• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Butir Soal Mata Pelajaran Sejarah Untuk Ujian Akhir Semester Kelas X SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Butir Soal Mata Pelajaran Sejarah Untuk Ujian Akhir Semester Kelas X SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

viii SARI

Eny, Ning. 2012. Analisis Butir Soal Mata Pelajaran Sejarah Untuk Ujian Akhir Semester Kelas X SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011. Skripsi, Jurusan Sejarah, FIS, UNNES. Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Semarang. Arif purnomo, S.Pd., S. S., M.Pd. Drs. IM Jimmy De Rosal, M.Pd.

Kata Kunci : analisis, validitas, reliabilitas.

Kegiatan evaluasi mempunyai peranan penting dalam pendidikan, khususnya dalam proses pembelajaran karena dengan evaluasi dapat diketahui hasil dari kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan. Dari hasil tersebut dapat ditentukan tindak lanjut yang akan dilakukan. Soal ujian akhir semester yang diujikan di SMA Negeri Pulokulon disusun sendiri oleh guru bidang studi yang mengampu di sekolah tersebut. Untuk mengetahui kualitas soal soal diperlukan evauasi terhadap soal tersebut. Tujuan penelitian ini: (1) Untuk mengetahui kualitas soal bentuk pilihan ganda mata pelajaran Sejarah untuk ujian akhir semester SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011, (2) Untuk mengetahui kualitas soal bentuk essay mata pelajaran Sejarah untuk ujian akhir semester SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011.

Penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan studi dokumentasi artinya pengumpulan data berupa lembar jawab ujian akhir semester kemudian di analisis untuk mengetahui kualitas butir soal Mata Pelajaran Sejarah untuk Ujian Akhir Semester Kelas X SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011. Populasi dari penelitian ini adalah semua lembar jawab soal ujian akhir semester. Sampel dalam penelitian ini adalah lembar jawab yang telah dikerjakan.

Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa soal pilihan ganda Mata Pelajaran Sejarah untuk Ujian Akhir Semester Kelas X SMA Negeri Pulokulon Kabupaten Grobogan Tahun 2010/2011 memiliki reliabilitas yang tinggi dengan harga = 0.609 sedangkan soal ujian bentuk essay memiliki reliabilitas dengan harga =0.737. Dari analisis validitas soal pilihan ganda terdapat 27 soal yang valid dari 40 soal yang ada, sedangkan validitas essay dari ke 5 soal tersebut valid semua. Soal pilihan ganda memiliki daya beda jelek dan tingkat kesukaran sedang. Sedangkan pada soal essay memiliki daya beda yang signifikan dan taraf kesukaran sedang.

Referensi

Dokumen terkait

Berkeinginan untuk melakukan perubahan atas Persetujuan untuk Kerjasama antara Pemerintah Republi!< Indonesia dan Pemerintah Amerika Serikat mengenai Penggunaan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung nilai evapotranspirasi tanaman acuan (ETo) di dalam maupun di luar rumah kaca, menghitung nilai evapotranspirasi

Sehubungan dengan telah dilaksanakannya tahap evaluasi kualifikasi untuk pengadaan pekerjaan Pembangunan Pembangkit Listrik Surya (PLTS) Terpusat di Provinsi Sumatera

Berdasarkan data hasil penelitian diketahui bahwa pemberian metil prednisolon injeksi pada penderita demam berdarah di Rumah Sakit Wijaya Kusuma Lumajang tidak

Subhan Makmun (Pengasuh Pondok Pesantyren As-Salafiyyah). Dalam acara pengajian tersebut KH. Subhan Makmun melakukan dakwah sesuai dengan tuntutan Islam dan mendorong

Kurang Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 1 Sayamerasapuasdengankualitas Pasta Gigi Pepsodent.. 2 Sayamerasapuas dengan aroma Pasta

- Setiap siswa mempelajari kerusakan yang terjadi dan melaksanakan perbaikan pada rangkaian sistem peneranganb.

Nara sumber Seminar PTK Program KKN-PPL UNY 2009, di SMA Negeri I