• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Loyalitas Nasabah pada PT.Asuransi Jiwasraya

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Loyalitas Nasabah pada PT.Asuransi Jiwasraya"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH RELATIONSHIP MARKETING TERHADAP LOYALITAS

NASABAH PADA PT.ASURANSI JIWASRAYA

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana

Administrasi Bisnis (S.AB) dalam Program Studi S1 Bidang Ilmu

Administrasi Bisnis pada Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik Universitas

Sumatera Utara

DISUSUN OLEH:

AHMAD SHIDDIQY

120907037

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI BISNIS

FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

ABSTRAK

PENGARUH RELATIONSHIP MARKETING TERHADAP LOYALITAS NASABAH PT.ASURANSI JIWASRAYA

Nama : Ahmad Shiddiqy

NIM : 120907037

Program Studi : Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Pembimbing : Muhammad Arifin Nasution S.Sos, MSP

Penelitian ini dilakukan di PT.Asuransi Jiwasraya yang merupakan salah satu perusahaan asuransi tertua milik Negara. Penelitian ini untuk melihat pengaruh strategi pemasaran yang diterapkan PT.Asuransi Jiwasraya berupa

relationship marketing yang berorientasi pada kebutuhan nasabah, kepentingan, serta kepuasan yang nantinya akan menciptakan loyalitas nasabah.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh positif dan signifikan antara relationship marketing yang terdiri dari financial benefit, social benefit dan structural ties terhadap loyalitas nasabah PT.Asuransi Jiwasraya agar dapat berkontribusi dalam pengambilan kebijakan bisnis untuk keberlangsungan dan perkembangan perusahaan kedepan.

Metode analisis data yang digunakan adalah uji instrumen (validitas dan reliabilitas), metode analisis deskriptif serta metode kuantitatif yang terdiri dari uji-F, uji-t, dan koefisien determinasi (R2). Pengerjaan metode analisis data mengunakan bantuan SPSS 16.0 for windows. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Penelitian ini mengunakan 100 responden sebagai sampel penelitian dimana teknik pemilihan sampelnya yaitu judgemental sampling.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dalam analisis data dengan mengunakan metode analisis regresi linear berganda, variabel bebas yang terdiri dari financial benefit (X1), social benefit (X2), dan structural ties (X3)

berpengaruh positif terhadap variabel terikat yakni loyalitas nasabah (Y). Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien X1 sebesar 0,064, X2 sebesar 0,605, dan X3

sebesar 0,104 dimana masing-masing nilai koefisien variabel bebas tersebut bernilai positif.

Selain itu, berdasarkan analisis data melalui uji hipotesis, secara simultan (Uji-F) variabel bebas yang terdiri dari financial benefit (X1), social benefit (X2),

dan structural ties (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel

terikat yakni loyalitas nasabah (Y). Hal ini dapat dilihat dari nilai Fhitung > Ftabel

(19,067 > 2,70) dengan taraf signifikansi 0,000 < 0,05. Sedangkan secara parsial (Uji-t) hanya varibel social benefit (X2) memiliki pengaruh positif dan signifikan

terhadap loyalitas nasabah dimana variabel social benefit menghasilkan nilai thitung

> ttabel (5,117 > 1,985) dengan taraf signifikansi 0,000 < 0,05. Maka dari itu dapat

disimpulkan variabel social benefit merupakan varibel yang paling dominan dalam menciptakan loyalitas nasabah pada PT.Asuransi Jiwasraya. Namun secara parsial (Uji-t) variabel financial benefit dan structural ties tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel loyalitas nasabah. Hal ini dapat lihat dari

financial benefit menghasilkan nilai thitung < ttabel (0,800 < 1,985) dengan taraf

signifikansi 0,426 > 0,05, dan structural ties menghasilkan nilai thitung < ttabel

(1,057 < 1,985) dengan taraf signifikansi 0,293 > 0,05.

Nilai Adjusted R Square sebesar 0,356 menerangkan bahwa variabel bebas yang terdiri dari financial benefit, social benefit, dan structural ties mampu menjelaskan variabel terikat yakni loyalitas nasabah sebesar 35,6% sedangkan sisanya sebesar 64,4% dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti pada penelitian ini.

(3)

ABSTRACT

THE IMPACT OF RELATIONSHIP MARKETING TO CUSTOMER LOYALTY ON PT.ASURANSI JIWASRAYA

Name : Ahmad Shiddiqy NIM : 120907037

Department : Business Administration

Faculty : Faculty of Political and Social Science Advisor : Muhammad Arifin Nasution S.Sos, MSP

This research was conducted in PT.Asuransi Jiwasraya which is one of the oldest insurance company owned by the State. This research is to see the influence of marketing strategies applied PT.Asuransi Jiwasraya form of relationship marketing oriented customers' needs, interests, and satisfaction which will create customer loyalty.

