• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbandingan Gambaran Klinis nya Hematuri dan gejala LUTS Pada Penderita Kanker Kanker Kandung Kemih Muscle Invasive dan Non-Muscle Invasive di RSUP H Adam Malik Periode 2011-2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbandingan Gambaran Klinis nya Hematuri dan gejala LUTS Pada Penderita Kanker Kanker Kandung Kemih Muscle Invasive dan Non-Muscle Invasive di RSUP H Adam Malik Periode 2011-2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

Penyakit keganasan dapat timbul dimana saja pada sistem tubuh manusia. Salah satunya adalah pada saluran berkemih salah satunya adalah kanker kandung kemih. Penyakit ini adalah keganasan kedua terbanyak pada saluran perkemihan setelah kanker prostat. Kanker kandung kemih dapat dibagi menjadi dua klasifikasi menurut gambaran histopatologi yaitu muscle invasive dan non-muscle invasive. Salah satu gejala yang sering di alami adalah gross hematuri yang bersifat tanpa nyeri dan Lower Urinary Tract Symptoms (LUTS). Oleh karena itu penulis tertarik untuk melihat perbandingan gambaran klinis lamanya hematuri dan LUTS pada penderita kanker kandung kemih muscle invasive dan non-muscle invasive.

Metode yang digunakan adalah analitik dengan pendekatan studi cross-sectional. Sampel kasus adalah pasien penderita kanker kandung kemih yang di peroleh dari RSUP H Adam Malik Medan. Pengambilan sampel penelitian ini secara total sampling. Lalu dianalisis dengan menggunakan SPSS.

Hasil yang diperoleh sebanyak 87 sampel yang terbagi atas 2 gambaran histopatologi. Dari 44 sampel kanker kandung kemih muscle inva sive dan 43 sampel kanker kandung kemih non-muscle invasive. Hasil perhitungan perbandingan lamanya hematuri pada kedua kelompok menggunakan uji Mann-Whitney dengan hasil p=0.000 (p<0.05), sehingga mendapat kesimpulan ada perbedaan yang signifikan. Untuk gejala LUTS menggunakan uji Kolomogorov-Smirnov dengan p=0.994(p>0.05), sehingga menunjukan tidak ada perbedaan yang signifikan.

Dari hasil penelitian didapatkan kesimpulan terdapat perbedaan pada lamanya hematuri terhadap kanker kandung kemih muscle invasive dan non-muscle invasive. Dan tidak ada perbedaan pada gejala LUTS terhadap kanker kandung kemih muscle invasive dan non-muscle invasive

(2)

iii

ABSTRACT

Malignancy can attack any part of human body. One of them is located in urinary tract, the bladder. Bladder cancer is the second most common type of malignancy in the urinary tra ct after prostate cancer. Bladder cancer can be divided by two types, muscle inva sive and non-muscle invasive. The most common clinical symptoms are painless gross hematuria and Lower Urinary Tract Symptoms (LUTS). Therefore, the author wanted determine whether they have any difference of clinical sign in duration of the hematuria and LUTS on muscle invasivebladder cancer andnon-muscle invasive bladder cancer patient.

The method use in this reasearch is analytical study with cross section design. The samples a re obtain from bladder cancer ca ses that were admitted to H. Adam Malik Hospital Medan. Total sampling is use to obtain the sample. Then, the data are analyzed using SPSS.

The results 87 samples are found. These samples are then divided into two group that were detemined by their histopathological result. 44 samples are muscle invasive bladder cancer and 43 samples a re non-muscle invasive bladder cancer. Samples are then analyzed using Mann-Whitney test for duration of hematuria to type of bladder cancer and the result p= 0.000 (< 0.05) meaning there is a signicance of difference between the two population. For LUTS, it is analyzed using Kolomogorov-smirrnov test and the result was p= 0.994 (> 0.05) meaning there is no significance of difference between the two population.

From those result we can conclude that there is a difference of duration of hematuria in muscle invasive bladder cancer and non-muscle invasive bladder cancer. And there is no difference of LUTS in muscle invasive bladder cancer and non-muscle invasive bladder cancer.

Referensi

Dokumen terkait

Berapa biaya tetap, biaya variabel total dan per unit, biaya rata-rata dan

Menurut penjelasan yang ada di dalam panduan teknis pembelajaran tematik terpadu kementrian pendidikan dan kebudayaan, bahwa selain penerapan berbagai pendekatan dan model

 Kami menilai 3Q16 ini merupakan ‘low base’ bagi LPPF, sehingga kami masih optimis target FY16E mampu tercapai, mengingat penjualan dan laba bersih secara seasonal

Bahwa untuk kelancaran KBM dan peningkatan mutu pendidikan di MA Plus Al-Aqsha Tonjongsari, dipandang perlu mengangkat guru tetap/ guru tidak tetap dan tenaga

KETIGA : Memberikan Honorarium kepada Penjaga Honorer sesuai dengan kemampuan keuangan Sekolah yang bersumber dari dana komite. KEEMPAT : Tenaga penjaga Sekolah Honorer

[r]

KELOMPOK KERJA GURU (KKG) MADRASAH IBTIDAIYAH KECAMATAN GENUK KOTA

[r]