• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kelompok Sosial dan agama kelompok

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Kelompok Sosial dan agama kelompok "

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

Terbentuknya kelompok sosial adalah karena adanya :

Hasrat untuk bersatu dengan manusia lain di sekitarnya

Hasrat untuk bersatu dengan situasi alam sekitarnya

Syarat Terbentuknya Kelompok Sosial :

1. Setiap anggota kelompok memiliki kesadaran bahwa dia merupakan bagian dari kelompok yang bersangkutan.

2. Ada kesamaan faktor yang dimiliki anggota-anggota kelompok itu sehingga hubungan

antara mereka bartambah erat. Persamaan itu antara lain persamaan nasib, kepentingan,

tujuan, ideologi politik, dan musuh.

(3)

Klasifikasi Tipe-tipe Kelompok Sosial

Menurut Soerjono Soekanto, tipe kelompok sosial adalah sebagai berikut :

1) Berdasarkan besar kecilnya anggota kelompok

2) Berdasarkan derajat interaksi dalam kelompok

(4)

Secara umum tipe-tipe kelompok sosial adalah sebagai berikut :

1. Kategori statistik, yaitu pengelompokan atas dasar ciri tertentu yang sama.

2. Kategori sosial, yaitu kelompok individu yang sadar akan ciri-ciri yang dimiliki bersama.

3. Kelompok sosial, misalnya keluarga batih (nuclear family).

(5)

Macam-macam kelompok sosial

Pada masyarakat yang kompleks, biasanya setiap manusia tidak hanya mempunyai satu kelompok sosial tempat ia menjadi anggotanya terkadang ada individu yang menjadi anggota beberapa kelompok sosial sekaligus.

Terbentuknya kelompok-kelompok sosial ini biasanya didasari oleh bentuk-bentuk kekerabatan.

Namun yang perlu digarisbawahi adalah sifat keanggotaan suatu kelompok tidak selalu bersifat sukarela, tapi ada juga yang sifatnya paksaan.

(6)

2. In-Group dan Out-Group

(7)

3. Kelompok Primer (Primary Group) dan Kelompok Sekunder (Secondary Group)

Menurut Charles Horton Cooley, kelompok primer adalah kelompok-kelompok yang ditandai dengan ciri-ciri saling mengenal antara anggota-anggotanya serta kerja sama yang erat yang bersifat pribadi dengan hubungan dalam kelompok yang cenderung lebih santai dan berkekeluargaan

(8)

4. Paguyuban (Gemeinschaft) dan Patembayan (Gesellschaft)

Konsep kelompok sosial ini dikemukakan oleh Ferdinand Tonnies. Pengertian paguyuban adalah suatu bentuk kehidupan bersama, di mana anggota-anggotanya diikat oleh hubungan batin yang murni dan bersifat alamiah, serta kekal berdasar atas rasa cinta dan rasa kesatuan batin.

(9)

Paguyuban memiliki 3 tipe, yakni :

Paguyuban karena ikatan darah (gemeinschaft by blood)

Paguyuban karena tempat (gemeinschaft of place)Paguyuban karena jiwa pikiran (gemeinschaft of mind).

Secara umum ciri-ciri paguyuban adalah: Intimate, (erat dan kuat)

Private, (bersifat pribadi)

(10)

Ciri-ciri hubungan paguyuban dengan patembayan dapat diketahui dari tabel berikut:

Paguyuban

Patembayan

Personal Impersonal

Informal Formal, kontraktul Tradisional Utilitarian

Sentimental Realistis, “ketat”

(11)

5. Informal Group dan Formal Group

Formal group adalah kelompok yang mempunyai peraturan yang tegas dan sengaja diciptakan oleh anggota-anggotanya untuk mengatur hubungan antar sesamanya.

formal group → tata cara untuk memobilisasikan dan mengoordinasikan usaha-usaha agar suatu tujuan dapat tercapai berdasarkan bagian-bagian organisasi yang bersifat khusus → birokrasi.

(12)

Menurut Max Weber, suatu birokrasi mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:

Tugas organisasi didistribusikan dalam beberapa posisi yang merupakan tugas-tugas jabatan.

