• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KOMPETENSI DAN KEPERCAYAAN DIRI INVESTOR TERHADAP PERILAKU PERDAGANGAN SAHAM PADA MASYARAKAT SURABAYA SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENGARUH KOMPETENSI DAN KEPERCAYAAN DIRI INVESTOR TERHADAP PERILAKU PERDAGANGAN SAHAM PADA MASYARAKAT SURABAYA SKRIPSI"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH KOMPETENSI DAN KEPERCAYAAN DIRI

INVESTOR TERHADAP PERILAKU PERDAGANGAN

SAHAM PADA MASYARAKAT SURABAYA

S K R I P S I

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Manajemen

Oleh :

MUCHAMMAD NAFIK ARISTA NIM : 2014210858

SEK OLAH TIN GGI I LM U EK ONOM I PERB A NAS S U R A B A Y A

(2)

i

PENGARUH KOMPETENSI DAN KEPERCAYAAN DIRI

INVESTOR TERHADAP PERILAKU PERDAGANGAN

SAHAM PADA MASYARAKAT SURABAYA

S K R I P S I

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

Program Studi Manajemen

Oleh :

MUCHAMMAD NAFIK ARISTA NIM : 2014210858

SEK OLAH TIN GGI I LM U EK ONOM I PERB A NAS S U R A B A Y A

(3)
(4)
(5)
(6)

v

Hai Orang-Orang Yang Beriman,

Jadikanlah Sabar dan Shalatmu

Sebagai Penolongmu, Sesungguhnya

Allah SWT Beserta Orang-Orang

Yang Sabar”

(7)

vi

Bismillah…. Dengan Rahmat Allah SWT yang Maha Pengasih Lagi Maha

Penyayang. Sujud syukur ku persembahkan pada Allah yang maha kuasa, berkat dan rahmat detak jantung, denyut nadi, nafas dan putaran roda kehidupan yang diberikan-Nya hingga saat ini dan Nabi Muhammad SAW beserta para rasulnya yang telah memberikan suri tauladan bagi umat muslim di dunia. saya dapat mempersembahkan skripsi ku pada orang-orang tersayang:

Terimakasih yang teristimewa untuk ayahanda dan ibunda tercinta yang telah memberikan semua pengorbanan baik moral, materiil serta do’a untuk anakmu ini. Hanya sebuah kado kecil yang dapat ku berikan dari bangku perkuliahan yang memiliki sejuta makna, cerita, kenangan, pengorbanan dan perjalanan untuk mendapatkan masa depan yang ku inginkan atas restu dan dukungan yang kalian berikan.

Terimakasih untuk dosen pengajar, dosen wali ibu Shinta Setia, dosen penguji, serta dosen pembimbing satu-satunya dan yang terbaik ibu Wiwik Lestari, yang selama ini telah tulus dan ikhlas meluangkan waktunya untuk menuntun dan mengarahkan saya, memberikan bimbingan dan pelajaran yang tiada ternilai harganya, agar saya menjadi lebih baik. Terimakasih banyak Bapak dan Ibu dosen, jasa kalian akan selalu terpati di hati saya. Semoga Bapak dan Ibu dosen diberi kesehatan, kebaikan, dan kebahagiaan.

Terimakasih untuk keluarga besar bola volley STIEP terutama untuk periode 2014-2017 banyak pengalaman yang tidak akan aku lupakan. Serta dulur-dulur seperjuangan Sok Gembel Dkk, Arek-Arek Kontrakan Dkk, Wiwik Squad Dkk, Konco Mesra Dkk, dll sepurane gak tak sebutno siji-siji pegel nyebutno, suwun dulur-dulur gae kenangan konyol lan manis e.. Jazakumullah khairan… mohon maaf kalau ada yang lupa disebutkan…

Akhir kata saya ucapkan terimakasih semuanya. Dan semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan berguna untuk kemajuan ilmu pengetahuan di masa yang akan

(8)

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga skripsi yang berjudul “Pengaruh

Kompetensi dan Kepercayaan Diri Investor Terhadap Perilaku Perdagangan Saham

Pada Masyarakat Surabaya” dapat terselesaikan dengan baik.

