• Tidak ada hasil yang ditemukan

EFEKTIVITAS PEMBERIAN KREDIT DALAM USAHA MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI PD BANK BPR BKK KARANGMALANG SRAGEN CABANG MASARAN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "EFEKTIVITAS PEMBERIAN KREDIT DALAM USAHA MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI PD BANK BPR BKK KARANGMALANG SRAGEN CABANG MASARAN."

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

EFEKTIVITAS PEMBERIAN KREDIT DALAM USAHA MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT

DI PD BANK BPR BKK KARANGMALANG SRAGEN CABANG MASARAN

SKRIPSI

Disusun Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh:

ADIKA SETIOKO

B 100 060 261

FAKULTAS EKONOMI

(2)

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Dengan semakin berkembangnya suatu kegiatan perekonomian atau

perkembangan suatu kegiatan usaha dalam suatu perusahaan, maka akan

dirasakan perlu adanya sumber-sumber untuk menyediakan dana guna

membiayai kegiatan yang semakin berkembang. Sehingga dengan demikian

dana yang diperlukan untuk suatu kegiatan usaha dapatlah disebut sebagai

faktor produksi yang sejajar dengan faktor-faktor produksi lainnya. Oleh

karena itu hubungan antara pertumbuhan suatu kegiataan perekonomian

ataupun pertumbuhan suatu kegiatan usaha dari perusahaan dengan eksistensi

perkreditan mempunyai koefisian korelasi yang sangat erat, baik bersifat

negatif maupun dalam sifatnya yang positif.

Bank memegang peranan penting dalam membantu penyediaan kredit

dalam masyarakat. mengingat kredit sangat diperlukan dan merupakan salah

satu sarana masyarakat dalam mendapatkan modal maka sektor perbankan

semakin berkembang, ditandai dengan semakin banyaknya berdirinya bank.

Secara tidak langsung hal ini akan mengakibatkan persaingan antar bank, baik

bank Pemerintah, swasta, dan daerah. Persaingan ini tentunya persaingan yang

sehat, misalnya penurunan suku bunga pinjaman. Pada debitur tentunya akan

(3)

Pihak bank sendiri akan berusaha semaksimal mungkin untuk

mendapatkan nasabah penyimpan sebanyak-banyaknya maupun debitur yang

potensial. Usaha memberikan kredit kepada calon nasabah dilakukan agar

dana yang ada di bank dapat tersalurkan ke masyarakat sehingga dapat

berkembang dan tercipta suatu pembangunan ekonomi, perlu diketahui usaha

bank tidak hanya melalui kredit saja banyak usaha lain yang dilakukan di

antaranya dengan tabungan dan deposito.

Bank bergerak dalam pengerahan dana, karena dana inilah yang

digunakan pihak bank untuk dapat menyalurkan kredit kepada masyarakat.

Usaha pengerahan dana ini antara lain berasal dari sumber penyimpan dana

masyarakat dalam bentuk tabungan, tamades deposito. PD. Bank BPR BKK

Karangmalang Sragen cabang Masaran selain melayani penyimpanan uang

juga menyalurkan kredit. Bank ini berusaha dana yang ada dapat disalurkan

kepada masyarakat melalui kredit yang tentunya berpedoman pada teknis bank

agar berkembang.

Dengan memberikan kredit, PD.Bank BPR BKK Karangmalang Sragen

cabang Masaran juga berharap agar dana yang diterima oleh Debitur dapat

berfungsi untuk meningkatkan kegunaan modal, meningkatkan kegunaan

barang, meningkatkan kegairahan bekerja dengan mengarah pada peningkatan

taraf hidup hidup masyarakat. Bank juga diharapkan mampu mengelola dana

yang telah dihimpun dengan sebaik-baiknya, sehingga mampu meningkatkan

(4)

bagi masyarakat, maka perlu dipikirkan lembaga dan pola kredit bagaimana

yang efektif untuk dimasyarakatkan. Melalui lembaga dan pola kredit tersebut,

dapat meningkatkan pendapatan masyarakat yang selama ini belum tersentuh

oleh kebijakan resmi pemerintah. Dengan latar belakang di atas penulisan

mengambil judul “Efektivitas Pemberian kredit Dalam usaha Meningkatkan

Pendapatan Masyarakat di PD Bank BPR BKK Karangmalang Sragen Cabang

Masaran”.

