• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Mat 002

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Mat 002"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata pelajaran : IPS – Terpadu Satuan pendidikan : SMP Negeri ... Kelas/ semester : IX/2

Waktu : 2 x 45 menit

I. Standar Kompetensi

Memahami kegiatan ekonomi kemasyarakatan

II. Kompetensi Dasar

Mendeskripsikan kegiatan pokok ekonomi, yang meliputi kegiatan konsumsi produksi dan distribusi barang dan jasa.

III. Indikator

1. Memperagakan kegiatan pokok ekonomi 2. Mendeskripsikan kegiatan pokok ekonomi

3. Mendeskripsikan kegiatan produksi, kegiatan konsumsi dan kegiatan distribusi

IV. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat mempraktekkan kegiatan pokok ekonomi 2. Siswa dapat menyebutkan faktor kegiatan pokok ekonomi

3. Siswa dapat membedakan kegiatan produksi, kegiatan konsumsi dan kegiatan distribusi

V. Uraian Materi

A. Kegiatan Ekonomi

(2)

ada permintaan konsumen agar memudahkan barang sampai kepada konsumen dari produsen maka perlu peran distributor, jadi ketiga kegiatan tersebut saling memiliki keterkaitan satu sama lain.

B. Kegiatan Konsumsi

Konsumsi dalam percakapan sehari-hari hanya dimaksudkan makan dan minum. Tetapi dalam arti yang lebih luas yang dimaksud dengan konsumsi adalah kegiatan manusia, memakai, menggunakan, mengurangi, atau menghabiskan nilai guna suatu barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan. Pada saat barang atau jasa yang digunakan nilainya semakin berkurang sehingga pada akhirnya nilai gunanya habis.

C. Kegiatan Produksi

Produksi adalah semua kegiatan yang menghasilkan atau meningkatkan nilai guna suatu barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan manusia dan mencari keuntungan.

D. Kegiatan Distribusi

Distribusi barang dan jasa adalah suatu kegiatan untuk menyampaikan, menyebarkan, atau menyalurkan barang dan jasa dari produsen kepada konsumen. Semakin cepat barang dan jasa sampai ketangan konsumen maka semakin menguntungkan pihak produsen dan konsumen untuk itu perlu adanya kegiatan distribusi.

VI. Model Pembelajaran

Model : Simulasi

VII. Langkah Pembelajaran :

No Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu

A Pendahuluan 1 menit

a. Guru melakukan presensi

b. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran

c. Guru melakukan apersepsi tentang keterkaitan materi sebelumnya dan yang akan dilaksanakan.

B Kegiatan Inti 13 menit

EKSPLANASI

a. Guru memberikan konsep simulai kegiatan ekonomi masyarakat

(3)

a. Siswa memahami secara umum prosedur simulasi. b. Guru menugaskan para peserta dalam simulasi kegiatan

ekonomi masyarakat. ELABORASI

c. Siswa melakukan kegiatan simulasi kegiatan ekonomi masyarakat.

d. Guru memberikan refleksi terhadap hal-halyang tidak sesuai konsep/ prinsip simulasi tentang kegiatan ekonomi masyarakat.

KONFIRMASI

a. Siswa menyimak dan menyampaikan informasi tentang kejadian, manfaat dan mengevaluasi kegiatan ekonomi masyarakat.

b. Guru memberikan penguatan atas manfaat bersimulasi.

C. Penutup 1 menit

a. Guru menyimpulkan jawaban dari seluruh siswa b. Guru memberikan evaluasi hasil belajar

c. Guru menutup pelajaran

JUMLAH 10 menit

VIII. Sumber dan Alat

Alat/Bahan : Spidol,Papan Tulis, LCD, Laptop. Sumber : Buku LKS

IX. Penilaian Hasi Belajar

Jenis tes : Tugas tertulis Teknik Penilaian : Tes

Bentuk Penilaian : Uraian

X. Soal

1. Jelaskan pengertian kegiatan ekonomi? Jawaban :

1. Kegiatan ekonomi adalah segala bentuk kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhannya yang beragam.

(4)

 Jawaban benar 2 = 50

 Jawaban benar 3 = 75

 Jawaban benar 4 = 100

 Skor maksimal = 100

Singaraja,7 maret 2013 Guru Pengajar

Nyoman Suparmanti Asih

NIM. 1014011122

Kegiatan Simulasi :

Kegiatan 1 : dua orang siswa berperan sebagai pekerja di pabrik roti membungkus roti yang sudah jadi.

Kegiatan 2 : satu orang siswa berperan sebagai agen yang bertugas menyalurkan roti dari pabrik kegiatan 1. Sedangkan satu orang lagi berperan sebagai pemilik toko yang menjual berbagai macam makanan dan minuman.

Kegiatan 3 : dua orang siswa berperan sebagai pembeli makanan dapa toko dan langsung mengkonsumsi makanan dan minuman yang telah dibeli.

Pekerja memproduksi roti dan setelah roti itu siap untuk di pasarkan atau dijual, seorang agen mengambil roti untuk memasarkan ke toko-toko :

(5)

Agen : ibu mau membeli roti ?

Pedagang toko : iya berapa harga rotinya? Rotinya masih baru? Agen : rotinya masih baru ibu. Harganya saya kasi ibu 500 Pedagang toko : iya saya ambil 20 bungkus

Datang kedua pembeli

Pembeli : buk beli dua bungkus rotinya. Harganya berapa ya? Pedagang toko : 2000 dua dek…

Pembeli : ini uangnya buk

Referensi

Dokumen terkait

Validasi, merupakan upaya memperoleh data yang valid melalui langkah- langkah sebagai berikut; (1) saturasi, langkah pengambilan data yang dilakukan secara

Perpustakaan dengan koleksinya yang lengkap merupakan sumber utama dalam pelayanan informasi. Sebagai sumber informasi, koleksi perpustakaan tidak hanya dalam bentuk tercetak

1 21 Normalisasi Dan Pembuatan Talud Anak Sungai Kedukan Bungaran Panca Usaha Menuju RSUD Bari Kecamatan SU I..

Hal ini dapat disebabkan karena vermikompos yang bersifat slow release, yaitu hara yang dilepaskan oleh vermikompos lebih lambat tersedia dan sebagian unsur hara

Local Conditioning Index (LCI) didefinisikan sebagai indeks performa lokal dari sebuah mekanisme yang tergantung pada konfigurasi mekanisme tersebut, sehingga setiap

(2) Untuk mendapatkan cuti sakit sebagaimana dimaksud dalam ayat (1), Pegawai Negeri Sipil wanita yang bersangkutan mengajukan permintaan secara tertulis kepada pejabat yang

Bila diatas jalur penggalian terdapat tiang-tiang listrik, telepon, atau sarana lainnya, maka Instalatur agar mengamankannya dengan mengadakan dan memasang

Penyusunan Tugas Perencanaan Unit Pengolahan Pangan dengan judul “Perencanaan Unit Sanitasi Pabrik Wafer Cream dengan Kapasitas Produksi 43.200 Kemasan per Hari @ 62,5