• Tidak ada hasil yang ditemukan

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA. (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA. (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017)"

Copied!
29
0
0

Teks penuh

(1)

i

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA

(Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas

Kabupaten Jember Tahun 2017)

SKRIPSI

Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program Studi Akuntansi (S1)

dan memperoleh gelar Sarjana Akuntansi

Oleh:

Maghfiroh Noviandari NIM. 14.1042.1040

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER

APRIL, 2018

(2)

ii

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

N a m a : Maghfiroh Noviandari

N I M : 14 1042 1040

Prodi : Akuntansi

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa karya ilmiah berupa skripsi yang berjudul : AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017); adalah hasil karya sendiri. Kecuali jika dalam beberapa kutipan substansi telah saya sebutkan sumbernya. Belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya plagiat atau jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keaslian, keabsahan, dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah.

Demikian pernyatan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta saya bersedia memperoleh sanksi akademik dan siap dituntut di muka hukum, jika ternyata dikemudian hari ada pihak-pihak yang dirugikan dari pernyataan yang tidak benar tersebut.

Jember, 30 April 2018 Yang menyatakan,

Maghfiroh Noviandari

(3)

iii

SKRIPSI

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA

(Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas

Kabupaten Jember Tahun 2017)

Oleh:

Maghfiroh Noviandari NIM. 14.1042.1040

Pembimbing :

Dosen Pembimbing Utama : Diyah Probowulan, SE., MM Dosen Pembimbing Pendamping : Astrid Maharani, SE., M.Akun

(4)

iv

PENGESAHAN

Skripsi berjudul; AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017), telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas

Muhammadiyah Jember pada :

Hari : Senin

Tanggal : 30 April 2018

Tempat : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember

Tim Penguji,

Dr. Arik Susbiyani, M.Si

NPK : 01 09 289

Anggota 1, Anggota 2,

Diyah Probowulan, SE, MM Astrid Maharani, SE, M.Akun

NPK : 05 03 524 NPI 19891120 1 1703803

Mengesahkan :

Dekan, Ketua Program Studi,

Dr. Arik Susbiyani, M.Si Diyah Probowulan, SE, MM

(5)

v

MOTTO

“Dan bahawa seorang manusia tidak akan memperoleh sesuatu selain apa yang telah diusahakannya sendiri”

(Q.S. An-Najm [53] : 39)

“Barang siapa menginginkan soal-soal yang berhubungan dengan dunia, wajiblah ia memiliki ilmunya dan barang siapa yang ingin (selamat dan berbahagia) di

akhirat, wajiblah ia mengetahui ilmunya pula dan barang siapa yang menginginkan kedua-duanya, wajiblah ia memiliki ilmu kedua-duanya pula”

(HR. Bukhari dan Muslim)

“Ilmu lebih utama daripada harta. Sebab ilmu warisan para nabi, adapun harta adalah warisan Qorun, Firaun dan lainnya. Ilmu lebih utama dari harta karena

ilmu itu menjaga kamu, kalau harta kamulah yang menjaganya” (Ali bin Abi Thalib )

“Ilmu pengetahuan tanpa agama lumpuh, agama tanpa ilmu pengetahuan buta”

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Dalam kesempatan ini, peneliti ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Allah SWT yang telah meridhoi dalam penulisan penelitian ini dari awal hingga akhir, dan juga telah memberikan kekuatan lahir dan batin dalam hidup saya.

2. Nabi Muhammad SAW sebagai pedoman tuntunan hidup seluruh umatnya.

3. Ibu Dr. Arik Susbiyani, SE., M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember sekaligus sebagai dosen penguji. 4. Ibu Diyah Probowulan, SE., MM selaku Kepala Prodi Akuntansi sekaligus

dosen pembimbing 1 dan Ibu Astrid Maharani, SE., M. Akun selaku dosen pembimbing 2.

5. Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember yang memberikan bantuan dan kesempatan untuk dijadikan sebagai objek penelitian skripsi saya ini.

6. Seluruh dosen dan staf karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember.

7. Ayahku tercinta H. Bambang Priyonggo, SE. dan Ibuku tercinta Hj. Hidayatus Sholihah, terima kasih karena dengan ikhlas memberi dukungan sepenuhnya dari segi Moral, Materi, dan Do’a. Terima kasih untuk nasihat yang terus diberikan tanpa mengenal waktu demi kesuksesan dan kebahagiaanku, untuk kasih sayang yang tak tergantikan dari tiap hembusan nafas yang telah berlalu bersama waktu dan tidak akan pernah bisa tergantikan sampai kapanpun, serta atas setiap tetesan keringat kerja kerasmu dalam menghidupiku.