Dalam penyusunan skripsi ini peneliti mendapatkan bantuan dan arahan yang

sangat bermanfaat dari berbagai pihak. Oleh karena itu peneliti ingin menyampaikan

rasa terima kasih yang sebesar besarnya kepada:

1. Ibu Dr. Dra. Ec Wiwik Lestari, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang

senantiasa dengan penuh pengertian dan kesabaran telah menyediakan waktu,

tenaga, serta pikiran untuk membimbing penelitian ini

2. Ibu Dr. Muazaroh, SE., M.T, selaku Ketua Program Studi Sarjana

Manajemen STIE Perbanas Surabaya

3. Ibu Shinta Setia, Psi., M.Com, selaku Dosen Wali

4. Seluruh Dosen, Karyawan, Staff, Civitas Akademika STIE Perbanas

Surabaya, dan Staff Perpustakaan STIE Perbanas Surabaya yang telah

membantu dalam penyusunan skripsi ini

Penulis menyadari skripsi ini masih jauh dari baik apalagi untuk dikatakan

sempurna semua itu tidak lepas kodrat manusia, penulis yang selalu mempunyai

kesalahan dan kekurangan akibat keterbatasan pengetahuan serta pengalaman.

(9)

viii

Akhirnya dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan adanya

masukan berupa kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini.

Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Surabaya, Maret 2018

(10)

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ...iv

PENGESAHAN SKRIPSI ...iv

HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vii

2.4 Hipotesis Penelitian ... 22

BAB III METODE PENELITIAN ... 23

3.1 Rancangan Penelitian ... 23

3.2 Batasan Penelitian ... 23

3.3 Identifikasi Variabel ... 25

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 25

3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ... 28

3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ... 29

3.7 Instrumen Penelitian... 29

3.8 Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian ... 30

3.9 Teknik Analisis Data ... 33

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ... 39

4.1 Gambaran Subyek Penelitian ... 39

4.2 Analisis Data ... 43

(11)

x

BAB V PENUTUP ... 60

5.1 Kesimpulan ... 60

5.2 Keterbatasan Penelitian ... 61

5.3 Saran ... 62

DAFTAR RUJUKAN

(12)

xi

Tabel 4.2 Karakteristik Faktor Demografis Responden Penelitian 40

Tabel 4.3 Interval Kelas Kompetensi Investor 45

Tabel 4.4 Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kompetensi Investor 46

Tabel 4.5 Interval Kelas Kepercayaan Diri Investor 48

Tabel 4.6 Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kepercayaan Diri 49

Tabel 4.7 Ketentuan Nilai Validitas dan Nilai Reliabilitas 52

Tabel 4.8 Uji Validitas dan Reliabilitas Kompetensi dan Kepercayaan Diri Sampel Besar

Tabel 4.9 Nilai AVE 53

(13)

xii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran 22

Gambar 4.1 Karakteristik Faktor Demografis Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Gambar 4.2 Karakteristik Faktor Demografis Responden Berdasarkan Pendapatan Total per Bulan

Gambar 4.3 Tanggapan Responden Terhadap Frekuensi Perdagangan Saham 44

Gambar 4.4 Model Second-Order Construct 51

Gambar 4.5 Hasil Estimasi Model 55

41

(14)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Kuesioner Penelitian

Lampiran 2 Karakteristik Faktor Demografis Responden Penelitian

Lampiran 3 Frekuensi Perdagangan Investor per Bulan

Lampiran 4 Tanggapan Responden Terhadap Kompetensi Investor

Lampiran 5 Tanggapan Responden Terhadap Kepercayaan Diri Investor

Lampiran 6 Persentase Item Pertanyaan Kompetensi (KI) dan Kepercayaan Diri Investor (KDI)

