• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAKULTAS PSIKOLOGI Universitas Muhammadiyah Surakarta PSIKOLOGI PERKEMBANGAN I

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "FAKULTAS PSIKOLOGI Universitas Muhammadiyah Surakarta PSIKOLOGI PERKEMBANGAN I"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)FAKULTAS PSIKOLOGI Universitas Muhammadiyah Surakarta. PSIKOLOGI PERKEMBANGAN I. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Dra. Juliani Prasetyaningrum, M.Si, Psi Dra. Nurina Hakim, M.Si. Psi Permata Ashfi Raihana, S.Psi., M.A.

(2) 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.. Nama MataKuliah Kode/SKS Prasyarat Status Mata Kuliah Bentuk Pembelajaran Dosen Pengampu. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI : : : : :. Psikologi Perkembangan 1 PSI20623/3 sks Wajib/Minat/Pilihan*) Kuliah/Seminar/Tutorial/Responsi/Praktikum/PraktikStudi o/Praktik Bengkel/praktik lapangan*) : (1) Dra. Juliani Prasetyaningrum, M.Si, Psi (2) Dra. Nurina Hakim, M.Si. Psi (3) Permata Ashfi Raihana, S.Psi., M.A. Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Psikologi Perkembangan 1 adalah mata kuliah yang dirancang untuk memberikan penjelasan, pemahaman, dan gambaran kepada mahasiswa agar mahasiswa mampu untuk menguasaiteori perkembangan manusia, penelitian dalam Psikologi Perkembangan, serta perkembangan manusia dari awal terbentuk (konsepsi) sampai dengan anak akhir, baik dari sisi fisik, kognitif, emosi dan sosial. 8. Capaian Pembelajaran Capaian Pembelajaran Program Studi Psikologi yang terkait mata kuliah**: a. CP-ST (Capaian Pembelajaran Sikap dan Tata Nilai) 1) [ST-1]. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius. 2) [ST-2] Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika. 3) [ST-6] Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial, serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan 4) [ST-8] Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik. b. CP-KU (Capaian Pembelajaran Keterampilan Umum) 1) [KU-3] Implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang Memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah tatacara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni 2) [KU-6] Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang psikologi, berdasarkan hasil analisis informasi dan data 3) [KU-8] Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri c. CP-KK (Capaian Pembelajaran Keterampilan Khusus) 1) [KK-6] Mampu menyampaikan gagasan secara tertulis, menampilkan presentasi secara efektif, dan menggunakan teknologi informasi secara bertanggungjawab. 2) [KK-7] Mampu menganalisis persoalan psikologis non klinis dan persoalan perilaku, serta menyajikan alternatif pemecaham masalahnya yang sudah ada d. CP-PP (Capaian Pembelajaran Penguasaaan Pengetahuan) 1) [PP-4] Menguasai konsep teoritis tentang perkembangan manusia dari konsepsi sampai usia lanjut. 2) [PP-6] Menguasai konsep teoritis hubungan manusia dengan lingkungan sosialnya, 9. Capaian Pembelajaran Perkuliahan: Mampu menganalisis permasalahan dari konsepsi sampai dengan masa anak akhir berdasarkan teori psikologi Perkembangan 10. Materi Pembelajaran a. Konsep teori Psikologi Perkembangan b. Penelitian dalam Psikologi Perkembangan c. Perkembangan Pra lahir.

