• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN LURING Oleh: Kuntari, S.Pd., M.M.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN LURING Oleh: Kuntari, S.Pd., M.M."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN LURING Oleh: Kuntari, S.Pd., M.M.

Satuan Pendidikan : SMA PGRI 1 Pati Kelas/Semester : X / Genap

Tahun Pelajaran : 2022/2023 Mata Pelajaran : Ekonomi

Tema : Badan Usaha Dalam Perekonomian Indonesia Sub Tema : Jenis-jenis Badan Usaha

Alokasi Waktu : 1 x 10 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dan metode Tutor Sebaya, peserta didik dapat mendeskripsikan konsep badan usaha dalam perekonomian Indonesia dengan penuh tanggung jawab, bekerja keras, toleransi, bekerja sama, disiplin, penuh tanggung jawab sebagai karakter positif serta dapat mengembangkan budaya literasi, kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, dan berkreasi (4C)

B. Langkah-langkah Pembelajaran Tahapan/

Sintak DESKRIPSI KEGIATAN Nilai-nilai

Karakter PENDAHULUAN ( 2 MENIT)

1. Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam dan mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sesuai agama dan kepercayaan masing-masing

2. Guru menyapa murid dengan menanyakan kabar dengan keramahan dan keceriaan

3. Guru melakukan presensi kehadiran murid secara urut berdasarkan nomer absen

4. Guru memberikan motivasi agar peserta didik selalu semangat, disiplin dan percaya diri dalam melaksanakan pembelajaran

5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, menyampaikan cakupan materi, kegiatan pembelajaran, dan sistem penilaian yang akan dilakukan.

Religius Disiplin Percaya diri

Semangat

KEGIATAN INTI (6 MENIT) Memberi

Stimulus

1. Guru membentuk 5 kelompok dengan diketuai oleh satu tutor yang ditunjuk oleh anggota kelompok yang lain untuk membimbing teman dalam satu kelompok tersebut.

2. Guru memberikan stimulus dengan memberikan beberapa pertanyaan tentang berbagai jenis badan usaha yang ada di sekitar lingkungan tempat tinggal peserta didik dan dilanjutkan dengan pemberian link quizziz sebagai preestest untuk mengetahui kemampuan awal peserta didik

Rasa ingin tahu

(2)

Tahapan/

Sintak DESKRIPSI KEGIATAN Nilai-nilai

Karakter Mengidentifi

kasi masalah

3. Guru membentuk kelas ke dalam 5 kelompok dan memberikan LKPD kepada setiap kelompok dengan materi jenis badan usaha sebagai berikut:

▪ Kelompok 1 (Smart) : Badan usaha ekstraktif

▪ Kelompok 2 (The Best) : Badan usaha agraris

▪ Kelompok 3 (Welldone) : Badan usaha industry

▪ Kelompok 4 (Cleverest) : Badan usaha perdagangan

▪ Kelompok 5 (Jenius) : Badan usaha jasa

4. Peserta didik mendiskusikan LKPD dengan dibantu tutor untuk mengidentifikasi dan menemukan permasalahan yang berkaitan dengan materi jenis badan usaha

Berkomunik asi Kreatif Berpikir

kritis Kerjasama

Mengumpulk an data

5. Tiap anggota kelompok secara bersama-sama mencermati dan mengumpulkan informasi dari hasil identifikasi tersebut dari berbagai sumber belajar seperti buku paket dan internet

Kerja keras Berpikir

kritis Kerjasama Mengolah

data

6. Tiap peserta didik sesuai kelompoknya dengan dibantu tutor menuliskan hasil kajiannya tentang jenis badan usaha ke Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

7. Guru berperan menjadi fasilitator dengan mendampingi dan memberi bantuan jika diperlukan

Sungguh- sungguh Kerja keras

Kreatif

Memverifika si

8. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi secara bergantian sesuai dengan pembagian permasalahan dan ditanggapi oleh kelompok lain

Komunikasi Saling menghargai Menyimpulk

an

9. Peserta didik memberi kesimpulan terhadap permasalahan yang telah di presentasikan

Kreatif

PENUTUP (2 MENIT)

1. Guru bersama-sama peserta didik memberikan refleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan menjawab pertanyaan dari guru dan dilanjutkan dengan pemberian link quizziz sebagai post test

2. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik dengan nilai tertinggi atas kerja yang luar biasa dan memberikan penguatan untuk peserta didik lain untuk tetap semngat dan selalu bersungguh-sungguh dalam setiap kegiatan pembelajaran

3. Guru menyampaikan materi pada pertemuan berikutnya dan tugas kelompok di luar sekolah

4. Guru menutup pembelajaran dengan memberi salam penutup.

Tanggung jawab

C. Penilaian Pada Pembelajaran:

1. Teknik Penilaian

a. Penilaian sikap : Observasi/pengamatan b. Penilaian pengetahuan : Test tertulis

c. Penilaian ketrampilan : Produk Survei tentang Studi Kelayakan Usaha 2. Bentuk Penilaian

a. Observasi/pengamatan : Lembar pengamatan

(3)

b. Test tertulis : Obyektif

c. Produk : Makalah tentang Studi Kelayakan Usaha 3. Instrumen Penilaian (terlampir)

4. Remedial 5. Pengayaan

Mengetahui Pati, Juni 2022

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Suharto, M.Si Kuntari, S.Pd., M.M.

