• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Konsentrasi Gula dan Fermentasi Terhadap Mutu Vinegar dari Kulit Kopi (Coffea Arabica)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Konsentrasi Gula dan Fermentasi Terhadap Mutu Vinegar dari Kulit Kopi (Coffea Arabica)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

i

ABSTRAK

BALIMEITA BETANIA NASARETTA TARIGAN : Pengaruh konsentrasi gula dan lama fermentasi terhadap mutu vinegar dari kulit kopi (Coffea arabica) dibimbing oleh SENTOSA GINTING dan MIMI NURMINAH.

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi gula dan lama fermentasi terhadap mutu vinegar dari kulit buah kopi (Coffea arabica). Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Teknologi Pangan, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan, menggunakan rancangan acak lengkap faktorial 2 faktor yaitu konsentrasi gula (K): (0%, 5%, 10%, 15%) dan lama fermentasi (L) : (5 hari, 10 hari, 15 hari, 20 hari). Parameter yang dianalisa adalah total padatan terlarut, kadar asam asetat, nilai pH, total gula, nilai organoleptik skor warna, nilai organoleptik hedonik warna dan aroma. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi gula memberikan pengaruh berbeda sangat nyata terhadap total padatan terlarut, kadar asam asetat, nilai pH, total gula, nilai organoleptik skor warna, dan nilai organoleptik hedonik warna. Lama fermentasi memberikan pengaruh berbeda sangat nyata terhadap total padatan terlarut, kadar asam asetat, total gula, nilai organoleptik skor warna, nilai organoleptik hedonik warna, dan nilai organoleptik hedonik aroma. Interaksi antara kedua faktor memberikan pengaruh berbeda nyata terhadap kadar asam asetat, total gula, dan nilai organoleptik skor warna. Perbandingan konsentrasi gula 5% dan lama fermentasi 15 hari menghasilkan vinegar

kulit kopi terbaik.

Kata kunci: gula, fermentasi, kulit kopi, vinegar

ABSTRACT

BALIMEITA BETANIA NASARETTA TARIGAN : The effect of sugar

concentration and fermentation time on the quality of vinegar from coffee (Coffea

arabica) pulp, supervised by SENTOSA GINTING and MIMI NURMINAH.

This research was conducted to determine the effect of sugar concentration and fermentation time on the quality of vinegar from coffee (Coffea arabica) pulp. This research was conducted using completely randomized design (CRD) with two factors i. e: concentration of sugar (K) : (0% ; 5% ; 10% ; 15%) and time of fermentation (L) : (5, 10, 15, and 20 days). The parameters analyzed were total soluble solid, acetic acid content, pH, total sugar, the score value of color, and the hedonic value of color and flavour. The results showed that the concentration of sugar had highly significant effect on total soluble solid, acetic acid content, pH, total sugar, the score value of color, and the hedonic value of color. Time of fermentation had highly significant effect on total soluble solid, acetic acid content, total sugar, the score value of color, and the hedonic value of color and flavour. The interaction between the two factors had significant effect on acetic acid content, total sugar, and the score value of color. Concentration of sugar of 5% and 15 days fermentation produced the best quality of vinegar from coffee pulp.

Referensi

Dokumen terkait

acara : Workshop Uji Publik Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi tentang Nama Program Studi Pada Perguruan Tinggi Negeri (PTN).. Mengingat

(2) Bupati berdasarkan berbagai pertimbangan teknis dan ekonomis dapat memberikan perizinan kepada pemegang izin yang sudah ada, berupa luas wilayah IUP atau

Pada hari ini Senin tanggal Tiga Belas bulan Agustus tahun Dua ribu dua belas, Kami selaku Panitia Pengadaan Barang / Jasa telah mengadakan Pemberian Penjelasan Dokumen

District leaders need to find ways to help secondary and elementary school principals work with teachers in order to improve. They also need to help principals structure their

We added the areas having zero elevation to the areas detected around each sharp peak and performed a connected component analysis (4-connectivity based) to get probable water body

Mencoba menyebutkan cara memberitahu dan menanyakan tentang fakta, perasaan dan sikap, meminta, menawarkan barang dan jasa dalam bahasa Arab dengan pelafalan benar.. Melafalkan

For the above-quoted reasons, the monitoring system architecture implemented for Trajan Arch is fully modular: the acquisition system is able to integrate

NOMOR SPESIFIKASI