• Tidak ada hasil yang ditemukan

Jika dibandingkan dengan bulan sebelumnyakenaikan curah hujan terbesar terjadi pada bulan A. Oktober D. Januari B. November E. Februari C.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Jika dibandingkan dengan bulan sebelumnyakenaikan curah hujan terbesar terjadi pada bulan A. Oktober D. Januari B. November E. Februari C."

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

Bank Statistika Disusun oleh Khairul Basari, S.Pd Khairulfaiq.wordpress.com, E-mail : muh_abas@yahoo.com

0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 50 55 Sept embe r Okt ober Nov embe r Des embe r Janu ari Febr uari Bulan C u ra h H u ja n ( c m ) P e g a wa i 6 % Pedagang 20% Petani 46% Buruh 17% Peng usah a 11 % 30 27 26 28 25 29 27 31 0 5 10 15 20 25 30 35 1 2 3 4 Umur (tahun) Ju m la h Laki-Laki Perempuan

1.

Diantara data berikut, yang merupakan data

kualitatif adalah…

A. Tinggi hotel-hotel di Yogyakarta

B. Banyaknya mobil yang melewati jalan

Mawar

C. Kecepatan sepeda motor per jam

D. Luas hutan di Sumatra

E. Meningkatnya ekspor di bidang pertanian

2.

Kepala Desar Mekarsari akan menyusun data

tentang

tingkat

pendidikan

warga

desanya.cara tepat untuk mengumpulkan

data tersebut adalah….

A. Jejak Pendapat

D. Sampling

B. Survei

E. Deskriptif

C. Sensus

3.

Petugas laboratorium dari BPOM akan

meneliti apakah minuman ringan merek “X”

mengandung zat berbahaya atau tidak.

Populasi dan sample dari penelitian tersebut

adalah…..

A. Populasi : seluruh minumam ringan

merek “X”

Sampel : Setetes minuman ringan

merek “X”

B. Populasi : seluruh minumam ringan

berbagai merek

Sampel : Setetes minuman ringan

merek “X”

C. Populasi : seluruh minumam ringan

merek “X”

Sampel : Setetes minuman ringan

berbagai merek

D. Populasi : seluruh zat berbahaya dalam

minumam ringan merek “X”

Sampel : Setetes zat berbahaya dalam

minuman ringan merek “X”

E. Populasi : seluruh zat berbahaya dalam

minumam ringan berbagai merek

Sampel : Setetes zat berbahaya dalam

minuman ringan berbagai merek.

4.

Diantara data berikut yang merupakan data

dskrit adalah….

A. Jarak kota Jakarta dan Surabaya

B. Berat Badan 50 siswa

C. Banyaknya siswa kelas X-A

D. Kecepatan sepeda motor

E. Luas tanah Pak Cipyo

5.

Intensitas curah hujan disebuah padang

rumput disajikan dalam diagram di bawah

Jika

dibandingkan

dengan

bulan

sebelumnyakenaikan curah hujan terbesar

terjadi pada bulan ……

A. Oktober

D. Januari

B. November

E. Februari

C. Desember

6.

Komposisi mata pencarian penduduk Desa

jati makmur disajikan pada diagram di bawah

Jika tercatat jumlah penduduk 45.000 orang

maka banyak penduduk yang bermata

pencaharian pedagang adalah….

A. 2.500 orang

D. 9.000 Orang

B. 5.000 orang

E. 12.000 orang

C. 7.500 orang

7.

Banyaknya anak balita di suatu Desa

(2)

Bank Statistika Disusun oleh Khairul Basari, S.Pd Khairulfaiq.wordpress.com, E-mail : muh_abas@yahoo.com

Selisih b Nyaknya balita laki-laki dan

perempuan adalah.

A. 1 Orang

D. 9 Orang

B. 3 Orang

E. 11 Orang

C. 7 Orang

8.

Poligon berikut menunjukkan jarak rumah

sejumlah warga dari bibir pantai

Rumah warga yang berjarak kurang dari 74,5

meter terkena rob. Banyaknya rumah warga

yang tidak terkena banjir rob adalah

A. 33

D. 64

B. 49

E. 78

C.59

9.

Nilai rapor seorang siswa kelas IIc untuk 10

bidang studi adalah sebagai berikut: 8, 7, 7, 6,

5, 6, 7, 6, 7, 8. Mean nilai rapor siswa itu

adalah ….