NIP 19620616 198803 1 009

(4)

LAMPIRAN 1 . MATERI PEMBELAJARAN a. Pengertian Badan Usaha.

Pengertian badan usaha dengan perusahaan dapat dikemukakan di bawah ini :

1. Badan Usaha adalah suatu kesatuan yuridis ekonomis yang medirikan usaha untuk mencari keuntungan.

2. Perusahaan adalah suatu kesatuan teknis dan tempat proses untuk memproduksi barang dan jasa secara efektif dan efisien.

b. Jenis Badan Usaha.

Ditinjau dari lapangan usahanya, badan usaha digolongkan menjadi lima jenis, yaitu :

1. Badan Usaha Ekstraktif adalah badan usaha yang kegiatannya mengambil hasil alam secara langsung, sehingga menimbulkan manfaat tertentu.

Contohnya:

a) Pertambangan, b) Perikanan laut, c) Penebangan kayu,

d) Pendulangan emas atau intan, dan sebagainya.

2. Badan Usaha Agraris adalah badan usaha yang kegiatannya mengolah alam sehingga dapat memberikan manfaat yang lebih banyak.

Contohnya:

a) Pertanian, b) Perikanan darat, c) Peternakan,

d) Perkebunan dan sebagainya.

3. Badan Usaha Industri adalah badan usaha yang kegiataanya mengolah dari bahan mentah menjadi barang jadi yang siap untuk dikonsumsi.

Contohnya :

a) Perusahaan tekstil, b) Meubelair,

c) Industri logam, d) Kerajinan tangan,

e) Assembling dan sebagainya.

4. Badan Usaha P,erdagangan adalah badan usaha yang kegiatannya menyalurkan barang dari produsen kepada konsumen, atau kegiatan pertukaran atau jualbeli.

Contoh:

a) grosir,

b) Pedagang eceran, c) Supermarket,

d) Perusahaan ekspor impor dan sebagainya.

5. Badan usaha Jasa adalah badan usaha yang kegiatannya bergerak dalam bidang pemberian atau pelayanan Jasa tertentu kepada konsumen.

Contoh :

Salon, dokter, , bengkel, assuransi, dan sebagainya

(5)

LAMPIRAN 2 : SOAL QUIZZIZ (Untuk Preetest dan Post test)

(6)
(7)
(8)

LAMPIRAN 3. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK Petunjuk Penggunaan Lembar Kerja Kelompok Peserta Didik

1. Berdo’alah sebelum melakukan kerja kelompok

2. Tulis nama anggota kelompok kalian dengan nama tutor di urutan nomor yang paling atas 3. Berdiskusilah dengan kerjasama yang baik dengan anggota kelompok kalian dengan dengan

dipimpin tutor yang kalian tunjuk tersebut

4. Isilah soal dengan terlebih dahulu memahami materi 5. Selamat mengerjakan

Kelompok 1

Anggota Kelompok

Permasalahan :

Di sekitar lingkungan kalian pasti terdapat badan usaha yang bergerak di bidang ekstraktif. Coba deskripsikan apa yang kalian ketahui tentang badan usaha ekstraktif dan berilah contoh !

Smart

1.

2.

3.

4.

5.

Jawaban Hasil Diskusi:

Kelompok 2

Anggota Kelompok

Permasalahan :

Di sekitar lingkungan kalian pasti terdapat badan usaha yang bergerak di bidang agraris. Coba deskripsikan apa yang kalian ketahui tentang badan usaha agraris dan berilah contoh !

The Best

1.

2.

3.

4.

5.

Jawaban Hasil Diskusi:

Kelompok 3

Anggota Kelompok

Permasalahan :

Di sekitar lingkungan kalian pasti terdapat badan usaha yang bergerak di bidang industri. Coba deskripsikan apa yang kalian ketahui tentang badan usaha industry dan berilah contoh !

Welldone

1.

2.

3.

4.

5.

