• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis dan Usulan Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Penjualan Pada Restaurant (Studi Kasus: Restaurant Sobbers Bar & Resto).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis dan Usulan Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Penjualan Pada Restaurant (Studi Kasus: Restaurant Sobbers Bar & Resto)."

Copied!
37
0
0

Teks penuh

(1)

iv

Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK

Sobbers Bar & Resto adalah perusahaan swasta yang bergerak di bidang jasa restaurant. Berdiri pada 4 February 2006 yang berlokasi di Jl. Setiabudhi. Usaha yang dijalankan Sobbers Bar & Resto memberikan produk makanan (Indonesia dan western) serta minuman (alkohol dan non-alkohol). Dalam waktu kurun 3 tahun, untuk tahun 2010-2012 mengalami pernurunan sebesar 14,37 % pertahunnya dengan rata-rata penjualan perbulan 2010 sebesar Rp.250.000.000 dan 2011-2012 menjadi Rp.240.000.000. Tujuan dipenelitian ini adalah memberikan usulan strategi pemasaran agar dapat bersaing dengan restaurant lain.

Pengembangan variabel dalam penelitian ini menggunakan variabel bauran pemasaran 7P (Product, Price, Place, Promotion, People, Process, Physical

Evidence). mendapatkan pesaing Sobbers Bar & Resto dengan menyebarkan

kuesioner pendahuluan kepada 30 responden, sedangkan untuk kuesioner penelitian disebarkan kepada 110 responden. Teknik pengambilan sampel berdasarkan nonprobability sampling, yaitu purposive sampling. kriteria responden adalah responden yang mengetahui dan pernah berkunjung ke Sobbers Bar & Resto dan Public sebagai pesaing. Kuesioner penelitian dibagi menjadi 2 bagian. Bagian 1 berisikan pertanyaan dengan tujuan mengetahui profil konsumen, sedangkan kuesioner bagian 2 digunakan untuk memperoleh tingkat kepentingan dan tingkat kinerja untuk setiap variabel berdasarkan persepsi konsumen. Data dari kuesioner bagian 1 diolah dan dianalisis berdasarkan persentase. Kuesioner bagian nilai Segmentation persentase terbesar. Sebagian besar responden konsumen Sobbers Bar & Resto adalah karyawan dengan usia 31-40 tahun, rata-rata berjenis kelamin pria, dengan pendapatan sendiri. Berdasarkan Targetting, didapat responden berpenghasilan Rp. 4.100.000-Rp. 6.000.000 dan dapat menghabiskan biaya sebesar Rp. 360.000-Rp 550.000/orang untuk makan & minum dengan tingkat kedatangan sekitar 2x dalam sebulan. Berdasarkan Positioning Agar konsumen lebih teringat akan Sobbers Bar & Resto, Sobbers Bar & Resto dapat merancang sebuah selogan “feels like home”. Dilihat dari segmentasi Sobbers Bar & Resto. Tujuan konsumen untuk berkunjung ke Sobbers Bar & Resto untuk menghilangkan kesibukan sehari-hari, berkumpul dengan rekan kerja maupun teman. Dengan begitu Sobbers Bar & Resto dapat menciptkan suasana yang diinginkan konsumen dan merasakan Sobbers Bar & Resto seperti rumah bagi konsumennya.

(2)

viii

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI

JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ...ii

SURAT PERNYATAAN HASIL KARYA PRIBADI ... iii

ABSTRAK ... iv

KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ...xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1-1 1.2 Identifikasi Masalah ... 1-3 1.3 Pembatasan Masalah ... 1-4 1.4 Perumusan Masalah ... 1-4 1.5 Tujuan Penelitian ... 1-5 1.6 Sistematika Penulisan ... 1-5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

(3)

ix

Universitas Kristen Maranatha

2.6 Skala Pengukuran dan Instrumen Penelitian ... 2-12 2.6.1 Macam – macam Skala Pengukuran ... 2-12 2.6.2 Tipe Skala Pengukuran ... 2-13 2.6.3 Validitas dan Reliabilitas Instrumen ... 2-15 2.7 Pengujian Validitas dan Reliabilitas Instrumen ... 2-16 2.7.1 Pengujian Validitas Instrumen ... 2-16 2.7.2 Pengujian Reliabilitas Instrumen ... 2-17 2.8 Analisis Tingkat Kepentingan dan Performansi Pelanggan ... 2-19