The purpose of this study was to investigate the influence of positive and significant correlation between relationship marketing which consists of financial benefits, social benefits and structural ties on customer loyalty PT.Asuransi Jiwasraya to contribute to policy-making business for the survival and development of the company's future.

The data analysis method used is the test instrument (validity and reliability), descriptive analysis and quantitative methods consisting of F-test, t-test, and the coefficient of determination (R2). The execution method of data analysis using SPSS 16.0 for Windows. The data used are primary and secondary data. This study uses 100 respondents as samples where the sample selection technique is judgmental sampling.

These results indicate that in the data analysis using the method of multiple linear regression analysis, the independent variables consisting of financial benefit (X1), social benefit (X2), and structural ties (X3) positive effect on

the dependent variable namely customer loyalty (Y) , It can be seen from the coefficient of 0.064 X1, X2 at 0.605 and 0.104 X3 for which each coefficient value

of the independent variable is positive.

In addition, based on data analysis through hypothesis testing, simultaneously (Test-F) independent variables consisting of financial benefit (X1),

social benefit (X2), and structural ties (X3) positive and significant effect on the

dependent variable namely customer loyalty (Y). It can be seen from the value of Fcount> Ftable (19.067 > 2.70) with a significance level of 0.000 < 0.05. While

partially (t-test) only variables social benefit (X2) has a positive and significant

impact on customer loyalty in which variables generate social benefits tcount> ttable

(5.117 > 1.985) with a significance level of 0.000 < 0.05. Thus it can be concluded social benefit variable is the most dominant variable in creating customer loyalty in PT.Asuransi Jiwasraya. However partially (t-test) variable benefit financial and structural ties are not positive and significant effect on the variable customer loyalty. It can be seen from the financial benefits of generating tcount <ttable (0,800 < 1.985) with a significance level of 0.426 > 0.05, and

structural ties generate tcount <ttable (1.057 < 1.985) with a significance level of

0.293 > 0.05.

Value Adjusted R Square of 0.356 explained that the independent variables consist of financial benefits, social benefits, and structural ties able to explain the dependent variable namely customer loyalty by 35.6% while the remaining 64.4% is explained by other factors not examined in this research.

(4)

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

memberikan rahmat, hidayah, kesehatan, dan kekuatan kepada penulis sehingga

penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Relationship marketing Terhadap Loyalitas Nasabah pada PT.Asuransi Jiwasraya”.

Tak lupa pula penulis kirimkan shalawat beserta salam kepada junjungan

Nabi besar Muhammad SAW yang telah membawa kita dari zaman jahiliyah ke

zaman yang kaya akan ilmu pengetahuan. Semoga kita termasuk pada golongan

orang-orang yang mendapat syafaat di akhirat kelak. Amin.

Skripsi ini merupakan karya yang penulis tuntaskan guna memenuhi

persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana pada Program Studi Ilmu

Administrasi Bisnis (S.AB), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas

Sumatera Utara.

Skripsi ini penulis persembahkan kepada orang-orang tersayang

khususnya untuk keluarga penulis yang telah menjadi alasan terbesar penulis

untuk tetap berjuang di tengah banyak cobaan yang penulis hadapi selama proses

penyelesaian skripsi ini. Terimakasih kepada ayahanda tersayang Amaruddin yang

tidak pernah mengeluh akan setiap perjuangannya agar anaknya mencapai

cita-cita. Terimakasih kepada ibunda tercinta Nafisah yang selalu berjuang dan

memberi semangat untuk anaknya hingga detik ini. Kalian adalah semangat

hidupku. Tidak ada kata-kata yang begitu tepat untuk mengambarkan betapa

(5)

belum bisa membahagiakan mamak dan ayah. Terimakasih juga kepada abangku

Jiwana Syah Putra senantiasa menjadi teman berbagi suka dan duka. Terimakasih

atas doa dan dukungannya.

Penyelesaian skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan dari

berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis dengan segala

kerendahan hati ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH M.Hum SELAKU REKTOR Universitas

Sumatera Utara.

2. Dr. Muriyanto Amin, S.Sos, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan

Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara.

3. Prof. Dr. Marlon Sihombing, MA selaku Ketua Program Studi Ilmu

Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas

Sumatera Utara.

4. Bapak Muhammad Arifin Nasution S.Sos, MSP selaku sekretaris jurusan

Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu

Politik, Universitas Sumatera Utara, Sekaligus dosen pembimbing yang

memberikan pengarahan dalam penyelesaian skripsi ini.

