• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERBEDAAN KADAR SERUM ADIPONEKTIN PADA HAMIL PREEKLAMPSIA BERAT DAN HAMIL NORMAL DI RSUP.H.ADAM MALIK, RSUD.Dr.PIRNGADI DAN RS JEJARING FK USU MEDAN TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PERBEDAAN KADAR SERUM ADIPONEKTIN PADA HAMIL PREEKLAMPSIA BERAT DAN HAMIL NORMAL DI RSUP.H.ADAM MALIK, RSUD.Dr.PIRNGADI DAN RS JEJARING FK USU MEDAN TESIS"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

PERBEDAAN KADAR SERUM ADIPONEKTIN PADA

HAMIL PREEKLAMPSIA BERAT DAN HAMIL NORMAL

DI RSUP.H.ADAM MALIK, RSUD.Dr.PIRNGADI DAN

RS JEJARING FK USU MEDAN

T E S I S

O L E H :

IVO FITRIAN CANITRY

DEPARTEMEN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

RSUP. H. ADAM MALIK

(2)

PENELITIAN INI DI BAWAH BIMBINGAN TIM 5

PEMBIMBING:

Dr.dr.Sarma N Lumbanraja, SpOG(K)

dr.Letta S Lintang, M.Ked(OG),SpOG

PENYANGGAH :

dr.Makmur Sitepu, M.Ked(OG),SpOG(K)

Dr.dr.Binarwan Halim, M.Ked(OG),SpOG(K)

Prof.dr.M.Fauzie Sahil, SpOG(K)

Diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi

salah satu syarat untuk mencapai keahlian dalam

(3)

LEMBAR PENGESAHAN

Penelitian ini telah disetujui oleh TIM – 5 :

PEMBIMBING :

Dr.dr.Sarma N Lumbanraja, SpOG(K)

Pembimbing I Tgl : Oktober 2013

.………..

dr.Letta S Lintang, M.Ked(OG), SpOG(K)

Pembimbing II Tgl : Oktober 2013

…...

PENYANGGAH

dr.Makmur Sitepu, M.Ked(OG), SpOG(K)

Sub bagian Feto Maternal Tgl : Oktober 2013

..………...

Dr.dr.Binarwan Halim, M.Ked(OG), SpOG(K)

Sub bagian Fertilitas Endokrinologi & Reproduksi Tgl : Oktober 2013

...

Prof. dr. M. Fauzie Sahil, SpOG(K)

Sub bagian Onkologi Ginekologi Tgl : Oktober 2013

(4)

KATA PENGANTAR

Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang.

Segala puji dan syukur saya panjatkan ke hadirat Allah SWT, berkat ridho dan

karunia-Nya penulisan tesis ini dapat diselesaikan.

Tesis ini disusun untuk menyelesaikan program pendidikan spesialis dalam bidang

Obstetri dan Ginekologi. Sebagai manusia biasa, saya menyadari bahwa tesis ini

banyak kekurangannya dan masih jauh dari sempurna, namun demikian besar harapan

saya kiranya tulisan sederhana ini dapat bermanfaat dalam menambah

perbendaharaan bacaan khususnya tentang :

“PERBEDAAN KADAR SERUM ADIPONEKTIN

PADA HAMIL PREEKLAMPSIA BERAT DAN HAMIL NORMAL

DI RSUP.H.ADAM MALIK, RSUD.Dr.PIRNGADI,

DAN RS JEJARING FK USU MEDAN”

Dengan selesainya laporan penelitian ini, perkenankanlah saya menyampaikan rasa

terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat :

1. Rektor Universitas Sumatera Utara dan Dekan Fakultas Kedokteran Universitas

Sumatera Utara yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk mengikuti

Program Pendidikan Dokter Spesialis di Fakultas Kedokteran USU Medan.

2. Prof. dr. Delfi Lutan, MSc, SpOG(K), Kepala Departemen Obstetri dan Ginekologi

(5)

Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan; dr. Hendry Salim, SpOG(K),

Ketua Program Studi Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan; dr.