(7)

vii

8. Kakak-kakakku tercinta Eka Yulianti dan M. Nurul Huda, Dwi Putra Yulian dan Mukarromah Binuril Qur’ani serta my beloved niece Syauqiyah Alifatul Mahya juga keluarga besarku terima kasih sudah menampung keluh kesahku, membantu segala kesulitan, dukungan dan do’anya.

9. Sahabat-sahabatku tercinta terutama Cah Ayu Ardenpa, Yunita, Linda, Nana, Wahyu Saskia, dan Pasukan Ankasa yang terkasih, temen-temen KKN kelompok 08 terimakasih semangat dan kebersamaan kalian semua. 10. Almamater yang kubanggakan, ilmu yang kudapat akan selalu ku ingat

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena berkat RahmatNya semata, saya dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017)”. Tidak lupa saya mengucapkan terima kasih atas bantuan dan bimbingan dari ibu dosen pembimbing yang telah membimbing saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulisan ini tidak lepas dari hambatan dan rintangan, tetapi berkat dukungan dari berbagai pihak, akhirnya kesulitan tersebut dapat diatasi. Dengan keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman saya, untuk itu saya mengharap kritik dan saran yang membangun dari bapak/ibu dosen pembimbing dan penguji skripsi ini. Demikian saya sampaikan kurang lebihnya saya mohon maaf.

Jember, 30 April 2018 Penulis

(9)

ix

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi akuntabilitas pengelolaan Alokasi Dana Desa yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban yang dilakukan Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember tahun 2017. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif melalui survei pendahuluan ke objek penelitian, wawancara, dan dokumentasi.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengelolaan Alokasi Dana Desa di Desa Karangrejo sudah akuntabel dan transparan pada tahap perencanaan, pelaksanaan, penatausahaan, pelaporan, dan pertanggungjawaban. Perencanaan ADD dievaluasi melalui forum musyawarah di tingkat desa. Prosedur pencairaan dan penyaluran ADD sesuai dengan Peraturan Bupati Jember Nomor 39 Tahun 2017. Laporan pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan ADD terintegrasi dengan pertanggungjawaban APBDes. Didukung pula dengan masyarakat yang turut aktif dalam melakukan pembangunan desa. Kata Kunci: Akuntabilitas, Alokasi Dana Desa, Pengelolaan

(10)

x ABSTRACT

This research aims to evaluate the management accountability of Village Fund Allocation (ADD) which consists of planning, implementation, administration, reporting, and accountability conducted by Karangrejo Village, Gumukmas Subdistrict, Jember Regency in 2017. This research is a qualitative research through preliminary survey to the object of research, interview and documentation .

The results of this study indicate that the management of Village Fund Allocation in Karangrejo Village is accountable and transparent in the planning, implementation, administration, reporting, and accountability stages. ADD planning is evaluated through discussion forum at the village level. Disbursement procedures and distribution of ADD in accordance the rules of Jember Regent's Regulation No. 39 of 2017. Accountability report on the realization of the implementation of the ADD integrated with APBDes accountability. Supported also by people who actively participate in rural development.

(11)

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PEMBIMBING ... iii

HALAMAN PENGESAHAN ... iv

MOTTO ... ... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... viii

ABSTRAK ... ... ix

ABSTRACT .... ... x

DAFTAR ISI ... ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 5

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kajian Pustaka ... 7

2.1.1 Akuntabilitas... 7

2.1.2 Pemerintahan Desa ... 10

2.1.3 Pengelolaan Keuangan Desa ... 11

2.1.4 Alokasi Dana Desa ... 15

2.2 Penelitian Terdahulu ... 23

2.3 Kerangka Pemikiran ... 26

BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian ... 27

3.2 Jenis dan Sumber Data ... 27

3.2.1 Jenis Data... 27

3.2.2 Sumber Data ... 28

3.3 Metode Pengumpulan Data ... 29

3.4 Lokasi Penelitian ... 30

(12)

xii

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Deskripsi Wilayah Penelitian ... 33