Jawaban Hasil Diskusi:

(9)

Kelompok 4

Anggota Kelompok

Permasalahan :

Di sekitar lingkungan kalian pasti terdapat badan usaha yang bergerak di bidang perdagangan. Coba deskripsikan apa yang kalian ketahui tentang badan usaha perdagangan dan berilah contoh !

Cleverest

1.

2.

3.

4.

5.

Jawaban Hasil Diskusi:

Kelompok 5

Anggota Kelompok

Permasalahan :

Di sekitar lingkungan kalian pasti terdapat badan usaha yang bergerak di bidang industry jasa. Coba deskrisikan apa yang kalian ketahui tentang badan usaha industry dan berilah contoh !

Jenius

1.

2.

3.

4.

5.

Jawaban Hasil Diskusi:

(10)

LAMPIRAN 5. LEMBAR PENILAIAN 1. Teknik Penilaian

a. Penilaian Sikap

Lembar Observasi sikap

Kelas : ...

Kompetensi Dasar : ...

Materi Pokok : ...

Waktu Penilaian : ...

No. Nama Siswa

Sikap Spiritual dan Sosial

Total Skor Rata-Rata Nilai Kualitatif Diskripsi

Religius Disiplin. Percaya Diri Kerja Keras Kerja Sama/Kolaborasi Rasa Ingin Tahu Tanggung Jawab Kratif

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Petunjuk:

Lembar ini diisi guru pada saat dan setelah pelaksanaan kegiatan pembelajaran. Pada kolom ditulis angka 1-100. Kemudian skor tersebut dijumlahkan pada kolom yang tersedia untuk mendapatkan hasil akhir. Nilai akhir dikonversi menjadi nilai kualitatif.

b. Penilaian Kompetensi Pengetahuan

No Teknik Bentuk

Instrumen

Butir

Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan

1. Lisan

Pertanyaan (lisan) dengan jawaban terbuka

Terlampir

Saat pembelajaran

berlangsung (assesment for learning)

Penilaian untuk pembelajaran

2. Tertulis

Pertanyaan tugas tertulis berbentuk pilihan ganda

Terlampir

Setelah pembelajaran usai (assessment of learning)

Penilaian pencapaian pembelajaran

(assessment of learning)

(11)

c. Penilaian Kompetensi Keterampilan No Teknik Bentuk Instrumen Butir

Instrumen

Waktu

Pelaksanaan Keterangan

1 Produk Tugas (keterampilan)

Terlampir Di luar

pembelajaran

Penilaian untuk, pencapaian kompetensi

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Remedial

✓ Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian KD-nya belum tuntas

✓ Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui pemberian materi (remidial teaching) yaitu menerima penjelasan kembali oleh guru dan dilanjutkan penilaian kembali dengan tes tertulis dengan soal sejenis.

✓ Tes remedial, dilakukan sebanyak 1 kali dan apabila setelah 1 kali tes remedial belum mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis kembali.

b. Pengayaan

✓ Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.

(12)

LAMPIRAN 6. SOAL PENILAIAN TERTULIS Petunjuk mengerjakan!

Pilihlah salah satu jawaban berikut ini dengan cara memberikan tanda silang (X) pada salah satu jawaban yang benar!

1. Ibu Sukinah tiap pagi mengambil barang dagangan berupa sayur mayur dan lauk pauk di pasar untuk kemudian di jual keliling di perumahan. Usaha yang dilakukan oleh Bu sukinah

merupakan jenis badan usaha…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

2. Desa Suka berseri merupakan desa kreatif yang digerakkan oleh salah satu pemuda di desa tersebut. Dengan menggerakkan para ibu-ibu mereka membuat anyaman dari bambo untuk perabotan rumah tangga. Kegiatan tersebut termasuk jenis badan usaha…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

3. Alfamart, Indomart banyak berdiri di lingkungan tempat tinggal kita. Dilihat dari jenis usahanya, badan usaha tersebut termasuk bidang…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

4. Kegiatan perikanan darat atau tambak, peternakan, perkebunan ketela , termasuk di bidang…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

5. GOJEK telah memberikan banyak manfaat untuk transportasi yang cepat dan murah. Kegiatan ini merupakan jenis kegiatan…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

6. Pelepah pisang dapat diubah menjadi tas yang sangat bagus. Kegiatan ini termasuk badan usaha di bidang…

A. Ekstraktif D. Agraris

B. Niaga E. Jasa

C. Industri

7. Lihat gambar berikut ini :

Kegiatan dari gambar tersebut, merupakan badan usaha jenis…

A. Ekstraktif B. Agraris C. Niaga D. Jasa E. Industri

(13)