M. Rhiza Z Tala, M.Ked(OG),SpOG(K), Sekretaris Program Studi Dokter Spesialis

Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan; ketua divisi fetomaternal SMF Kebidanan

dan Penyakit Kandungan RSHAM: dr. Makmur Sitepu,M.Ked(OG), SpOG(K); ketua

divisi Fertilisasi Endokrinologi dan Reproduksi SMF kebidanan dan penyakit

kandungan RSHAM: dr. Ichwanul Adenin, M.Ked(OG), SpOG(K); ketua divisi

Onkologi SMF kebidanan dan penyakit kandungan RSHAM Prof. dr. M. Fauzie

Sahil, SpOG(K); dan juga Prof. dr. Jusuf Hanafiah, SpOG(K); Prof. dr. Djafar Siddik,

SpOG(K); Prof. dr. Hamonangan Hutapea, SpOG(K); Prof. DR. dr. M. Thamrin

Tanjung, SpOG(K); Prof. dr. T.M. Hanafiah, SpOG(K); Prof. dr. Budi R. Hadibroto,

SpOG(K); Prof. dr. R. Haryono Roeshadi, SpOG(K), dan Prof. dr. Daulat H. Sibuea,

SpOG(K), yang telah bersama-sama berkenan menerima saya untuk mengikuti

pendidikan spesialis di Departemen Obstetri dan Ginekologi.

3. Dr. dr. Sarma N Lumbanraja, SpOG(K) selaku pembimbing tesis saya, yang telah

memberikan kesempatan dan bimbingan kepada saya dalam melakukan penelitian

ini sekaligus sebagai pembimbing utama saya bersama dengan dr. Letta S Lintang,

M.Ked(OG), SpOG yang telah meluangkan waktu yang sangat berharga untuk

membimbing, memeriksa, dan melengkapi penulisan tesis ini hingga selesai

bersama dr. Makmur Sitepu, M.Ked(OG), SpOG(K); Dr. dr. Binarwan Halim,

M.Ked(OG), SpOG(K) ; dan Prof. dr. M Fauzie Sahil, SpOG(K), selaku penyanggah

(6)

sangat berharga untuk membimbing, memeriksa, dan melengkapi penulisan tesis

ini hingga selesai.

4. Terima Kasih kepada dr.Najaruddin Jaffar, SpOG(K) selaku pembimbing Referat

Mini Feto Maternal saya yang berjudul “Peripartum Kardiomiopati” ; Kepada dr.

Ichwanul Adenin, M.Ked(OG), SpOG(K) selaku pembimbing Referat Mini Fertilitas

Endokrinologi dan Reproduksi saya yang berjudul “Reseptivitas Endometrium”;

Kepada Prof. dr. M Fauzie Sahil, SpOG(K) selaku pembimbing Referat Mini

Onkologi Ginekologi saya yang berjudul “Anatomi dan Topography Pelvis

Wanita”

5. dr. Riza Rivani SpOG(K) selaku Bapak Angkat yang telah banyak mengayomi,

membimbing dan memberikan nasehat-nasehat yang bermanfaat kepada saya

dalam menghadapi masa-masa sulit selama pendidikan.

6. dr. Surya Dharma dan dr. Arlinda yang telah meluangkan waktu dan pikiran untuk

membimbing saya dalam penyelesaikan uji statistik tesis ini.

7. Seluruh Staf Pengajar di Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU/ RSUP H.

Adam Malik; RSUD Dr. Pirngadi Medan; Rumkit KESDAM TK.II; RSU.Sundari; RSU

Haji; RS.PTPN II Tembakau Deli yang secara langsung telah banyak membimbing

dan mendidik saya sejak awal hingga akhir pendidikan. Semoga Yang Maha

(7)

8. Direktur RSUP. H. Adam Malik Medan yang telah memberikan kesempatan dan

sarana kepada saya untuk bekerja sama selama mengikuti pendidikan spesialis

Departemen Obstetri dan Ginekologi di departemen Obstetri dan Ginekologi FK

USU Medan.

