• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi dan Gaya Hidup Terhadap Minat Berkunjung Kembali Ke Kede Kopi Kami Setiabudi Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi dan Gaya Hidup Terhadap Minat Berkunjung Kembali Ke Kede Kopi Kami Setiabudi Medan"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam beberapa tahun belakangan ini lingkungan bisnis dapat di padati dengan munculnya berbagai macam kegiatan bisnis yang bergerak di berbagai bidang pula. Dengan banyaknya jenis kegiatan bisnis yang bermunculan tentunya membentuk banyak pilihan sehingga konsumen sering kali bingung untuk memilih lokasi bisnis mana yang akan dikunjunginya. Tentunya seorang pengusaha dalam merintis usahanya menginginkan usaha yang dijalnkannya dapat mampu bertahan sampai kedepannya. Kelangsungan suatu bsinis sangat dipengaruhi oleh konsumen, semakin banyak konsumen yang mengunjungi usaha tersebut tentunya akan memberikan dampak positif kepada keberlangsungan bisnis tersebut.

(2)

untuk memikat konsumen agar mau berkunjung kembali, beberapa faktor tersebut yaitu harga, lokasi, promosi dan gaya hidup.

Faktor pertama yang dianggap sangat berpengaruh dalam menarik minat berkunjung kembali konsumen yaitu harga. Tidak jarang konsumen mengaharapkan dan ingin memperoleh produk yang berkualitas namun harga yang dikeluarkan konsumen relatif rendah. Melihat keinginan konsumen tersebut tentunya para pelaku usaha dituntut mampu menerapkan harga yang terjangkau namun juga tetap mampu bersaing dengan harga pasar dari pesaing. Penetapan harga yang mahal tentunya akan membuat para konsumen untuk berpikir kembali untuk mengunjungi usaha tersebut. Dengan demikian pemberian harga sangat berpengaruh untuk menarik minat konsumen untuk membeli, oleh karena itu para pelaku usaha sangat dituntut teliti dalam menetapkan harga dan produk yang ditawarkan kepada konsumen.

Faktor berikutnya yang perlu diperhatikan yaitu lokasi. Lokasi yang nyaman dan strategis tentunya akan membuat para konsumen aman dan nyaman untuk datang berkunjng. Misalnya saja lokasi dari usaha kita yang tidak memiliki lahan parkir dan loksinya tidak aman tentunya akan membuat konsumen tidak betah dan akan membuat para konsumen enggan untuk kembali mengunjungi tempat usaha tersebut. Pemilihan lokasi yang strategis dan mempunyai fasilitas yang memadai dianggap mampu menarik minat berkunjung kembali konsumen.

(3)

konsumen untuk berkunjung kembali. Promosi dianggap sangat ampuh dalam menarik minat konsumen untuk mengunjungi suatu usaha, oleh karena itu dalam melakukan promosi pelaku usaha diharapkan mampu menerangkan secara jelas mengenai jenis usaha apa yang dijalankan sehingga menimbulkan reaksi positif konsumen.

Selain itu dari faktor gaya hidup masyarakat sekarang ini yang sudah mulai berkembang mengikuti zaman. Dimana masyarakat sangat membutuhkan sosialisasi yang tinggi. Sebuah usaha yang dijalankan diharapkan dapat sesuai dengan gaya hidup masyarakat dengan menyesuaikan usahanya seperti dengan membuat konsumen yang berkunjung nyaman jika melakukan sesuatu hal bersifat sosial dengan teman-teman nya atau kerabat yang lain.

Dari beberapa faktor-faktor yang telah dibahas, Kota Medan memiliki berbagai macam usaha dan di medan bisnis cafe semakin banyak di jumpai, salah satu cafe yang ada di Medan adalah Kede Kopi Kami yang berdiri sejak tanggal 01 Februari 2011 yang berlokasi di Jl. Setiabudi No10A/B Medan. Kede Kopi Kami merupakan cafe yang memberikan warna yang berbeda dibandingkan cafe tempat minum kopi umumnya, bernuansa seperti kede kopi dengan meja dan kursi minimalis kayu dan beberapa ada kursi yang modern. Hal ini seolah menegaskan bahwa Kede Kopi Kami cocok dengan segala generasi, tua, dan muda. Kopi Kami juga dijadikan sebagai tempat pertemuan berbagai komunitas ataupun tempat pertemuan bisnis.

