• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN SIRIH HIJAU

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN SIRIH HIJAU"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

“ANALISIS AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN SIRIH HIJAU

(Piper betle L.) DAN SIRIH MERAH (Piper crotatum) PADA

KETINGGIAN TEMPAT TUMBUH YANG BERBEDA

SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI”

SKRIPSI

DISUSUN OLEH:

JENIK RAHAYU 201110070311061

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

(2)

ii

“ANALISIS AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN SIRIH HIJAU

(Piper betle L.) DAN SIRIH MERAH (Piper crotatum) PADA

KETINGGIAN TEMPAT TUMBUH YANG BERBEDA

SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI”

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Biologi

DISUSUN OLEH:

JENIK RAHAYU 201110070311061

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

(3)
(4)
(5)
(6)

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

….Allah tidak akan membebani seseorang melainkan sesuai dengan

kesanggupannya. Ia mendapat pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya dan ia mendapat siksa (dari kejahatan) yang

dikerjakannya….(QS. Al-Baqarah: 286)

Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka

apabila engkau telah selesai (dari suatu urusan), tetaplah bekerja

keras (untuk urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhan-Mu lah

engkau berharap.

QS. Al-Insyirah:5-8

Kupersembahkan karya yang telah kuperjuangkan dengan penuh kesabaran, keikhlasan, hingga tetesan air mata ini untuk :

Ayahanda Suyitno dan Ibunda Alfiyah

Kakakku Tofan Pratama dan Aris Duani, Adikku Tira Patmi Sari Terimakasih atas segala doa, kasih sayang, nasehat dan motivasinya

yang tak henti tercurah untukku

Para sahabat dan orang-orang terkasih,dan teman-teman yang dengan tidak mengurangi apresiasi saya tidak dapat saya sebutkan satu persatu.

Terima kasih untuk semua dukungan dan bantuannya selama ini, hanya Allah yang dapat membalas semua kebaikan kalian di kemudian hari.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah

melimpahkan berkah, rahmat, taufik, hidayah dan juga inayah-Nya sehingga

penulis mampu menyelesaikan tugas akhir skripsi sebagai syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Biologi di Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang dengan Judul “Analisis

Aktivitas Antioksidan Daun Sirih Hijau (Piper betle L.) dan Sirih Merah

(Piper crotatum) pada Ketinggian Tempat Tumbuh yang Berbeda sebagai

Sumber Belajar Biologi”

Penulisan skipsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa adanya

bantuan tenaga, informasi, bimbingan dan juga bantuan do’a dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ucapkan banyak terimakasih atas segala bantuan yang

telah diberikan. terutama pada:

1. Bapak Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes selaku Dekan Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Ibu Dr. Yuni Pantiwati, M.M., M.Pd. selaku Ketua Jurusan Pendidikan

Biologi dan Ibu Dr. Rr. Eko Susetyarini, M.Si selaku Sekretaris Jurusan

Pendidikan Biologi Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Ibu Dra. Lise Chamisijatin, M.Pd selaku pembimbing I yang telah

(8)

viii

sangat berharga dalam penyusunan skripsi ini, dan Ibu Dra. Siti Zaenab,

M.Kes selaku pembimbing II yang dengan penuh kesabaran memberikan

bimbingan kepada penulis sampai skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

4. Segenap keluarga jurusan Pendidikan Biologi Bapak dan Ibu Dosen yang

selalu memberikan motivasi, bimbingan, nasehat, dan doa hingga

terselesaikannya tugas akhir ini.

5. Orang tuaku Bapak Suyitno dan Ibu Alfiyah tercinta, Kakakku Tofan dan

Aris, Adikku Tira terima kasih atas kasih sayang dan bantuan moril mapun

spiritual yang selama ini telah diberikan.

6. Sahabat-sahabat saya Novita, Reny, Yunita, Tia, Elma, Aufa dan Erlik

terimakasih atas segala semangat dan motivasinya.

7. Semua teman-teman saya “Biologi angkatan 2011” khususnya kelas B

terimakasih telah menjadi keluarga saya di Malang.

8. Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, terimakasih atas

do’a dan dukungannya.

