• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Bauran Pemasaran Yestv Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah Pelanggan Pada Pt Indonusa Telemedia Sumbagut

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Bauran Pemasaran Yestv Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah Pelanggan Pada Pt Indonusa Telemedia Sumbagut"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS BAURAN PEMASARAN YESTV

DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH PELANGGAN

PADA PT INDONUSA TELEMEDIA SUMBAGUT

GELADIKARYA

Oleh :

SUTEKI

NIM : 047007116

Konsentrasi : Manajemen Pemasaran

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

2012

(2)

i

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Geladikarya : ANALISIS BAURAN PEMASARAN YESTV

DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH PELANGGAN PADA PT INDONUSA TELEMEDIA SUMBAGUT

Nama : Suteki NIM : 047007116

Program Studi : Magister Manajemen Konsentrasi : Manajemen Pemasaran

Menyetujui : Komisi Pembimbing

Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, M.Sc Ketua

Dr. Ir. Nazaruddin Matondang, MT Anggota

Ketua Program Studi Direktur Sekolah Pascasarjana

Prof. Dr. Ir. Darwin Sitompul, M.Eng Prof. Dr. Ir. A.Rahim Matondang, MSIE

(3)

ii

LEMBAR PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa geladikarya yang berjudul :

ANALISIS BAURAN PEMASARAN YESTV DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH PELANGGAN PADA PT INDONUSA TELEMEDIA SUMBAGUT

Adalah benar hasil karya tulis saya sendiri dan belum pernah dipublikasikan. Semua data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara jelas.

Medan, Februari 2012 Yang membuat pernyataan

S U T E K I

NIM : 047007116

(4)

RINGKASAN EKSEKUTIF

Perubahan lingkungan dan tatanan bisnis telekomunikasi yang begitu cepat dan

global serta mengarah pada konvergensi dengan teknologi informasi, telah mendorong PT

Telekomunikasi Indonesia, Tbk melakukan transformasi portofolio bisnisnya menjadi

TIME (Telecommunication, Information, Media and Edutainment) untuk memelihara

keberlanjutan usahanya kedepan. Sejalan dengan itu, upaya menumbuhkan jumlah

pelanggan semaksimal mungkin dan secepat mungkin pada bidang bisnis baru yang

memiliki potensial market sangat besar, menjadi hal yang sangat penting dan strategis,

seperti bisnis layanan televisi berbayar, yang saat ini dikelola oleh anak perusahaan yang

bernama PT Indonusa Telemedia atau TelkomVision.

Berdasarkan sumber Media Partner Asia 2011, house hold atau rumah tangga

yang memiliki televisi di Indonesia ada sekitar 61 juta. Ini merupakan potensial market

bisnis televisi berbayar yang sangat besar namun baru 4,7% yang tergarap dan market

share TelkomVision baru sekitar 34%. Untuk wilayah Sumbagut terdapat sekitar 4,3 juta

house hold, namun baru sekitar 3,2% yang menjadi pelanggan televisi berbayar, dan

market share TelkomVision baru sekitar 38%.

Fenomena tersebut menarik untuk diteliti, meskipun jumlah pelanggan

meningkat dari waktu ke waktu, namun mengingat sangat besarnya potensial market dan

TelkomVision belum menjadi market leader, tentunya masih dapat ditingkatkan lagi

dengan signifikan. Dari hasil survey bauran pemasaran terhadap 100 pelanggan YesTV

postpaid di Sumbagut setelah dianalisis diperoleh gambaran bahwa secara keseluruhan

bauran pemasaran yang diterapkan selama ini memiliki korelasi yang positif dan

signifikan terhadap keputusan berlangganan YesTV, serta berpengaruh cukup besar

terhadap keputusan tersebut. Secara parsial hanya elemen saluran distribusi, harga dan

orang, yang memiliki pengaruh cukup signifikan.

Agar kebijakan yang diambil manajemen berdasarkan hasil penelitian ini lebih

terarah, maka dilakukan juga analisis kinerja dan tingkat kepentingan. Hasil analisis

tersebut menunjukkan bahwa elemen saluran distribusi dan pelayanan pelanggan,

merupakan elemen yang perlu mendapatkan prioritas pertama untuk diperbaiki dan

ditingkatkan kinerjanya.

(5)

iv Tempat bekerja : PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk

Pendidikan Formal :

1. SD Negeri No.1 Buatan Siak Riau. 1971-1976 2. SMP Negeri No.1 Lirik Indragiri Hulu Riau. 1977-1980 3. SMPP Negeri No.49 Pekanbaru Riau. 1981-1983 4. Universitas Sumatera Utara, Teknik Elektro. 1983-1990 5. Universitas Sumatera Utara, Magister Management.

