• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN PALANG PINTU (PORTAL)PARKIR SEPEDA MOTOR KAMPUS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RANCANG BANGUN PALANG PINTU (PORTAL)PARKIR SEPEDA MOTOR KAMPUS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANG BANGUN PALANG PINTU (PORTAL)PARKIR SEPEDA

MOTOR KAMPUSUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

Oleh: MOH. AMIR MURTADHO ( 01510091 )

Mechanical Engineering

Dibuat: 2009-02-02 , dengan 3 file(s).

Keywords: Palang pintu( portal), Mekanisme Portal

ABSTRAK

Keamanan merupakan faktor penting dalam kehidupan manusia. Terutama keamanan dalam hal perparkiran, baik untuk sepeda motor maupun mobil. Untuk alasan tersebut, maka

dikembangkanlah sistem parkiran sepeda motor menggunakan palang pintu (portal) di lingkungan kampus Universitas Muhammadiyah Malang. Selain untuk keamanan, parkiran menggunakan palang pintu juga dapat mengurangi anggaran dana kampus, karena tidak memerlukan banyak petugas parkir.

Dan pada perancangan palang pintu parkir sepeda motor ini terlihat lebih sederhana dan efisien serta murah, karena disini hanya menggunakan swepper sebagai motor penggerak yang langsung dihubungkan dengan poros transmisi untuk menggerakan palang aluminium.

ABSTRACT

Security represent important factor in human life. Especially secrurity in the case of parking, good to car and also motorbike. For reason, hence developed by system park motorcycle use lacth barrier gate in Muhammadiyah University of Malang. Besides for the security of parking to use latch also can lessen campus fund budget, because do not need many officer park.

And at scheme of latch park this motorbike seen more simple and cheap orricient and also, because here only using swepper as as activator motor which is direct to be attributed to transimission axis for the movement of aluminium crossbar. Become principle work from this appliance is motor of swepper peripatetic after flamed, later then direct coresponding

Referensi

Dokumen terkait