• Tidak ada hasil yang ditemukan

SOAL ULANGAN HARIAN IPS KELAS 2 BAB KEHIDUPAN BERTETANGGA SEMESTER 2

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SOAL ULANGAN HARIAN IPS KELAS 2 BAB KEHIDUPAN BERTETANGGA SEMESTER 2"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SOAL ULANGAN HARIAN IPS KELAS 2 BAB KEHIDUPAN BERTETANGGA SEMESTER 2

WWW.TERSATU.COM

I. Pilihlah jawaban yang benar! 1. Manusia tidak dapat ... sendiri. a. belanja

b. makan c. hidup

2. Manusia selalu membutuhkan ... orang lain.

a. bantuan b. pakaian c. makanan

3. Keluarga di samping rumahmu disebut ....

a. tetangga

b. anggota keluarga c. family

4. Contoh kerja sama di lingkungan tempat tinggal adalah ....

a. mencontek b. kerja bakti c. mencuri

5. Walaupun kamu dan temanmu berbeda tetapi harus tetap .... a. berkelahi

b. bermusuhan c. rukun

6. Gotong royong adalah ciri .... a. bangsa Indonesia

b. bangsa Malaysia c. bangsa Amerika

7. Nyamuk penyebab penyakit demam berdarah adalah ....

a. anopheles b. aedes Aegepty c. malaria

8. Banjir disebabkan karena selokan yang ....

a. tersumbat b. mengalir c. bersih

9. RW adalah singkatan dari .... a. rukun wangi

b. rukun warga c. rukun warna

10. Supaya lingkungan kita selalu aman maka harus ada ....

a. ronda b. posyandu c. rapat

11. Di posyandu bayi dan balita diberi ....

a. jamu b. imunisasi c. balon

12. Di daerah ... budaya gotong royong sudah berkurang.

a. pedesaan b. dusun c. perkotaan

13. Lingkungan yang bersih dan sehat adalah tanda ....

a. kepedulian orang lain b. kepedulian bersama c. kepedulian tetangga

14. Keuntungan kerja sama adalah terciptanya ....

a. kebersamaan b. perkelahian c. kebencian

15. Ketika ada kerja bakti sebaiknya anak-anak ....

(2)

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar! 1. Ciri bangsa Indonesia adalah . . . .

2. Manusia selalu membutuhkan bantuan . . . . 3. Dengan tetangga harus selalu . . . .

4. Lingkungan yang bersih adalah contoh dari . . . kerja sama. 5. Semua pekerjaan harus dilakukan tanpa . . . .

6. Lingkungan yang kotor akan menimbulkan . . . . 7. Kegiatan ronda dilakukan oleh . . . .

8. Kepanjangan RT adalah . . . .

9. Dengan gotong royong pekerjaan berat akan jadi . . . . 10. Gotong royong harus dilakukan warga secara . . . .

III. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan singkat dan jelas! 1. Siapakah tetangga itu?

2. Apa contohnya kalau kamu tidak bisa hidup sendiri? 3. Siapakah yang harus melakukan kerja bakti itu? 4. Apa manfaat bekerjasama dengan tetangga?

Referensi

Dokumen terkait

Koperasi adalah organisasi sosial yang bergerak dalam..

Siapakah yang harus memelihara dokumen dan benda koleksi keluarga.. Apa yang kamu lakukan untuk merawat dan memelihara

Peristiwa penculikan Soekarno dan Bung Hatta oleh para pemuda menjelang detik-detik kemerdekaan dilakukan dengan tujuan..2. membujuk tokoh tua dan menghindari gangguan Jepang

Lumpur panas yang keluar dari kawah gunung berapi disebut … a.. Lingkungan yang terbentuk secara alami tanpa bantuan manusia disebut…

Apa yang harus kamu lakukan untuk melestarikan lingkungan sekolah.. Sebutkan lingkungan alam yang berada di

Setiap peserta musyawarah mempunyai hak dan kesempatan yang sama dalam mengemukakan pendapat, maka ...1. kita menghormati pendapat

Salah satu faktor yang memengaruhi terjadinya perubahan perilaku adalah ..... Saluran-saluran di bawah ini merupakan saluran yang digunakan dalam proses globalisasi,

Saat kita bekerja sama di rumah sikap yang harus kita tunjukkan adalah.. Contoh sikap bekerja sama di lingkungan