• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU BERBASIS INKUIRI TERBIMBING TEMA MATAHARI SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF DI KELAS VII SMP/MTs�.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU BERBASIS INKUIRI TERBIMBING TEMA MATAHARI SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF DI KELAS VII SMP/MTs�."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU BERBASIS INKUIRI

TERBIMBING TEMA MATAHARI SEBAGAI SUMBER ENERGI

ALTERNATIF DI KELAS VII SMP/MTs

TESIS

Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Magister Pendidikan Sains

Minat Utama Fisika

Oleh:

Erma Novitasari

S831308016

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

PENGEMBANGAN MODUL IPA TERPADU BERBASIS INKUIRI

TERBIMBING TEMA MATAHARI SEBAGAI SUMBER ENERGI

ALTERNATIF DI KELAS VII SMP/MTs

TESIS

Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister

Program Studi Magister Pendidikan Sains

Minat Utama Fisika

Oleh:

Erma Novitasari

S831308016

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

2015

(3)
(4)
(5)
(6)

xi

Erma Novitasari. 2015. Pengembangan Modul Pembelajaran IPA Terpadu berbasis Inkuiri Terbimbing Tema Matahari Sebagai Sumber Energi Alternatif untuk SMP/MTs. TESIS. Pembimbing I: Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., II: Dr. Nonoh Siti Aminah, M.Pd. Program Studi Magister Pendidikan Sains, Fakultas Pendidikan dan Ilmu Keguruan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

ABSTRAK

Telah dilakukan pengembangan modul pembelajaran berbasis inkuiri terbimbing, dengan tahapan-tahapannya berupa observasi masalah, merumuskan hipotesis, mengumpulkan data (melakukan percobaan), Analisis data, melakukan kesimpulan. Penelitian bertujuan untuk: (1) mengetahui prosedur pengembangan produk Modul IPA Terpadu Berbasis Inkuiri Terbimbing Tema Matahari sebagai Sumber Energi Alternatif, (2) mengetahui kelayakan penggunaan Modul IPA Terpadu Berbasis Inkuiri Terbimbing Tema Matahari sebagai Sumber Energi Alternatif, (3) mengetahui efektivitas hasil belajar Modul IPA Terpadu Berbasis Inkuiri Terbimbing Tema Matahari sebagai Sumber Energi Alternatif,

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan Research and Development (R&D). Model pengembangan modul yang digunakan adalah model 4D (four D model), dengan tahapan Define, Design, Develop dan Disseminate sesuai model Thiagarajan. Pengembangan ini dinilai berdasarkan kelayakan isi, penyajian, kegrafikan, dan bahasa modul oleh ahli pada bidangnya kemudian diujicobakan terbatas pada 9 siswa. Setelah revisi dari uji coba terbatas, modul diujicoba besar pada kelas VII B. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket dan soal tes.

Hasil penelitian ini adalah : (1) menghasilkan sebuah modul IPA Terpadu tema Matahari sebagai sumber energi alternatif, dikembangkan dengan komponen pembelajaran berbasis inkuiri terbimbing dan menggunakan model pengembangan 4-D meliputi Define, Design, Develop, dan Disseminate, (2) Modul IPA Terpadu berbasis inkuiri terbimbing tema matahari sebagai sumber energi alternatif yang telah diuji oleh dosen ahli, guru IPA (reviewer) dan teman sejawat (peer review) menunjukan bahwa nilai rata-rata hasil penilain modul IPA terpadu adalah 91%. Berdasarkan hasil uji menunjukkan bahwa modul IPA Terpadu berbasis inkuiri terbimbing tema matahari sebagai sumber energi alternatif layak digunakan dalam kegiatan pembelajaran pembelajaran, (3) modul IPA Terpadu tema Matahari sebagai sumber energi alternatif efektif untuk meningkatkan hasil belajar siswa, rata-rata nilai pretes dan postes siswa yang menggunakan modul IPA Terpadu lebih besar dibandingkan siswa yang tidak menggunakan modul IPA Terpadu dengan signifikasi 0,000 dan nilai gain sebesar 0,49 yang tergolong sedang.

(7)

x

Erma Novitasari. 2015. Development of Integrated Science Learning Module Guided Inquiry-based Theme Sun For Alternative Energy Sources for SMP/ MTs. THESIS. Supervisor I: Dr. Mohammad Masykuri, M.Si, II: Dr. Nonoh Siti Aminah, M.Pd. Master of Science Education, Faculty of Education and Science Teaching, Sebelas Maret University.

ABSTRACT

the development of learning module inquiry based has been done by stages of problem observation, hypotesis, data collection experiment, data analysis, draw conclusion. the research aims to : (1) know the product development procedure of science module inquiry-based with the theme Sun as alternative source energy. (2) know the feasibility of using science module inquiry based with the theme Sun as alternative source energy. (3) know the effectivity of learning result module inquiry- based with the theme Sun as alternative source energy.