4.1.1 Struktur Organisasi Pemerintahan Desa Karangrejo... 37

4.1.2 Visi dan Misi Desa Karangrejo ... 43

4.2 Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa ... 44

4.3 Perencanaan Alokasi Dana Desa ... 46

4.4 Pelaksanaan Alokasi Dana Desa ... 50

4.5 Penatausahaan Alokasi Dana Desa ... 54

4.6 Pelaporan Alokasi Dana Desa ... 56

4.7 Pertanggungjawaban Alokasi Dana Desa ... 57

BAB 5 KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 61

5.2 Keterbatasan ... 62

5.3 Saran ... ... 63

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ... 25

Tabel 4.1 Batas Wilayah Desa Karangrejo ... 33

Tabel 4.2 Luas Wilayah Menurut Penggunaan ... 34

Tabel 4.3 Jumlah Penduduk ... 35

Tabel 4.4 Jumlah Penduduk Berdasarkan Usia ... 36

Tabel 4.5 Tingkat Pendidikan Masyarakat ... 37

Tabel 4.6 Dusun ... 37

Tabel 4.7 Data Kepala Desa dan Perangkat Desa ... 38

Tabel 4.8 Data Anggota Badan Permusyawaratan Desa ... 39

Tabel 4.9 Penggunaan ADD bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa .... 45

Tabel 4.10 Penggunaan ADD bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa ... 46

Tabel 4.11 Tingkat Kehadiran Masyarakat Desa Karangrejo pada Forum Musrenbangdes ... 50

Tabel 4.12 Kepanitiaan Pelaksanaan Alokasi Dana Desa ... 54

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Hasil Wawancara

Lampiran 2 Dokumen Hasil Musrenbangdes Desa Karangrejo Tahun 2017 Lampiran 3 Format Administrasi Keuangan Desa dalam Laporan

Pertanggungjawaban (LPJ)

Lampiran 4 Peraturan Bupati Jember Nomor 39 Tahun 2017 Lampiran 5 Dokumentasi

(16)

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA

(Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas

Kabupaten Jember Tahun 2017)

SKRIPSI

Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program Studi Akuntansi (S1)

dan memperoleh gelar Sarjana Akuntansi

Oleh:

Maghfiroh Noviandari NIM. 14.1042.1040

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER

APRIL, 2018

(17)

i

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA

(Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas

Kabupaten Jember Tahun 2017)

SKRIPSI

Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program Studi Akuntansi (S1)

dan memperoleh gelar Sarjana Akuntansi

Oleh:

Maghfiroh Noviandari NIM. 14.1042.1040

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER

APRIL, 2018

(18)

ii

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

N a m a : Maghfiroh Noviandari

N I M : 14 1042 1040

Prodi : Akuntansi

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa karya ilmiah berupa skripsi yang berjudul : AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017); adalah hasil karya sendiri. Kecuali jika dalam beberapa kutipan substansi telah saya sebutkan sumbernya. Belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya plagiat atau jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keaslian, keabsahan, dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah.

Demikian pernyatan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta saya bersedia memperoleh sanksi akademik dan siap dituntut di muka hukum, jika ternyata dikemudian hari ada pihak-pihak yang dirugikan dari pernyataan yang tidak benar tersebut.

Jember, 30 April 2018 Yang menyatakan,

Maghfiroh Noviandari

(19)

iii

SKRIPSI

AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA

(Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas

Kabupaten Jember Tahun 2017)

Oleh:

Maghfiroh Noviandari NIM. 14.1042.1040

Pembimbing :

Dosen Pembimbing Utama : Diyah Probowulan, SE., MM Dosen Pembimbing Pendamping : Astrid Maharani, SE., M.Akun

(20)

iv

PENGESAHAN

Skripsi berjudul; AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017), telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas

Muhammadiyah Jember pada :

Hari : Senin

Tanggal : 30 April 2018

Tempat : Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember

Tim Penguji,

Dr. Arik Susbiyani, M.Si

NPK : 01 09 289

Anggota 1, Anggota 2,

Diyah Probowulan, SE, MM Astrid Maharani, SE, M.Akun

NPK : 05 03 524 NPI 19891120 1 1703803

Mengesahkan :