9. Direktur RSUD Dr. Pirngadi Medan dan Wadir Pelayanan RSUD Dr. Pirngadi

Medan dr. Rushakim Lubis, SpOG beserta Ketua SMF Kebidanan dan Penyakit

Kandungan RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Syamsul Arifin Nasution, SpOG(K);

sekretaris SMF kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUD Dr. Pirngadi Medan;

Koordinator Pendidikan dokter spesialis SMF Kebidanan dan Penyakit Kandungan

RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Sanusi Piliang, SpOG ; koordinator penelitian SMF

Kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Fadjrir, SpOG;

koordinator pelayanan SMF Kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUD Dr.

Pirngadi Medan, dr. Jenius L. Tobing, SpOG; ketua divisi fetomaternal SMF

Kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Christoffel

Tobing, SpOG(K); ketua divisi Fertilisasi Endokrinologi dan Reproduksi SMF

Kebidanan dan Penyakit Kandungan RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Aswar Aboet,

SpOG(K) ; ketua divisi Onkoginekologi SMF Kebidanan dan Penyakit Kandungan

RSUD Dr. Pirngadi Medan, dr. Roy Yustin Simanjuntak, SpOG(K), dan dr. John. S.

Khoman, SpOG(K); beserta staf yang telah memberikan kesempatan dan sarana

untuk bekerja sama selama mengikuti pendidikan Spesialis Obstetri dan Ginekologi

(8)

10. Ka Rumkit Tk II Puteri Hijau KESDAM II/BB Medan dan Ka.SMF OBGYN Rumkit Tk

II Puteri Hijau KESDAM I BB Medan Mayor CKM dr.Gunawan Rusuldi, SpoG; dr

M.Yazim Yakub, SpOG; dr.Santa Sianipar, SpOG; dr. Agnes Dwi H, SpOG(K) yang

telah memberikan kesempatan dan sarana serta bimbingan selama saya bertugas

di rumah sakit tersebut.

11. Direktur RSU Haji Medan dan Kepala SMF Obstetri dan Ginekologi RSU Haji

Medan dr. Muslich Perangin-angin, SpOG beserta staff yang telah memberikan

kesempatan dan bimbingan selama saya bertugas di rumah sakit tersebut.

12. Direktur RSU Sundari Medan dan kepala SMF Obstetri dan Ginekologi RSU

Sundari Medan dr. H.M.Haidir, MHA, SpOG; dr. Ali Akbar Hasibuan, M.Ked(OG),

SpOG; dr. Juni Hardi Tarigan, SpOG; dan ibu Bd. Sundari, Am.Keb yang telah

memberikan saya kesempatan dan bimbingan selama saya bertugas di rumah sakit

tersebut.

13. Direktur dan seluruh staff di bagian Obstetri dan Ginekologi RSUD.SIPIROK

Kab.Tapanuli Selatan yang telah memberikan kepada saya kesempatan untuk

menjalani pendidikan dan segala bantuan moril selama saya bertugas di rumah

sakit tersebut.

14. Kepada Almarhummah Ibu Hj. Asnawati Hasibuan; beserta Ibu Hj. Sosmalahayati;

Ibu Zubaedah; Ibu Sudarmawan; ibu Bani; Rahmi, Amd; Winta Widyasari,Amd;

(9)

Departemen Obstetri dan Ginekologi RSUP H. Adam Malik Medan dan RSUD Dr.

Pirngadi Medan, terima kasih atas bantuan dan dukungannya.

15. Kepada senior-senior saya dr. David Luther Lubis, M.Ked(OG), SpOG; dr. M. Rizki

Yaznil, M.Ked(OG),SpOG; dr. Ilham Sejahtera Lubis, SpOG; dr. T.Jeffrey Abdillah,

SpOG; dr. Nur Aflah, SpOG; dr. Maya Hasmita, SpOG; dr. Riza Hendrawan, SpOG;

dr. M. Yusuf Rachmatsyah, SpOG; dr. Benni Johan Marpaung, SpOG; dr.Ari

Abdurrahman Lubis; SpOG; dr. Hatsari Marintan Siahaan, SpOG; dr. Yuri

Andriansyah, spOG; dr. Ulfah W. Kusumah, M.Ked(OG), SpOG; dr. Heidy Tan,

SpOG; dr. Errol hamzah, SpOG; dr. Rizka Heriansyah, SpOG; dr. Boy Rifai Siregar,

SpOG; dr. Reynanta, SpOG; dr. T. Johan Avicena, M.Ked(OG), SpOG; dr. Tigor P.

