• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembuatan Sabun Cair Menggunakan Alkali Dari Kulit Coklat (Theobroma cacao L.) dengan Minyak Kelapa

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pembuatan Sabun Cair Menggunakan Alkali Dari Kulit Coklat (Theobroma cacao L.) dengan Minyak Kelapa"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

PEMBUATAN SABUN CAIR MENGGUNAKAN ALKALI

DARI KULIT COKLAT

(

Theobroma cacao L.)

DENGAN

MINYAK KELAPA

SKRIPSI

Oleh

AULIA BISMAR PADUANA

120405037

DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

APRIL 2017

(2)

PEMBUATAN SABUN CAIR MENGGUNAKAN ALKALI

DARI KULIT COKLAT

(

Theobroma cacao L.)

DENGAN

MINYAK KELAPA

SKRIPSI

Oleh

AULIA BISMAR PADUANA

120405037

SKRIPSI INI DIAJUKAN UNTUK MELENGKAPI SEBAGIAN

PERSYARATAN MENJADI SARJANA TEKNIK

DEPARTEMEN TEKNIK KIMIA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

i

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi dengan judul:

PEMBUATAN SABUN CAIR MENGGUNAKAN ALKALI

DARI KULIT COKLAT

(

Theobroma cacao L.)

DENGAN

MINYAK KELAPA

Dibuat untuk melengkapi sebagian persyaratan menjadi Sarjana Teknik pada

Departemen Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara. Skripsi

ini adalah hasil karya saya kecuali kutipan-kutipan yang telah saya sebutkan

sumbernya.

Demikian pernyataan ini diperbuat, apabila kemudian hari terbukti bahwa karya

ini bukan karya saya atau merupakan hasil jiplakan maka saya bersedia menerima

sanksi sesuai dengan aturan yang berlaku

Medan, 2017

Aulia Bismar Paduana

NIM 120405037

(4)

PENGESAHAN

Skripsi dengan judul:

PEMBUATAN SABUN CAIR MENGGUNAKAN ALKALI

DARI KULIT COKLAT

(

Theobroma cacao L.)

DENGAN

MINYAK KELAPA

Dibuat sebagai kelengkapan persyaratan untuk mengikuti ujian skripsi Sarjana

Teknik pada Departemen Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Sumatera

Utara

Mengetahui,

Koordinator Skripsi

Ir. Bambang Trisakti, M.Si

NIP. 19660925 199103 1 003

Medan, 2017

Dosen Pembimbing

Ir. Lilis Sukeksi, M.Sc., Ph.D. NIP. 19600916 198811 2 001

Dosen Penguji I

Bode Haryanto, ST., MT., Ph.D.

NIP. 19710130 199903 1 001

Dosen Penguji II

Dr. Ir. Iriany, M.Si

(5)

iii

PRAKATA

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya

sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. Tulisan ini merupakan skripsi dengan judul

“Pembuatan Sabun Cair Menggunakan Alkali Dari Kulit Coklat (Theobroma cacao L.) dengan Minyak Kelapaberdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan di Departemen Teknik, Kimia Universtas Sumatera Utara. Skripsi ini merupakan salah

satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana teknik.

Melalui penelitian ini diperoleh hasil kalium dari abu kulit coklat, sehingga hasil

yang diperoleh dapat dimanfaatkan sebagai alternatif sebagai sumber alkali dalam

pembuatan sabun cair dengan minyak kelapa.

Selama melakukan penelitian sampai penulisan skripsi ini, penulis banyak

mendapat bantuan dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan terimakasih

dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada:

1. Ir. Lilis Sukeksi, M.Sc., Ph.D selaku Dosen Pembimbing.

2. Dr. Maya Sarah, ST., MT selaku Ketua Departemen Teknik Kimia

3. Ir. Renita Manurung, MT selaku Koordinator Skripsi.

4. Bode Haryanto, ST., MT., Ph.D dan Dr.Ir. Iriany, M.Si selaku Dosen Penguji

atas kritik dan saran yang telah diberikan

5. Keluarga dan kerabat terdekat yang telah banyak memberikan dukungan,

semangat, dan doa kepada penulis. Terimakasih banyak Mi, Pi, Uns dan Nggi.

6. Rekan penelitian, Rizka Dwi Hidayati atas kerja sama yang baik hingga akhir

selama melakukan penelitian dan penulisan skripsi ini.

7. Sahabat saya Mora Sartika, Frist Silia, Nilna Iqbal, Muhammad Iriansyah,

Nicko Sanjaya dan seluruh teman sejawat angkatan 2012 yang telah

memberikan dukungan dan semangat kepada penulis.

8. Seluruh Dosen/Staf Pengajar dan Pegawai Administrasi Departemen Teknik

Kimia yang telah memberikan banyak ilmu yang berharga dan bantuan

kepada penulis selama menjalankan perkuliahan.

(6)

iv

Penulis menyadari bahwa laporan hasil penelitian ini masih jauh dari sempurna,

oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan masukan demi kesempurnaan

skripsi ini.

Medan, April 2017

Penulis

(7)

v

DEDIKASI

Penulis mendedikasikan skripsi ini kepada:

Bapak & Ibu tercinta

Bapak Martinus dan Ibunda Linda Hertati

Tak ada kata-kata indah yang mampu ku rangkai setiap hari, melainkan

hanya do’a yang dapat ku persembahkan

Agar kalian senantiasa sehat dan kuat dalam letih

Terima kasih atas doa, pengorbanan, motivasi dan pembelajaran hidup yang

telah kalian berikan

Hingga aku mampu menjadi seorang sarjana teknik

"Dan rendahkanlah dirimu terhadap keduanya dengan penuh kasih sayang dan

ucapkanlah.'Wahai Tuhanku!' Sayangilah keduanya sebagaimana mereka berdua

telah mendidik aku di waktu kecil." [Surah Al-Isra ayat 23]

Referensi

Dokumen terkait

•Di dalam Dhamma yang dinyatakan dengan sempurna olehKu demikian itu, wahai para bhikkhu, yang jelas, terbuka, telah diperlihatkan dan. seperti kain usang

Melalui surat kuasa ini PIHAK PERTAMA memberikan kuasa penuh kepada PIHAK KEDUA untuk mengurus penyerahan pengembalian kunci rumah toko yang sebelumnya disewakan PIHAK PERTAMA

18 PENERAPAN

Contoh surat kuasa ini semoga membantu.. Cukup disesuaikan saja

[r]

ةيسايقلا ةقيرطلاب يرصلاو .ةيشتأ اد ب ـب مولعلا راد دهع ةيماا ةلم ا ىلع ةبلطلا ةرطيس ةيقرت ي. :و و دحاولا لاؤسلا ىلع ثحبلا ثحابلا دد ،ثحبلا ةلكشم نم قبس

stimulus yang diberikan oleh organisasi, dan faktor dari dalam terdiri dari. proses pemahaman, pengalaman, pengetahuan, ekspektasi dan

Margono Soekarjo Purwokerto pasien menjalani hemodialisa tidaklah membutuhkan waktu yang sebentar, dalam sekali menjalani hemodialisa membutuhkan waktu sekitar