(3) d. Perkembangan 3 tahun pertama e. Perkembangan anak usia dini (3-7 tahun) f. Perkembangan anak akhir (7-12 tahun) 11. Metode Pembelajaran Strategi Cooperative learning, presentasi, kuis, dan tugas mandiri 12. Bentuk Penugasan yang direncanakan Tugas utama dari mata kuliah Psikologi Perkembangan 1 adalah menguasai konsep teoritis psikologi perkembangan manusia dari mulai konsepsi sampai denganmasa kanak-kanak akhir. Dalam pelaksanaannya konsep Psikologi Perkembangan diberikan secara berjenjang mulai dari pengenalan teori yang menjadi dasar Psikologi Perkembangan manusia, dilanjutkan dengan membahas perkembangan manusia mulai dari tahap perkembangan pra lahir, 3 tahun pertama, anak usia dini,dan anak akhir. Setiap mahasiswa diharapkan mampu memahami dan menguasai psikologi perkembangan pada setiap tahap perkembangan tersebut meliputi perkembangan fisik, kognitif, sosial, dan emosi. Penugasan yang akan diberikan dalam perkuliahan adalah presentasi teori dan permasalahan secara kelompok, dari permasalahan akan didiskusikan pemecahan masalah berdasarkan analisis teori Psikologi Perkembangan. 13. Penilaian yang direncanakan Penilaian untuk mengetahui keberhasilan belajar mahasiswa pada perkuliahan dengan memperhatikan tiga aspek. Aspek sikap (affective), ketrampilan (skills), dan pengetahuan (cognitive). Oleh karena itu, elemen penilaian meliputi unsur-unsur kehadiran, tugas-tugas, UTS, dan UAS. Adapun skor penilaian meliputi kehadiran 5-10 %, presentasi kelompok 20-10%, tugas 20-30 %, UTS 30-40%, dan UAS 30-40%. Pendekatan penilaian yang digunakan berupa pendekatan acuan patokan (PAP). Grade nilai akhir mata kuliah dikategorikan sebagai berikut: No Skor Akhir Grade 1 Skor ≥ 77 A 2 70 ≤ Skor ≤ 76 AB 3 63 ≤ Skor ≤ 69 B 4 56 ≤ Skor ≤ 62 BC 5 50 ≤ Skor ≤ 55 C 35 ≤ Skor ≤ 49 D 7 Skor < 35 E. 14. Referensi/SumberAjar dan Sumber Informasi a. b. c.. d. e.. [B1] Hasan, A.B.P. (2006). Psikologi Perkembangan Islami.Jakarta: Rajawali [B2] Schunk, D. H. (2012). Theories of Learning. an educational perspective. edisi keenam. Jakarta: Pustaka Pelajar [B3] Barbara M Newman. (2012). Development Through Life: A Psychosocial Approach,USA: Cengage Learning [B4] Papalia, D.E., & Feldman, R.D. (2014). Menyelami Perkembangan Manusia. Jilid 1. Jakarta: Salemba Humanika [B5] Santrock, J.W. (2015). Psikologi Perkembangan jilid 1. Jakarta: Erlangga.

(4) 15. Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan. Muncul atmosfer pembelajaran. Memahami mekanisme perkuliahan, Unsur penilaian, Dan Materi yang akan disampaikan selama satu semester. Materi Ajar. Pengenalan mekanisme perkuliahan dan unsurunsur penilaian hasil belajar termasuk kuis dan tugas Penjelasan materi-materi yang akan dipelajari selama satu semester. Waktu. 150 menit. Web/ online media. ST- 8. Indicator. -. -. Soal- tugas. 1. Capaian Pembelajaran Perkuliahan. √. √. -. Metode Pembelajara n (pendekatan , Strategi, teknik). Audio/ video. Capaian Pembelajaran Progdi. teks Handout/ powerpoin Animasi/ simulasi. Mi ngg u ke. Media dan alat belajar ***. -. Menyusun kesepakatan perkuliahan / kontrak belajar Ceramah dan diskusi. Aktivitas. Dosen Dosen bersama mahasiswa berdiskusi membuat kesepakatan mekanisme perkuliahan. Dosen menjelaskan (1) pengertian Psikologi Perkembanga n; (2) tujuan dan manfaat mempelajari Psikologi Perkembanga n; (3) materi. Mahasiswa. Evaluas i. mahasiswa Pertany berdiskusi aan / dengan kuis dosenmem buat kesepakata n mekanism e perkuliaha n. Sumber Ajar. Buku: B1.

(5) 2. S-1. KU-3 KK-6 PP-4 PP-6. 3 S.d 4. S-1. KU-3 KK-6 PP-4 PP-6. Mampu menjelaskan pengertian Perkembangan dan Psikologi Perkembangan Mampu menjelaskan Hakikat Perkembangan. Mampu menjelaskan teori-teori dalam Psikologi Perkembangan. Kemampuan menjelaskan kembali mengenai psikologi perkembangan,. Ketepata dalam menjabarkan dan mencari contoh pengaruh dalam perkembangan manusia Kedalaman materi dalam mendalami materi daya analisis. Keuletan dan tanggung. Pengertian Perkembangan dan Psikologi Perkembangan. 150 menit. Teori belajar. 2x150 menit. Tujuan dan manfaat Psikologi Perkembangan Faktor-faktor yang berpengaruh dalam perkembangan Teori Kognitif Teori Psikoanalisa Teori Psikososial. √. √. -. -. √. -. Ceramah. Diskusi kelompok. Presentasi. √. √. -. -. √. -. Ceramah. Diskusi kelompok. Presentasi. apa saja yang akan dipelajari dalam Psikologi Perkembanga n1 Dosen menjelaskan pengertian Psikologi Perkembanga n; (2) periode dalam perkembanga n manusia. {Teori-teori ini pernah dipelajari mahasiswa sebelumnya} Dosen membagi mahasiswa. Mahasiswa berdiskusi mengenai faktorfaktor yang pengaruh dalam Perkemba ngan manusia dan mencari contohnya Masingmasing kelompok mendiskus ikan materi pokok bahasan yang telah. Pertany aan/ kuis. Buku: B1 B3 B4 B5. Pertany aan/ kuis. Buku: B1 B2 B3 B4 B5.

