• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kelainan Mukosa Oral pada masyarakat penyirih di Desa Bandar Seribu Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kelainan Mukosa Oral pada masyarakat penyirih di Desa Bandar Seribu Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun Sumatera Utara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Fakultas Kedokteran Gigi

Departemen Ilmu Penyakit Mulut

Tahun 2016

Letario Sidabutar

Kelainan Mukosa Oral pada masyarakat penyirih di Desa Bandar Seribu

Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun Sumatera Utara.

xi+52 halaman

Menyirih merupakan proses meramu campuran yang terdiri dari

komponen-komponen yang telah dipilih, kemudian dibungkus dalam daun sirih. Campuran ini

kemudian ditempatkan didalam mulut untuk dikunyah. Kebiasaan menyirih telah

dilakukan sejak dahulu kala di Indonesia.Menyirih dapat menimbulkan dampak

negatif berupa timbulnya kelainan pada mukosa oral.Penelitian ini bertujuan untuk

mendapatkan prevalensi kelainan-kelainan mukosa oral pada masyarakat Desa

Bandar Seribu Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun yang

memiliki kebiasaan menyirih.Rancangan penelitian ini yaitu penelitian deskriptif

dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan

ialah Total sampling. Dari 79 subyek penelitian, sebagian besar merupakan wanita

sebanyak 60 orang, dan pria 19 orang.Durasi menyirih terbanyak11-15 tahun, dengan

jumlah menyirih terbanyak 5 kali sehari, sementara itu, komponen menyirih yang

paling banyak digunakan oleh subyek penelitian terdiri dari daun sirih, kapur, pinang,

gambir, dan tembakau. Faktor pendorong utama menyirih yakni karena menjadi suatu

kebiasaan.Dari 79 subyek, ditemukan 62 orang(78,5%) memiliki kelainan mukosa

oral. Kelainan yang ditemukan terdiri dari mukosa penyirih sebanyak 41 orang

(63,8%), oral submukus fibrosis 34 orang (45,7%), leukoplakia 4 orang (4,8%),

sementara itu, subyek penelitian yang tidak memiliki kelainan di rongga mulutnya

(2)

sebanyak 17 orang (21,5%).Sebagai kesimpulan, penelitian ini menunjukkan bahwa

menyirih dapat menyebabkan kelainan mukosa oral pada masayarakat Desa Bandar

Seribu Kecamatan Haranggaol Horison Kabupaten Simalungun terdiri dari mukosa

penyirih, oral submukus fibrosis dan leukoplakia.

Daftar Rujukan : 51 (1995-2014)

Referensi

Dokumen terkait

It is recommended that teachers of Sports, Physical Education and Health be always creative in implementing the curriculum, analyzing the materials and the values contained in any

Kelengkapan yang trarus dibawa pada saat pembuktian kualifikasi adalah o'Eiffk&s Asli" seluruh. file Dokumen Penawaran yang telah dimasukan/diunggah melalui

Dari hasil pengujian sistem yang berupa observasi , bahwa dengan menggunakan Finite state automata dapat digunakan oleh pelatih maupun pemain dalam mengetahui pola

pemrosesan data akademik pada STIKES, khususnya dalam data kartu rencana studi, data daftar nilai, dan data transkrip nilai, sehingga mempermudah bagian akademik, dosen,

Jika ukuran kotak mainan tersebut panjang = 40 cm, lebar = 24 cm, dan tinggi 20 cm, maka luas triplek yang diperlukan untuk membuat kotak mainan tersebut adalah. Atap

Penelitian ini bertujuan untuk mengganti sistem lama yang masih bersifat manual (Microsoft Excell). Adanya sistem ini dapat membantu staf akademik dalam proses penginputan

This study aims to investigate whether or not the revised of the 2013 curriculum course book entitled “When English Rings a Bell” is in line with the theory of scientific

a. Penilai Publik yang ditetapkan oleh Pengelola Barang. Penilaian Barang Milik Negara dilaksanakan untuk mendapatkan nilai wajar sesuai dengan ketentuan