(4)

Tabel 1.1

Jumlah Pengunjung Kede Kopi Kami Maret 2012- April 2013 Jumlah Pengunjung/Konsumen

Sumber : Kede Kopi Kami Setiabudi Medan 2012-2013

(5)

Peningkatan jumlah pengunjung pada Kede Kopi Kami yang setiap bulannya berfluktuasi tidak terlepas dari faktor-faktor bauran pemasaran dan faktor prilaku konsumen yaitu gaya hidup.

(6)

meningkatkan status sosialnya tersebut. Dan dilihat dari rata-rata tabel jumlah pengunjung terdapatanya penurunan minat untuk berkunjung kembali ke Kede Kopi Kami. Oleh sebab itu penulis tertarik untuk membahas apa yang mempengaruhi minat pengunjung.Berdasarkan latar belakang tersebut peneliti tertarik melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Harga, Lokasi, Promosi, dan Gaya Hidup Terhadap Minat Berkunjung Kembali Ke Kede Kopi Kami

Jl. Setiabudi Medan”.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka perumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Sejauh mana pengaruh harga, lokasi, promosi, dan gaya hidup terhadap minat berkunjung kembali ke Kede Kopi Kami Setiabudi Medan.”

1.3 Tujuan Penelitian

Tujan dari penelitian ini adalah : Untuk mengidentifikasi sejauh mana pengaruh harga, lokasi, promosi, dan gaya hidup terhadap minat berkunjung kembali ke Kede Kopi Kami Setiabudi Medan.”

1.4 Batasan Masalah

(7)

1.5 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : a. Bagi Penulis

Penulisan ini merupakan kesempatan bagi peneliti untuk menerapkan teori-teori yang peneliti peroleh di bangku perkuliahan dan memperdalamnya serta menambahkan wawasan dan memperluas cakrawala berpikir ilmiah dalam bidang pemasaran, khususnya yang berhubungan dengan bauran pemasaran khususnya tentang harga, lokasi dan promosi serta memperdalam pengetahuan tentang perilaku konsumen dan minat berkunjung kembali.

b. Bagi Program Studi

Untuk menambah ilmu pengetahuan bagi orang banyak khususnya bagi mahasisawa lainnya yang akan mengadakan penelitian lanjutan.

c. Bagi Peneliti Selanjutnya

Sebagai bahan referensi dan informasi yang nantinya dapat memberikan perbandingan dalam mengadakan penelitian pada bidang yang sama di masa yang akan datang.

d. Bagi Manajemen Kede Kopi Kami

Gambar

Tabel 1.1 Jumlah Pengunjung Kede Kopi Kami Maret 2012- April 2013     Jumlah Pengunjung/Konsumen

Referensi

Dokumen terkait

(3) Menjamin keterkaitan dan konsistensi antara perencanaan dan penganggaran yang tertuang dalam Rancangan Awal RKPD Provinsi Jawa Timur Tahun 2010 dan Rancangan

Dalam penulisan ilmiah ini penulis akan menjelaskan tentang Sistem pakar trouble shooting pada komputer rumah atau personal komputer (PC) dengan menggunakan program visual basic

Skenario Pengujian Hasil Yang Diharap kan Hasil Penguji an 8 Halaman Jadwal Asisten Lab Menguji input data Memilih jadwal perkuliahan yang tersedia Jadwal kuliah

[r]

Sehubungan dengan pelaksanaan pekerjaan Pengadaan Mesin Genset Asrama Haji Embarkasi Banda Aceh (Silent) sebesar @ 500KVA yang telah memasuki tahap Pembuktian Kualifikasi untuk itu

Pokja Pengadaan Barang/Jasa ULP Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Tahun 2017 akan melaksanakan Pelelangan umum dengan Pascakualifikasi untuk paket pekerjaan

Panitia Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) Universitas Negeri Yogyakarta memberikan penghargaan dan. mengucaPkan terima kasih, kePada

Sehubungan dengan dilaksanakannya Pelelangan Sederhana Pengadaan Barang/Jasa pada Madrasah Aliyah Negeri Cendikia Jambi Pekerjaan Pengadaan Makanan Siswa, Guru dan Karyawan