• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN"

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

50

Lampiran 1

No. Kode Responden : (Diisi oleh peneliti)

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

Saya bernama Tina Rahayu / 111101056 adalah mahasiswi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Saat ini saya sedang melakukan penelitian tentang “Kesiapan Ibu Pramenopause dalam Menghadapi Menopause di Kelurahan Simpang Selayang Kecamatan Medan Tuntungan”. Penelitian ini

dilaksanakan sebagai salah satu kegiatan untuk menyelesaikan tugas akhir Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kesiapan ibu pramenopause dalam menghadapi menopause di Kelurahan Simpang Selayang Kecamatan Medan Tuntungan.

Manfaat penelitian ini adalah agar ibu pramenopause lebih memahami apa saja yang perlu dipersiapkan dalam menjalani menopause.

Untuk keperluan tersebut saya mohon kesediaan Saudari untuk menjadi responden saya dalam penelitian ini. Selanjutnya saya memohon kesediaan saudari untuk mengisi kuesioner dengan jujur dan tanpa pengaruh dari orang lain. Saya menjamin kerahasiaan pendapat dan identitas saudari. Informasi yang saudari berikan murni digunakan untuk pengembangan ilmu pengetahuan keperawatan dan tidak dipergunakan untuk keperluan lain. Partisipasi dalam penelitian ini bersifat sukarela. Saudari boleh menolak jika tidak bersedia menjadi

(2)

responden. Jika bersedia, silahkan menandatangani lembar persetujuan ini. Terima kasih atas partisipasi saudari dalam penelitian ini.

Medan, 2015 Peneliti Responden Responden

(3)

52

Lampiran 2

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI SUBJEK PENELITIAN

Saya bertanda tangan di bawah ini, bersedia menjadi subjek penelitian yang berjudul “Kesiapan Ibu Pramenopause dalam menghadapi menopause”.

(4)

Lampiran 3

KUESIONER PENELITIAN KESIAPAN IBU PRAMENOPAUSE DALAM

MENGHADAPI MENOPAUSE DI KELURAHAN SIMPANG SELAYANG

KECAMATAN MEDAN TUNTUNGAN

Petunjuk pengisian:

1. Saudari diharapkan bersedia mengisi seluruh pertanyaan dibawah ini 2. Beri tanda check list (√) pada jawaban yang anda anggap benar 3. Isilah jawaban tanpa bekerjasama dengan orang lain

4. Jika ada hal yang kurang jelas, silahkan bertanya pada peneliti

Kode :

Tanggal :

Alamat/ Lingkungan :

I. KUESIONER DATA DEMOGRAFI 1. Usia:

2. Suku:

Batak (Toba, Karo, Simalungun, Mandailing) Aceh Jawa Nias Melayu

3. Agama: Islam

(5)

54

Kristen katolik Hindu

Budha

4. Tingkat pendidkan terakhir: SD

SMP SMA

Perguruan Tinggi

5. Pekerjaan:

Pegawai Negeri Sipil Pegawai Swasta Wiraswasta

Ibu Rumah Tangga

6. Penghasilan keluarga: < Rp. 1.650.000

Rp. 1.650.000-Rp. 2.000.000 > Rp. 2.000.000

(6)

IV. KUESIONER KESIAPAN IBU PRAMENOPUSE DALAM MENUJU MENOPAUSE

No Pernyataan Ya Tidak

A. Kesiapan Fisik

1 Saya mengkonsumsi makanan bergizi yang mengandung kalsium (seperti: susu, sayuran hijau yang segar dan sari buah) untuk menurunkan risiko osteoporosis (keroposan tulang) dan rasa panas (hot flushes) selama tidur

2 Saya mengkonsumsi makanan yang mengandung Vitamin E, seperti ubi-ubian, kacang-kacangan, dan buah untuk mencegah penurunan daya ingat (sering lupa)

3 Saya membiasakan hidup rileks (tidak membebani pikiran) untuk menghindarkan stres

4 Saya melakukan teknik relakasi (menenangkan pikiran) seperti yoga atau meditasi (dilakukan dengan memejamkan mata serta melakukan teknik napas dalam) untuk mengatasi stres

5 Saya tidak merokok dan mengkonsumsi alkohol karena dapat mempercepat menopause

6 Saya tidak mengkonsumsi kopi karena dapat menyebabkan sulit tidur dan menambah resiko osteoporosis (keroposan tulang)

7 Saya tidak berolahraga, karena umur saya yang semakin bertambah dapat memperberat kerja tubuh (membuat badan lelah)

8 Olahraga yang sesuai untuk saya jalan kaki atau jalan santai

9 Saya melakukan kunjungan rutin ke petugas kesehatan untuk mengatasi keluhan yang diakibatkan gejala menopause

B. Kesiapan Psikologis

10 Saya menyadari setiap wanita akan mengalami masa tua, sehingga saya merasa tidak khawatir jika terjadi menopause

11 Saya malu mengkomunikasikan setiap perubahan fisik yang terjadi menjelang menopause kepada suami saya 12 Saya semakin rajin mengikuti kegiatan keagamaan di

(7)

56

13 Saya malas membaca buku tentang menopause

14 Saya sering mendengarkan pengalaman positif teman saya yang sudah menopause untuk membantu saya lebih

memahami tentang menopause

15 Suami saya selalu menganjurkan untuk terus berkonsultasi ke petugas kesehatan tentang menopause yang akan terjadi 16 Keluarga saya kurang peduli terhadap perubahan pada diri

saya

17 Keluarga selalu memberikan dorongan (support) agar saya lebih percaya diri menghadapi menopuse

18 Keluarga tetap menghormati saya sehingga saya merasa dihargai walaupun saya semakin tua dan akan mengalami menopause

19 Keluarga saya selalu membantu pekerjaan rumah karena mereka mengerti perubahan yang terjadi pada saya 20 Keluarga saya memberikan bantuan finansial untuk

memenuhi kebutuhan yang saya perlukan menjelang menopause

21 Saya mengisi kegiatan dengan hal-hal yang positif, seperti: mengikuti kegiatan sosial, berolahraga, dan rekreasi bersama keluarga