This research is the development of Reseach and Development (R&D). Module development model used is a model 4D (four D models). The fourth stage is the Define, Design, Development and Disseminate raised by Thiagarajan. This development was assessed based on the feasibility of the content, presentation, graphic, and modules language by faculty experts in the field and then tested a limited to 9 students. After revision of the trial limited, large-tested modules in class VII B. Collecting data in this study using a questionnaire and a test item.

The results of this study are: (1) Generate an Integrated Science module themes Sun as alternative source energy, developed with component-based guided inquiry learning and using 4-D model of development includes Define, Design, Develop and Disseminate, (2) Science Module guided inquiry-based fit for use, based on the results of the assessment by the validator can be concluded that the IPA Integrated Module with 90% categorized ideals good and fit for use, (3) Integrated Science module theme Sun as alternative source energy effective for improving student learning outcomes, the average value of pretest and posttest student using Integrated Science module is greater than students who do not use the Integrated Science module with significance 0.000 and score gain by 0,49 is classified as moderate.

(8)

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul

“Pengembangan Modul IPA Terpadu Berbasis Inkuiri Terbimbing Tema Matahari Sebagai Sumber Energi Alternatif di Kelas VII SMP/ MTs” dengan sebaik-baiknya untuk memenuhi sebagian dari persyaratan guna mendapatkan gelar Magister Pendidikan.

Dalam penulisan Tesis ini, penulis menyadari bahwa terselesaikannya Tesis ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak. Untuk itu penghargaan dan ucapan terimakasih, penulis sampaikan kepada yang terhormat:

1. Prof. Dr. Joko Nurkamto., M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNS yang telah memberikan izin penelitian dalam menyelesaikan tesis ini.

2. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., Ketua Program Studi Magister Pendidikan Sains FKIP UNS yang telah memberikan petunjuk, membantu memberikan arahan, bimbingan, dan dorongan sehingga tesis ini dapat penulis selesaikan.

3. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., Dosen pembimbing I, yang telah membantu memberikan arahan dan dorongan semangat dalam penyelesaian tesis ini.

4. Dra. Nonoh Siti Aminah M.Pd., Dosen pembimbing II, yang telah membantu memberikan arahan dan dorongan semangat dalam penyelesaian tesis ini.

5. Bapak-Ibu Dosen Program Studi Magister Pendidikan Sains FKIP UNS Surakarta yang telah membimbing dan memberikan ilmu selama penulis menempuh kuliah di Program Pascasarjana.

6. Prihantomo, S.Pd., Kepala SMP Negeri 1 Miri yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian.

7. Wangsit Ariyo Prabowo, S.Kom., Kepala SMP IT Tunas Harapan Plupuh yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian.

8. Tardi, S.Pd, M.H., Guru IPA SMP Negeri 1 Miri yang telah membantu dan membimbing penulis dalam melaksanakan penelitian.

(9)

vi

10. Teman-teman Mahasiswa Pendidikan Sains angkatan September 2013, semoga persaudaraan tetap terjaga.

11. Teman dan kakak terbaik Yulia dan Lina, yang selalu memberi dorongan dan semangat untuk penulis.

12. Rekan-rekan serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak memberikan dukungan.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Skripsi ini masih banyak kekurangan, maka penulis menerima kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan penulisan di masa yang akan datang.

Akhir kata penulis berharap semoga tesis ini bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan bagi perkembangan ilmu pengetahuan.

.

(10)

vii

MOTTO

Barang siapa yang menjadikan mudah urusan orang lain, pasti Allah akan memudahkannya di dunia dan di akhirat (HR. Muslim)

(11)

viii

PERSEMBAHAN

Tesis ini dipersembahkan kepada:

1. Ibu Suranti dan Ayah Sawal, S.E yang telah memberikan doa, nasehat dan kasih sayang luar biasa selama ini

2. Adekku Retno Ajeng yang selalu memberiku semangat dan gangguan yang membuat hari lebih berwarna.

(12)
(13)

xii

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 55

A. Hasil Penelitian ... 55

B. Pembahasan Hasil Penelittian dan Pengembangan ... 73

1. Prosedur Pengembangan Penelitian ... 73

2. Kelayakan Penggunaan Modul... ... 89

3. Efektivitas Modul untuk Meningkatkan Hasil Belajar ... 88

C. Keterbatasan Penelitian... 90

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN... 92

A. Kesimpulan ... 92

B. Implikasi.. ... 93

C. Saran ... 94

(14)