Pelatihan :

1. Susbintal di Pusdikhub TNI AD di Cimahi Jabar. 1991 2. CSTP Training, Divlat, di Banjarbaru 1992 3. Business Plan, STMB, di Bandung. 1994 4. Manajemen Pemasaran, STMB, di Bandung 1995 5. In Search of The Market, Divlat, di Bandung 1996 6. Manajemen Pelayanan, Divlat, di Bandung 1996 7. Account Management, Divlat, di Surabaya 1998 8. Telesat X-Press Satelite Communication, di Balikpapan 1999 9. Basic CSM Link, di Balikpapan 1999 10.Major Account Development, International Yack, di Hongkong 2000 11.Leadership Development Program, di Bandung 2001 12.Hybrid Fiber Coax Network, di Balikpapan 2002 13.Marketing Intelligence, Divlat, di Bandung 2003 14.Community Relation CSR, TTC di Medan 2008 15.SME Development and Indonesian Expo, di Istanbul Turkey 2011 16.Integrated Report, TTC, di Medan 2011

(6)

v

Riwayat Pekerjaan :

1. Staf Bagian Transmisi Satelit, Palangkaraya 1992-1993 2. Kakancatel Muara Teweh Kalteng 1994-1995 3. Kepala Dinas Niaga Kandatel Palangkaraya 1995-1997 4. Account Manager, Kandatel Samarinda 1998-1999 5. Acount Manager Divre Kalimantan 1999-2000 6. Kakancatel Bontang, Kaltim. 2001-2003 7. Manager Customer Service Kandatel Samarinda 2003-2004 8. Manager Corporate Customer Area Kaltim Tengah 2004-2004 9. Manager Marketing Kandatel Aceh 2004-2005 10.Assistant Manager Kemitraan, CDC Sumatera 2005-2007 11.Assistant Manager PKBL, CDC Medan 2008-2010 12.Manager Community Development Sumatera 2010-sekarang

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kekuatan dan bimbingan

dalam penulisan geladikarya ini. Geladikarya merupakan tugas akhir dan sebagai salah satu

syarat untuk menyelesaikan pendidikan pada Program Studi Magister Manajemen, Sekolah

Pasca Sarjana, Universitas Sumatera Utara.

Banyak sudah yang dilalui dan dilakukan penulis dalam penulisan geladikarya ini,

namun berkat dorongan dan bantuan berbagai pihak jualah akhirnya penulisan tersebut dapat

diselesaikan. Untuk itu secara khusus penulis mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya kepada :

Bapak Prof. Dr. Ir. Abdul Rahim Matondang, MSIE, selaku Direktur Sekolah Pasca

Sarjana, Universitas Sumatera Utara.

Bapak Prof. Dr. Ir. Darwin Sitompul, M.Eng, selaku Ketua Program Studi Magister

Manajemen, beserta seluruh Dosen dan Staf Magister Manajemen, Sekolah Pasca Sarjana,

Universitas Sumatera Utara.

Bapak Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, M.Sc dan Bapak Dr. Ir. Nazaruddin

Matondang, MT, selaku Ketua dan Anggota Komisi Pembimbing.

Bapak Ir. Henriyanto Toha, selaku General Manager atau Head Regional Office I

TelkomVision Sumatera Bagian Utara beserta karyawan yang telah mengizinkan dan

membantu penulis dalam melakukan studi geladikarya di lingkungan perusahaan.

Rekan-rekan mahasiswa Program Studi Magister Manajemen yang telah saling bekerjasama

pada masa perkuliahan dan penyelesaian geladikarya ini serta rekan-rekan karyawan PT

Telkom yang telah turut membantu dalam berbagai hal.

(8)

Isteri tercinta Chairunnisa Rahmawati, SPd, beserta anak-anak, orang tua, dan saudara

yang tidak henti-hentinya memberikan dorongan semangat dan doa demi kelancaran proses

belajar yang penulis jalani.

Geladikarya ini merupakan tahap awal dari suatu studi yang mendalam mengenai

bauran pemasaran layanan YesTV, seiring dengan semakin ketatnya persaingan dalam industri

TIME (Telecommunication Information Media and Edutainment) kedepan.

Akhirnya penulis menyadari bahwa geladikarya ini masih jauh dari sempurna,

untuk itu berbagai kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan. Semoga geladikarya

ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan semua pihak yang membutuhkannya.