Dekan, Ketua Program Studi,

Dr. Arik Susbiyani, M.Si Diyah Probowulan, SE, MM

(21)

v

MOTTO

“Dan bahawa seorang manusia tidak akan memperoleh sesuatu selain apa yang telah diusahakannya sendiri”

(Q.S. An-Najm [53] : 39)

“Barang siapa menginginkan soal-soal yang berhubungan dengan dunia, wajiblah ia memiliki ilmunya dan barang siapa yang ingin (selamat dan berbahagia) di

akhirat, wajiblah ia mengetahui ilmunya pula dan barang siapa yang menginginkan kedua-duanya, wajiblah ia memiliki ilmu kedua-duanya pula”

(HR. Bukhari dan Muslim)

“Ilmu lebih utama daripada harta. Sebab ilmu warisan para nabi, adapun harta adalah warisan Qorun, Firaun dan lainnya. Ilmu lebih utama dari

harta karena ilmu itu menjaga kamu, kalau harta kamulah yang menjaganya”

(Ali bin Abi Thalib )

“Ilmu pengetahuan tanpa agama lumpuh, agama tanpa ilmu pengetahuan buta” (Albert Einstein)

(22)

vi

PERSEMBAHAN

Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Dalam kesempatan ini, peneliti ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Allah SWT yang telah meridhoi dalam penulisan penelitian ini dari awal hingga akhir, dan juga telah memberikan kekuatan lahir dan batin dalam hidup saya.

2. Nabi Muhammad SAW sebagai pedoman tuntunan hidup seluruh umatnya.

3. Ibu Dr. Arik Susbiyani, SE., M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember sekaligus sebagai dosen penguji. 4. Ibu Diyah Probowulan, SE., MM selaku Kepala Prodi Akuntansi sekaligus

dosen pembimbing 1 dan Ibu Astrid Maharani, SE., M. Akun selaku dosen pembimbing 2.

5. Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember yang memberikan bantuan dan kesempatan untuk dijadikan sebagai objek penelitian skripsi saya ini.

6. Seluruh dosen dan staf karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember.

7. Ayahku tercinta H. Bambang Priyonggo, SE. dan Ibuku tercinta Hj. Hidayatus Sholihah, terima kasih karena dengan ikhlas memberi dukungan sepenuhnya dari segi Moral, Materi, dan Do’a. Terima kasih untuk nasihat yang terus diberikan tanpa mengenal waktu demi kesuksesan dan kebahagiaanku, untuk kasih sayang yang tak tergantikan dari tiap hembusan nafas yang telah berlalu bersama waktu dan tidak akan pernah bisa tergantikan sampai kapanpun, serta atas setiap tetesan keringat kerja kerasmu dalam menghidupiku.

(23)

vii

8. Kakak-kakakku tercinta Eka Yulianti dan M. Nurul Huda, Dwi Putra Yulian dan Mukarromah Binuril Qur’ani serta my beloved niece Syauqiyah Alifatul Mahya juga keluarga besarku terima kasih sudah menampung keluh kesahku, membantu segala kesulitan, dukungan dan do’anya.

9. Sahabat-sahabatku tercinta terutama Cah Ayu Ardenpa, Yunita, Linda, Nana, Wahyu Saskia, dan Pasukan Ankasa yang terkasih, temen-temen KKN kelompok 08 terimakasih semangat dan kebersamaan kalian semua. 10. Almamater yang kubanggakan, ilmu yang kudapat akan selalu ku ingat

(24)

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena berkat RahmatNya semata, saya dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (Studi Kasus di Desa Karangrejo Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember Tahun 2017)”. Tidak lupa saya mengucapkan terima kasih atas bantuan dan bimbingan dari ibu dosen pembimbing yang telah membimbing saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulisan ini tidak lepas dari hambatan dan rintangan, tetapi berkat dukungan dari berbagai pihak, akhirnya kesulitan tersebut dapat diatasi. Dengan keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman saya, untuk itu saya mengharap kritik dan saran yang membangun dari bapak/ibu dosen pembimbing dan penguji skripsi ini. Demikian saya sampaikan kurang lebihnya saya mohon maaf.

