• Tidak ada hasil yang ditemukan

Akibat Hukum Pendaftaran Hak Tanggungan Atas Sertipikat Yang Objek Dan Subjeknya Satu Namun Kemudian Diketahui Sertipikatnya Ganda

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Akibat Hukum Pendaftaran Hak Tanggungan Atas Sertipikat Yang Objek Dan Subjeknya Satu Namun Kemudian Diketahui Sertipikatnya Ganda"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

Sertipikat hak milik diterbitkan pada tahun 2001, oleh Kantor Pertanahan

Kabupaten Pidie.Pada tahun 2002 sertipikat tersebut dijadikan jaminan dan dipasang hak

tanggungannya.Pada tahun 2007

Kantor Pertanahan Kabupaten Pidie mengalami

kebakaran

yang menyebabkan buku tanah sertipikat dan buku tanah sertipikat hak

tanggungan terbakar.Pada akhir tahun 2007 pemilik sertipikat yang telah dibebani hak

tanggungan, mengajukan permohonan untuk menerbitkan sertipikat pengganti. Setelah

sertipikat pengganti terbit, pada tahun 2008 sertipikat tersebut dijadikan jaminan dan

dipasang lagi hak tanggungannya,

Saat pergantian Kasubsi Hak tanggungan dan

pendaftaran tanah

pada awal tahun 2012, dilakukan pembenahan arsip termasuk

sebahagian kecil dari sisa kebakaran dengan menggunakan tekhnologi digital. Saat itulah

diketahui adanya sertipikat ganda yang objek dan subjeknya satu. Dan masing-masing

sertipikat telah dibebani hak tanggungan oleh kreditor berbeda.Dan permasalahan dalam

penelitian tesis ini apakah yang menjadi penyebab terbitnya sertipikat pengganti namun

kemudian diketahui sertipikatnya ganda, bagaimana akibat hukum

pendaftaran hak

tanggungan atas sertipikat yang objek dan subjeknya satu namun kemudian diketahui

sertipikatnya ganda, bagaimana penyelesaian hukum pendaftaran hak tanggungan atas

sertipikat yang objek dan subjeknya satu namun kemudian diketahui sertipikatnya ganda.

Penelitian

bersifat

deskriptif

analitis,

penelitian

yang menggambarkan,

menelaah, menjelaskan dan menganalisis hukum tentang akibat hukum pendaftaran hak

tanggungan atas sertipikat yang objek dan subjeknya satu namun kemudian diketahui

sertipikatnya ganda dengan jenis penelitian

juridis normatif.

Analisis data kualitatif, data

yang berdasarkan peraturan perundang-undangan, dan pandangan dari nara sumber.

Kesimpulan dari penelitian ini Penyebab terbitnya sertipikat pengganti

karena

itikad tidak baik dari si pemilik sertipikat, ketidak telitian dari kantor pertanahan

kabupaten pidie dalam memeriksa berkas surat-surat dalam penerbitan sertipikat

pengganti. Akibat hukum pendaftaran hak tanggungan atas sertipikat yang objek dan

subjeknya satu namun kemudian diketahui sertipikatnya ganda,ketidak amanan agunan

yang diberikan debitor kepada kreditor.

Penyelesaian hukum pendaftaran hak

tanggungan atas sertipikat yang objek dan subjeknya satu namun kemudian diketahui

sertipikatnya ganda, dapat dilakukan secara pidana, perdata, dan dimediasi oleh Kantor

pertanahan.

