• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGUJIAN SIFAT FISIK DARI BERBAGAI IMBANGAN CAMPURAN ONGGOK DENGAN SARI PEPAYA SEBAGAI BAHAN PAKAN ALTERNATIF.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGUJIAN SIFAT FISIK DARI BERBAGAI IMBANGAN CAMPURAN ONGGOK DENGAN SARI PEPAYA SEBAGAI BAHAN PAKAN ALTERNATIF."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENGUJIAN SIFAT FISIK DARI BERBAGAI IMBANGAN CAMPURAN ONGGOK DENGAN SARI PEPAYA SEBAGAI BAHAN

PAKAN ALTERNATIF

Elita Retno Milayanti

ABSTRAK

Onggok merupakan bahan pakan sumber energi yang memiliki kadar nutrien rendah, sehingga untuk mengoptimalkan pemanfaatannya perlu dilakukan peningkatan kualitasnya. Pencampuran sari pepaya ke dalam onggok dapat memperbaiki sifat fisik bahan pakan yang berdampak meningkatnya kualitas nutrien onggok.

“Pengujian Sifat Fisik dari Berbagai Imbangan Campuran Onggok dengan Sari Pepaya Sebagai Bahan Pakan Alternatif”, telah dilakukan pada bulan Februari 2014

di Mini Feedmill Laboratorium Nutrisi Ternak Unggas, Non Ruminansia dan Industri

Pakan, Fakultas Peternakan, Universitas Padjadjaran. Tujuan penelitian untuk mengetahui campuran antara onggok dengan sari papaya yang menghasilkan nilai sifat fisik yang terbaik.

Penelitian dilakukan secara eksperimental menggunakan Rancangan Acak Lengkap dengan 4 perlakuan, yaitu: (P0 = onggok; P1 = onggok + 1 bagian sari pepaya; P2=onggok + 2 bagian sari pepaya; P3 = onggok + 3 bagian sari pepaya), masing-masing perlakuan diulang 6 kali. Untuk mengetahui perbedaan dilakukan Uji Lanjut Duncan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa campuran satu bagian onggok dengan tiga bagian sari pepaya memberikan sifat fisik (kerapatan tumpukan, kerapatan pemadatan tumpukan dan berat jenis) tertinggi.

(2)

v

TESTING OF PHYSICAL PROPERTIES ON VARIOUS RATIO MIXTURES BALANCE CASSAVA WITH PAPAYA ESSENCE AS

ALTERNATIVE FEED INGREDIENT

Elita Retno Milayanti

ABSTRACT

Cassava is the energy source of feed ingredients that have low of nutrient levels so as to optimize its use is necessary to improve its quality. Mixing papaya essence into cassava to improve the physical properties of feed ingredients that affect the increased nutrient quality of cassava.

“Testing The Physical Properties of Various Mixtures Balance Cassava with Papaya Essence as Alternative Feed Ingredients”, has been conducted in Februari 2014 in the Mini Feedmill Poultry Nutrition Laboratory, Non-ruminants and Feed Industry, Padjadjaran University Faculty of Animal Husbandry. The purpose of the study to determine the mixture of cassava with papaya essence that produces the best value of physical properties.

The experimental study was conducted using Completely Randomized Design (CRD) with 4 treatments, namely: (P0 = cassava ; P1 = cassava + 1 part papaya essence; P2= cassava + 2 part papaya essence; P3 = cassava + 3 part papaya essence), each treatment was repeated 6 times. Test performed to determine differences in Duncan. The result showed that a mixture of one part cassava with three parts papaya essence provide the physical properties (specific density, compacted specific density, specific gravity) the highest.

Referensi

Dokumen terkait

sertifikali sudah bergelut sehari-hari dengan pengadaan barang diinstitusinya, namm keiika ujian lidak lulus juga. Sudah banvak workshop yang diselenggarakan ol€h

Sedangkan teknik pengumpulan data dengan cara mengumpulkan berita dari portal media online Jawapos.com dan Kompas.com edisi September 2016 seputar berita ‘Ahok

Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda bertujuan untuk memprediksi berapa besar kekuatan pengaruh variabel independen

Data yang telah diperoleh akan dianalisis dengan program komputer SPSS (Statistical Product and Service Solutions) menggunakan uji korelasi Pearson untuk

Susunan ruang kantor yang tidak berdesak-desakkan dan terkesan rapi serta faktor warna dan cahaya yang sesui dengan ruang kerja dapat memunculkan kegairahan dalam

Pada periode Januari – Desember tahun 2015 puncak panen jagung terjadi pada bulan April dan cenderung menurun pada bulan-bulan berikutnya, sementara pada tahun 2014 puncak

Beberapa keuntungan dari pemupukan melalui daun diantaranya dapat memberikan hara sesuai kebutuhan tanaman, penyerapan hara pupuk yang diberikan berjalan lebih

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IRAMA PAD O-PAD O PADA ALAT MUSIK SALUANG PAUH DI SMKN 7 PADANG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Apabila