• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAKTOR YANG MELATARBELAKANGI TERJADINYA PENGANIAYAAN ANAK (CHILD ABUSE) YANG DILAKUKAN AYAH KANDUNG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "FAKTOR YANG MELATARBELAKANGI TERJADINYA PENGANIAYAAN ANAK (CHILD ABUSE) YANG DILAKUKAN AYAH KANDUNG"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

FAKTOR YANG MELATAR BELAKANGI TERJADINYAPENGANIAYAAN

ANAK (CHILD ABUSE) YANGDILAKUKAN AYAH KANDUNG

Oleh: ASTRI DEWI HAPSARI ( 01810282 )

Psychology

Dibuat: 2007-04-17 , dengan 3 file(s).

Keywords: Faktor, Penganiayaan Anak, Child Abuse, Ayah Kandung

Penelitian ini berawal dari rasa ketertarikan peneliti terhadap banyaknya kasus-kasus kekerasan pada anak-anak yang dilakukan oleh orang-orang terdekat korban. Padahal kalau direnungkan anak-anak sebenarnya hanyalah makhluk lemah yang semestinya dilindungi, dikasihi dan diperhatikan pendidikan serta kesejahteraanya. Peneliti mengambil judul Faktor Yang Melatar Belakangi Terjadinya Penganiayaan Anak (Child Abuse) Yang Dilakukan Ayah Kandung. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor yang melatar belakangi terjadinya penganiayaan anak yang dilakukan ayah kandung dan apa saja bentuk-bentuk penganiayaan anak yang telah dilakukan ayah kandung.

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan metode studi kasus. Dalam penelitian ini, subjek yang dilibatkan sebanyak 2 orang narapidana lembaga pemasyarakatan kelas I Lowokwaru Malang. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan metode wawancara dengan pendekatan depth interview untuk bisa menggali pertanyaan-pertanyaan sedalam mungkin dari subjek guna mendapatkan data-data yang diperlukan peneliti. Dari data yang terkumpul dilakukan analisis per subjek dan dilakukan pembahasan untuk sampai pada kesimpulan.

Hasil penelitian mengungkapkan bahwa ada beberapa faktor yang melatarbelakangi terjadinya penganiayaan anak oleh ayah kandung yaitu karena pola asuh orang tua yang salah, karakteristik kepribadian subjek, pengaruh alkohol dan obat-obatan terlarang, provokasi dari pihak lain serta adanya kekecewaan dan rasa tidak puas terhadap pasangan hidup. Untuk bentuk-bentuk

penganiayaan yang dilakukan ayah kandung adalah berupa penganiayaan secara fisik (mencubit, memukul, meninju), secara psikologis (memarahi, mengancam, dan menghardik), secara sosial (pengabaian terhadap pendidikan moral, spiritual dan pengabaian kesejahteraan anak), dan secara seksual (mengelus-elus kemaluan anak).

Abstract

(2)

questions of a subject as deep as possible in order to obtain the necessary data researchers. From the data collected and analyzed per subject be discussed to arrive at a conclusion.

Research results revealed that there are several factors behind the occurrence of child abuse by the birth father is because the pattern of parenting is wrong, the subject's personality

Referensi

Dokumen terkait

Rahyono (2003) menyatakan intonasi sebuah bahasa memiliki keteraturan yang telah dihayati bersama oleh para penuturnya.Penutur sebuah bahasa tidak memiliki kebebasan yang

Ada beberapa cara yang dapat di lakukan oleh masyarakat awam untuk membedakan jamur beracun dengan jamur yang tidak beracun, umumnya jamur beracun mempunyai warna yang mencolok

Peluang usaha yang akan kami rintis ini mempunyai potensi yang sangat besar karena belum banyak orang yang menjajakan produk dari kuncup bunga, pada masyarakat

Hasil temuan penelitian ini menunjukan bahwa: (1) SOIna adalah satu-satunya organisasi di Indonesia yang menyelenggarakan pelatihan dan kompetisi olahraga bagi

Sosial dalam Kumpulan Puisi “Aku Ingin Jadi Peluru” Karya Wiji Thukul. Pendekatan yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan sosiologi. sastra. Pendekatan

ANALISIS ESTETIK KARYA SENI LUKIS MOEL SOENARKO YANG BERTEMA

Praktik Pengalaman Lapangan adalah semua kegiatan kurikuler yang harus dilakukan oleh mahasiswa praktikan, sebagai pelatihan untuk menerapkan teori yang diperoleh

permainan yang akan digunakan dalam pembelajaran fisika berfungsi sebagai alat mengetahui kelayakan permainan yang digunakan, lembar pengamatan untuk mengukur