• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sistem yang akan dibangun adalah sistem rekomendasi rute kunjungan wisata. Sistem ini dapat diakses oleh 3 user yaitu admin, pengelola obyek wisata maupun hotel, dan pengunjung. Tujuan dari dibuatnya sistem ini adalah agar wisatwan dapat mengelilingi beberapa obyekwisata dengan waktu perjalanan yang seminimal mungkin. Pada sistem ini pengunjung dapat memilih tempatwisata yang akan dikunjungi dalam satu hari.

3.1.2.1 Analisa Kebutuhan Pengguna

User yang terlibat di dalam sistem adalah sebagai berikut : a. Admin

Admin adalah orang yang bertugas mengelola seseluruh sistem. Admin mendapatkan hak akses untuk menghapus semua data yangada pada sistem. b. Pengelola

Pengelola adalah orang yang memiliki atau mengelola sebuah obyek wisata atau hotel. Pengelola mendapat hak akses untuk menambahkan data, merubah data yang dimiliki, dan menghapus data yang dimiliki.

c. Pengunjung

Pengunjung adalah orang yang akan melakukan perjalanan wisata / wisatawan. Pengunjung dapat melakukan pencarian tempat wisata, hotel dan mencari rekomendasi rute perjalanan.

3.1.2.2 Use-Case Diagram

Gambar 3. 2 Use-Case Diagram untuk Pengelola.

3.1.2.3 Narasi Use-case

Tabel 3. 1 Narasi Use Case Cari Obyek Wisata.

Actor : Pengunjung

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam halaman pencarian wisata Kondisi Akhir : Sistem berhasil menampilkan hasil pencarian tempatwisata yang diinginkan

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman pencarian tempat wisata

2. Sistem menampilkan halaman pencarian tempat wisata yang berisi text field untuk kata kunci

3. Aktor memasukan katakunci tempat wisata yang diinginkan

4. Sistem akan melakukan pencarian berdasarkan data tempat wisata yang sudah ada 5. Jika pencarian tidak sesuai

dengan database wisata, maka sistem akan menampilkan notifikasi bahwa tempat wisata tidak tersedia

6. Jika pencarian berhasil, maka sistem akan menampilkan titik lokasi dari data tempat wisata yang dimasukan sesuai dengan kata kunci

Tabel 3. 2 Narasi Use Case Cari Rute Tempat Wisata

Actor : Pengunjung

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam halaman rekomendasi rute wisata.

Kondisi Akhir : Sistem berhasil menampilkan hasil pencarian rute yang akan dilalui.

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman rekomendasi rute wisata

2. Sistem menampilkan semua titik-titik obyek wisata

3. Aktor memilih

obyekwisata yang akan dikunjungi

4. Sistem akan melakukan proses perhitungan obyek wisata yang dipilih.

5. Sistem akan menampilkan rute untuk mengelilingi semua obyek wisata yang dipilih

Tabel 3. 3 Narasi Use Case Mencari Penginapan.

Actor : Pengunjung

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam halaman pencarian penginapan

Kondisi Akhir : Sistem berhasil menampilkan hasil pencarian penginapan yang di inginkan

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman pencarian penginapan

2. Sistem menampilkan halaman pencarian penginapan yang berisi text field untuk kata kunci

3. Aktor memasukan katakunci penginapan yang di inginkan

4. Sistem akan melakukan pencarian berdasarkan data penginapan yang sudah ada 5. Jika pencarian tidak sesuai

dengan database hotel, maka sistem akan menampilkan notifikasi bahwa penginapan tidak tersedia

6. Jika pencarian berhasil, maka sistem akan menampilkan titik lokasi dari data penginapan yang dimasukan sesuai dengan kata kunci

Tabel 3. 4 Narasi Use Case Cari Penginapan Berdasarkan Kategori

Actor : Pengunjung

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam halaman pencarian penginapan

Kondisi Akhir : Sistem berhasil menampilkan hasil pencarian penginapan yang di inginkan

berdasarkan kategori peginapan Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman pencarian penginapan

2. Sistem menampilkan halaman pencarian penginapan yang berisi text field untuk kata kunci dan dropdown untuk kategori

3. Aktor memilih kategori penginapan yang ada pada dropdown

4. Sistem akan melakukan pencarian berdasarkan kategori data penginapan yang sudah ada

5. Sistem akan menampilkan titik lokasi dari data penginapan yang dimasukan sesuai dengan kategori

Tabel 3. 5 Narasi Use Case Pendaftara Pengelola.