Semoga Allah senantiasa membalas amal baik yang telah diberikan, Amin.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu

kritik dan saran sangat penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Malang, 31 Agustus 2015

Penulis,

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR SAMPUL LUAR ... i

LEMBAR SAMPUL DALAM ... ii

LEMBAR PERSETUJUAN ... iii

SURAT PERNYATAAN ... iv

LEMBAR PENGESAHAN ... v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABSTRAK ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 6 1.3 Tujuan Penelitian ... 7 1.4 Manfaat Penelitian ... 7 1.5 Batasan Masalah... 8 1.6 Definisi Istilah ... 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 11

2.1 Tanaman Sirih Merah ... 11

2.1.1 Klasifikasi Tanaman Sirih Merah ... 11

2.1.2 Morfologi Tanaman Sirih Merah ... 12

2.1.3 Habitat Tanaman Sirih Merah ... 13

2.1.4 Kandungan Daun Sirih Merah ... 13

2.1.5 Manfaat Daun Sirih Merah ... 14

2.1.6 Hasil Penelitian Daun Sirih Merah ... 15

(10)

x

2.2.1 Klasifikasi Tanaman Sirih Hijau ... 16

2.2.2 Morfologi Tanaman Sirih Hijau ... 17

2.2.3 Habitat Tanaman Sirih Hijau ... 18

2.2.4 Kandungan Daun Sirih Hijau ... 18

2.2.5 Manfaat Daun Sirih Hijau ... 19

2.2.6 Hasil Penelitian Daun Sirih Hijau ... 20

2.3 Radikal Bebas... 20

2.4 Antioksidan ... 22

2.4.1 Pengertian Antioksidan ... 22

2.4.2 Peran Antioksidan dalam Kesehatan ... 24

2.4.3 Uji Aktivitas Antioksidan ... 25

2.5 Metabolit Sekunder ... 26

2.6 Ketinggian Tempat ... 28

2.7 Penelitian Terdahulu Pengaruh Ketinggian Tempat terhadap Aktivitas Antioksidan ... 29

2.8 Pengaruh Aktivitas Antioksidan Tanaman Sirih terhadap Ketinggian Tempat Tumbuh ... 31

2.9 Sumber Belajar ... 32

2.9.1 Pengertian Sumber Belajar ... 32

2.9.2 Hakekat Sumber Belajar ... 33

2.9.3 Manfaat Sumber Belajar ... 35

2.9.4 Macam-Macam Sumber Belajar ... 35

2.9.5 Pemilihan Sumber Belajar ... 37

2.9.6 Syarat Hasil Penelitian ... 38

2.9.7 Jurnal sebagai Sumber Belajar ... 39

2.10 Kerangka Konsep ... 42

2.11 Hipotesis ... 44

BAB III METODE PENELITIAN ... 44

3.1 Jenis Penelitian ... 44

3.2 Populasi dan Sampel ... 44

3.2.1 Populasi ... 44

3.2.2 Sampel ... 44

3.2.3 Teknik Sampling ... 45

3.3 Tempat dan Waktu Penelitian ... 45

3.4 Jenis Variabel ... 45 3.4.1 Variabel Bebas ... 45 3.4.2 Variabel Terikat ... 45 3.4.3 Variabel Kontrol... 46 3.5 Prosedur Penelitian... 46 3.5.1 Tahap Persiapan ... 46 3.5.2 Tahap Pelaksanaan ... 47

3.6 Teknik Pengumpulan Data ... 48

3.7 Teknik Analis Data ... 49

3.7.1 Uji Normalitas Kolmogorov-Smirnov ... 49

(11)

xi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 52

4.1 Hasil Penelitian ... 52

4.2 Hasil Analisis Data ... 53

4.2.1 Hasil Uji Normalitas (Kolmogorov-Smirnov) ... 54

4.2.2 Hasil Uji Mann-Whitney Aktivitas Antioksidan Daun Sirih Hijau pada Ketingggian Tempat Tumbuh yang Berbeda ... 55

4.2.3 Hasil Uji Mann-Whitney Aktivitas Antioksidan Daun Sirih Merah pada Ketingggian Tempat Tumbuh yang Berbeda .... 56

4.2.4 Hasil Uji Mann-Whitney Perbedaan Aktivitas Antioksidan Daun Sirih Merah dan Daun Sirih Hijau ... 57

4.2.5 Nilai Konsentrasi Penghambatan IC50 Daun Sirih Merah dan Daun Sirih Hijau ... 58

4.2.6 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Sumber Belajar Biologi ... 59