Hasugian, M.Ked(OG),SpOG; dr. Hendryadi Syahputra, M.Ked(OG), SpOG; dr.

Arjuna saputra, M.Ked(OG), SpOG; dr. Riske Eka Putri, M.Ked(OG); dr. Ali Akbar

Hsb, M.Ked(OG), SpOG; dr. Irwansyah Putra, M.Ked(OG),SpOG; dr. Janwar

sahnanda, M.Ked(OG),SpOG; dr. Aries misrawani, dr. Robby Pakpahan; dr.

Muhammad Yusuf, M.Ked(OG), SpOG; dr. Dany ariyani, M.Ked(OG), SpOG; dr.

Morel sembiring; dr. M. Arief Siregar, M.Ked(OG); dr. Yudha Sudewo, M.Ked(OG);

dr. Ferdiansyah Putra Harahap, M.Ked(OG), dr. Eka Handayani, M.Ked(OG); dr. M.

Rizky P Lubis, dr. Pantas; dr. Sri Damayana, M.Ked(OG); serta senior-senior saya

lainnya yang tidak mungkin saya sebutkan satu persatu, terimakasih untuk

(10)

16. Kepada teman – teman seangkatan saya (G18); dr. Ika Sulaika; dr.Edi Rizaldi;

dr.Hotbin Purba; dr.Kiko Marpaung, M.Ked(OG); dr. Edward Sugito Manurung,

M.Ked(OG); dr. Erwin Edi Harahap, dr.Abdur Rohim Lubis, M.Ked(OG); dr.Ricca

Puspita Rahim, M.Ked(OG); dr.Rizal Sangadji, dr.Julita Adriani Lubis, M.Ked(OG);

dr.Novrial; dan dr.M. Wahyu Wibowo, M.Ked(OG); dr.Ray C. Barus, M.Ked(OG);

dr.Nureliani Amni, dr.Hiro Danial Nasution, dr.Fifianti P. Adella, dr. Anindita Novna,

M.Ked(OG); kita lah angkatan yang anggotanya paling banyak, terima kasih untuk

kebersamaan dan kerjasamanya selama pendidikan ini.

17. Kepada tim jaga ku tersayang; dr. Ray C Barus, M.Ked(OG); dr. Julita Adriani

Lubis, M.Ked(OG); dr.M. Wahyu Wibowo, M.Ked(OG); dr. Bandini; dr. Juhriyani

Malahayati Lubis; dr. Indra Setiawan; dr. Adrian Oktora Sinuhaji; dr. Nafon zaitun;

dr.Aurora; dr. Eva Maya Puspita; dr. Sugeng; dr.Luthfi Adityarahman; dr. Muhar

terima kasih untuk kebersamaan, kerjasama, dan bantuannya selama pendidikan

ini

18. Kepada junior-junior saya; dr. M. Faisal Fahmi; dr. Ninong Ade Putri; dr. Apriza

Prahatama; dr. Hendrik Tarigan Tua; dr. Masitah; dr. Hilma P. Lubis; dr. Dona

Wirniaty; dr. Chandran F. Saragih; dr.Alfred; dr. Renny Anggraini; dr. Yasmien

Hasby; dr. Johan Ricardo; dr. Arvitamuriany, dr.Daniel Simbolon; dr. M. Wahyu

Utomo; dr. Renny Junitasari; dr. Hamima nurul adisty, M.Ked(OG); dr. Obed; dr.