2.9 Correspondence Analysis ... 2-21

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Flowchart Penelitian ... 3-1

(4)

x

Universitas Kristen Maranatha

3.2.19 Analisis ... 3-19 3.2.20 Usulan ... 3-20 2.2.21 Kesimpulan dan Saran ... 3-20

BAB 4 PENGUMPULAN DATA

4.1 Data Umum Perusahaan ... 4-1 4.2 Pengumpulan Data ... 4-1 4.3 Rangkuman Kuesioner Pendahuluan ... 4-1 4.4 Eliminasi Variabel ... 4-2 4.5 Rangkuman Kuesioner Penelitian Bagian 1 ... 4-3 4.6 Data Peringkat ... 4-5 4.7 Data Tingkat Kepentingan & Tingkat Kinerja ... 4-6

BAB 5 PENGOLAHAN DATA DAN ANALISIS

5.1 Penentuan Pesaing ... 5-1 5.2 Pengujian Validitas Konstruk ... 5-1 5.3 Penyebaran Kuesioner ... 5-2 5.4 Pengujian Validitas & Reliabilitas ... 5-2

5.5 Segmentation ... 5-9

5.6 Targeting ... 5-22

5.7 Positioning ... 5-24

5.8 Pengujian Correspondence Analysis (CA) ... 5-25 5.9 Pengujian Importance Performance Analysis (IPA) ... 5-32 5.10 Analisis Gabungan Correspondence Analysis (CA) dan Importance

Performance Analysis (IPA) ... 5-38

(5)

xi

Universitas Kristen Maranatha

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan ... 6-1 6.2 Saran ... 6-8

DAFTAR PUSTAKA

(6)

xii

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR TABEL

Tabel Judul Halaman

(7)

xiii

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR GAMBAR

Gambar Judul Halaman

1.1 Grafik Pendapatan Sobbers Bar & Resto selama 3 tahun ... 1-2 1.2 Diagram Fishbone ... 1-3 2.2 Teknik Sampling ... 2-10 2.3 Diagram Kartesius Importance Performance Analysis ... 2-20

3.1 Flowchart Metodologi Penelitian ... 3-1

3.1 Flowchart Metodologi Penelitian (Lanjutan) ... 3-2

3.1 Flowchart Metodologi Penelitian (Lanjutan) ... 3-3

3.1 Flowchart Metodologi Penelitian (Lanjutan) ... 3-4

(8)

xiv

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Judul Halaman

(9)

LAMPIRAN 1 : FORM HASIL

SEMINAR PROPOSAL &

(10)

LAMPIRAN 2 : CATATAN

(11)

LAMPIRAN 3 : LEMBAR

(12)

LAMPIRAN 4 : KUESIONER

PENDAHULUAN &

(13)

LAMPIRAN 5 : DATA MENTAH HASIL KUESIONER

(14)

DATA MENT AH TINGKAT KINERJA

var1 var2 var3 var4 var5 var6 var7 var8 var9 var10 var11 var12 var13 var14 var15 var16 var17 var18 var19 var20 var21 var22 var23 var24 var25 var26 var27 var28 var29 var30 var31 var32 var33 var34 var35 var36 var37 var38 var39 var40 var41 var42 var43 var44 var45 var46 var47 var48

(15)
(16)

DATA MENTAH TINGKAT KEPENTINGAN

(17)
(18)

DATA MENTAH KINERJA

(19)
(20)

DATA MENTAH KEPENTINGAN

(21)
(22)

LAMPIRAN 6 : TABEL

(23)
(24)