A.

5.5

D. 6,6

B.

6

E. 6,7

C.

6,5

10.

Jika nilai 7 adalah rata-rata dari 10, 4, 9, 5, 6,

p, 7. Maka nilai p adalah ….

A.

5

D. 8

B.

6

E. 9

C.

7

11.

Dari suatu pengukuran diperoeh data 7, 8, 3,

5, 7, 4, 6, 7, 3, 6, 3, 7, 8. Modus dari data

tersebut adalah…

A.

6

D. 3 dan 7

B.

6,5

E. 7

C.

3

12.

Dari data 18, 16, 13, 15, 14, 19, 16, 13, 15, 16.

Maka …

A.

rata-rata > modus

B.

rata-rata > median

C.

rata-rata = modus

D.

median = modus

E.

median = rata-rata

13.

Jika diketahui data 5, 7, 10, 9, 7, 8, 8, 6, 8.

Maka pernyataan yang benar adalah ….

A.

Q1 = 6

2

1

, Q2 = 8, Q3 = 8

2

1

B.

Q1 = 6 , Q2 = 8, Q3 = 8

2

1

C.

Q1 = 8

2

1

, Q2 = 8, Q3 = 6

2

1

D.

Q1 = 6

2

1

, Q2 = 7

2

1

, Q3 = 8

2

1

E.

Q

1

= 8

2

1

, Q

2

= 7

2

1

, Q

3

= 6

2

1

14.

Simpangan interkuartil dari data: 5, 7, 10, 9,

7, 8, 8, 6, 8 adalah ….

A.

2

1

D. 2

B.

1

E. 2

2

1

C.

1

2

1

15.

Sepuluh orang wanita mempunyai rata-rata

tinggi badan 16 dm, sedang 20 orang pria

rata-ratanya 17 dm. Maka rata-rata tinggi

badan ke tiga puluh orang tersebut adalah ….

A.

16 dm

D. 16

3

2

dm

B.

16

4

1

dm

E. 17

C.

16

2

1

dm

16.

Dari tiga kelas berturut-turut dengan 36, 40,

dan 44 siswa, rata-rata nilai matematikanya

70, 69, dan 60. Rata-rata nilai semua siswa

dari ketiga kelas itu adalah

A.

69

D. 66,3

B.

67

E. 66

C.

66,7

17.

Perhatikan histogram berikut

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 49,5 59,5 69,5 79,5 89,5 99,5 109,5 119,5 Jarak (m) J u m la h 2 5 6 4 3 0 1 2 3 4 5 6 7 1 1,5 4,5 7,5 10,,5 13,5 16,5

(3)

Bank Statistika Disusun oleh Khairul Basari, S.Pd Khairulfaiq.wordpress.com, E-mail : muh_abas@yahoo.com 0 5 13 23 31 40 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 145,5 150,5 155,5 160,5 165,5 170,5 175,5 Tinggi Badan (cm) Ju m la h

Rata-rata data diatas adalah..

A. 9,83

D. 9,50

B. 9,75

E. 9,15

C. 9,50

18.

Rata-rata dari 4 buah data adalah 5, jika data

ditambah satu lagi maka rata-ratanya

menjadi 5,5. Maka besar data penambah

adalah ….

A.

7,5

D. 6

B.

7

E. 5,5

C.

6,5

19.

Tinggi badan sejumlah siswa disajikan dalam

ogive berikut

Median data di atas adalah

A. 164,5

D. 163

B. 164

E. 162,5

C. 163,5

20.

Nilai rata-rata ujian matematika dari 39 siswa

adalah 45. Jika nilai dari seorang siswa yang

bernama

Galuh

digabungkan

dalam

kelompok itu, maka nilai rata-rata ujia

menjadi 46. Maka nilai ujian Galuh adalah ….

A.

90

D. 85

B.

92

E. 47

C.

51

21.

Nilai rata-rata ujian sekelompok siswa

sebanyak 40 orang adalah 51. Jika seorang

siswa dari kelompok itu yang mendapat nilai

90 tidak dimasukan dalam perhitungan

rata-rata tersebut, maka nilai rata-rata-rata-rata ujian akan

menjadi ….

A.

50

D. 47

B.

49

E. 46

C.

48

22.