xiii xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Model Connected... 23

Gambar 2.2 Model Webbed... 23

Gambar 2.3 Model Integrated... 24

Gambar 2.4 Alur Penyusunan Perencanaan Pembelajaran IPA Terpadu... 25

Gambar 2.5 Kerangka Berpikir... 39

Gambar 3.1 Prosedur Pengembangan four D Model... 43

Gambar 3.2 Desain eksperimen one-Group Pretest-Posttest Design... 47

Gambar 4.1 Histogram Penilaian Keterampilan Siswa... 70

Gambar 4.2 Histogram Penilaian Sikap Siswa... 71

Gambar 4.3 Fitur Modul Sebelum Direvisi... 80

Gambar 4.4 Fitur Modul Setelah Direvisi... 81

Gambar 4.5 Kolom Modul Sebelum Direvisi... 81

Gambar 4.6 Kolom Modul Setelah Direvisi... 82

Gambar 4.7 Kegiatan Pembelajaran Sebelum Direvisi... 82

(15)

xiv xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Perbedaan Buku Bacaan atau Paket dan Modul... 10

Tabel 2.2 Sintak Inkuiri Terbimbing... 27

Tabel 2.3 Keterkaitan Antar Variabel ... 19

Tabel 3.1 Hasil Daya Beda Soal Tes... 51

Tabel 3.2 Hasil Tingkat Kesukaran Soal Tes ... 51

Tabel 3.3 Interval Kriteria Penilaian ... 53

Tabel 3.4 Interpretasi Gain Skor ... 54

Tabel 4.1 Rangkuman Analisis Kebutuhan Siswa 1... 56

Tabel 4.2 Rangkuman Analisis Kebutuhan Siswa 2... 57

Tabel 4.3 Hasil Validasi Produk oleh Ahli ... 61

Tabel 4.4 Hasil Validasi dan Revisi Modul oleh Validator ... 63

Tabel 4.5 Hasil Angket Keterbacaan Modul pada Uji Coba Terbatas ... 65

Tabel 4.6 Hasil Respon Siswa terhadap Modul pada Uji Coba Terbatas.... 65

Tabel 4.7 Hasil Revisi Setelah Uji Coba Terbatas... 66

Tabel 4.8 Hasil Angket Respon Siswa... 67

Tabel 4.9 Hasil Tes Hasil Belajar... 68

Tabel 4.10 Skor Rata-rata Penilaian Keterampilan... 69

Tabel 4.11 Hasil Gain score Keterampilan... 69

Tabel 4.12 Skor Rata-rata Penilaian Sikap... 70

Tabel 4.13 Hasil Gain score Sikap... 71

(16)

xv

Lampiran 17 Instrument Validasi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)... 197

Lampiran 24 Hasil Analisis Angket Keterbacaan Modul pada Uji Coba Terbatas... 217

(17)

xvi xvi

Lampiran 26 Hasil Analisis Angket Keterbacaan Modul pada

Uji Coba Besar... 227

Lampiran 27 Hasil Angket Tahap Penyebaran Modul... 231

Lampiran 28 Hasil Uji Statistik Data Penelitian... 234

Lampiran 29 Hasil Belajar Siswa... 237

Lampiran 30 Screenshoot Modul... 239

Lampiran 31 Matrik Modul Inkuiri Terbimbing... 245

Lampiran 32 Foto Dokumentasi Penelitian... 247

Lampiran 33 Lembar Kerja Siswa... 250

Lampiran 34 Surat-surat ... ... 260

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan: (1) karakteirtik modul IPA terpadu berbasis masalah dengan tema pencemaran lingkungan telah berhasil dikembangkan dengan model

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) prosedur pengembangan modul IPA Terpadu berbasis Inquiry Lesson tema Pencemaran Lingkungan; 2) karakteristik modul IPA Terpadu

Simpulan yang dapat diambil dari penelitian pengembangan ini yaitu telah berhasil dikembangkan Modul IPA Terpadu Berbasis Scaffolding pada Tema Gerak untuk Siswa

Hasil penelitian menunjukkan: (1) karakteirtik modul IPA terpadu berbasis masalah dengan tema pencemaran lingkungan telah berhasil dikembangkan dengan model

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) karakteristik modul IPA Terpadu berbasis inkuiri terbimbing untuk meningkatkan keterampilan proses sains siswa dengan tema

Kelebihan Modul IPA Terpadu Berbasis Sains-Lingkungan-Teknologi- Masyarakat (Salingtemas) dengan Tema Teknologi Biogas yang telah berhasil dikembangkan adalah modul

Simpulan yang dapat diambil dari penelitian pengembangan ini yaitu telah berhasil dikembangkan Modul IPA Terpadu Berbasis Scaffolding pada Tema Gerak untuk Siswa

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran yang berbasis e-learning dengan program Moodle untuk siswa SMP pada tema Matahari sebagai Sumber