Rizal Aritonang; dr. Trisna; dr. Servin P. Djaganata; dr. Safik; dr. Larry; dr. Donni;

dr. Toni Simarmata; dr. Diah; dr. Irliansyah Putra; dr. Heikal; dr. Ratih; dr. Dalmy

(11)

Lidya Irtifany Lubis; dr. Zulkarnaen tambunan; dr.Anisya; dr. Dahler; dr. Marissa J

Tobing; dr. Ria Suci Nurlianti; dr. Devi Meliana; dr.Syauki; dr.Isnayu; dr. Diah

nurvita; dr. Qisthi; alm dr. Kartika; dr. Rizky Fahreza Hrp; dr.Wardi; dr.Vivi;

dr.Nutrisia; dr. Rina; serta seluruh teman sejawat asisten ahli lainnya yang tidak

mungkin saya sebutkan satu persatu, terima kasih atas kebersamaan dan

kerjasamanya selama menjalani pendidikan ini.

19. Teman sejawat asisten ahli dari departemen lainnya, dokter muda, bidan,

paramedis, karyawan/karyawati, dan pasien-pasien yang telah ikut membantu dan

bekrjasama dengan saya dalam menjalani Program Pendidikan Dokter spesialis

Obstetri dan Ginekologi di departemen Obstetri dan Ginekologi

FK-USU/RSUP.H.Adam Malik; RSUD.Dr.Pirngadi; RS Rumkit TK II Puteri Hijau

KESDAM II/BB; RSU. Sundari; RSU. Haji; RS.PTPN. Tembakau Deli.

Sembah sujud, hormat dan terima kasih yang tidak terhingga saya sampaikan

kepada kedua Orang Tua saya yang Tersayang dan Terkasih, Ayahanda Drs.

H.Nursal Buchari, Msi dan Ibunda Bd. Hj.Syafyeni, Amd.Keb,S.SiT; tiada kata

terindah yang dapat saya ucapkan melainkan rasa syukur dan terima kasih kepada

Allah SWT yang tidak terhingga karena telah menitipkan saya kepada kedua orang

tua terhebat yang pernah saya temui, yang telah membesarkan, membimbing,

mendoakan, serta mendidik saya dengan penuh kasih sayang dari sejak kecil

hingga kini, memberikan keteladanan yang baik dalam menjalani hidup serta

(12)

Sembah sujud, hormat dan terima kasih yang tidak terhingga juga saya sampaikan

kepada Bapak Mertua Ir. H.Syamsul Mirwan (Alm) dan Ibu Mertua Hj.Rajnizeti

Razak yang telah banyak membantu, mendoakan dan memberikan dorongan dan

perhatian kepada saya selama mengikuti pendidikan ini.

Buat Suamiku yang Tercinta dan Tersayang, dr. Syamsul Irman, SE tiada kata

lain yang bisa saya sampaikan selain rasa terima kasih buat cinta dan kasih sayang

serta kesabaran, dorongan, semangat, pengorbanan dan doa sehingga saya dapat

menyelesaikan pendidikan ini.

Kepada kakak-kakakku tercinta Yasmawita, S.Kep dan keluarga, serta Bd. Yulizar

dan keluarga, serta adik-adikku tercinta Ovi Maharani Canitry dan Ivan Ramdani

Candra terima kasih atas bantuan, dorongan semangat dan doa yang telah

diberikan selama ini.

Kepada kakak-kakak iparku tercinta Virgiawanti, SH, Sp1 dan Arief Ramayandi,

Ph.D; Syamsul Hadi, ST,MM dan Rosmardiana, ST; dr. Syamsul Iman

dan dr. Sheilla Virarisca Siregar, MPH; terima kasih atas bantuan, dorongan

semangat dan doa yang telah diberikan selama ini.

Akhirnya kepada seluruh keluarga handai tolan yang tidak dapat saya sebutkan

(13)

banyak memberikan bantuan, baik moril maupun materil, saya ucapkan banyak

terima kasih.

Semoga Allah SWT senantiasa memberikan berkah-Nya kepada kita semua. Amin

Ya Rabbal ’Alamin.