Medan, Februari 2012

Penulis

(9)

viii

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... i

PERNYATAAN ... ii

RINGKASAN EKSEKUTIF ... iii

RIWAYAT HIDUP ... iv 2.1 Pengertian Tentang Pemasaran dan Manajemen Pemasaran ... 9

2.2 Pengertian dan Karakteristik Jasa ... 10

2.3 Pengertian Pemasaran Jasa ...10

2.4 Segmentation-Targeting-Positioning ... 12

2.5 Peningkatan Penjualan Melalui Bauran Pemasaran ... 13

(10)

ix BAB IV METODOLOGI PENELITIAN 4.1 Metode Penelitian ... 29 5.1 Sejarah Singkat PT Indonusa Telemedia ... 38

5.2 Visi dan Misi PT Indonusa Telemedia ... 40

5.3 Struktur Organisasi ... 40

5.4 Produk YesTV ... 43

BAB VI HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 6.1 Pengujian Validitas dan Reliabilitas... 46

6.1.1 Pengujian Validitas ... 46

6.1.2 Pengujian Reliabilitas ... 47

6.2 Pengujian Asumsi ... 50

6.2.1 Hasil Uji Normalitas ... ... 50

6.2.2 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 51

6.2.3 Hasil Uji Multikolenearitas ... 52

6.3 Pengujian Hipotesis ... 54

6.3.1 Hasil Uji Hipotesis Secara Parsial (Uji t) ... 54

6.3.2 Analisis Koefisien Korelasi dan Determinasi ... 57

(11)

x

6.3.3 Hasil Uji Hipotesis Secara Simultan (Uji F) ... 58

6.4 Analisis Kinerja Bauran Pemasaran ... 59

6.6.6 Strategi SO(Strenghts-Opportunity) ... 76

6.6.7 Strategi WO(Weaknesses-Opportunity) ... 77

6.6.8 Strategi ST(Strenghts-Thereats) ... 77

6.6.9 Strategi WT(Weaknesses-Threats) ... 78

6.7 Analisis Komparasi dengan Kompetitor ... 78

6.8 Realisasi Jumlah Pelanggan YesTV Postpaid ... 80

6.9 Pelanggan YesTV Postpaid yang Churn ... 83

6.10 Rumusan Strategi Peningkatan Jumlah Pelanggan ... 84

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN 7.1 Kesimpulan ... 85

7.2 Saran-saran ... 86

DAFTAR PUSTAKA ...

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Potensi Pasar Televisi Berbayar di Beberapa Negara Asia …………. 3

Tabel 1.2 Market Share Televisi Berbayar di Indonesia ……… 3

Tabel 1.3 Market Share Televisi Berbayar di Sumbagut ……….. 4

Tabel 1.4 Realisasi Jumlah Pelanggan YesTV ………. 4

Tabel 4.1 Alokasi Waktu Penelitian ……….. 29

Tabel 4.2 Distribusi Populasi dan Sampel Pelanggan YesTV Postpaid ..……… 31

Tabel 4.3 Distribusi Populasi dan Sampel Pelanggan YesTV Churn …………... 31

Tabel 4.4 Ragam Kategori Skala Likert dalam Pengukuran Penelitian ….……. 35

Tabel 6.1 Nilai r Hasil Pengujian Validitas .………....… 47

Tabel 6.2 Tampilan Sheet Variable View pada SPSS ………..…. 48

Tabel 6.3 Tampilan Sheet Data View Pada SPSS …...……….…… 48

Tabel 6.4 Tampilan Hasil Nilai VIF Pada SPSS ……….…… 53

Tabel 6.5 Tampilan Hasil Nilai Uji t Pada SPSS ………..………….….... 54

Tabel 6.6 Hasil Koefisien Korelasi dan Determinasi ….……….. 57

Tabel 6.7 Tampilan Hasil Uji F Pada SPSS ……….……….…… 58

Tabel 6.8 Nilai Kinerja dan Tingkat Kepentingan Faktor Bauran Pemasaran ..… 69

Tabel 6.9 Nilai Kinerja dan Tingkat Kepentingan Elemen Bauran Pemasaran … 70 Tabel 6.10 Matriks SWOT ……..……….……75

Tabel 6.11 Matriks SWOT ( Lanjutan ) ………….……….. 76

Tabel 6.12 Komparasi YesTV dengan Kompetitor ………. 79

Tabel 6.13 Komparasi YesTV dengan Kompetitor (Lanjutan) ………. 80

(13)