8. Lihatlah gambar berikut :

Kegiatan dari gambar tersebut, merupakan badan usaha jenis…

A. Ekstraktif B. Agraris C. Niaga D. Jasa 9. Industri

10. Lihatlah gambar berikut :

Kegiatan dari gambar tersebut, merupakan badan usaha jenis…

A. Ekstraktif B. Agraris C. Niaga D. Jasa E. Industri

11. Lihatlah gambar berikut :

Kegiatan dari gambar tersebut, merupakan badan usaha jenis…

A. Ekstraktif B. Agraris C. Niaga D. Jasa E. Industri

KUNCI JAWABAN :

NO OBTION NO OBTION

1 B 6 C

2 C 7 A

3 B 8 D

4 D 9 C

5 E 10 C

SKOR PENILAIAN Jumlah soal 10 buah Setiap butir soal 10 point

= Jumlah Soal x 10 point

= 100

(14)

LAMPIRAN 7. PENILAIAN KETRAMPILAN Tugas Kelompok : Tugas Produk

4.7.1 Menyusun Studi Kelayakan Usaha /Analisis Proyek Bisnis

Tugas :

1. Carilah obyek badan usaha yang akan kalian survey bersama dengan teman sekelompok kalian di sekitar tempat tinggal kalian !

2. Susunlah Studi Kelayakan Usaha /Analisis Proyek Bisnis badan usaha tersebut dengan pedoman berikut!

3. Tulislah hasil analisis kelompokmu dalam bentuk laporan terhadap permasalahan tersebut kemudian presentasikan ke depan kelas sebagai bahan diskusi!

(15)

4. Setiap respon dari anggota diskusi, sebaiknya diselesaikan dan ditanggapi dengan ranah sikap yang bijak, ramah, bersahabat, dan percaya diri.

Kerangka Sistematika Penyusunan Studi Kelayakan Usaha

Bab I. Pendahuluan a. Latar belakang b. Tujuan

c. Manfaat Bab II. Profil Usaha

2.1. Identitas Perusahaan 2.1.1. Nama Perusahaan 2.1.2. Bidang Usaha 2.1.3. Jenis Produk 2.1.4. Alamat 2.1.5. Kapan berdiri 2.2. Identitas Pengusaha

2.2.1. Nama Pengusaha 2.2.2. Tempat Tanggal lahir 2.2.3. Alamat Pengusaha 2.2.4. No Hp

2.3. Struktur Organisasi Bab III. Analisis Kelayakan Usaha

3.1. Aspek pasar dan Pemasaran

3.1.1. Analisis Permintaan /Peluang Pasar 3.1.2. Daerah Pemasaran

3.1.3. Jumlah Produk 3.1.4. Harga Penjulalan 3.1.5. Masa hidup Produk 3.1.6. Struktur Pasar

3.1.7. Persaingan dan strategi bersaing 3.1.8. Analisis SWOT

3.2. Aspek Teknis

3.2.1. Jumlah produksi 3.2.2. Lokasi

3. 2.3.Bangunan

3.2.4. Mesin dan Peralatan 3.2.5. Proses Produksi

3.2.6. Bahan Baku dan Bahan Penolong 3.2.7. Tenaga Kerja

3.3. Aspek Keuangan 3.3.1. Kebutuhan dana 3.3.2. Sumber dana

3.3.3. Prediksi Pendapatan 3.3.4. Prediksi Biaya

(16)

3.3.5. Prediksi Laba/Rugi Bab IV. Kesimpulan

4.1. Kesimpulan 4.2. Saran

Referensi

Dokumen terkait

Uraian Timing Awal Video Acting Aksi Menoleh Tokoh Dede Dalam. Scene 06 Shot

(a) saat berlari badan rileks (b) kepala segaris punggung (c) pandangan ke depan (d) badan condong ke depan. Skor Sedang jika : hanya dua kriteria yang dilakukan secara benar.

Guru dapat memberi penjelasan singkat tentang gambar, sehingga menumbuhkan rasa ingin tahu peserta didik berkaitan dengan gambar Faktor penyebab keberagaman suku dan

Gambar 4.10 Kode program segmentasi kulit.. Tahap ini dilakukan untuk memperkecil kesalahan deteksi melasma berdasarkan nilai dari ambang batas dari masing masing layer

KegiataanInti ✓ Stimulus :Guru memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran dengan memberikan video pembelajaran yang disiapkan oleh guru tentang sifat-sifat

Guru memberi salam dilanjutkan dengan menanyakan kabar Peserta didik dan kesiapan belajar. Melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan tentang materi yang akan

➢ Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengidentifikasi berbagai pertanyaan yang terdapat pada LKPD dan dijawab melalui kegiatan pembelajaran tentang keliling

l. Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok dengan menempelkan lembar kertas pekerjaannya di depan kelas. Tim tamu bertugas mendatangi kelompok lain