• Tidak ada hasil yang ditemukan

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Skripsi. Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sejarah"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

i

TATA CARA PERKAWINAN SUKU TIMOR DAN NILAI YANG TERKANDUNG DIDALAMNYA

(Studi Sosiologi-Antropologi pada Desa Supul Kecamatan Kuatnana Kabupaten Timor Tengah Selatan)

Skripsi

Diajukan untuk memenuhi sebagian syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Sejarah

Oleh

YORI ANTANIA TASESEB 152009034

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

(2)
(3)
(4)
(5)

iv

PERNYATAAN

NAMA : YORI ANTANIA TASESEB NIM : 152009034

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi berjudul TATA CARA

PERKAWINAN SUKU TIMOR DAN NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG DIDALAMNYA adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya,

dalam skripsi tersebu tdiberi tanda citasi dan ditujukan dalam daftar pustaka.

Apabila kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang saya peroleh dari skripsi tersebut.

Salatiga 10 Juli 2013 Yang membuat pernyataan

(6)

v

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kepada Tuhan Yesus Kristus, karena atas segala berkat dan penyertaannya penulis dapat menyelesaikan penulisan skrips idengan Judul “Tata Cara Perkawinan suku Timor dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya” penulisan skripsi ini merupakan syarat penulis untuk memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Pendidikan Sejarah.

Dalam penulisan ini, penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan terselesaikan tanpa bantuan, dan dukungan serta kerja sama dari berbagai pihak, baik pihak langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada :

1. Dra. Yari Dwi kurnaningsih, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen SatyaWacana.

2. Sunardi, S.Pd.,M.Pd selaku Pembimbing I dengan bijak telah memberikan arahan, bimbingan dan motivasi sehingga penulisan ini terselesaikan. 3. Wahyu Purwiyastuti, S.S., M.Hum, selaku pembimbing II yang telah

memberikan bimbingan dengan cermat dari awal sampai akhir penulisan skripsi ini.

4. Segenap pengajar di lingkungan Program Studi Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga yang telah memberikan bekal dan ilmu kepada penulis selama kuliah. Kepala Desa (Dominggus Banu), beserta peragkatnya yang telah membantu dan memberikan ijin untuk mengadakan penelitian.

5. Bapak Chornelius Faot, selaku Tua Adat yang telah banyak memberikan informasi tentang Tata Cara Perkawinan Suku Timor di Desa Supul

6. Bapak dan mama tersayang, terima kasih banyak atas dukungan serta doanya

(7)

vi

7. Keluarga tercinta Bapak Lazarus Faot dan Mama Yosefina Keraf, terima kasih untuk nasehatnya, didikannya, dukungannya, serta doa yang diberikan kepada penulis.

8. Compassion Indonesia, yang banyak memberikan pelajaran-pelajaran berharga, training kepemimpinan, motivasi, dukungan doa terutama dukungan morilnya.

9. Saudara - saudari LDP Salatiga yang juga memberikan pengalaman-pengalaman baru, yang banyak mengajarkan arti persaudaraan, mengajarkan penulis tentang kebersamaan baik suka maupun duka, terima kasih untuk canda dan tawa sehingga penulis bisa bertahan sampai detik ini.

10. Nyong Ayron yang sudah mengisi hati penulis. Tetap menjadi yang terbaik diantara yang baik, tetap semangat dan teruslah berjuang jalan kita masih sangat panjang.

11. Teman-teman seangkatan Sejarah ’09. Dian, sahabat setia penulis.yang banyak mengajarkan penulis tentang Bahasa dan Budaya Jawa. Suka dan duka kita lewati bersama.

Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini banyak keterbatasan pengetahuan dan kemampuan, untuk itu kritik dan saran yang positif dari pembaca akan penulis terima dengan senang hati demi sempurnanya skripsi ini.

Salatiga,…...2013

(8)

vii

MOTTO

Aku tau bahwa Engkau sanggup melakukan segala sesuatu

dan tidak ada rencanaMU yang gagal.