Tabel 6.14 Realisasi Sales Pelanggan YesTV Postpaid ………... 81

Tabel 6.15 Realisasi Sales Bulanan Pelanggan YesTV 2011 ………... 81

Tabel 6.16 Data Pelanggan YesTV Postpaid yang Churn …..………..…... . 81

Tabel 6.17 Jumlah Pelanggan YesTV Postpaid Akhir Tahun ………..…..…….. 82

Tabel 6.18 Data Alasan Berhenti Pelanggan YesTV Postpaid yang Churn ……. 83

Tabel 6.19 Rumusan Strategi Peningkatan Jumlah Pelanggan ……… 84

(14)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Segitiga Service Marketing ……….... 11

Gambar 2.2 Model Pengambilan Keputusan ……….. 25

Gambar 3.1 Kerangka Konseptual Penelitian ……….…………. 27

Gambar 4.1 Diagram Cartesius ……….……..……….. 36

Gambar 5.1 Konfigurasi Sistem YesTV ………. 43

Gambar 5.2 Perangkat Penerima (Dish-Decoder) ………... 44

Gambar 6.1 Tampilan Reliability Pada SPSS ……… 49

Gambar 6.2 Tampilan Grafik Histogram Pada SPSS ……… 50

Gambar 6.3 Tampilan Grafik Normal P Plot Pada SPSS ……… 51

Gambar 6.4 Tampilan Hasil Uji Heteroskedastisitas ……….. 52

Gambar 6.5 Diagram Cartesius Bauran Pemasaran YesTV ……… 70

(15)

DAFTAR ISTILAH

Bundling produk Penggabungan beberapa produk

Call Center Pusat pelayanan panggilan telepon

Churn Berhenti berlangganan, peralihan ke operator lain

Email-In Pelayanan melalui penerimaan di email

Edutainment Hiburan yang memiliki nilai pendidikan

DTH/Direct To Home Menerima siaran langsung dari satlit ke rumah

FTA/Free To Air TV antenna parabola yang menangkap siaran gratis

Grapari Telkomsel Tempat pelayanan Telkomsel

House hold Rumah tangga yang menggunakan televisi

Hybrid Fiber Coax Jenis kabel optik yang dilingkupi serat tembaga

New wave Bisnis baru / penghasil pendapatan yang baru

Pay TV Layanan televisi berbayar

Phone-In Pelayanan melalui penerimaan panggilan telepon

Plasa Telkom Tempat pelayanan PT Telkom

Prepaid / Prabayar Membayar / membeli dulu baru digunakan, voucher.

Postpaid/ Pasca bayar Digunakan dulu, baru dibayar atau berlangganan.

Sales Penjualan / Pelanggan baru

SMATV Televisi berbayar kombinasi akses satelit dan kabel

SMS-In Pelayanan melalui penerimaan SMS

Walk-In Pelayanan melalui penerimaan kunjungan

Web-In Pelayanan melalui penerimaan di website

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Kuesioner ………..…….….. i

Lampiran 2 Profil Responden ………..……… iii

Lampiran 3 Hasil Survey ……….……….. iv

Lampiran 4 Tabel r ………. viii

Lampiran 5 Hasil Regresi Linier Berganda …..………….………...….…. x

Lampiran 6 Paket Aora TV ……..………..…….. xv

Lampiran 7 Paket Indovision ………...…. xviii

Lampiran 8 Paket YesTV ………..…. xx

Lampiran 9 Tabel t ……….. xxii

Lampiran 10 Tabel F ………xxiii

Referensi

Dokumen terkait

Dengan memanjatkan Puji dan Syukur Kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan ridlo serta rahmatNya, sehingga penulis bisa menyelesaikan Proposal Tesis dengan

Komisaris. c) Pihak lain yang ditunjuk oleh RUPS dalam hal tidak ada anggota Direksi atau Dewan Komisaris yang tidak memiliki benturan kepentingan dengan

Begitu besar pengaruh konflik pada kemungkinan munculnya tindakan yang merusak hubungan sosial antar kelompok, kiranya konflik yang mungkin terdapat dalam hubungan antar umat

Sedangkan perangkat mobile MeeGo bertugas mengolah data berupa file RSS yang diambil dari server detik.com untuk diproses sehingga dapat menampilkan hasilnya dalam bentuk

Hasil dari penelitian ini adalah Return On Equity (ROE), Debt Equity Ratio (DER), dan Dividend Payout Ratio (DPR) berpengaruh tidak signifikan terhadap Price Earning Ratio

Tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk mengetahui gambaran financial distress pada PT Duta Pertiwi, Tbk dan PT Jaya Real Property, Tbk. 2) Untuk mengetahui faktor yang

Oleh karena itu penulis mencoba untuk membuat situs SMA Negeri 1 Ciawi yang dirancang secara sistematis dan dinamis dengan menggunakan program PHP, Database Mysql, javascript ,css

[r]