Jember, 30 April 2018 Penulis

(25)

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PEMBIMBING ... iii

HALAMAN PENGESAHAN ... iv

MOTTO ... ... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... viii

ABSTRAK ... ... ix

ABSTRACT .... ... x

DAFTAR ISI ... ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 5

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kajian Pustaka ... 7

2.1.1 Akuntabilitas... 7

2.1.2 Pemerintahan Desa ... 10

2.1.3 Pengelolaan Keuangan Desa ... 11

2.1.4 Alokasi Dana Desa ... 15

2.2 Penelitian Terdahulu ... 23

2.3 Kerangka Pemikiran ... 26

BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian ... 27

3.2 Jenis dan Sumber Data ... 27

3.2.1 Jenis Data... 27

3.2.2 Sumber Data ... 28

3.3 Metode Pengumpulan Data ... 29

3.4 Lokasi Penelitian ... 30

(26)

xii

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Deskripsi Wilayah Penelitian ... 33

4.1.1 Struktur Organisasi Pemerintahan Desa Karangrejo... 37

4.1.2 Visi dan Misi Desa Karangrejo ... 43

4.2 Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa ... 44

4.3 Perencanaan Alokasi Dana Desa ... 46

4.4 Pelaksanaan Alokasi Dana Desa ... 50

4.5 Penatausahaan Alokasi Dana Desa ... 54

4.6 Pelaporan Alokasi Dana Desa ... 56

4.7 Pertanggungjawaban Alokasi Dana Desa ... 57

BAB 5 KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 61

5.2 Keterbatasan ... 62

5.3 Saran ... ... 63

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

(27)

xiii

DAFTAR GAMBAR

(28)

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ... 25

Tabel 4.1 Batas Wilayah Desa Karangrejo ... 33

Tabel 4.2 Luas Wilayah Menurut Penggunaan ... 34

Tabel 4.3 Jumlah Penduduk ... 35

Tabel 4.4 Jumlah Penduduk Berdasarkan Usia ... 36

Tabel 4.5 Tingkat Pendidikan Masyarakat ... 37

Tabel 4.6 Dusun ... 37

Tabel 4.7 Data Kepala Desa dan Perangkat Desa ... 38

Tabel 4.8 Data Anggota Badan Permusyawaratan Desa ... 39

Tabel 4.9 Penggunaan ADD bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa .... 45

Tabel 4.10 Penggunaan ADD bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa ... 46

Tabel 4.11 Tingkat Kehadiran Masyarakat Desa Karangrejo pada Forum Musrenbangdes ... 50

Tabel 4.12 Kepanitiaan Pelaksanaan Alokasi Dana Desa ... 54

(29)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Hasil Wawancara

Lampiran 2 Dokumen Hasil Musrenbangdes Desa Karangrejo Tahun 2017

Lampiran 3 Format Administrasi Keuangan Desa dalam Laporan Pertanggungjawaban (LPJ)

Lampiran 4 Peraturan Bupati Jember Nomor 39 Tahun 2017

Referensi

Dokumen terkait

Pengelasan di Unit Fabrikasi PT Swadaya Graha Gresik Jawa Timur, Indonesia” untuk mengetahui bahaya apa saja yang mungkin akan terjadi pada pekerjaan yang

Untuk dapat melakukan analisis dan penglompokan dari mahasiswa yang berpotensial drop out diperlukan data sampel, dimana data sampel yang akan digunakan dalam

Penelitian ini merupakan penelitian sejarah, yang berjudul Pelestarian Situs Sejarah Batur Agung Sebagai Objek Wisata Sejarah Di Banyumas, ini memiliki tujuan (1) menjelaskan latar

Kegelisahan atas ketimpangan dalam sisi kuantitas jumlah perempuan dan laki-laki dalam berkesenian rupa serta permasalahan sosial di Masyarakat Indonesia membuat

harus menjawab dengan jawaban yang benar untuk mendapatkan skor, kuis ini diberu waktu 15 detik dalam 1 pertanyaan untuk dikerjakan. Scene 5 :Menu berisikan beberapa ayat dan

• Chart, bisa digunakan untuk membuat grafik sesuai dengan yang diinginkan pada program yang sedang dibuat. Perbaikan terhadap

Dilihat dari Usulan Pencairan Dana Desa Tahun Anggaran 2017 bahwa Dana Desa yang diterima oleh pemerintah Desa Salat Baru pada tahap I digunakan untuk

Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota | Institut Teknologi Sepuluh Nopember | 13 April 2015 Page 9 bersejarah, juga merupakan ruang publik atau taman kota karena kawasannya