Berdasarkan kesimpulan

diambil saran-saran sebagai berikut;

dalam

menerbitkan sertipikat pengganti, Kantor pertanahan kabupaten Pidie, harus lebih

berhati-hati

dan meningkatkan ketelitian dalam bekerja terutama dalam

memeriksa

berkas surat-surat yang sudah terbakar.Kreditor dalam memberikan kredit kepada debitor

memperhatikan dan meneliti benar-benar sertipikat yang dijadikan jaminan, dan selalu

berkoordinasi secara terus-menerus dengan Kantor pertanahan sehingga mendapatkan

data dan informasi terkini dan akurat atas sertipikat yang dijadikan jaminan. Dalam

menyelesaikan permasalahan seharusnya pemilik sertipikat dihukum secara pidana sesuai

dengan perbuatan yang dilakukannya sehingga menimbulkan efek jera bagi si pelaku dan

tidak mengulangi lagi perbuatannya.

Kata Kunci; Pendaftaran Hak Tanggungan dan Sertipikat Ganda

(2)

ii

ABSTRACT

The Property Rights Certificate was issued in 2001. It was made collateral

and hypothecation by the Land Office of Pidie District in 2002. In 2007, the Land

Office burned down; in consequence, land certificates and the hypothecation

certificates also burned up. By the end of 2007, the owner of both certificates made a

request for substitute certificates in lieu of the old ones. After the new certificates

were issued, they were used as collateral and hypothecation. At the beginning of

2008, the Head of the Department of Hypothecation and Land Registration was

changed, and all files were arranged, including a small part of the fire remnants by

using digital technology. At this moment, it was found that there were double

certificates with the same object and subject, and each certificate had its own

hypothecation by different creditors. The problems in the research were as follows:

what had caused the issuance of the substitute certificates which later became a

problem since they were doubled, what was the legal consequence of the registration

of hypothecation which had the same object and subject and then became a problem

since they were doubled, and how about the legal solution of the registration of

hypothecation which had the same object and subject and became a problem since

they were doubled.

The research used descriptive analytic and judicial normative method which

described, explained, and analyzed the legal consequences of the Registration of

hypothecation which had the same object and subject and became a problem since

the certificates were doubled. The data were analyzed qualitatively, based on the

prevailing laws and regulations and on the opinion of the source persons.

The conclusion of the research was that the cause of the issuance of the

substitute certificates was the good faith of the owner of the certificates and the

carelessness of the staffs of the Land Office of Pidie District in examining the files

before issuing substitute certificates. The legal consequence of the registration of

hypothecation which had the same object and subject and became a problem since

the certificates were doubled was the insecurity of hypothecation given by debtors to

creditors. Its legal solution could be by criminal proceedings, civil proceedings, and

mediation by the Land Office. It is recommended that, in issuing substitute

certificates, the staffs of the Land Office of Pidie District should be careful in doing

their job, particularly in examining the files which have burned up. The creditors, in

giving credit to debtors, should pay great attention to the certificates for collateral

and coordinate continuously with the Land Office in order to obtain the latest and the

most accurate information about certificates for collateral. The owners of certificates

are liable to punishment so that they will learn their lesson and do not do it again.

Keywords: Registration of Hypothecation, Double Certificates

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Dalam suatu pembuatan maupun pengembangan suatu sistem, banyak sekali gambaran yang dapat diterapkan ke suatu bentuk rancangan sistem tersebut.. Seperti halnya dalam bentuk

Pada kenyataan di lapangan, banyak TK yang masih belum dapat memanfaatkan perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar dengan baik sehingga proses perkembangan minat

Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 27 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 49 Tahun

1) Mahasiswa mendaftarkan diri sebagai peserta semester pendek di Prodi sesuai jadwal. 2) Penetapan mata kuliah yang akan dikontrak dilakukan melalui konsultasi

Uji korelasi lambda menunjukkan pada taraf signifikansip- value=0,05 p>0,05.Hasil penelitian menyimpulkan adanya hubungan yang signifikan antara perilaku hidup

Outlet dari stripper ini merupakan suatu liquid yang sudah mengandung sedikit atau bisa dikatakan bebas dari gas yang akan dipisahkan, sebagai contoh bila kita akan memisahkan

The scope of the study is verbal folklore, especially in ritual called Barikan Kecil run by Karimunjawa people5. It has been over 15 years, the researcher and her family