5. Kak Siswati, S.Sos, M.SP yang banyak berperan dan membantu penulis

selama masa perkuliahan.

6. Seluruh pegawai administrasi di lingkungan FISIP USU khususnya kepada

Bang Farid, SH yang banyak membantu penulis mengurus berkas-berkas

(6)

7. Seluruh dosen-dosen Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis yang telah

membimbing dan memberikan ilmunya kepada penulis selama masa

perkuliahan.

8. Bapak Ihsan selaku Kepala bagian Administrasi dan Keuangan yang telah

mengizinkan saya melakukan penelitian.

9. Seluruh keluarga besar penulis, terimakasih atas semangatnya dan tidak

henti menyemangati agar sukses dikemudian hari

10. Sahabat ku Sarah Aprilyani Pasaribu, yang telah mau menjadi teman yang

setia, berbagi suka dan duka selama perkulihan, walaupun banyak dukanya,

tetap jadi seperti ini ya biar bisa tertawa terus, kepada teman seperjuangan

selama penelitian Kevin yang selalu merepotkan.

11. Teman seperjuangan selama magang (Daniel, Nanda, Sandra, Tya, Uci dan

Vien) dan seluruh teman sekelas AB 2012 kelas A yang sedang sama-sama

berjuang menjadi sarjana. Sampai jumpa di masa depan yang cerah

12. Senior-senior yang telah ikut memberikan arahan Serta junior-junior yang

telah ikut memberikan semangat. Terima kasih.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memiliki kekurangan sehingga

memerlukan masukan dari pembaca. Untuk itu penulis dengan senang hati

menerima berbagai masukan yang membangun agar penulis dapat menjadi lebih

baik lagi. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua.

Wassalam.

Medan, Juni 2016

(7)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... iv

DAFTAR TABEL... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

ABSTRAK ... xi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 5

1.3 Tujuan Penelitian ... 5

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Penelitian Terdahulu ... 7

2.2 Pemasaran ... 10

2.3 Pemasaran Jasa ... 11

2.3.1 pengertian Pemasaran Jasa ... 11

2.3.2 Perbedaan Pemasaran Barang dan Jasa ... 12

2.4 Relationship Marketing ... 17

2.4.1 Metode Pendekatan Relationship Marketing ... 18

2.4.2 Karakteristik Relationship Marketing ... 22

2.4.3 Konsep Relationship Marketing ... 23

(8)

2.5 Loyalitas Nasabah ... 25

2.5.1 Kategori Loyalitas Nasabah ... 27

2.5.2 Tahap Loyalitas Nasabah ... 29

2.5.3 Indikator Loyalitas Nasabah ... 31

2.5.4 Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Loyalitas Nasabah 31

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Bentuk Penelitian ... 33

3.2 Lokasi Penelitian ... 33

3.3 Populasi dan Sampel ... 33

3.3.1 Populasi ... 33

3.3.2 Sampel ... 33

3.4 Hipotesis ... 35

3.5 Definisi Konsep ... 35

3.6 Kerangka Konsep ... 36

3.7 Definisi Operasional... 37

3.8 Teknik Pengumpulan Data ... 41

3.9 Skala Pengukuran Variabel ... 42

3.10 Teknik Analisis Data ... 43

3.10.1 Metode Uji Instrumen ... 43

3.10.2 Metode Analisis Data ... 44

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian... 49

4.1.1 Gambaran Umum Perusahaan ... 49

(9)

4.1.2 Job Description ... 54

4.2 Penyajian Data ... 61

4.2.1 Metode Uji Instrumen ... 61

4.2.1.1 Uji Validitas ... 61

4.2.1.2 Uji Reliabilitas ... 63

4.2.2 Metode Analisis Data ... 63

4.2.2.1 Metode Analisis Deskriptif ... 63

4.3 Analisis Data ... 73

4.3.1 Uji Asumsi Klasik ... 73

4.3.1.1 Uji Normalitas ... 73

4.3.1.2 Uji Heteroskedastisitas ... 74

4.3.1.3 Uji Multikolinearitas ... 75

4.3.2 Analisis Regresi Linear Berganda ... 77

4.3.3 Pengujian Hipotesis ... 79

4.3.3.1 Uji Signifikansi Simultan (Uji-F)... 79

4.3.3.2 Uji Signifikansi Parsial (Uji-t) ... 82

4.3.4 koefisien Determinasi (R2) ... 84

4.3.5 Pembahasan Hasil Penelitian ... 86

4.3.5.1 Pengaruh variabel Financial Benefit terhadap loyalitas nasabah87 4.3.5.2 Pengaruh variabel Social Benefit terhadap loyalitas nasabah 88