DATA PENULIS

Nama : Sucia Ayunda Erwin

Tempat/ Tanggal Lahir : Bandung, 22 February 1990

Alamat : Komplek Bumi Panyileukan Blok c16 No 16,

Cibiru – Bandung

No. Telepon : (022)- 7803514

No. HP : 0821 1658 8489

Alamat Email : suciaayunda@ymail.com

Pendidikan : TK Bandung Raya

SD YWKA Bandung SMPN 34 Bandung SMAN 16 Bandung

Jurusan Teknik Industri Universitas Kristen Maranatha

Nilai Tugas Akhir :

(25)

1-1

Universitas Kristen Maranatha

BAB I

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang Masalah

Di zaman globalisasi masyarakat di Kota Bandung memiliki segudang aktivitas sebagai pekerja maupun mahasiswa. Masyarakat yang beraktifitas penuh sepanjang hari, membuat masyarakat menghabiskan waktu diluar rumah. Masyarakat yang beraktifitas padat lebih memilih restaurant untuk makan, dikarenakan restaurant lebih nyaman, dengan menikmati suasana restaurant bersama teman-teman maupun rekan kerja. Dengan adanya trend seperti itu, banyak sekali tempat-tempat makan yang menggunakan konsep restaurant.

Sobbers Bar & Resto adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa restaurant di Kota Bandung. Menempati areal di lantai dua di gedung mode plus yang terletak di Jl. Setiabudi No. 41 F, di bagian utara kota Bandung. Sobbers Bar & Resto Resto mulai beroperasional pada tanggal 4 Februari 2006.

Semenjak keberadaan dari Sobbers Bar & Resto yang berdiri pada tahun 2006, Sobbers Bar & Resto memiliki banyak pesaing yang juga menawarkan produk makanan yang sejenis dengan cita rasa yang berbeda. Masalah yang dihadapi oleh Sobbers Bar & Resto adalah terjadi penurunan tingkat penjualan.

(26)

BAB I PENDAHULUAN 1-2

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

Gambar 1.1

Grafik Pendapatan Sobbers Bar & Resto selama 3 tahun

2010

2011

2012 3,210,485,000

2,748,832,520

2,460,485,000

(27)

BAB I PENDAHULUAN 1-3

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

1.2Identifikasi Masalah

Dari uraian diatas, dapat dicari beberapa akar masalah dari gejala yang ada dengan diagram fishbone dibawah ini: diidentifikasi masalah. Hal ini mungkin dikarenakan beberapa hal sebagai berikut:

1. Keunggulan dan kelemahan dari Sobbers Bar & Resto yang belum mampu bersaing dengan restaurant lain.

2. Segmentasi, targeting dan positioning Sobbers Bar & Resto yang kurang tepat.

(28)

BAB I PENDAHULUAN 1-4

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

4. Sobbers Bar & Resto belum dapat dalam pengembangan Manajemen

Research & Development (R&D)

5. Sobbers Bar & Resto belum dapat memiliki Sumber daya manusia (SDM) yang sesuai.

Persaingan yang dihadapi Sobbers Bar & Resto saat ini tidaklah mudah. Untuk dapat bertahan maka pihak management perlu melakukan strategi-strategi pemasaran yang baik untuk menarik minat konsumen untuk mendatangi Sobbers Bar & Resto.

1.3Pembatasan Masalah

Agar kesimpulan dan usulan yang didapat lebih jelas dan lebih mengarah pada permasalahan maka dilakukan batasan-batasan dalam proses penelitian

Batasan-batasan masalah pada tugas akhir ini adalah sebagai berikut :

1. Penelitian ini hanya membahas mengenai meningkatkan penjualan restaurant dan melakukan analisis mengenai strategi pemasaran pada restaurant.

2. Penelitian ini tidak membahas secara keseluruhan tentang Manajemen

Research & Development (R&D).