(6) jawab dalam sumber referensi. 5. S-1. KU-3 KK-6. Mampu memahami metode penelitian dalam. daya analisis Kecermatan daya analisis dalam membaca. kedalam 5 kelompok.. Dosen membagi materi perkuliahan, masingmasing kelompok satu pokok bahasan. Penelitian Kuantitatif dan kualitatif Bentuk. 150 menit. √. √. -. -. √. -. Ceramah. Diskusi kelompok Presentasi. Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum terrangkum dalam diskusi Dosen terlebih dahulu menyiapkan bahan berupa. ditentukan Setiap kelompok membuat laporan hasik diskusi kelompok. Masingmasing kelompok presentasi dalam diskusi kelas. Mahasiswa dibagi menjadi beberapa kelompok. Pertany aan/ kuis. Buku: B1 B2 B3 B4.

(7) PP-4 PP-6. 6. ST -1. Psikologi Perkembangan. Memahami. jurnal. pengumpulan data. Desain penelitian perkembangan. jurnal penelitian perkembanga n dengan berbagai macam desain penelitian dan alat pengumpul data. Pembuahan. Dosen memberi tugas untuk mencari jurnal lainnya Dosen telah. Desain penelitian dasar. Kecermatan. Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum terrangkum dalam diskusi. 2x150. √. √. √. √ √. -. Menonton. kemudian membahas metode penelitian jurnal tersebut. B5. Mahasiswa presentasi di depan kelas. Mahasiswa. Pertany. Buku.

(8) S.d 7. ST-2. KU-3 KU-8 KK-6 PP-4. awal terbentuknya kehidupan dari keilmuan dan keislaman memahami Perkembangan Prenatal dari keilmuan dan keislaman. dan ketepatan dalam menyimpulkan Keuletan dan tanggung jawab dalam sumber referensi. Kehamilan kembar Hereditas. Tahap perkembangan pranatal (germinal, embrio, janin). Faktor yang mempengaruhi perkembangan pranatal Ayat Al Quran mengenai perkembangan pra natal. menit. video, menyiapkan mendiskusik video yang annya, diunduh dari internet yang Presentasi relevan di depan dengan kelas materi, kemudian menayangkan nya di dalam kelas sebagai stimulus Dosen membagi kelompok mahasiswa. Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum terrangkum dalam diskusi. berdiskusi kelompok mengenai video yang ditayangka n di kelas kemudian memprese ntasikan hasil diskusi. aan/ kuis. B1 B3 B4 B5.

(9) 8. ST -1 ST-2 KU-3 KU-8 KK-6 PP-4 PP-6. memahami proses kelahiran dan risiko yang menyertainya. memahami berbagai macam metode melahirkan dan kelemahan serta kekurangannya. Kecermatan dalam mencari data,. Proses melahirkan. daya analisis. metode melahirkan. Kedalaman pembahasan. Keuletan dan tanggung jawab dalam sumber referensi. Komplikasi dalam persalinan. Penyesuaian bayi baru lahir. 150 menit. √. √. √. √ √. -. Ceramah Diskusi kelompok. Presentasi. Dosen telah terlebih dahulu membagi kelompok mahasiswa dan diberi tugas untuk mendalami materi dan wawancara ke petugas kesehatan (bidan, perawat, dokter) dan mencari tahu mengenai proses melahirkan, komplikasi dalam peralinan, dan penyesuaian bayi baru lahir Dosen memberikan komentar,. Di dalam Pertany kelas aan/ mahasiswa kuis berdiskusi dengan kelompok lain yang mempunya i tema yang sama dan membuat kesimpula n Mahasiswa memprese ntasikanny a di dalam kelas. Buku B1 B3 B4 B5.