Diketahui data terdiri dari 3 pengamatan

mempunyai rata-rata 15, median 15 dean

jangkauan 10. Pengamatan yang terbesar

adalah ….

A.

18

D. 21

B.

19

E. 22

C.

20

23.

Dalam suatu kelas terdapat 30 siswa putra

dan 10 putri. Rata-rata nilai ulangan

matematika siswa putra adalah 6 dan

rata-rata nilai ulangan matematika untuk seluruh

siswa adalah 6,5. Maka rata-rata nilai ulangan

matematia siswa putri adalah ….

A.

8

D. 6,75

B.

7,5

E. 6,25

C.

7

24.

Dari distribusi frekuensi dibawah ini rata-rata

hitung (mean ) adalah ….

A.

11

5

7

D.

4

3

8

B.

8

E. 9

C.

8,5

25.

Dalam tabel dibawah , nilai rata-rata ujian

matematika itu adalah 6, maka nilai a = …

A.

0

D. 20

B.

5

E. 30

C.

10

26.

Median data dibawah adalah ….

A.

6,5

D. 8

B.

7

E. 8,5

C.

7,5

27.

Hasil test suatu bidang studi dikelompokan

dalam suatu interval kelas sebagai berikut:

Nilai

Frekuensi

41 – 45

3

x 5 6 7 8 9 10 f 1 0 3 3 2 2 N 4 5 6 8 10 f 20 40 70 a 10 Skor 6 7 8 9 f 7 13 15 5

(4)

Bank Statistika Disusun oleh Khairul Basari, S.Pd Khairulfaiq.wordpress.com, E-mail : muh_abas@yahoo.com

46 – 50

51 – 55

56 – 60

61 – 65

66 – 70

6

10

12

5

4

Rata-rata hasil test tersebut adalah ….

A.

55

D. 56

B.

55,5

E. 56,5

C.

55,75

28. Berat badan 20 orang dewasa tercatat seperti

tabel berikut

Berat

badan

Frekuensi

45 – 47

48 – 50

51 – 53

54 – 56

57 - 59

1

6

8

3

2

Dari data diatas , maka modusnya adalah ….

A.

51,28

D. 51,35

B.

51,30

E. 51,38

C.

51,33

29. Medan dari data di bawah adalah….

Nilai

Frekuensi

31 – 35

36 – 40

41 – 45

46 – 50

51 – 55

56 – 60

61 – 65

66 - 70

2

4

7

11

8

4

3

1

A.

48,38

D. 48,68

B.

48,48

E. 48, 78

C.

48,58

30.

Jika xo adalah nilai rata-rata dari x1, x2, …, x10,

maka rata-rata nilai x10 + 1, x9 + 2, …, x1 + 10

adalah ….

A.

xo + 2

D. xo + 1

B.

xo + 10

E. xo +

5,5

C.

xo + 5

31.

Sekumpulan data mempunyai rata-rata 12

dan jangkauan 6. Jika setiap nilai data

dikurangi dengan a kemudian hasilnya dibagi

dengan b ternyata menghasilkan data baru

dengan rata-rata 2 dan jangkauan 3, maka

nilai a dan b masing-masing adalah

A.

8 dan 2

D. 6 dan 4

B.

10 dan 2

E. 8 dan 4

C.

4 dan 4

32.

Jika nilai rapor : A = 7, 7, 7, 7, 7, 7, 7. Nilai

rapor B = 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10 dan nilai rapor C =

4, 7, 7, 7, 7, 7, 10, maka

A.

rata-rata hitung ketiga rapor sama

B.

median ketiga rapor sama

C.

simpangan kuartil nilai rapor sama

D.

simpangan baku nilai rapor sama

33.

Rataan hitung nilai ulangan bahasa dari 50

orang siswa adalah 37, sedangkan simpangan

bakunya adalah 21. Oleh karena

rataan-hitung itu terlalu rendah, maka setiap nilai

ulangan

tadi

dikalikan

dua

kemudian

dikurangi 19. Pernyataan berikut yang benar

adalah ….

A.

rataan hitung menjadi 74

B.

rataan hitung menjadi65

C.

simpangan baku tetap 21

D.

simpangan baku menjadi 23

E.

simpangan baku menjadi 42

34.

Suatu data dengan rata-rata 16dan jangkauan

6. Jika setiap nilai dalam data dikalikan p

kemudian dikurangi q didapat data baru

dengan rata-rata 20 dan jangkauan 9. Nilai

dari 2p + q = ….