(AYUB 42: 1)

APA YANG TIDAK PERNAH DILIHAT OLEH MATA,DAN

TIDAK PERNAH DIDENGAR OLEH TELINGA, DAN

YANG TIDAK PERNAH TIMBUL DALAM HATI MANUSIA

ITULAH YANG DISEDIAKAN ALLAH UNTUK MEREKA

YANG MENGASIHI DIA(1 KORINTUS 2:9)

(9)

viii DAFTAR ISI Halaman Judul ... I LembarPersetujuanUjian ... II LembarPersetujuanUjian ... III LembarPengesahanUjian ... IV Pernyataan ... V Kata Pengantar ... VI Moto dan Persembahan. ... VII Daftar Isi..……… ... VIII Abstraksi ……… ... XI Abstract ……… ... XII BAB I PENDAHULUAN ... 1 A. LatarBelakangMasalah ... 6 B. PerumusanMasalah… ... 6 C. Tujuan Penelitian ... 6 D..Signifikasi ... 6

BAB II KAJIAN TEORI ... 8

A. KebudayaandanAdat… ... 8

B. Perkawinan… ... 11

C. Pengertian Nilai ... 20

D. Suku Timor ... 21

E. Penelitian yang Relevan……… ... 23

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 26

A.Lokasi Penelitian ... 26

B. Jenis Metode Penelitian... ... 27

(10)

ix

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 30

A. Gambaran Daerah Penelitian ... 30

1. Kondisi Geografis dan Demografis Desa………..30

2. Kondisi Sosial dan Ekonomi… ... 33

3. Struktur Organisasi Pemerintahan… ... 37

B. Perkawinan Dalam Masyarakat Timor ... 40

C. Tata Cara Perkawinan Suku Timor ……… ... 25

1.Tempat Upacara Perkawinan Suku Timor ... 43

2. Proses Pelaksanaan Upacara Perkawinan ... 44

1. Tahap Pembicaraan… ... 45

2. Tahap Kesaksian… ... 46

3. Tahap Upacara ... 53

4. Tahap Siaga ... 53

D. Nilai Budaya yang terkandung dalamupa cara perkawinan suku Timor .. 62

1. Nilai Musyawarah… ... 64

2. Nilai Persaudaraan… ... 65

3. Nilai Toleransi Beragama ... ………65

4. Nilai Tanggung Jawab … ... 66

5. Nilai Gotong Royong … ... 67

6. Nilai Kebersamaan ... 68

7. Nilai keadilan……… ... 69

8. Nilai Sopan Santun ... 70

9. Nilai Budaya… ... 71

BAB V PENUTUP …… ... 72

A. Kesimpulan… ... 72

(11)

x

DAFTAR PUSTAKA……… ... 75

PEDOMAN PERTANYAAN……… ... 77

SURAT PERIJINAN PENELITIAN……… ... 80

TATA IBADAH PERNIKAHAN……… ... 81

DAFTAR INFORMAN……… ... 87

(12)

xi Abstraksi

Yori Antania Taseseb, 152009034, 2013. Skripsi ini berjudul “Tata Cara Perkawinan Suku Timor dan Nilai-Nilai yang terkandung didalamnya (Studi Antropologi Pada Desa Supul Kecamatan Kuatnana Kabupaten Timor Tengah Selatan)”.Skripsi : Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Kristen SatyaWacana

(Pembimbing I Sunardi,S. Pd, M.Pd., dan Pembimbing II Wahyu Purwiyastuti, SS,Mhum).

Setiap suku bangsa di Indonesia memiliki keunikan dan keistimewaan masing-masing. Keunikan dan keistimewaan inilah yang merupakan salah satu kebudayaan nasional yang didalamnya terdapat nilai-nilai budaya yang bisa digunakan untuk mewujudkan pembangunan Nasional. Lokasi penelitian skripsi ini di Desa Supul, Kecamatan Kuatnana Kabupaten Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis

Upacara adat perkawinan merupakan suatu aktifitas atau kegiatan yang dilakukan oleh suatu masyarakat sebaga ikatan lahir batin antara seorang pria dan seorang wanita sebagai suami istri dengan tujuan membentuk keluarga (rumah tangga) yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhananan yang Maha Esa..