1.4Perumusan Masalah

Dari permasalahan yang terjadi di Sobbers Bar & Resto dapat merumuskan beberapa pertanyaan yaitu:

1. Faktor-faktor apa saja yang dipentingkan konsumen dalam kunjungan ke restaurant?

2. Bagaimana tingkat kinerja dan tingkat kepentingan Sobbers Bar & Resto menurut konsumen?

3. Apa yang menjadi keunggulan maupun kelemahan Sobbers Bar & Resto dibandingkan dengan pesaingnya?

4. Bagaimana Segmentation, Targeting, dan Positioning di Sobbers Bar & Resto?

(29)

BAB I PENDAHULUAN 1-5

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

1.5Tujuan Penelitian

Dari perumusan masalah yang diangkat, penulis ingin mencapai tujuan -tujuan dari penelitian. Adapun -tujuan dari dilakukannya penelitian adalah sebagai berikut :

1. Mengetahui Faktor-faktor apa saja yang dipentingkan konsumen dalam kunjungan ke restaurant.

2. Mengetahui tingkat kinerja dan tingkat kepentingan Sobbers Bar & Resto menurut konsumen.

3. Mengetahui keunggulan serta kelemahan dari Sobbers Bar & Resto dibandingkan dengan para pesaing.

4. Mengetahui hasil segmentasi, Targetting dan Positioning dari penelitian baru.

5. Memberikan strategi mengenai hal-hal apa saja yang memperbaiki berdasarkan dari hasil penelitian untuk meningkatkan penjualan di Sobbers Bar & Resto.

1.6Sistematika Penuliusan

Bab 1 Pendahuluan

Pada bab I ini berisikan uraian dari latar belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah dan asumsi, perumusan masalah, tujuan penelitian, dan sistematika penulisan.

Bab 2 Tinjauan Pustaka

Pada bab ini berisi mengenai teori-teori yang dapat membantu dalam pengerjaan laporan Tugas Akhir mengenai seluruh teori tentang strategi pemasaran.

Bab 3 Metodologi Penelitian

(30)

BAB I PENDAHULUAN 1-6

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

Bab 4 Pengumpulan Data

Bab ini berisi pengumpulan data-data yang dibutuhkan dalam rangka untuk dilakukan pengolahan data baik berupa hasil wawancara maupun observasi.

Bab 5 Pengolahan Data dan Analisis

Bab ini berisi pengolahan data yang dilakukan serta dilakukan analisis dari setiap hasil yang didapatkan.

Bab 6 Kesimpulan dan Saran

(31)

6-1 Universitas Kristen Maranatha 16 Harga yang tercantum di menu jelas dan lengkap dengan biaya pajak

(32)

Bab VI Kesimpulan & Saran 6-2

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

2. Bersaing maupun kelemahan dari Sobbers Bar & Resto dibandingkan dengan para pesaingnya adalah sebagai berikut:

 Kelemahan Sobbers Bar & Resto: 1. Keragaman menu makanan Western

2. Keragaman menu hidangan penutup (dessert) 3. Kelezatan makanan Indonesia

4. Kelezatan hidangan penutup (dessert) 5. Kelezatan minuman non-alkohol

6. Harga yang tercantum di menu jelas dan lengkap dengan biaya pajak 7. Lokasi restaurant mudah diakses

8. Lahan parkir yang nyaman (teduh/tertutup)

9. Promosi dilakukan melalui iklan sosial media (facebook, twitter) 10.Promosi dilakukan melalui iklan di radio

11.Para pegawai menggunakan seragam yang sesuai dengan ciri khas restaurant 12.pengetahuan pegawai pada jenis minuman beralkohol

13.Pada tampilan menu tercantum gambar minuman 14.Pada tampilan menu tercantum gambar makanan 15.Kenyamanan interior restaurant

16.Tampilan produk minuman dibuat semenarik mungkin 17.Kecepatan waktu pelayanan untuk pemesanan cepat

 Bersaing Sobbers Bar & Resto: 1. Kelezatan Makanan ringan

2. Keamanan tempat parkir

3. Promosi dilakukan melalui media internet seperti website 4. Kemasan yang menarik dari produk jika take away

(33)

Bab VI Kesimpulan & Saran 6-3

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

3. Segmentation, Targeting dan Positioning yang sesuai dengan keadaan

Sobbers Bar & Resto:

Segmentation

(34)

Bab VI Kesimpulan & Saran 6-4

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

(35)
(36)

Bab VI Kesimpulan & Saran 6-6

Laporan Tugas Akhir Universitas Kristen Maranatha

• Saran yang dapat diberikan kepada Sobbers Bar & Resto adalah untuk terus mengadakan penelitian maupun inovasi lebih lanjut, sehingga kinerja dari Sobbers Bar & Resto dapat terus meningkat seiring dengan perkembangan zaman yang memungkinkan perubahan kebutuhan di masyarakat.