Actor : Pengunjung

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam halaman Pengelola

Kondisi Akhir : Sistem berhasil menyimpan data Pengelola pada database. Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor mengklik teks daftar pengelola

2. Sistem menampilkan halaman yang digunakan untuk menambahkan data pengelola 3. Aktor memasukan data-

data yang diperlukan pengelola

4. Apabila tidak berhasil (misal : data tidak lengkap) maka sistem menampilkan notifikasi bahwa tidak lengkap, dan kembali menampilkan halaman menambah data pengelola 5. Apabila berhasil sistem

menampilkan notifikasi bahwa data pengelola berhasil ditambahkan

6. Sistem melakukan

penambahan data-data pengelola sesuai masukan aktor pada database pengelola

Tabel 3. 6 Narasi Use Case Login Pengelola

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah terdaftar sebagai pengelola Tempat wisata pada sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil login Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Actor telah membuka sistem ini.

2. Sistem akan menampilkan halaman utama.

3. Aktor membuka halaman login admin

4. Sistem menampilkan halaman login dengan field Username dan Password

5. Aktor memasukan data login

6. Apabila berhasil, maka sistem akan menampilkan halaman admin

7. Apabila tidak berhasil, maka sistem akan menampilkan notifikasi gagal login dan kembali ke form login

Tabel 3. 7 Narasi Use Case Tambah data wisata

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menambahkan data obyek wisata pada database

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman tambah obyek wisata

2. Sistem menampilkan halaman yang digunakan untuk menambahkan data obyek wisata

3. Aktor memasukan data- data obyek wisata yang diperlukan

4. Apabila tidak berhasil (misal : data tidak lengkap) maka sistem menampilkan notifikasi bahwa data tidak lengkap, dan menampilkan kembali halaman menambah obyekwisata 5. Apabila berhasil sistem

menampilkan notifikasi bahwa data obyek wisata berhasil ditambahkan

6. Sistem melakukan

penambahan data-data obyek wisata sesuai masukan aktor pada database wisata

Tabel 3. 8 Narasi Use Case Edit Data Obyek Wisata.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil merubah data obyek wisata pada database Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Actor membuka halaman ubah data obyek wisata

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar obyek wisata yang diambil dari database wisata 3. Aktor memilih data yang

akan dirubah

4. Sistem mengakses dan mengambil data dari database wisata

5. Sistem akan menampilkan halaman mengubah data obyek wisata, berisi field yang sudah terisi data dari database sebelumnya

6. Aktor melakukan entry data ulang pada field yang digunakan

7. Apabila tidak berhasil, akan menampilkan notifikasi bahwa data gagal dirubah dan akan kembali ditampilkan tabel daftar obyek wisata

8. Apabila berhasil, sistem akanmenyimpan data update ke dalam database

9. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dirubah

Tabel 3. 9 Narasi Use Case Hapus Data Wisata.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menghapus data obyek wisata pada database

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman hapus data obyek wisata

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar obyek wisata yang diambil dari database wisata 3. Aktor memilih data yang

akan dihapus

4. Apabila tidak berhasil, maka akan menampilkan notifikasi

dan akan kembali

menampilkan tabel daftar obyek wisata

5. Apabila berhasil, maka sistem akan menghapus data pada database

6. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dihapus

Tabel 3. 10 Narasi Use Case Tambah Penginapan.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menambahkan data penginapan pada database

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman tambah penginapan

2. Sistem menampilkan halaman yang digunakan untuk

menambahkan data

penginapan 3. Aktor memasukan data-

data penginapan yang diperlukan

4. Apabila tidak berhasil (misal : data tidak lengkap) maka sistem menampilkan notifikasi bahwa data tidak lengkap, dan menampilkan kembali halaman menambah penginapan