Hasil penelitian ini adalah masyarakat Suku Timor yang berada di Desa Supul terus melaksanakan upacara perkawinan sesuai nilai yang sudah diturunkan oleh nenek moyang tidak mengalami pergeseran sesuai kondisi zaman. Upacara adat perkawinan Suku Timor biasanya berlangsung hingga satu minggu. Berlangsungnya upacara perkawinan dengan waktu yang lama merupakan salah satu bentuk solidaritas di antara masyarakat setempat untuk mempersiapkan segala macam keperluaan upacara perkawinan. Upacara perkawinan suku Timor dilaksanakan dengan penuh adat dan sakral.

Kata Kunci: Tata Cara Perkawinan, Suku Timor, Desa Supul, Kecamatan Kuatnana, nilai-nilai Perkawinan

(13)

xii Abstract

Yori Antania Taseseb, 152009034, 2013. A thesis is called “ procedures of marriage the tribe of Timor and values (the study contained therein anthropology in the village of Supul Kuatnana sub-district district Timor South Central ).” thesis history, education: a course of study The Faculty of Teacher and Science of Education. Satya Wacana Christian University (advisors I Sunardi, S.Pd, M.Pd. , and advisors II Wahyu Purwiyastuti, S.S., M.Hum).

Each of the ethnic groups in Indonesia have a uniqueness and specialness of each. The uniqueness and Specialness this is one of an archaeological culture which is the national cultural values that can be used for the realization of national development. This thesis research location in the village of Supul, district South Central Timor Regency Kuatnana, East Nusa Tenggara. This research uses descriptive analytical method.

Ritual of customary marriage is an activity or activities done by a community as bond born inner between a man and a woman as husband and wife with the aim of forming family ( house hold ) happy and eternal based on divine of almighty god.

The results of this research is the Community Of Timor, in the village of Supul carrying out the value that has been handed down by our ancestors did not experience the shift according to the conditions of the times. Ritual of customary marriage tribe timor proceeds normally up to one week. The ceremony of marriage with a long time is one form of solidarity among local people to prepare all sorts of the purpose ceremony of marriage. Marriage ceremony tribe timor executed with full customary and sacral.

Keywords: The Marriage Of East Village Supul, district Kuatnana, values of marriage

Referensi

Dokumen terkait

norma-norma yang berlaku dalam suatu sistem sosial (masyarakat) dan. menimbulkan usaha dari mereka yang berwenang untuk memperbaiki

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan model terbaik pengelolaan hutan mangrove dengan tambak dalam sistem silvofishery di Desa Lama, Desa Paluh Manan, dan

Pengaruh peran kepemimpinan ketua program studi dan pemanfaatan sistem informasi manajemen terhadap akurasi formulasi rencana stratejik Universitas Pendidikan Indonesia..

bagi agama, bangsa, dan negara, yang dalam peradaban Islam menjadi bahagian dari.. upacara penyambutan bayi yang disempurnakan dengan cara memotong

The elements are research design, data collection technique, validity and reliability of data, participants and site of the study, and procedure of analysis..

Kejelasan sasaran anggaran, pengendalian internal dan sistem pelaporan berpengaruh terhadap akuntabilitas kinerja instansi pemerintah secara simultan di BPPT wilayah Sumatera

masalah di atas, maka yang menjadi fokus masalah penelitian ini adalah sebagai berikut. Bagaimana keterampilan berbahasa pada anak usia dini melalui metode

Berdasarkan latar belakang di atas, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kebijakan perusahaan dalam melakukan pemasaran produk, untuk mengetahui pelaksanaan pemasaran