Lampiran 7 Output PLS Latent Variable Coefficient

Lampiran 8 Output PLS Hasil Uji Hipotesis

(15)

xiv

THE INFLUENCE OF COMPETENCE AND OVERCONFIDENCE OF INDIVIDUAL INVESTOR TOWARD THE STOCK TRADING

BEHAVIOR IN SURABAYA COMMUNITY

Muchammad Nafik Arista STIE Perbanas Surabaya

E-mail : 2014210858@students.perbanas.ac.id Jalan Nginden Semolo 34-36 Surabaya 60118, Indonesia

ABSTRACT

In decision making related to investment, selection process is not an easy job for the investors. This is true when they do it in an uncertainty situation. Besides that, choosing a certain investment asset has its own consequence such as it may be beneficial or the other way around. The purpose of this study is to determine the influence of competence and overconfidence of individual investor toward the stock trading behavior in Surabaya community. The sample consists of 112 investors in Surabaya and the analysis was done by partial least square to test the hypotheses. The result reveal that investor’s competence and overconfidence significantly affect their stock trading behavior in Surabaya community. Investor who perceive themselves to be more competence and overconfidence will act on their beliefs by trading more compared by those who less competence and overconfidence. And because some investors prefer to invested their fund using broker services than online trading.

(16)

xv

PENGARUH KOMPETENSI DAN KEPERCAYAAN DIRI INVESTOR TERHADAP PERILAKU PERDAGANGAN

SAHAM PADA MASYARAKAT SURABAYA

Muchammad Nafik Arista STIE Perbanas Surabaya

E-mail : 2014210858@students.perbanas.ac.id Jalan Nginden Semolo 34-36 Surabaya 60118, Indonesia

ABSTRAK

Dalam pengambilan keputusan yang berkaitan dengan investasi, proses seleksi bukanlah pekerjaan yang mudah bagi para investor. Hal ini benar ketika mereka melakukannya dalam situasi ketidakpastian. Selain itu, memilih aset investasi tertentu memiliki konsekuensi tersendiri seperti menguntungkan atau sebaliknya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kompetensi dan kepercayaan diri investor individual terhadap perilaku perdagangan saham di masyarakat Surabaya. Sampel terdiri dari 112 investor di Surabaya dan analisisnya dilakukan secara parsial least square untuk menguji hipotesis. Hasilnya menunjukkan bahwa kompetensi dan kepercayaan diri investor secara signifikan mempengaruhi perilaku perdagangan saham mereka di masyarakat Surabaya. Investor yang menganggap dirinya lebih kompeten dan terlalu percaya diri akan bersikap berdasarkan keyakinan mereka dengan perdagangan lebih banyak dibandingkan orang-orang yang kurang kompeten dan terlalu percaya diri. Dan karena beberapa investor lebih memilih menginvestasikan dana mereka menggunakan jasa broker daripada online trading atau perdagangan saham sendiri.

Gambar

Gambar 2.1     Kerangka Pemikiran

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul Identifikasi Dan Prevalensi Polychaeta

p sebesar 0,000 (p < 0,01) ini berarti ada hubungan yang sangat signifikan antara kecerdasan emosi dan interaksi teman sebaya dengan kedisiplinan siswa, dengan

Perkembangan jumlah penduduk di Provinsi Sulawesi Selatan pada tahun.. 2010-2014 untuk masing-masing kabupaten mengalami kenaikan dengan

Hal ini dapat dilihat pada kenaikan nilai kinerja operator SPBU Pamularsih Semarang setelah dilakukan pelatihan pelayanan prima pada operator SPBU yaitu pada saat evaluasi

Memperluas jejaring ( network ) penelitian dari para peneliti perguruan tinggi di Indonesia dengan mitranya di luar negeri sehingga akan tercipta pemanfaatan sumberdaya dan..

Pada saat pengujian hasil akurasi pada jenis data Ovarian dengan menggunakan skema klasifikasi Backpropagation Standart (BP), akurasi mencapai 100% namun jika dilihat

Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dengan Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah dan Kepolisian Daerah Jawa Tengah Tanggal 7 Mei 2018

Hasil dari penelitian ini adalah packet scheduler Max-Throughput lebih baik dari packet scheduler Proportional Fair dari perbandingan throughput dan spectral