5. Apabila berhasil sistem menampilkan notifikasi bahwa data penginapan berhasil ditambahkan

6. Sistem melakukan

penambahan data-data penginapan sesuai masukan aktor pada database hotel

Tabel 3. 11 Narasi Use Case Edit Data Penginapan.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil merubah data penginapan pada database Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman ubah data penginapan

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar penginapan yang diambil dari database hotel 3. Aktor memilih data yang

akan dirubah

4. Sistem mengakses dan mengambil data dari database hotel

5. Sistem akan menampilkan halaman mengubah data penginapan, berisi field yang sudah terisi data dari database sebelumnya

6. Aktor melakukan entry data ulang pada field yang digunakan

7. Apabila tidak berhasil, akan menampilkan notifikasi bahwa data gagal dirubah dan akan kembali ditampilkan tabel daftar penginapan

8. Apabila berhasil, sistem akanmenyimpan data update ke dalam database

9. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dirubah

Tabel 3. 12 Narasi Use Case Hapus data penginapan.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menghapus data penginapan pada database Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman hapus data penginapan

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar penginapan yang diambil dari database hotel 3. Aktor memilih data yang

akan dihapus

4. Apabila tidak berhasil, maka akan menampilkan notifikasi

dan akan kembali

menampilkan tabel daftar penginapan

5. Apabila berhasil, maka sistem akan menghapus data pada database

6. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dihapus

Tabel 3. 13 Narasi Use Case Logout Pengelola.

Actor : Pengelola

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini. Kondisi Akhir : Aktor berhasil keluar dari sistem. Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor sudah berhasil masuk ke dalam sistem.

2. Sistem akan menampilkan halaman utama admin.

3. Aktor mengklik buton logout.

4. Sistem akan keluar dari halaman utama dan menampilkan form login

Tabel 3. 14 Narasi Use Case Login Admin.

Actor : Admin

Kondisi Awal : Aktor sudah terdaftar sebagai pengelola Tempat wisata pada sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil login Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor telah membuka sistem ini.

2. Sistem akan menampilkan halaman utama.

3. Aktor membuka halaman login admin

4. Sistem menampilkan halaman login dengan field Username dan Password

5. Aktor memasukan data login

6. Apabila berhasil, maka sistem akan menampilkan halaman admin

7. Apabila tidak berhasil, maka sistem akan menampilkan notifikasi gagal login dan kembali ke form login

8. Aktor berhasil login

Tabel 3. 15 Narasi Use Case Hapus Data Wisata

Actor : Admin

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menghapus data obyek wisata pada database

Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman hapus data obyek wisata

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar obyek wisata yang diambil dari database wisata 3. Aktor memilih data yang

akan dihapus

4. Apabila tidak berhasil, maka akan menampilkan notifikasi

dan akan kembali

menampilkan tabel daftar obyek wisata

5. Apabila berhasil, maka sistem akan menghapus data pada database

6. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dihapus

Tabel 3. 16 NarasiUse Case Hapus Data Penginapan

Actor : Admin

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini

Kondisi Akhir : Aktor berhasil menghapus data penginapan pada database Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor membuka halaman hapus data penginapan

2. Sistem akan menampilkan tabel daftar penginapan yang diambil dari database hotel 3. Aktor memilih data yang

akan dihapus

4. Apabila tidak berhasil, maka akan menampilkan notifikasi

dan akan kembali

menampilkan tabel daftar penginapan

5. Apabila berhasil, maka sistem akan menghapus data pada database

6. Sistem akan menampilkan notifikasi bahwa data berhasil dihapus

Tabel 3. 17 Narasi Logout Admin.

Actor : Admin

Kondisi Awal : Aktor sudah masuk kedalam sistem ini. Kondisi Akhir : Aktor berhasil keluar dari sistem. Skenario :

Actor Action Respon Sistem

1. Aktor sudah berhasil masuk ke dalam sistem.

2. Sistem akan menampilkan halaman utama admin.

3. Aktor mengklik buton logout.

4. Sistem akan keluar dari halaman utama dan menampilkan form login

Dokumen terkait