Medan, Oktober 2013

(14)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR... i

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR TABEL ... xv

DAFTAR SINGKATAN ... xvi

ABSTRAK ... xvii

BAB I ... 1

PENDAHULUAN ... 1

1.1.Latar Belakang... 1

1.2.Pertanyaan Penelitian... 4

1.3.Tujuan Penelitian ... 5

1.4.Manfaat Penelitian ... 5

BAB II ... 6

TINJAUAN PUSTAKA ... 6

2.1.Preeklampsia ... 6

2.1.1.Definisi ... 6

2.1.2.Etiologi ... 6

2.1.3.Insidensi dan Faktor Resiko Preeklampsia ... 8

2.1.4.Klasifikasi ... 9

2.1.5.Preeklampsia Onset Dini dan Onset Lambat...10

2.1.6.Gejala Klinis ... 11

(15)

2.2.Adiponektin ... 15

2.2.1.Definisi ... 16

2.2.2.Struktur... 17

2.2.3.Sekresi ... 18

2.2.4.Faktor yang berpengaruh terhadap Adiponektin ... 23

2.3.Adiponektin pada Preeklampsia ... 24

2.4.Pemeriksaan Adiponektin ... 27

2.5.Kerangka Teori ... 28

2.6.Kerangka Konsep ... 29

2.7.Hipotesis Penelitian ... 29

BAB III ... 30

METODE PENELITIAN ... 30

3.1.Rancangan Penelitian... 30

3.2.Tempat dan Waktu Penelitian... 30

3.3.Populasi dan Sampel Penelitian ... 30

3.3.1.Populasi ... 30

3.3.2.Sampel ... 31

a.Besar Sampel... 31

b.Metode Pengambilan Sampel ... 31

c.Kriteria lnklusi ... 32

d.Kriteria Eksklusi... 32

e.Alat yang Digunakan ... 32

(16)

g.Cara Kerja ... 33

h.Analisis Data dan Uji Statistik... 35

i.Batasan Operasional... 35

j.Alur Penelitian ... 36

k.Etika Penelitian... 37

BAB IV... 38

HASIL DAN PEMBAHASAN...38

4.1.Karakteristik subjek penelitian ... 38

4.2.Korelasi antara adiponektin dengan usia ibu hamil normal dan PEB ..39

4.3.Korelasi adiponektin dengan gravida ibu hamil normal dan PEB ...41

4.4.Korelasi adiponektin dengan umur kehamilan pada hamil normal dan PEB...42

4.5.Perbedaan kadar adiponektin antara hamil PEB dengan hamil normal...44

4.6.Kadar Gula Darah Sewaktu pada hamil normal dan PEB... 45

4.7.Perbedaan kadar insulin antara hamil PEB dengan hamil normal ... 46

4.8.Korelasi antara kadar insulin dengan adiponektin pada hamil normal dengan hamil PEB...47

BAB V... 49

KESIMPULAN DAN SARAN...49

5.1.Kesimpulan ... 49

5.2.Saran ... 50

(17)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Implantasi plasenta ... 13

Gambar 2. Arteri spiralis pada kehamilan normal dan preeklampsia... 14

Gambar 3. Struktur adiponektin... 16

Gambar 4. Bentuk multimer adiponektin... 18

Gambar 5. Obesitas, resistensi adiponektin, dan resistensi insulin... 20

(18)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Karakteristik subjek penelitian... 38

Tabel 2. Korelasi antara adiponektin dengan usia ibu pada hamil normal ...39

Tabel 3. Korelasi antara adiponektin dengan usia ibu pada hamil PEB.... ...40

Tabel 4. Korelasi antara kadar adiponektin dengan gravida pada hamil normal...41

Tabel 5. Korelasi antara kadar adiponektin dengan gravida pada hamil PEB41 Tabel 6. Korelasi antara kadar adiponektin dengan usia kehamilan ibu pada hamil normal... 42

Tabel 7. Korelasi antara kadar adiponektin dengan usia kehamilan ibu pada hamil PEB...43

Tabel 8. Perbedaan kadar adiponektin pada hamil normal dan PEB... 44

Tabel 9. Kadar rerata gula darah sewaktu pada hamil normal dan PEB... 45

Tabel 10. Perbedaan kadar insulin antara hamil normal dan PEB... 46

Tabel 11. Korelasi antara kadar insulin dan adiponektin pada hamil normal... 47

(19)

