• Tidak ada hasil yang ditemukan

KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH, PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI (Oryiza sativa L.) PADA TANAH SULFAT MASAM POTENSIAL AKIBAT PEMBERIAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DAN PUPUK SP-36

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH, PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI (Oryiza sativa L.) PADA TANAH SULFAT MASAM POTENSIAL AKIBAT PEMBERIAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DAN PUPUK SP-36"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH, PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI (Oryiza sativa L.) PADA TANAH SULFAT MASAM POTENSIAL AKIBAT PEMBERIAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DAN PUPUK SP-36

SKRIPSI

OLEH :

SRI WAHYUNI TAMBUNAN 080303071

ILMU TANAH

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

(2)

Judul Skripsi : Kajian Sifat Kimia Tanah, Pertumbuhan dan Produksi Padi (Oryiza sativa L.) Pada Tanah Sulfat Masam Potensial Akibat Pemberian Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit dan Pupuk SP-36

Nama : Sri Wahyuni Tambunan

NIM : 080303071

Program Studi : Agroekoteknologi Minat Studi : Ilmu Tanah

Disetujui Oleh : Komisi Pembimbing

Ketua Anggota

(Ir. Fauzi, MP ) ( Ir. Purba Marpaung, SU)

NIP.19571110 198601 1 003 NIP.19540205 198003 1 003

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(3)

ABSTRACT

This research aims to compost give effect empty palm bunch studies and

fertilizer SP-36 to improve chemistry characteristic, growing and rice production

(Oryza sativa L.) in acidic sulfate soil. This research was conducted in greenhouse agricultural departments, universities northern Sumatra, Medan. This

study used a randomized block design (RAK) factorial, with 2 factors:

Result of the research to show which compost TKS giving at B2 level

clear to improve soil pH and Fe

0,81 g SP-36/pot.

2+

of soil reduction, compost giving TKS level B3

clear to improve soil C-organic, seed total and dry seed grain of rice. Results

showed that the dose of S36 fertilizer giving not influential clear to improve

P-available and height of plants. Combination between TKS compost and fertilizer

SP-36 is influential real to improve seed total and dry seed gain of rice.

(4)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji efek pemberian kompos tandan

kosong kelapa sawit dan pupuk SP-36 terhadap perbaikan sifat kimia,

pertumbuhan, dan produksi padi (Oryza sativa L.) pada tanah sulfat masam

potensial. Penelitian ini dilaksanakan di Rumah kasa Fakultas Pertanian,

Universitas Sumatera Utara, Medan. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak

Kelompok (RAK) faktorial. dengan 2 faktor yaitu: Faktor 1 : Faktor perlakuan

Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit (B) yaitu: B0 = 0 ton ha-1 (0 g TKS/pot) ;

B1 = 10 ton ha-1 (40 g TKS/pot); B2 = 20 ton ha-1 (80 g TKS/pot);

B3 = 30 ton ha-1 (120 g TKS/pot). Faktor 2 : Faktor perlakuan Pupuk SP-36 (P)

yaitu : P0 = 0 kg SP-36 ha-1 (0 g SP-36/pot); P1 = ½ takaran anjuran (1/2 x 135),

setara dengan 0,27 g SP-36/pot; P2 = 1,0 takaran anjuran (1 x 135), setara dengan

0,54 g SP-36/pot; P3 = 1 ½ takaran anjuran (1 1/2 x 135), setara dengan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian kompos tandan kosong

kelapa sawit pada taraf B2 (80 g TKS/pot) nyata meningkatkan pH tanah dan

reduksi Fe

0,81 g SP-36/pot.

2+

tanah, pemberian kompos TKS taraf B3 (120 g TKS/pot) nyata

meningkatkan C-Organik tanah, jumlah anakan dan bobot kering gabah.

Pemberian pupuk SP-36 tidak berpengaruh nyata dalam meningkatkan P-tersedia

dan tinggi tanaman. Kombinasi antara perlakuan pemberian kompos tandan

kosong kelapa sawit dan pupuk SP-36 berpengaruh nyata dalam meningkatkan

jumlah anakan dan bobot kering gabah.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah swt, karena atas berkat

dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Adapun judul dari

skripsi ini adalah “Kajian Sifat Kimia Tanah, Pertumbuhan dan Produksi

Padi (Oryiza sativa L.) Pada Tanah Sulfat Masam Potensial Akibat Pemberian Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit dan Pupuk SP-36”.

Pada kesempatan ini penulis ucapkan terima kasih kepada Bapak

Ir. Fauzi, MP dan Bapak Ir. Purba Marpaung, SU, selaku ketua dan anggota

komisi pembimbing yang telah memberi bimbingan dan sarannya sehingga

penelitian ini dapat selesai.

Penulis menyadari skripsi ini masih jauh dari sempurna oleh sebab itu

saran dan kritik penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini di masa yang

akan datang.

Semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Akhir kata penulis

ucapkan terima kasih.