4.3 Pembahasan ... 62

4.3.1 Perbedaan Aktivitas Antioksidan pada Daun Sirih Hijau (Piper betle L.) dan Sirih Merah (Piper Crotatum) dengan Ketinggian Tempat Tumbuh ... 63

4.3.2 Perbedaan Aktivitas Antioksidan pada Daun Sirih Hijau (Piper betle L.) dan Sirih Merah (Piper crotatum) ... 65

4.3.2 Pemanfaatan Hasil Penelitian sebagai Jurnal Penelitian ... 66

BAB V PENUTUP ... 67

5.1 Kesimpulan ... 68

5.2 Saran ... 69

DAFTAR PUSTAKA ... 70

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

4.1. Data Hasil Keseluruhan Uji Aktivitas Antioksidan pada Daun

Sirih Hijau (Piper betle l.) dan Sirih Merah (Piper crotatum)... 52

4.2. Hasil Uji Normalitas (Komogorov-Smirnov) ... 54

4.3. Hasil Uji Mann-Whitney Perbedaan Aktivitas Antioksidan

Daun Sirih Hijau ... 55

4.4. Hasil Uji Mann-Whitney Perbedaan Aktivitas Antioksidan

Daun Sirih Merah ... 56

4.5 Hasil Uji Mann-Whitney Perbedaan Aktivitas Antioksidan Daun

Sirih Merah dan Sirih Hijau ... 57

4.5. Hasil Perhitungan IC50 Daun Sirih Merah dan Sirih Hijau ... 58

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1. Tanaman Sirih Merah ... 12

2.2. Tanaman Sirih Hijau ... 18

(14)

xiv DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1: Uji Normalitas ... 72 2: Uji Mann-Whitney ... 73 3: Perhitungan Nilai IC50 ... 74

4: Silabus Mata Pelajaran Biologi ... 75

5: Silabus Modifikasi Mata Pelajaran Biologi ... 80

6: Sumber Belajar Jurnal Penelitian ... 83

7: Dokumentasi Penelitian ... 90

6: Surat Keterangan Penelitian ... 92

(15)

xv

DAFTAR PUSTAKA

Agoes, Azwara. 2010. Tanaman Obat Indonesia Buku 1. Salemba Medika: Jakarta

Agoes, Azwarb. 2010. Tanaman Obat Indonesia Buku 2. Salemba Medika: Jakarta

Artanti, Nina dkk. 2014. Pengaruh Lokasi dan Pelarut Pengekstraksi terhadap Kndungan Fitokimia dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Pegagan (Centella asiatica L. Urb)

Dalimartha, Setiawan. 2006. Atlas Tumbuhan Obat Indonesia. Pustaka Bunda : Jakarta

Fatchurrozak. 2013. Pengaruh Ketinggian Tempat terhadap Kandungan Vitamin C Dan Zat Antioksidan Pada Buah Carica Pubescens di Dataran Tinggi Dieng. Jurnal Pasca UNS Vol.1, No.1, hal 24 – 31, September 2013 ISSN: 2339-1901

Harborne, J.B. 2006. Metode Fitokimia. ITB : Bandung

Hernani. 2006. Tanaman Berkhasiat Antioksidan. Penebar Swadaya: Jakarta

Hermiati, 2013. Ekstrak Daun Sirih Hijau dan Merah Sebagai Antioksidan pada Minyak. Kelapa. Jurnal Teknik Kimia USU, Vol. 2, No. 1 (2013)

Hidayah, Nurul. 2011. Pengaruh Ketinggian Tempat Tumbuh Rosella dan Jenis Bahan Rosella terhadap Aktivitas Antioksidan Teh Kombucha Rosella. Skripsi Sarjana Biologi. Program Studi Biologi Universitas Maulana Malik Ibrahim, Malang

Kendran, Agung. 2013. Toksisitas Ekstrak Daun Sirih Merah pada Tikus Putih Penderita Diabetes Melitus. Jurnal Biologi. ISSN: 1411-8327

Kuntorini dkk. 2010. Struktur Anatomi dan Aktivitas Antioksidan Bulbus Bawang Dayak (Eleutherine Americana Merr.) dari Daerah Kalimantan. Berk. Penel. Hayati: 16 (1–7), 2010

Kusuma,dkk 2009 Uji Aktivitas Ekstrak Etanol Sirih Merah (Piper crocatum) Terhadap Trichomonas vaginalis