DAFTAR SINGKATAN

AdipoR1 = Adiponektin Reseptor 1 AdipoR2 = Adiponektin Reseptor 2

ACRP 30 = Adipocyte Complement Related Protein 30 APMI = Adiposa Most Abundant Gene Transcript I

AMPK = Adenosin Monophosphate Activated Proteinkinase BMP = Bone Morphogenic Protein

ICAM-1 = Intracelluler Adhesion Moleculer – 1

NO = Nitrid Oxyde

NF-kβ = Nuclear Factor Kappa β

PEB = Preeklampsia Berat PER = Preeklampsia Ringan

PAI = Plasminogen Activator Inhibitor

PPARα = Peroxisome Proliferator Activator Receptor α

RIA = Radioimmunoassay

ROS = Reactive Oxygen Species

TNF = Tumor Nekrosis Faktor TGF = Transforming Growth Factor

(20)

PERBEDAAN KADAR SERUM ADIPONEKTIN

PADA HAMIL PREEKLAMPSIA BERAT DAN HAMIL NORMAL

DI RSUP. H.ADAM MALIK , RSUD.Dr.PIRNGADI DAN RS JEJARING FK USU MEDAN

Canitry IF

Sitepu Makmur, Halim Binarwan, Sahil MF , Lumbanraja SN, Lintang LS,

Departemen Obstetri dan Ginekologi

Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Indonesia, Oktober 2013.

ABSTRAK

LATAR BELAKANG: Preeklampsia merupakan penyumbang angka kematian ibu. Beberapa faktor dan kemungkinan preeklampsia akan menimbulkan komplikasi yang dapat berakhir dengan kematian. Hal yang paling penting adalah terdapatnya kerusakan endotel sebagai akhir dari preeklampsia. Adiponektin berperan dalam menekan proses inflamasi dan perubahan vaskuler. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan kadar serum adiponektin pada pasien hamil preeklampsia berat dengan hamil normal.

TUJUAN: Untuk mengetahui perbedaan kadar adiponektin serum pada pasien hamil preeklampsia berat dengan hamil normal,

METODE: Penelitian ini merupakan penelitian potong lintang (cross sectional study). Penelitian dilakukan di kamar bersalin bagian Obstetri dan Ginekologi RSUP H.Adam Malik, RSUD.Dr.Pirngadi dan RS Jejaring FK USU di Medan. Pemeriksaan kadar serum adiponektin dilakukan di Laboratorium Prodia Medan. Penelitian dilakukan mulai bulan Juni 2013 sampai jumlah sampel terpenuhi. Populasi adalah wanita hamil normal dan preeclampsia berat di kamar bersalin bagian Obstetri dan Ginekologi RSUP.H.Adam Malik, RSUD.Dr.Pirngadi, dan RS Jejaring FK USU di Medan. Dengan variable bebas: adiponektin, variable bergantung: preeklampsia berat dan hamil normal. Analisis data dan uji statistik dilakukan untuk menganalisa perbedaan antara kadar adiponektin hamil normal dengan preeclampsia berat menggunakan program uji statistik t-test dengan tingkat kepercayaan 95%.

HASIL: Karakteristik subyek penelitian terbanyak dengan diagnosa PEB berumur 20-35 tahun (75%), hamil normal 20-35 tahun (85%) primigravida (40%), dengan umur kehamilan ≥ 37 minggu (70%). Rerata kadar adiponektin pada hamil preekalmpsia berat adalah 2.686 μg/mL dan rerata kadar adiponektin pada hamil normal 6.372 μg/mL dimana perbedaan tersebut bermakna secara statistik (p <0.001). Rerata kadar insulin

pada hamil Preeklampsia berat adalah 6.576 μIU/mL dan hamil normal adalah 7,172 μIU/mL dimana perbedaan tersebut tidak bermakna secara statistik (p>0,05).

KESIMPULAN: Kadar adiponektin pada hamil preeklampsia berat adalah lebih rendah dibandingkan hamil normal

(21)

ADIPONECTIN SERUM LEVEL DIFERRENCES BETWEEN SEVERE

PREECLAMPSIA PREGNANCY WITH NORMAL PREGNANCY ON ADAM MALIK HOSPITAL, Dr. PIRNGADI HOSPITAL, AND AFFILIATED HOSPITAL OF FACULTY

OF MEDICINEOF UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA

Canitry IF

Sitepu Makmur, Halim Binarwan, Sahil MF , Lumbanraja SN, Lintang LS,

Department of Obstetrics and Gynecology, Faculty of Medicine University of North Sumatra,

Indonesia, Oktober 2013

ABSTRACT

BACKGROUND: preeclampsia is one of the contributor for maternal mortality rate. There are many factors and possibility can complicate and leads to mortality.the most important factor is endothelial damage by the end of preeclampsia stage. Adiponectin’s role is to reduce inflammation and vascular alteration. This research is held to find out adiponectin serum level differences between severe preeclampsia pregnancy with normal pregnancy.

OBJECTIVE : to know the differences between adionectin levels in severe preeclampsia and normotensive preeclampsia

METHODS: This study was cross sectional study. Research was held on delivery room of Obstetric and Gynecology department of Adam Malik Hospital, Dr. Pirngadi Hospital, and affiliated hospital of University of North Sumatra. Adinopectin serum level assessment was done on Prodia Laboratory Medan. Research was start from June 2013 untill the sample quantity was fulfilled. The population of sample are pregnant woman with preeclampsia and normal pregnancy on delivery room of Obstetric and Gynecology department of Adam Malik Hospital, Dr. Pirngadi Hospital, and affiliated hospital of University of North Sumatra. The independent variable is adiponectin, dependent variable is severe preeclampsia and normal pregnancy. Data analysis and statistical tests was perform to analyze difference between adiponectin level between normal pregnancy and preeclampsia using t-test statistic program with reliability level 95%.

RESULT: The common characteristics of study subjects with severe preeclampsia was 20 – 35 years old (75%), primigravida (40%), with gestational age ≥ 37 weeks (70%). Average adiponectin level on pregnancy with severe preeclampsia is 2.686 μg/mL and average adiponectin level on normal pregnancy is 6.372 μg/mL which there is a statistically significant difference (p <0.001). Average insulin level on pregnancy with severe preeclampsia is 6.576 μIU/mL and normal pregnancy is 7,172 μIU/mL which no statistically significant difference (p>0,05).

Gambar

Gambar 1. Implantasi plasenta .........................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Tidak dijumpai perbedaan yang signifikan pada tekanan darah sistolik, diastolik dan kadar hematokrit berdasarkan derajat keparahan pada preeklamsia berat baik sebelum

Penelitian yang dilakukan oleh Defina dkk, mendapatkan kadar asam folat serum wanita hamil dengan preeklampsia berat lebih rendah (10,63 ng/ml) dibandingkan dengan kadar asam

Bagaimana profil lipid serum pada pasien dengan diagnosa batu kandung empedu yang. berobat ke bagian bedah digestif RSUP H.Adam Malik/ FK USU dan RS Jejaring

Perbedaan Rerata Kadar Estradiol Serum Wanita Menopause Dengan Sindroma Vasomotor Berdasarkan Derajat

Rerata kadar serum interferon gamma pada wanita hamil trimester ketiga preeklampsia lebih tinggi dari wanita hamil trimester ketiga normotensi, ditemukan perbedaan yang

Kelemahan dari penelitian ini adalah tidak terdapatnya perbedaan yang bermakna nilai profil lipid serum antara penderita batu kandung empedu laki-laki dengan perempuan, walaupun

Tidak dijumpai perbedaan yang signifikan pada tekanan darah sistolik, diastolik dan kadar hematokrit berdasarkan derajat keparahan pada preeklamsia berat baik sebelum

Tidak dijumpai perbedaan yang signifikan pada tekanan darah sistolik, diastolik dan kadar hematokrit berdasarkan derajat keparahan pada preeklamsia berat baik sebelum