Posisi dalam organisasi terdiri atas hierarki struktur wewenang.

Suatu sistem peraturan memengaruhi keputusan dan pelaksanaannya.

Unsur staf yang merupakan pejabat, bertugas

memelihara organisasi dan khususnya keteraturan organisasi.

Para pejabat berharap agar hubungan atasan

dengan bawahan dan pihak lain bersifat orientasi impersonal.

(13)

6. Membership Group dan Reference Group

Menurut Robert K Merton, membership group adalah suatu kelompok sosial, di mana setiap orang secara fisik menjadi anggota kelompok tersebut.

(14)

7. Kelompok Okupasional dan Volunteer

kelompok okupasional yang merupakan kelompok terdiri atas orang-orang yang melakukan pekerjaan sejenis atau kelompok sosial yang belum melakukan pembagian pekerjaan diantara individunya.

(15)

Beberapa kepentingan yang dimaksud dalam kelompok sosial volunteer, antara lain:

a) Kebutuhan akan sandang, pangan dan papan

b) Kebutuhan akan keselamatan jiwa dan harta benda

c) Kebutuhan akan harga diri

d) Kebutuhan untuk mengembangkan potensi diri

(16)

8. Kelompok Sosial yang Tidak Teratur

Kerumunan (Crowd) → berada di suatu

tempat secara bersamaan

(17)

Kingsley Davis membedakan bentuk kerumunan menjadi:

a. Kerumunan yang berartikulasi dengan struktur sosial, dibedakan menjadi:

Khalayak penonton atau pendengar formal (formal audiences)

Kelompok ekspresif yang telah direncanakan (planned expressive group)

b. Kerumunan yang bersifat sementara (Casual Crowd), dibedakan menjadi:

Kumpulan yang kurang menyenangkan (inconvenient aggregations)

Kumpulan orang-orang yang sedang dalam keadaan panik (panic crowds)

(18)

Unsur-unsur dalam suatu komunitas adalah :

1) Seperasaan

2) Sepenanggungan 3) Saling memerlukan

c. Kerumunan yang berlawanan dengan norma-norma hukum (Lawless Crowd), dibedakan menjadi:

Kerumunan yang bertindak emosional (acting mobs)

(19)

Arti Penting Keluarga

1) Merupakan arena dimana anak mulai mengenal sesuatu secara syah dan dibenarkan.

2) Adalah sebagai perantara antara budaya lokal dan unit sosial.

3) Menjalankan fungsi fungsi politik. 4) Agen pembelajaran dasar anak.

Referensi

Dokumen terkait

diri dan lingkungan sesuai dengan Pancasila, Undang-undang Dasar 1945, keadaan geografi negara serta sejarah yang dialaminya. Pada dasranya Wawasan Nusantara

Air pemadam kebakaran yang terkontaminasi harus dibuang sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku.. Tindakan

Catatan : “Kesepakatan” makan sayur dan buah setiap hari adalah suatu perilaku yang cukup sulit, bila anggota RT sadar dan membiasakan diri makan sayur dan buah serta tahu betul

Penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus 2013-Oktober 2013 bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap gizi ibu status gizi balita pada rumah tangga miskin

Kejadian ini pernah ane alami, ketika mau print laporan dengan format Exel eh malah gak bisa di print malahan print preview juga tidak bisa sedangkan format yang lain seperti

Namun pada penelitian sebelumnya menurut Oktarina., (2013) memiliki hasil yang sedikit berbeda dimana rerata kelompok lama rawat inap pasien SKA dengan hiperglikemia

Segala puji bagi Allah SWT, tuhan semesta alam yang telah meridhoi dan memberikan kemudahan kepada hamba-Nya dalam menyelesaikan pembuatan karya tulis ilmiah yang berjudul

1. Bayu Widagdo dan Winastwan Gora.S, Produser adalah orang yang bertugas menjadi fasilitator dan menyiapkan segala kebutuhan produksi dari tahap awal hingga tahap akhir,