Kusumowati, Ika & Tanti Azizah. 2012. Korelasi Kandungan Fenolik dan Aktivitas Antiradikal Ekstrak Etanol Daun Empat Tanaman Obat Indonesia (Piper betle, Sauropus androgynus, Averrhoa bilimbi, dan Guazuma ulmifolia). Jurnal Farmasi Vol. 13, No. 1, Juni 2012

(16)

xvi

Mariska, Ika. 2013. Metabolit Sekunder:Jalur pembentukan dan kegunaannya (Online)http://biogen.litbang.pertanian.go.id/index.php/2013/08/metaboli t sekunder -jalur-pembentukan-dan-kegunaannya/ Diakses 25 April 2015

Marlina, Paramita. 2008. Konsentrasi Flavonoid dan Lethal Concentration 50 (Lc50) Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper crocatum). Skripsi Sarjana Biokimia. Program Studi Biokimia Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Pertanian Bogor, Bogor

Napitupulu. 2009. Tumbuhan Obat Indonesia. Airlangga University Press: Surabaya

Neldawati, Ratnawulan, Gusnedi. 2013. Analisis Nilai Absorbansi dalam Penentuan Kadar Flavonoid Berbagai Jenis Daun Tanaman Obat. Pillar Of Physics, Vol. 2. Oktober 2013, 76-83

Novi, Alfinda. 2008. Buku Ajar Fitokimia. Airlangga University Press : Surabaya

Rahayu, Ayu.2012.Panduan Penulisan Jurnal Ilmiah. (Online). http://edukasi.kompas.com diakses pada 20 Juli 2015

Ridho,Ery Al Rafika Sari, Sri Wahdaningsih. 2013. Uji Aktivitas Antioksidan Ekstrak Metanol Buah Lakum Dengan Metode Dpph (2,2-Difenil-1-Pikrilhidrazil)

Serlahwaty, Diana. 2011. Aktivitas Antioksidan Ekstrak Air dan Etanol 70% Daun Sirih Hijau (Piper batle L) dan Sirih Merah (Piper cf. Fragile Benth) dengan Metode Peredaman Radikal Bebas DPPH. Jurnal Ilmu Kefarmasian Indonesia April 2011 Vol 9 No 2 ISSN 1693-1831

Sugiono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta : Bandung

Winarsi. 2007. Antioksidan Alami dan Radikal Bebas. Kanisius: Yogyakarta

Supiyanti, Wiwin, Endang Dwi Wulansari dan Lia Kusmita. 2010. Uji AktivitasAntioksidan Dan Penentuan Kandungan Antosianin Total Kulit Buah Manggis (Garcinia Mangostana L). Majalah Obat Tradisional, 15(2), 64 – 70, 2010

Referensi

Dokumen terkait

Adalah sediaan cair yang dibuat dengan cara maserasi atau perkolasi simplisia nabati atau hewani atau dengan cara melarutkan senyawa kimia dalam pelarut yang tertera

Hewan jenis rodensia pada umumnya memetabolisme coumarin menjadi 3,4-coumarin epoxide, sanyawa yang beracun dan tidak stabil yang pada metabolisme lebih lanjut

Sehubungan dengan hasil terse- but, perangkat pembelajaran IPA berbasis SETS memiliki dampak yang positif terhadap scientific literacy dan foundational knowledge pada

Sedangkan tujuan pendidikan yang harus dicapai pada Pasal 13 Ayat 1 adalah "untuk mengembangkan sikap dan kemampuan serta memberikan pengetahuan dan keterampilan dasar untuk

(3) Adakah korelasi antara sikap siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler keagamaan dengan prestasi belajar PAI siswa di MTs Negeri Kaliangkrik Kab.. Magelang

teori semiotika Roland Barthes. seorang tokoh pusat dalam kajian bahasa, sastra, budaya, dan media yang mengkaji mengenai tanda. Untuk menjawab kedua permasalahan

Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa dengan dirancangnya Prosedur Operasi Standar (POS), maka UMKM ini akan memiliki pedoman dalam mengoperasikan aktivitas bisnisnya,

Pada penelitian ini validitas yang digunakan adalah validitas isi, dalam validitas ini yang dicari adalah apakah masing-masing aitem dalam tes layak untuk mengungkap