(10) 9 s.d 10. ST -1 ST-2 ST-6 KU-3 KU-6 KU-8 KK-6 KK-7 PP-4 PP-6. Perkembangan Fisik, kognitif, dan psikososial anak 3 tahun pertama. Kecermatan dan kedalaman pembahasan daya analisis Keuletan dan tanggung jawab dalam sumber referensi. Perkembangan fisik anak 3 tahun pertama Perkembangan kognitif anak 3 tahun pertama Perkembangan psikososial anak 3 tahun pertama Permasalahan yang biasa dialami anak sampai usia 3 tahun. 2x 150 menit. √. √. √. √ √. -. Ceramah. Diskusi kelompok Presentasi. mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum terrangkum dalam diskusi Dosen membagi mahasiswa ke dalam beberapa kelompok kemudian membagi tema pembahasan kepada kelompokkelompok tersebut Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi. Mahasiswa mendalami materi dari berbagai sumber dan membuat resume Mahasiswa presentasi di depan kelas, mahasiswa lain menyimak dan mengkritis i. Pertany aan/ kuis. Buku B1 B3 B4 B5.

(11) 11s .d1 2. ST -1 ST-2 ST-6 KU-3 KU-6 KU-8 KK-6 KK-7 PP-4 PP-6. Perkembangan fisik,kognitif, dan psikososial anak usia dini. Kecermatan dalam mencari data, Kedalaman pembahasan daya analisis. Keuletan dan tanggung jawab dalam sumber referensi. Perkembangan fisik anak usia dini Perkembangan kognitif anak usia dini Perkembangan psikososial anak usia dini Permasalahan yang biasa dialami anak usia dini. 2x 150 menit. √. √. √. √ √. -. Ceramah. Diskusi kelompok. Presentasi. hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum terrangkum dalam diskusi Dosen membagi mahasiswa ke dalam beberapa kelompok kemudian membagi tema pembahasan kepada kelompokkelompok tersebut Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka. Mahasiswa mendalami materi dari berbagai sumber dan membuat resume Mahasiswa presentasi di depan kelas, mahasiswa lain menyimak dan bertanya. Pertany aan/ kuis. Buku B1 B3 B4 B5.

(12) 13 S.d 14. ST -1 ST-2 ST-6 KU-3 KU-6 KU-8 KK-6 KK-7 PP-4 PP-6. Perkembangan fisik,kognitif, dan psikososial anak akhir. Kecermatan Perkembangan dan k edalaman fisik anak akhir pembahasan Perkembangan daya analisis kognitif anak akhir Keuletan dan perkembangan tanggung psikososial jawab dalam anak akhir sumber referensi Permasalahan yang biasa dialami anak akhir. 2x 150 Menit. √. √. √. √ √. -. Ceramah. Diskusi kelompok. Presentasi. n materi yang belum terrangkum dalam diskusi. Dosen membagi mahasiswa ke dalam beberapa kelompok kemudian membagi tema pembahasan kepada kelompokkelompok tersebut Dosen memberikan komentar, mengarahkan dan mengevaluasi hasil diskusi, serta menambahka n materi yang belum. Mahasiswa mendalami materi dari berbagai sumber dan membuat resume Mahasiswa presentasi di depan kelas, mahasiswa lain menyimak dan bertanya. Pertany aan/ kuis. Buku B1 B3 B4 B5.

(13) terrangkum dalam diskusi. 16. Monitoring dan Umpan Balik Proses monitoring perkuliahan dilakukan dengan melihat unjuk kerja (performance) mahasiswa dalam mengerjakan latihan di kelas maupun pekerjaan rumah yang diberikan.Sedangkan evaluasi pembelajaran menggunakan borang Evaluasi Dosen oleh Mahasiswa (EDoM) yang telah dibuat oleh Lembaga Jaminan Mutu (LJM) UMS. Proses mendapatkan umpan balik untuk perbaikan perkuliahan berdasarkan hasil analisis isian EDoM yang terekam pada borang Evaluasi Dosen tersebut. Analisis data EDoM dilakukan oleh LJM UMS. *) Coret yang tidak terpilih **) Lihat gambar 2 pada bab 2 ***)Pilih dengan memberi tanda (√).

(14)

(15)

Referensi

Dokumen terkait

Dari semua pembahasan yang ada terkait dengan Usaha Ustadz dalam meningkatkan Motivasi belajar Al- Qur’an peneliti dapat memberikan saran kepada beberapa

Berdasarkan korelasi antara hasil perhitungan RMR dengan roof span terowongan Eko-Remaja disimpulkan bahwa posisi penyanggaan terowongan yang diwakili oleh

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah mengetahui pengaruh karakteristik biografis dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan produksi finishing PT.

Apabila peserta tidak memenuhi undangan sesuai waktu yang ditentukan dianggap mengundurkan diri dan digugurkan/jika ditemukan hal-hal yang tidak wajar/tidak

Syukur Alhamdulillah, penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan penulisan hukum

Berdasarkan pada hasil pengolahan data yang telah dilakukan, maka dapat dikatakan bahwa pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja pelaku UMK berpengaruh secara

[r]

[r]