(8)
(9)

58 Lampiran 5

TAKSASI DANA PENELITIAN

1. Proposal

Penulusuran literatur dari internet Rp 100.000,00

Pencetakan litertaur dari internet Rp 30.000,00

Fotokopi literature dari buku Rp 100.000,00

Pencetakan proposal Rp 50.000,00

Penggandaan dan penjilidan proposal Rp 150.000,00

2. Pengumpulan data

Administrasi surat survei awal, izin penelitian, reliabilitas Rp 100.000,00

Transportasi Rp 20.000,00

Penggandaan kuesioner dan lembar persetujuan responden Rp 300.000,00 3. Analisa data dan penyusunan laporan

Percetakan skripsi Rp 50.000,00

Penggandaan dan penjilidan skripsi Rp 150.000,00

CD Rp 10.000,00

Jumlah Rp 1.060.000,00

(10)
(11)

60 Lampiran 7

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Tina Rahayu

Tempat Tanggal Lahir : Medan, 18 Januari 1993

Agama : Kristen Protestan

Alamat : Jalan Stella 1 No. 6b Komplek Kejaksaan Tanjung Sari Medan

Riwayat Pendidikan :

1. Tahun 1998-1999 : TK Swasta Katolik Assisi Medan

2. Tahun 1999 – 2005 : SD Swasta Katolik Assisi Medan

3. Tahun 2005– 2008 : SLTP Swasta Katolik Assisi Medan

4. Tahun 2008– 2011 : SMA Swasta Katolik Cahaya Medan

(12)

Lampiran 8

Hasil Uji Reliabilitas dengan teknik Kuder dan Richardson (K-R 20)

Responden

(13)

62

2. Varians total

̅

3. Reliabilitas penelitian

( ) ( ∑ ) ( )

(14)

Lampiran 9

Distribusi Data Demografi

Statistik

usia klasifikasi usia suku agama pendidikan pekerjaan penghasilan

N Valid 306 306 306 306 306 306 306

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

(15)

64

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

(16)

Lampiran 10

Distribusi Hasil Kesiapan

kesiapan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Valid siap 303 99.0 99.0 99.0

tidak siap 3 1.0 1.0 100.0

(17)

66

Lampiran 11

Distribusi jawaban per item kuesioner

pernyataan 2

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

(18)

pernyataan 5

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Valid salah 33 10.8 10.8 10.8

benar 273 89.2 89.2 100.0

(19)

68

pernyataan 9

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

(20)

pernyataan 13

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Valid salah 57 18.6 18.6 18.6

benar 249 81.4 81.4 100.0

(21)

70

pernyataan 17

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Frequency Percent Valid Percent

(22)

pernyataan 21

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative

Percent

Valid salah 40 13.1 13.1 13.1

benar 266 86.9 86.9 100.0

(23)

72

Lampiran 12

(24)
(25)

74

Lampiran 14

LEMBAR PERSETUJUAN VALIDITAS

Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara di bawah: Nama : Tina Rahayu

Nim : 111101056

Jurusan : S1 Keperawatan

Judul : Kesiapan Ibu Pramenopause dalam Menghadapi Menopause di Kelurahan Simpang Selayang Kecamatan Medan Tuntungan Mahasiswa tersebut telah melakukan uji validitas instrument penelitian.

Instrumen penelitian ini telah diperiksa dan telah diuji kelayakannya serta dapat dilanjutkan untuk proses penelitian selanjutnya.

Medan, 4 Maret 2015 Validator,

(DinniSuweniS.Kep, Ns.)

(26)
(27)

76

Lampiran 16

(28)
(29)

78

Lampiran 18

(30)
(31)

80

Lampiran 20

(32)

Gambar

Tabel Frekuensi

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman dan kesiapan pengelola UMKM dalam mengimplementasikan laporan keuangan berbasis Standar Akuntansi Entitas Mikro

Pertumbuhan ekonomi berkaitan erat dengan peningkatan produksi barang dan jasa, yang diukur antara lain melalui Produk Domestik Bruto (PDB) pada tingkat nasional dan

Kawasan S.parman sungai Kahayan, palangkaraya Kajian mengenai elemen fisik kawasan dan faktor-faktor yang mempengaruhinya 2 Nurfansyah, 2004 Model penataan tepian sungai

Menurut Brook (dalam Muntholiah 2002), ciri-ciri orang yang memiliki konsep diri positif adalah : 1) Yakin akan kemampuannya mengatasi masalah.; 2) Merasa setara dengan orang

INDIKATOR SOAL : Disajikan bagan peristiwa spermatogenesis, peserta didik dapat menentukan nama bagian yang ditunjuk LINGKUP MATERI : Biomolekuler dan bioteknologi. MATERI POKOK :

Beberapa penelitian sebelumnya menemukan bahwa data yang akurat dari beberapa indikator ekonomi dapat digunakan sebagai proksi dalam mengukur underground economy, salah satunya

Simpulan uji hipotesis adalah H0 ditolak maka kesimpulannya, kemampuan abstraksi mahasiswa pada mata kuliah teori graf menggunakan video pembelajaran berbasis aplikasi