• Tidak ada hasil yang ditemukan

“KORELASI ANTARA KREATIVITAS GURU PAI DAN KEMAMPUAN MENGELOLA KELAS DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA BIDANG STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 2 SUMBERGEMPOL TAHUN 2014 2015” - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "“KORELASI ANTARA KREATIVITAS GURU PAI DAN KEMAMPUAN MENGELOLA KELAS DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA BIDANG STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMP NEGERI 2 SUMBERGEMPOL TAHUN 2014 2015” - Institutional Repository of IAIN Tulungagung"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

1. Korelasi antara Kreativitas guru PAI dengan prestasi belajar siswa bidang studi PAI pada kelas VIII C di SMP Negeri 2 Sumbergempol tahun ajaran 2014-2015

Dari hasil perhitungan analisis data menunjukkan “ada korelasi yang signifikan antara kreativitas guru PAI dengan prestasi belajar siswa bidang studi Pendidikan Agama Islam (PAI)”. Berdasarkan hasil uji yang signifikan korelasi antara kreativitas guru PAI dengan prestasi belajara siswa, diperoleh nilai r hitung = 0,437 > r tabel = 0,05.

2. Korelasi antara Kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajar siswa bidang studi PAI pada kelas VIII C di SMP Negeri 2 Sumbergempol tahun ajaran 2014-2015

Dari hasil perhitungan analisis data menunjukkan “ada korelasi yang signifikan antara kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajar siswa bidang studi Pendidikan Agama Islam (PAI)”. Berdasarkan hasil uji yang signifikan korelasi antara kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajara siswa, diperoleh nilai r hitung = 0,399 > r tabel = 0,05.

(2)

120

3. Korelasi antara Kreativitas guru PAI dan Kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajar siswa bidang studi PAI pada kelas VIII C di SMP Negeri 2 Sumbergempol tahun ajaran 2014-2015

Dari hasil perhitungan analisis data menunjukkan “ada korelasi yang signifikan antara kreativitas guru PAI dan kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajar siswa bidang studi Pendidikan Agama Islam (PAI)”. Berdasarkan hasil uji yang signifikan korelasi antara kreativitas guru PAI dan kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajara siswa, diperoleh nilai r hitung = 4,484 > r tabel = 3,28. Jadi koefisien korelasi dari hasil uji signifikansi tersebut bisa dinyatakan signifikan, yang berarti bahwa ada korelasi antara kreativitas guru PAI dan kemampuan mengelola kelas dengan prestasi belajar siswa bidang studi Pendidikan Agama Islam (PAI).

B. Saran

1. Bagi Kepala Sekolah

Sebagai sumbangan pemikiran dalam rangka pembinaan dan peningkatan mutu pengajaran.

2. Bagi Guru

(3)

121

3. Bagi Penulis

Referensi

Dokumen terkait

Untuk mengatasi permasalahan tersebut, dalam hal ini membantu pemasaran tenun Garut, penulis membangun aplikasi layanan informasi menggunakan Sistem Informasi Geografis berbasis

Calon suami tidak sedang mempunyai isteri empat orang; Islam telah memberi batasan bagi seorang laki-laki bahwa batas maksimal menikah dengan perempuan dalam satu waktu adalah

Berdasarkan pembahasan hasil penelitian yang telah dilakukan, ditarik simpulan bahwa penggunaan media pembelajaran gambar fotografi meningkatkan hasil belajar pada

KEPALA BAPPEDA KABUPATEN MUSI BANYUASIN

Hasil uji t menunjukkan bahwa nilai t hitung > t tabel, sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel biaya perjalanan, pendapatan, dan jarak tempuh secara parsial

Kompetensi dasar adalah sejumlah kemampuan yang harus dikuasai peserta didik dalam mata pelajaran tertentu sebagai rujukan penyusunan indikatotor kompetensi dalam suatu

1 Buah CD yang berisi Salinan (soft copy/ hasil scan) Dokumen Penawaran Administrasi, Teknis dan Biaya serta Dokumen Kualifikasi Perusahaan yang berisi

Perusahaan di atas dapat menyampaikan sanggahan atas penetapan hasil prakualifikasi ini kepada Panitia Pengadaan Barang/ Jasa Paket I I APBD Pada Dinas Pekerjaan Umum Bina