaban Kuis Siklus II Pertemuan 2 ... 287

56. Kisi-kisi Soal PKn Kelas IV Siklus II ... 288

(24)

xxiv

58. Kunci Jawaban Tes Akhir Siklus II ... 293

59. Daftar Absensi Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 294

60. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 295

61. Pedoman Penskoran Aktivitas Belajar Siswa ... 297

62. Hasil Observasi Aktivitas Psikomotorik dan Afektif Siswa Siklus II Perte- muan 1 ... 299

63. Hasil Observasi Keterampilan Guru Siklus II Pertemuan 1 ... 301

64. Kelompok Pemenang Siklus II Pertemuan 1 ... 305

65. Daftar Absensi Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 307

66. Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 308

67. Pedoman Penskoran Aktivitas Belajar Siswa ... 310

68. Hasil Observasi Aktivitas Psikomotorik dan Afektif Siswa Siklus II Perte- muan 2 ... 312

69. Hasil Observasi Keterampilan Guru Siklusi II Pertemuan 2 ... 314

70. Kelompok Pemenang Siklus II Pertemuan 2 ... 318

71. Hasil Belajar PKn Siswa Kelas IV Siklus II ... 320

72. Analisis Mean, Median, dan Modus Hasil Belajar Siklus II ... 321

73. Wawancara Setelah Penelitian ... 323

74. Dokumentasi ... 325

75. Permohonan Ijin Penelitian ... 333

76. Surat Keterangan Pelaksanaan PTK ... 334

77. Pernyataan Orisinalitas Skripsi ... 335

(25)

xxv

79. Lembar Konsultasi Penulisan Skripsi Dosen Pembimbing 2 ... 338

80. Surat Keterangan Selesai Bimbingan Skripsi ... 340

81. Permohonan Ujian Skripsi ... 341

Gambar

Tabel Halaman
Gambar Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Pemeriksaan kendaraan bermotor atau disebut juga “ syaken ” ,adalah pemeriksaan dengan waktu tertentu, apakah mobil yang Anda pakai sesuai dengan standart dasar hukum

Delivery Hidangan adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang jasa pengiriman makanan, yang kegiatan operasionalnya saat ini menggunakan sebuah sarana informasi pemesanan

[r]

Penggunaan Pendekatan Pembelajaran Tidak Langsung serta Pendekatan Gabungan Langsung dan Tidak Langsung dalam Rangka Meningkatkan Kemampuan berpikir Matematika

Nilai daya dukung dan penurunan berdasarkan program Metode Elemen Hingga sebesar 285,46 ton dan 11,42 mm nilai ini tidak jauh berbeda dengan secara analitis.. Kata Kunci :

Data atau Variabel yang digunakan adalah perkiraan ( Estimasi ) pendapatan dari asset asset yang sudah ada pada Warnet MyNet untuk tahun 2008 ke depan yang beralamat di jalan Akses

Untuk menghitung daya dukung ultimate dan penurunan pondasi tiang pancang dari data Sondir dan SPT digunakan secara analitis dan menggunakan program Metode

Pengaruh Implementasi Electronic Procurement (E- Proc) Dalam Pengadaan Barang/ Jasa Terhadap Perwujudan Good Governance Di Balai Besar Wilayah Sungai