4.3.5.3 Pengaruh variabel Structural Ties terhadap loyalitas nasabah 89

(10)

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ... 91

5.2 Saran ... 92

DAFTAR PUSTAKA ... 94

(11)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Pengembangan Instrumen ... 38

Tabel 3.2 Instrumen Skala Likers ... 42

Tabel 3.3 Tipe Hubungan Antara Variabel ... 48

Tabel 4.1 Uji Validitas ... 62

Tabel 4.2 Uji Realiabilitas ... 63

Tabel 4.3 Usia Responden ... 64

Tabel 4.4 Jenis Kelamin Responden ... 65

Tabel 4.5 Pekerjaan Responden ... 66

Tabel 4.6 Skala Lama Menjadi Nasabah ... 66

Tabel 4.7 Financial Benefit ... 67

Tabel 4.8Social Benefit ... 68

Tabel 4.9Structural Benefit ... 70

Tabel 4.10 Loyalitas Nasabah ... 71

Tabel 4.11 Uji Multikolinearitas ... 76

Tabel 4.12 Analisis Regresi Linear Berganda ... 78

Tabel 4.13 Hasil Uji Signifikansi Simultan (Uji-F) ... 81

Tabel 4.14 Hasil Uji Signifikansi Parsial (Uji-t) ... 83

Tabel 4.15 Tipe Hubungan Antar Variabel ... 85

(12)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Segitiga Strategi Pemasaran ... 16

Gambar 2.2 Kategori Loyalitas Nasabah ... 29

Gambar 3.1 Kerangka Konsep... 37

Gambar 4.1 Bagan Struktur Organisasi PT.Asuransi Jiwasraya ... 53

Gambar 4.2 Grafik Histogram Uji Normalitas ... 73

Gambar 4.3 Grafik Normal Plot Uji Normalitas ... 73

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Kuesioner Penelitian

Lampiran 2 Tabulasi Excel

Lampiran 3 Hasil Uji Instrumen (Validitas dan Reliabilitas)

Lampiran 4 Hasil Analisis Deskriptif

Lampiran 5 Hasil Uji Regresi Linear Berganda (Uji-F,Uji-t, dan Koefisien Determinasi (R2)

Lampiran 6 Dokumentasi Penelitian

Lampiran 7 Surat Permohonan Pengajuan Judul Skripsi

Lampiran 8 Kartu Kendali Bimbingan Skripsi

Lampiran 9 Surat Undangan Seminar Proposal Skripsi Untuk Dosen Pembimbing

Lampiran 10 Surat Undangan Seminar Proposal Skripsi Untuk Dosen penguji

Lampiran 11 Jadwal Seminar Proposal Skripsi

Lampiran 12 Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal Rencana Usulan Penelitian

Lampiran 13 Berita Acara Seminar Proposal Rencana Usulan Penelitian

Referensi

Dokumen terkait

Adeli et al melakukan penelitian mengenai komplikasi gastrointestinal pada pasien pasca bedah sesar yang menerima diet dini dimana disimpulkan bahwa pasien

Dengan adanya website ini diharapkan dapat mempermudah masyarakat memperoleh informasi tentang sepeda lowrider baik dari segi tipe, spesifikasi, harga maupun yang

Stabilisasi harga jagung melalui SILO (tempat utk menyimpan jagung)  saat ini ada 8 unit (fasilitasi pemth 6 unit , swasta 2 unit (PT BISI Kediri). Rencana pengembangan

Konsep dasar penulisan ini adalah menerangkan bagaimana mengkonfigurasi sebuah router freesco sebagai netork device disebuah jaringan sebagai solusi untuk perusahaan menengah

Memperluas lapangan kerja, meningkatkan efektivitas penanggulangan kemiskinan, memberdayakan ekonomi rakyat, terutama wong cilik dan meningkatkan kesejahteraan

Java 2 Micro Edition (J2ME) merupakan turunan dari Java 2 Standard Edition (J2SE) yang ditujukan untuk implementasi pada peralatan dengan jumlah memori dan kapasitas penyimpanan

Pembangunan dipimpin oleh Asisten Administrasi dan Umum Setda Prov. Ekonomi Bappeda Prov. SKPD Lingkup Bid. Ekonomi dan Bidang Pembiyaan Pemb. nara sumber). Asisten

379 74298 TAMARA AGESTIA Pesisir Barat Lampung Universitas Bengkulu Pendidikan Guru Sekolah Dasar. 380 96314 YULI HARDIANTI Pesisir Barat Lampung Universitas Sriwijaya