• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Berisiko Seks Bebas Anak Jalanan Di Rumah Singgah Kota Klaten.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Berisiko Seks Bebas Anak Jalanan Di Rumah Singgah Kota Klaten."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU BERISIKO SEKS BEBAS ANAK JALANAN DI RUMAH SINGGAH

KOTA KLATEN

Skripsi Ini Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Disusun Oleh: Diah Ismalastia Ningsih

J410 120 068

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(2)
(3)

Diah Ismalastia Ningsih. J 410 120 068

RELATED KNOWLEDGE AND ATTITUDE WITH RISK FREE SEX BEHAVIOR OF STREET CHILDREN IN THE HOUSE SHELTER CITY KLATEN.

ABSRACT

Reproduction health conditions on street children behave when promiscuity is a problem that urgently need special attention. The behavior of street children occur because of lack of precise information, thus providing the knowledge and attitude of one of the street children and street children in behavior could not consider the risks or impacts that would occur eg unwanted pregnancy, abortion and sexually transmitted diseases The purpose of this study was to determine the relationship between knowledge and attitude with sexual risk behaviors street children in shelter homes Klaten town. This research method using observational design with cross sectional approach. The population in this study are all street children are enrolled in Klaten town halfway house as many as 40 children who have the criteria of age between 10 years to 24 years. The sample selection using the total sample with a sample of 40 people. Statistical test using Chi Square. The results show that there is a relationship between knowledge (pvalue = 0.018 <0.05) and there is no relationship between attitude (pvalue = 5.53> 0.05), with free sex risk behaviors of street children in the house shelter city klaten.

(4)

ii

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PERILAKU BERISIKO SEKS BEBAS ANAK JALANAN DI RUMAH SINGGAH

KOTA KLATEN

Skripsi Ini Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Disusun Oleh: Diah Ismalastia Ningsih

J410 120 068

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(5)
(6)
(7)
(8)

vi BIODATA

Nama : Diah Ismalastia Ningsih Tempat /Tanggal Lahir : Solo, 31 Desember 1994 Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

E-maail : diahc3@gmail.com

Alamat : JL. Kampung Baru, Gg. Mujur No.41B, Kecamatan Rantau Utara, Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara.

Riwayata Pendidikan : 1. Lulus SD N 8 Rantau Pratapat tahun 2006

2. Lulus SMP Muhammadiyah Rantau Prapat tahun 2009

3. Lulus SMA N 2 Rantau Utara tahun 2012

4. Menempuh pendidikan di Program Studi Kesehatan Masyarakat FIK UMS sejak tahun 2012

(9)

KATA PENGANTAR

Assalammu’alaikum Wr.Wb.

Alhamdulillah segala puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat

Allah SWT yang telah melimpahkan segala karunia, nikmat, dan hidayah-Nya

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Berisiko Seks Bebas Anak Jalanan Di Rumah Singgah Kota Klaten”. Skripsi ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh ijazah S1 Kesehatan Masyarakat.

Penyusunan skripsi ini, penulis menyampaikan ucapan terimaksih atas

semua bantuan dan dkungan selama penyusunan skripsi ini kepada:

1. Dr. Suwaji, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dwi Astuti, SKM., M.Kes selaku Ketua Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Anisa Catur Wijayati SKM., M.Epid selaku Pembimbing I yang selalu memberikan bimbingan, pengarahan, dan masukan kepada penulis selama penyusunan prposal skripsi ini..

4. Dosen-dosen Program Studi Kesehatan Masyarakat yang telah memberikan ilmu dan pengalaman Kepada penulis selama ini.

5. Teruntuk Ibuku dan Alm. Bapak tercinta yang menjadi motivasi dan semangat hidupku.

(10)
(11)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ... i

HALAMAN JUDUL ... ii

PERNYATAAN PERSETUJUAN ... iii

HALAMAN PENGESAHAN ... iv

PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN ... v

BIODATA ... vi

KATA PEGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

DAFTAR SINGKATAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN A.Latar belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 5