Medan, Januari 2013

(6)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRACT ... i

ABSTRAK ... ii

RIWAYAT HIDUP ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vi

DAFTAR LAMPIRAN ... vii

PENDAHULUAN Latar Belakang ... 1

Tujuan Penelitian ... 5

Hipotesis Penelitian ... 5

Kegunaan Penelitian ... 5

TINJAUAN PUSTAKA Tempat dan Waktu Penelitian ... 18

Bahan dan Alat Penelitian ... 18

Metode Penelitian ... 18

Pelaksanaan Penelitian ... 20

(7)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

1. Kandungan nutrisi yang tekandung di dalam kompos tandan kosong kelapa

sawit ... 13

2. Nilai Rataan pH H2O Pada Faktor Tunggal Kompos TKS dan Pupuk P ... 24

3. Nilai Rataan pH H2O Pada Perlakuan Kombinasi Antara Kompos TKS dan

Pupuk P ... 25

4. Nilai Rataan C-Organik Tanah Pada Faktor Tunggal Kompos TKS dan

Pupuk P ... 26

5. Nilai Rataan C-Organik Tanah Pada Perlakuan Kombinasi Antara Kompos

TKS Organik dan Pupuk P ... 26

6. Nilai Rataan Ferro Aktif (Fe2+) Tanah Pada Faktor Tunggal Kompos TKS

dan Pupuk P ... 27

7. Nilai Rataan Ferro Aktif (Fe2+) Tanah Pada Perlakuan Kombinasi Antara

Kompos TKS dan Pupuk P ... 28

8. Nilai Rataan P-Tersedia Tanah (ppm) Pada Faktor Tunggal Kompos TKS

dan Pupuk P ... 29

9. Nilai Rataan P-Tersedia Tanah (ppm) Pada Perlakuan Kombinasi Antara

Kompos TKS dan Pupuk P ... 29

10.Nilai Rataan Tinggi Tanaman Vegetatif (cm) Pada Faktor Tunggal Kompos

TKS dan Pupuk P ... 30

11.Nilai Rataan Tinggi Tanaman Vegetatif (cm) Pada Perlakuan Kombinasi

(8)

12.Nilai Rataan Jumlah Anakan Maksimum Pada Faktor Tunggal Kompos

TKS dan Pupuk P ... 32

13.Nilai Rataan Jumlah Anakan Maksimum Pada Perlakuan Kombinasi Antara

Kompos TKS dan Pupuk P ... 32

14.Nilai Rataan Bobot Kering Gabah (gr) Pada Faktor Tunggal Bahan Organik

dan Pupuk P ... 34

15.Nilai Rataan Bobot Kering Gabah (gr) Pada Perlakuan Kombinasi Antara

(9)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Judul Halaman

1. Deskripsi Padi Varietas Ciherang ... 42

2. Bagan Percobaan Rak Faktorial ... 43

3. Perhitungan Berat Tanah per Ember ... 44

4. Perhitungan Dosis Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit ... 44

5. Perhitungan Dosis Pupuk SP-36 dan Pupuk Dasar ... . 44

6. Hasil Analisis Tanah Awal... 45

7. Data Hasil Analisis Kompos Tandan Kosong Kelapa Sawit ... 45

8. Kriteria Sifat Tanah ... 46

9. Hasil Analisa pH Tanah ... 47

9.1.Data pH Tanah ... 47

9.2. Daftar Sidik Ragam pH Tanah ... 47

10.Hasil Analisa C-Organik Tanah ... 48

10.1. Data C-Organik Tanah Metode Walkley & Black (%) ... 48

10.2 Daftar Sidik Ragam C-Organik Tanah ... 48

11.Hasil Analisa Ferro Aktif (Fe2+) Tanah ... 49

11.1. Data Ferro Aktif (Fe2+) Tanah Ekstraksi α.α.dipyridyl (ppm) ... 49

11.2 Daftar Sidik Ragam Ferro Aktif (Fe2+) Tanah ... 49

12.Hasil Analisa P-Tersedia Tanah ... 50

12.1. Data P-Tersedia Tanah Metode Bray-II (ppm) ... 50

12.2 Daftar Sidik Ragam P-Tersedia Tanah ... 50

(10)

13.1. Data Tinggi Tanaman (cm) ... 51

13.2 Daftar Sidik Ragam Tinggi Tanaman ... 51

14. Hasil Analisa Jumlah Anakan Maksimal Akhir Vegetatif ... 52

14.1. Data Jumlah Anakan Maksimal ... 52

14.2 Daftar Sidik Ragam Jumlah Anakan Maksimal ... 52

15. Hasil Analisa Bobot Kering Gabah Akhir Generatif ... 53

15.1. Data Bobot Kering Gabah (gr) ... 53

Referensi

Dokumen terkait

Dari hasil penelitian yang menunjukkan ada pengaruh senam nifas dengan penurunan tinggi fundus uteri maka diharapka pada institusi dan petugas kesehatan

Pelaksanaan PATEN di Kecamatan Bergas memang telah memenuhi syarat subtantif dengan telah didukung oleh Peraturan Bupati Semarang Nomor 117 Tahun 2012 tentang

Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang sudah dilakukan di kelas IV SD 3 Megawon, dapat disimpulkan bahwa penerapan model Cooperatif Jigsaw berbantuan

Atau variasi variabel independen yang digunakan dalam model regresi (produk, harga, tempat, promosi, orang, proses, program, dan performa) mampu menjelaskan sebesar

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kejelasan sasaran anggaran, pengendalian akuntansi, sistem pelaporan, motivasi, dan disiplin kerja terhadap

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen handphone merek nokia di Surabaya.. Teknik pengambilan sampel yang

Walau mengaku pernah mendengar dari orang- orang di sekitarnya namun ketika ditanya tidak dapat menjelaskan apa yang dimaksud Subyek juga tidak paham mengenai ASI

dilakukan penelitian tentang ekstraksi senyawa alkaloid dalam daun tapak dara dengan pelarut yang lebih baik dan uji reaksi pengendapan dengan. reagen