• Saran yang dapat diberikan untuk penelitian selanjutnya:

1. Sobbers Bar & Resto mempunyai berkerja sama atau merekrut ahli dibidang produk makanan agar dapat melakukan inovas baru, dengan tujuan menigkatkan jumlah penjualan.

2. Membuat kuesioner maupun sarana saran bagi konsumen kepada Sobbers Bar & Resto, agar Sobbers Bar & Resto mendapatkan respon konsumen terhadap produk dan jasa yang diberikan Sobbers Bar & Resto.

3. Sobbers Bar & Resto dapat membuat paket khusus disaat event maupun pada periode tertentu. Untuk lebih menarik konsumen untuk berkunjung ke Sobbers Bar & Resto.

(37)

Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR PUSTAKA

1. Jogiyanto; ”Metodologi Penelitian Bisnis”, Fakultas Ekonomi UGM, Yogyakarta.

2. Kasali, Rhenald; “Membidik Pasar Indonesia: Segmentasi,

Targetting, Positioning”, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta

1998.

3. Kotler, Philip; “Manajemen Pemasaran”, jilid 1, Edisi 13, PT. Gelora Aksara Pratama, Jakarta, 2008.

4. Kotler, Philip; “Manajemen Pemasaran”, jilid 1, Edisi Milenium, PT. Prehallindo, Jakarta, 2004.

5. Kotler, P; “Manajemen Pemasaran Analisis, Perencanaan,

Implementasi dan kontrol”, PT Prehallindo, Jakarta, 1997.

6. Muis, Rudijanto; “Diktat Kuliah Analisis Data Statistik”, Universitas Kristen Maranatha, Bandung, 2004.

7. Sugiyono; Metode Penelitian Administrasi”, CV. Alfabeta, Bandung, 2006.

8. Supranto, J.; “Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan Untuk

Gambar

Tabel  Judul
Gambar Judul
Grafik Pendapatan Sobbers Bar & Resto selama 3 tahun
Diagram Gambar 1.2 Fishbone
+3

Referensi

Dokumen terkait

2ikuidasi ditempuh apabila para kreditur berpendapat bahwa prospek perusahaan tidak  2ikuidasi ditempuh apabila para kreditur berpendapat bahwa prospek perusahaan tidak 

TRANSITIVITI - Transitiviti merujuk pada jenis suara dalam klausa, sama ada aktif atau pasif. Penanda suara aktif atau pasif terletak pada kata kerja utama atau kata proses di

Pulau Mapur yang terletak di sebelah timur Pulau Bintan memiliki potensi terumbu karang yang dapat dimanfaatkan untuk kegiatan pariwisata bahari. Terumbu karang merupakan daya

Penjaringan, Jakarta Utara (Alamat Surat) : Pergudangan Pantai Indah Dadap JI. Penjaringan, Jakarta Utara (Alamat Surat) : Pergudangan Pantai Indah

Karena permodalan dan risiko merupakan hal yang perlu diperhatikan dalam kinerja bank, maka penelitian ini akan melihat pengaruh suku bunga kredit (interest rate on loans)

Menghadiri seminar rancangan Aktualisasi Nilai Dasar Profesi PNS untuk dapat mendukung dan memberi informasi tambahan terkait dengan rencana kegiatan yang

Sedangkan jika tradisi pemberian jujuran sesuai dengan asas hukum perkawinan Islam seperti di dalamnya terdapat asas kerelaan dan kesepakatan antara pihak

Kata Allaahhu Akbar pada adzan yang diucapkan oleh muadzin pada dasarnya memanggil, menyeru (nuudiy) atau memberitahukan bahwa telah masuk waktu untuk Mengingat Allaahh