C. Tujuan Penelitian ... 6

D. Manfaat Penelitian ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Anak Jalanan ... 8

B. Remaja ... 11

C. Perilaku Seks Bebas ... 14

D. Penelitian Relevan ... 22

E. Kerangka Teori ... 28

F. Kerangka Konsep ... 29

G. Hipotesis ... 29

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Rancangan Penelitian ... 30

B. Waktu dan Tempat ... 30

C. Populasi dan Sampel ... 30

(12)

x BAB IV HASIL

A. Gambaran Umum ... 41

B. Karakteristik Responden ... 41

C. Analisis Univariat ... 43

D. Analisis Bivariat ... 44

BAB V PEMBAHASAN A. Hubungan Pengetahuan dengan Perilaku Berisiko Seks Bebas Anak Jalanandi Rumah Singgah Kota Klaten ... 46

B. Hubungan Sikap dengan Perilaku Berisko Seks Bebas Anak Jalanan di Rumah Singgah Kota Klaten... 53

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan ... 54

B. Saran ... 56 DAFTAR PUSTAKA

(13)

DAFTAR TABEL

Tabel ... Halaman 1. Skor Jawaban Sikap terhadap Perilaku Sekual 34 2. Tabel Uji Validitas Pengetahuan ... 36 3. Tabel Uji Validitas Sikap ... 36 4. Tabel Uji Validitas Perilaku ... 37 5. Distribusi Frekuensi Responden Menurut Karakteristik

Responden ... 42 6. Distribusi Frekuensi Hubungan Pengetahuan dengan Perilaku

Berisiko Bebas Seks Bebas Anak Jalanan di Rumah Singgah Kota Klaten ... 45 7. Distribusi Frekuensi Hubungan Sikap dengan Perilaku Berisiko

Bebas Seks Bebas Anak Jalanan di Rumah Singgah Kota Klaten ... 46 8. Hasil Analisis Variabel Penelitian Hubungan Pengetahuan dan

(14)

xii

DAFTAR GAMBAR

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1. Pernyataan Persetujuan Setelah Penjelasan 2. Kuesioner Pengumpulan Data

3. Ijin Penelitian

4. Hasil Uji Validitas dan Reliabelitas

5. Hasil Penelitian Frequensi Tabel Umur, Jenis Kelamin, Pendidikan, Tempat Tinggal, Pengetahuan, Sikap,dan Perilaku

6. Tabulasi Silang dan Uji Chi Square 7. Hasil Kuesioner

8. Surat Keterangan Telah Melaksanakan Penelitian dari Instansi Tempat Penelitian

(16)

xiv

DAFTAR SINGKATAN

AIDS : Acquired Immunodeficiency Syndrome

BKKBN : Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana HIV : Human Immunodeficiency Virus

IMS : Infeksi Menular Seksual

KTD : Kehamilan Tidak Diinginkan

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh pemberian protein pakan berbeda memberikan pengaruh yang nyata (P&lt;0.05) terhadap fertilitas dan daya tetas dari jumlah telur yang

(2) pengaruh penggunaan HCS dengan variasi bahan bakar bensin (Premium, Pertalite dan Pertamax) terhadap torsi dan daya sepeda motor Suzuki Satria FU150.. Penelitian ini

Note that lowercase letters are usually used to denote elements of sets... Describe membership in

Juragan Somad marah mengetahui si Kabayan tidak di rumah, tetapi sedikit terhibur mendengar keterangan Nyi Iteung, istri Kabayan yang mengatakan bahwa suaminya untuk sementara

Starting from the left, we have a Consumer bundle (represented using a component icon); it is utilizing Blueprint Container to import services from OSGi Service Registry

Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan dalam Pasal 4 Peraturan Bupati Nomor 44 Tahun 2017 tentang Kepala Perangkat Daerah berkewajiban menjadikan Reviu RPJMD

Berdasarkan survey yang sudah dilakukan oleh penulis, dapat disimpulkan bahwa banyak dari remaja yang telah mengenal dan mengetahui tentang khasiat obat herbal,

- Minimum 80% (delapan puluh persen) dan maksimum 100% (seratus persen) dari Nilai Aktiva Bersih pada Efek bersifat utang yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia