• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEMAMPUAN GURU IPA DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMP BOYOLALI TAHUN 2013/2014 Kemampuan Guru IPA Dalam Penerapan Kurikulum 2013 Di SMP Boyolali Tahun 2013/2014.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KEMAMPUAN GURU IPA DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMP BOYOLALI TAHUN 2013/2014 Kemampuan Guru IPA Dalam Penerapan Kurikulum 2013 Di SMP Boyolali Tahun 2013/2014."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

KEMAMPUAN GURU IPA DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMP BOYOLALI TAHUN 2013/2014

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

Program Studi Pendidikan Biologi

Disusun oleh:

RETNO FEBRIYANINGRUM A 420 100 134

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN BIOLOGI UNUVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

vi

PERSEMBAHAN

! " # $ %

&

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah, segala puji dan syukur kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan inayah-Nya sehingga dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “kemampuan guru IPA dalam penggunaan strategi pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013 di SMP Boyolali tahun 2013/2014”

Penulis menyadari sepenuhnya tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak,

penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik. Untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Ibu Dra. Hariyatmi, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang telah berkenan

meluangkan waktunya dalam membimbing dan mengarahkan sehingga penulis mampu menyusun dan menyelesaikan skripsi ini.

2. Bapak Drs. Djumadi, M.Kes selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah

membimbing dan memberikan nasehat.

3. Bapak Sarjono Putut Moerdiyanto, M.Pd selaku Kepala Sekolah SMP Negeri

2 Boyolali dan Bapak Suwarno, S.Pd selaku Kepala Sekolah SMP Muhammadiyah 2 Simo yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian.

4. Bapak Suyatna, S.Pd selaku guru IPA di SMP Negeri 2 Boyolali dan Ibu Endang Hartati, S.Pd selaku guru IPA di SMP Muhammadiyah 2 Simo yang telah memberikan waktu dan nasihatnya untuk melakukan penelitian.

5. Teman-teman mahasiswa Biologi FKIP UMS angkatan 2010 yang telah membantu dalam penelitian ini.

(8)

viii

7. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah membantu penyusunan skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa dalam karya sederhana ini masih jauh dari sempurna, maka kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan dapat menjadi amal jariyah. Jazakumillohu khairan katsir.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, 23 Juni 2014

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

MOTTO ... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

ABSTRAK ... xvi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian ... 1

B. Pembatasan Masalah ... 5

C. Rumusan Masalah ... 6

D. Tujuan Penelitian ... 6

E. Manfaat Penelitian ... 6

1. Manfaat Teoritis ... 6

2. Manfaat Praktis ... 7

BAB II LANDASAN TEORI A. Kajian Pustaka ... 8

1. Kemampuan Guru ... 8

2. Kurikulum 2013 ... 12

3. Strategi Pembelajaran Kurikulum 2013 ... 14

(10)

x BAB III METODE PENELITIAN

A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 19

1. Tempat penelitian ... 19

2. Waktu penelitian ... 19

B. Jenis dan Strategi Penelitian ... 20

1. Jenis Penelitian ... 20

2. Strategi Penelitian ... 20

C. Populasi, Sample dan Sampling ... 21

1. Populasi ... 21

2. Sample ... 21

3. Sampling ... 21

D. Variabel Penelitian ... 21

1. Variabel Bebas ... 21

2. Variabel Terikat ... 21

E. Prosedur Penelitian... 22

F. Instrumen Penelitian... 22

G. Teknik Pengumpulan Data ... 23

H. Teknik Analisa Data ... 24

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Kemampuan Guru IPA dalam Merencanakan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Berdasarkan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014 ... 27

B. Kemampuan Guru IPA dalam Pelaksanaan Proses Pembelajaran Berdasarkan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014 ... 34

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 42

(11)

xi

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Jadwal Kegiatan Pelaksanaan Penelitian ... 19 2. Rekapitulasi Data hasil Kemampuan guru IPA dalam penyusunan

rencana pelaksanaan pembelajaran berdasarkan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014 ... 28 3. Rekapitulasi Data Hasil Observasi Kemampuan guru IPA dalam

pelaksanaan pembelajaran berdasarkan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014 ... 34 4. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Negeri 2 Boyolali Peremuan 1 ... 47 5. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Negeri 2 Boyolali Peremuan 2 ... 48 6. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Negeri 2 Boyolali Peremuan 3 ... 48 7. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Peremuan 1 ... 49 8. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Peremuan 2 ... 49 9. Data kemampuan guru IPA dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan

Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Peremuan 3 ... 50 10. Rekapitulasi data hasil observasi kemampuan guru IPA dalam

merencanakan kurikulum 2013 di SMP Boyolali tahun 2013/2014... 51 11. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran

SMP Negeri 2 Boyolali pada Pertemuan 1 ... 52 12. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran

(13)

xiii

13. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran

SMP Negeri 2 Boyolali pada Pertemuan 3 ... 53

14. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali pada Pertemuan 1 ... 54

15. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali pada Pertemuan 2 ... 54

16. Data kemampuan guru IPA dalam Proses Pelaksanaan Pembelajaran SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali pada Pertemuan 3 ... 55

17. Rekapitulasi data hasil observasi kemampuan guru IPA dalam pelaksanaan kurikulum 2013 di SMP Boyolali tahun 2013/2014 ... 56

18. Hasil Wawancara Guru SMP Negeri 2 Boyolali ... 57

19. Hasil Wawancara Guru SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali ... 59

20. Hasil Wawancara Siswa ke 1 SMP Negeri 2 Boyolali ... 61

21. Hasil Wawancara Siswa ke 2 SMP Negeri 2 Boyolali ... 62

22. Hasil Wawancara Siswa ke 3 SMP Negeri 2 Boyolali ... 63

23. Hasil Wawancara Siswa ke 1 SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali .... 64

24. Hasil Wawancara Siswa ke 2 SMP Muhammadiyah 2 Simo Boyolali .... 65

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Data Hasil Observasi Kemampuan guru IPA dalam penyusunan

rencana pelaksanaan pembelajaran berdasarkan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014 ... 47 2. Data Hasil Observasi Kemampuan guru IPA dalam pelaksanaan

(16)

xvi

KEMAMPUAN GURU IPA DALAM PENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMP BOYOLALI TAHUN 2013/2014

Retno Febriyaningrum, A420100134, Jurusan Pendidikan Biologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014, 74 halaman.

ABSTRAK

Kurikulum 2013 dikembangkan untuk meningkatkan pencapaian pendidikan yang dilakukan dengan dua strategi utama yaitu peningkatan efektivitas pembelajaran pada suatu pendidikan dan penambahan waktu belajar di sekolah. Kemampuan seorang guru dapat dilihat pada saat pelaksanaan pembelajaran berlangsung. Adanya penerapan Kurikulum 2013, guru harus mulai terbiasa dengan adanya peraturan yang telah ditetapkan pemerintah dengan strategi yang digunakan. Strategi pembelajaran Pendekatan ilmiah (scientific appoach) dalam pembelajaran sebagaimana dimaksud meliputi mengamati, menanya, mencoba, mengolah, menyajikan, menyimpulkan, dan mencipta untuk semua mata pelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan Guru IPA dalam penerapan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif non hipotesis. Metode penelitian ini merupakan deskriptif kualitatif non hipotesis, yaitu dilakukan dengan mencari sumber sebanyak-banyaknya kemudian menarik kesimpulan dari semua sumber yang diperoleh berupa kalimat. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, observasi pembelajaran di kelas dan dokumentasi. Kemampuan guru IPA dalam penerapan kurikulum 2013 di SMP Boyolali tahun 2013/2014 pada dasarnya sudah sangat baik (80.87%), terbukti pada proses perencanaan yang sudah baik (80.73%) dan proses pelaksanaan yang sudah baik (81.02%). Namun pada proses perencanaan lemah pada komponen sumber belajar yang baik (62.50%) dan pada proses pelaksanaan lemah pada komponen kegiatan pendahuluan, penguasaan materi dan sumber belajar (75%) sedangkan komponen lainnya sudah terlihat sangat baik.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model Problem Based Learning (PBL) dengan multimedia dapat meningkatkan pembelajaran IPA tentang daur air pada siswa kelas V

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan laporan penelitian dengan judul Analisis Status

Penelitian ini mengkaji peran bahasa dalam sebuah puisi, yaitu kohesi gramatikal elipsis yang digunakan pada kumpulan puisi Seribu Masjid Satu Jumlahnya: Tahajud

Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 39 Banyak contoh teks naratifyang dapat dilihat di cerita rakyat.. Berikut ini ada beberapa cerita

Tujuan dari penelitian ini adalah : (a) Mengaplikasikan SIG ke dalam model hidrologi, (b) Menilai perbedaan berbagai karakteristik morfologi DAS dengan menggunakan data DEM

Model pembelajaran Contextual Teaching Learning (CTL) merupakan kosep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi yang diajarkannya dengan situasi dunia nyata

Melihat pentingnya pelayanan keperawatan bernuansa islami telah diterapkan di beberapa rumah sakit dan berharap bisa mendukung kenyamanan pasien, oleh karena itu institusi

Penelitian yang serupa juga pernah dilakukan oleh Maria pada tahun 2007 dalam tesisnya yang berjudul “peran persepsi keharmonisan keluarga dan konsep diri terhadap