B. Perumusan Masalah

Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

“Apakah terdapat perbedaan pendapatan masyarakat antara sebelum menerima

kredit dan sesudah menerima kredit dari BPR BKK Karangmalang Sragen

Cabang Masaran?”

C. Tujuan Penelitian

Penelitian ini di buat untuk menganalisis perbedaan pemberian kredit

dalam usaha meningkatkan pendapatan masyarakat di PD BPR BKK

(5)

D. Manfaat Penelitian

1. Memberikan sumbangan pikiran bagi usaha perbankan khususnya BPR

BKK Karangmalang Sragen cabang Masaran dalam menentukan

kebijaksanaan kredit yang diberikan nasabah.

2. Meningkatkan pemahaman masyarakat akan arti pentingnya kredit

perbankan dalam meningkatkan pendapatan masyarakat.

3. Dapat digunakan sebagai pertimbangan dan juga menambah pengetahuan

khususnya yang berminat dalam bidang ini.

E. Sistematika Penulisan

Sistematika pembahasan dalam penelitian ini dibagi menjadi lima bab,

yaitu:

BAB I PENDAHULUAN

Berisi tentang uraian mengenai latar belakang masalah,

pembatasan masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian,

manfaat penelitian, dan sistematika penulisan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Bab ini menguraikan tentang pengertian bank, macam-macam

bank, sumber dana bank, pengertian dan falsafah kredit, jenis dan

macam kredit, prinsip dalam penilaian permodalan kredit,

(6)

kredit macet, dan penelitian terdahulu yang relevan terhadap

penelitian.

BAB III METODE PENELITIAN

Bab ini berisi kerangka teoritik mengenai pokok-pokok teori yang

melandasi setiap permasalahan, hipotesis, data dan sumber data

serta alat analisis data yang digunakan.

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Bab ini berisi tentang pengujian data, pengujian hipotesis dan

pembahasan hasil penelitian.

BAB V PENUTUP

Bab ini berisi tentang kesimpulan yang diperoleh dari hasil

penelitian, keterbatasan penelitian, dan saran-saran yang perlu

untuk diajukan penulis sebagai bahan pertimbangan untuk

Referensi

Dokumen terkait

1. Analisis kebutuhan dilakukan untuk mengum- pulkan informasi tentang kebutuhan belajar siswa yang dibutuhkan sebagai media belajar serta dapat menjadi sumber

Dalam mempersiapkan masa depan anak yang lebih baik ini perlu adanya komunitas belajar (Learning Community), perlu adanya perbaikan pembelajaran, perlunya reformasi

Strategi alternatif kelima yaitu (5) Penambahan mesin dalam proses produksi ikan maupun dalam proses packaging dengan cara membeli secara kredit , yaitu menambah

91 Data yang akan dianalisis diperoleh dari nilai hasil belajar pada saat post- test dari kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan rumus sebagai berikut:.

Oleh karena itu, maka dilakukan penelitian tindakan kelas dengan tujuan utama untuk meningkatkan kemampuan operasi hitung bilangan bulat melalui penerapan model pembelajaran

Oleh karena itu perlu dilakukan penelitian untuk mengidentifikasi mutu fisik dan cita rasa kopi Arabika dari beberapa provinsi seperti NTT (Nusa Tenggara Timur), Jawa

[r]

pertama, Peraturan Daerah mengenai Rumah Susun/Apartemen di Daerah Istimewa Yogyakarta belum ada sampai saat ini sehingga Peraturan Walikota/Bupati (Peraturan Wali Kota Nomor 7 tahun