A. 3

D. 8

B. 4

E. 9

C. 7

28. Median dari tabel distribusi frekuensi di

bawah adalah

Nilai

Frekuensi

12 – 14

15 – 17

18 – 20

21 – 23

24 - 26

7

6

5

8

4

A.

19,3

D. 17,1

B.

18,7

E. 16,3

C.

17,9

35.

Nilai rata-rata ujian matematika dari 39 siswa

adalah 45. Jika nilai dari seorang siswa yang

(5)

Bank Statistika Disusun oleh Khairul Basari, S.Pd Khairulfaiq.wordpress.com, E-mail : muh_abas@yahoo.com

kelompok itu, maka nilai rata-rata ujia

menjadi 46. Maka nilai ujian Galuh adalah ….

B.

90

D. 85

C.

92

E. 47

D.

51

36.

Dari sampel atau contoh suatu populasi

diperoleh data sebagai berikut : 4 8 7 5 6

2 5 3. Nilai ragam-contohnya adalah ….

A. 3

D. 4,5

B. 3,5

E. 4,75

C. 4

37.

Tiga kelas A, B, C berturut-turut terdiri atas

15 siswa, 10 siswa dan 25 siswa. Rata-rata

nilai gabungan dari ketiga kelas adalah 58,6.

jika rata-rata nilai kelas A dan C

berturut-turut 62 dan 60, maka rata-rata nila kelas B

adalah…..

A. 50

D. 63

B. 56

E. 65

C. 61

38.

Dari suatu data tunggal diketahui kuartil

atasnya 5 dan simpangan kuartilnya

2

1

1

. Nilai

kuartil bawahnya adalah…

A.

2

1

6

D, 3

B. 6

E. 2

C.

2

1

3

39.

Nilai rata-rata ujian matematika dari 39 orang

siswa adalah 45. Jika nilai Tesy seorang siswa

lainnya digabungkan dengan kelompok

tersebut, maka nilai rata-rata ke-40 orang

siswa menjadi 46. Ini berarti nilai ujian Tesy

adalah . . . .

A. 51

D. 85

B. 86

E. 90

C. 92

40.

Nilai rataan dari 20 bilangan adalah 14,2. Jika

rataan 12 bilangan pertama adalah 12,6 dan

rataan 6 bilangan berikutnya adalah 18,2

maka rataan dari 2 bilangan terakhir adalah ..

A. 10,4

D. 12, 8

B. 11,8

E. 13,4

C. 12,2

41.

Rataan dari kumpulan nilai 1,2,3,...,n adalah .

A.

2

1

+

n

D.

1

2

+

n

B.

2

1

+

n

E.

(

1

)

2

1

n

C.

2

n

42.

Rataan dari a-2,b+3 dan c+5 adalah 6. Rataan

dari a+4,b+6 dan c-1 adalah ....

A.

5

D. 8

B.

6

E. 9

C.

7

43.

Suatu data memiliki rataan 5 dan rentang 4.

Jika setiap nilai dalam data dikalikan dengan

p, kemudian ditambah dengan q didapat data

baru dengan rataan 19 dan rentang 12. Nilai

dari 3p – q adalah ….

A.

3

D. 8

B.

4

E. 9

C.

5

44.

Rataan umur dari suatu kelompok yang

terdiri dari dokter dan guru adalah 40 tahun.

Jika rataan umur dokter 35 tahun dan rataan

umur

guru

adalah

50

tahun,

maka

perbandingan

banyaknya

dokter

dan

banyaknya guru adalah ….

A.

3 : 2

D. 3 : 1

B.

2 : 3

E. 2 : 1

C.

1 : 2

45.

Simpangan baku dari data: 3, 4, 3, 5, 1, 2

adalah ..

A.

17

3

1

D.

15

3

1

B.

13

3

1

E.

11

3

1

C.

10

3

1

46.

Hamparan dari 4, 4, 5, 3, 2, 6, 6, 6, 7, 4, 6

adalah ….

A.

2

D. 5

B.

3

E. 6

C.

4

Referensi

Dokumen terkait

Membandingkan hasil uji petik terhadap Nilai Indiksi Rata-rata (NIR) pada ZNT yang bersangkutan menggunakan Lampiran Berita Acara Uji Petik NIR untuk penetuan ZNT