• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peranan teknologi informasi dewi. docx

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Peranan teknologi informasi dewi. docx"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Pertama kali komputer ditemukan, ia belum bisa berkomunikasi dengan sesamanya. Pada saat itu komputer masih sangat sederhana. Berkat kemajuan teknologi di bidang elektronika, komputer mulai berkembang pesat dan semakin dirasakan manfaatnya dalam kehidupan kita. Saat ini komputer sudah menjamur dimana-mana. Komputer tidak hanya dimonopoli oleh perusahaan-perusahaan, universitas-universitas atau lembaga-lembaga lainnya, tetapi sekarang komputer sudah dapat dimiliki secara pribadi seperti layaknya kita memiliki radio.

Istilah teknologi informasi mulai populer diakhir tahun 70-an. Pada masa sebelumnya istilah teknologi informasi biasa disebut teknologi komputer atau pengolahan data elektornik (elektronik data processing). Teknologi informasi didefinisikan sebagai teknologi pengolahan dan penyebaran data menggunakan perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software), computer, komunikasi, dan elektronik digital.

Perkembangan teknologi komunikasi di Indonesia selalu berjalan dari masa ke masa. Sebagai Negara yang sedang berkembang, selalu mengadopsi berbagai teknologi informasi hingga akhirnya tiba di suatu masa di mana penggunaan internet mulai menjadi “makanan” sehari-hari yang dikenal dengan teknologi berbasis intenet (internet based technology).

(2)

Peranan Keunggulan dan Kerugian Teknologi Informasi dan Komunikasi

Tidak dapat dipungkiri bahwa perkembangan teknologi informasi sangat mempengaruhi teknologi komunikasi. Teknologi informasi dan komunikasi seakan-akan tidak dapat dipisahkan, sehingga lahirlah istilah TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) yang sangat populer sekarang ini. Perpaduan keduanya semakin berkembang cepat dengan adanya media Internet. Teknologi internet telah merubah cara orang berkomunikasi.

Email, merupakan kunci utama perubahan cara berkomunikasi. Dengan hanya mempunyai satu alamat email, kita dapat mengikuti berbagai model komunikasi yang ada di Internet. Beberapa model komunikasi itu, diantaranya :

1. Forum 2. Milis/Group

3. Situs jejaring sosial 4. Blog

(3)

6. E-learning menggunakan teleconference

Peningkatan kualitas hidup semakin menuntut manusia untuk melakukan berbagai aktifitas yang dibutuhkan dengan mengoptimalkan sumber daya yang dimilikinya. Teknologi informasi dan komunikasi yang perkembangannya begitu cepat secara tidak langsung mengharuskan manusia untuk menggunakannya dalam segala aktivitas.

Beberapa penerapan dari teknologi informasi dan komunikasi antara lain dalam perusahaan, dunia bisnis, sector perbankan, pendidikan, dan kesehatan.

Perkembangan Teknologi Informasi sudah sedemikian pesatnya sehingga sulit bagi kita untuk mengontrolnya. Hampir setiap detik produk Teknologi Informasi tercipta di seluruh belahan dunia. Kita patut mengapresiasi perkembangan Teknologi Informasi ini karena tentunya akan semakin membantu kehidupan manusia. Dampak positif dan negatif pemanfaatan IT atau teknologi informasi sudah pasti ada dan sudah sewajarnya kita mewaspadai hal ini.

Berikut ini beberapa hal yang menjadi dampak positif Teknologi Informasi.  Mempermudah dan mempercepat akses informasi yang kita butuhkan.  Mempermudah dan mempercepat penyampaian atau penyebaran

informasi.

 Mempermudah transaksi perusahaan atau perseorangan untuk kepentingan bisnis.

 Mempermudah penyelesaian tugas-tugas atau pekerjaan.

 Mempermudah proses komunikasi tidak terhalang waktu dan tempat.  Banyaknya penggunaan teknologi informasi membuka lowongan kerja IT

atau jenis lowongan pekerjaan baru lainnya.

Sementara itu dampak negatif Teknologi Informasi antara lain,  Isu SARA, kekerasan dan pornografi menjadi hal yang biasa.

(4)

 Para penipu dan penjahat bermunculan terutama dalam kasus transaksi online.

 Munculnya budaya plagiarisme atau penjiplakan hasil karya orang lain. Hampir semua bidang memiliki dampak positif dan negatif termasuk dalam perkembangan teknologi informasi dalam kehidupan kita dan hendaknya kita sendiri yang mewaspadai supaya jangan sampai terkena imbas yang negatif.

DAFTAR PUSTAKA

http://www.jobloker.co.id/id/articles/120-dampak-positif-dan-negatif-teknologi-informasi

https://abdulkhamid01ptix1funindra.wordpress.com/teknologi/pe

ranan-teknologi-informasi-dalam-kehidupan-sehari-hari/

Referensi

Dokumen terkait

Pada saat yang sama orang Yahudi dari Bani Quraizhah warga kota Madinah menghianati kaum Muslimin dari dalam, mereka membatalkan perjanjian dengan Nabi dan menggabungkan diri

Sea Games ke-26 akan berlangsung di Jakarta dan Palembang tanggal 11 - 22 November 2011. Setiap cabang olah raga memiliki peraturan masing-masing. Ketertiban dan

Metode penelitian menjelaskan rancangan keMetode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian eksperimen karena penelitian ini dilakukan untuk mengetahui

Temuan statistikal terkait hubungan variabel Pola Penggunaan (tiga dimensi) dengan variabel Peningkatan Ekonomi sebelumnya yang nota bene menghasilkan hubungan yang tidak

De asemenea, nici afirma ia potrivit c reia decorul nurat ar dep i cantitativ, în faza Cucuteni B, toate celelalte ornamente de pe ceramica de tip C (Bem, 2007, p. 60), nu

Menimbang, bahwa berdasarkan surat bukti P-13 berupa putusan Pengadilan Tata Usaha Negara Medan, dalam pertimbangannya halaman 45 alinea pertama, Majelis berkesimpulan

[r]