• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEBAKTIAN UMUM MINGGU GKI GUNUNG SAHARI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "KEBAKTIAN UMUM MINGGU GKI GUNUNG SAHARI"

Copied!
44
0
0

Teks penuh

(1)

TH. LV - NO. 35 MINGGU, 29 AGUSTUS 2021

KEBAKTIAN UMUM MINGGU

GKI GUNUNG SAHARI

Tema:

“HIDUP BERIMAN YANG BENAR”

(HUT GKI ke 33)

MINGGU, 29 Agustus 2021

Pelayan Firman:

Pdt. Suta Prawira

(2)

Diadakan Secara

Premier 06.00, 08.00, 10.30 & 17.00

Majelis Jemaat menyampaikan tautan Kebaktian Umum Minggu GKI

Gunsa. TAUTAN INI BERLAKU SETIAP HARI MINGGU Silahkan

Bapak/Ibu simpan di mobile phone atau komputer Bapak/Ibu.

Kebaktian Pk. 06.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/1

Kebaktian Pk. 08.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/2

Kebaktian Pk. 10.30:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/3

Kebaktian Pk. 17.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/4

Cara mempergunakan tautan tersebut adalah Klik Tautan diatas, sesuai

jadwal ibadah yang diinginkan

Marilah kita mengikuti Kebaktian setiap hari Minggu sesuai jadwal.

Tuhan memberkati.

YouTube GKI Gunsa Premier Atau GKI Gunsa Apps:

http://bit.ly/YoutubeGKIGUNSA

FB: GKI Gunung Sahari:

http://www.facebook.com/GKIgunungsahari

;

IG.@gkigunsa; Web: gkigunsa.or.id

Atau klik di: gkigunsa.com

Pk. 11.00 via RPK:96,3 FM

audio streaming: www.radiopelitakasih.com

video streaming di YouTube RPKFM

(3)

CARA MUDAH MENYAMPAIKAN PERSEMBAHAN

KEBAKTIAN MINGGU (KOLEKTE)

Mohon memberitahukan kepada TU melalui WA 0812-9649-2487 atau

Penatua bila menyampaikan persembahan lain (bukan kolekte minggu)

dengan menggunakan QR ini.

(4)

CARA MUDAH MENYAMPAIKAN PERSEMBAHAN

KEBAKTIAN MINGGU (KOLEKTE) MELALUI BCA

(5)

HIDUP BERIBADAH YANG BENAR (Markus 7:1-13)

Kegiatan ibadah tidak dapat dipisahkan dari kehidupan umat beragama, termasuk orang-orang Kristen dan juga orang-orang Yahudi di jaman Yesus hidup. Selama pandemi Covid-19 kehidupan beribadah mengalami gangguan dimana umat tidak dapat beribadah secara bersama (komunal) yang mengakibatkan sebagian umat kehilangan makna ibadah. Menyikapi kondisi tersebut, ada baiknya kita merefleksikan ulang pemahaman ibadah sebagaimana ditemukan dalam Alkitab.

Orang-orang Farisi adalah sebuah kelompok religius dalam masyarakat Yahudi yang hidup di jaman Yesus yang memperjuangkan pelaksanaan secara ketat hukum Taurat dan tradisi atau adat-istiadat nenek moyang, khususnya dalam soal-soal yang berhubungan dengan Sabat, ritual pentahiran atau pembersihan diri dari yang najis, dan persepuluhan.

Markus 7 mencatat bahwa sekelompok orang Farisi datang kepada Yesus menanyakan mengapa murid-murid-Nya makan dengan tangan najis (tangan yang tidak dibasuh). Jawaban Yesus menarik untuk diperhatikan yaitu menyebut mereka sebagai orang munafik dan mengkritik ibadah yang dilakukan. “Memuliakan Aku dengan

bibirnya, padahal hatinya jauh dari pada-Ku. Percuma mereka beribadah kepada-Ku….”

Kata ‘memuliakan Tuhan’ (to honor God) mengandung makna ibadah dan penyembahan kepada Allah. Kegiatan ini merupakan hal yang baik dan patut dilakukan karena bukankah kehormatan dan kemuliaan sesungguhnya adalah milik Allah Sang Pencipta. Sebagaimana mahluk ciptaan menghormati dan memuliakan Penciptanya, sebagaimana orang berdosa kepada Penyelamatnya, dan anak-anak kepada Bapa mereka, serta para pelayan dan hamba kepada Tuan mereka.

Yesus tidak mengecam kegiatan memuliakan Allah dengan bibir (kegiatan beribadah), yang Ia kecam adalah ibadah yang formalitas, yang sifatnya eksternal dan lahiriah namun tidak keluar dari hati. Seperti apakah ibadah yang keluar dari hati dan yang dikenan Allah? Menurut John Stott dalam bukunya “Christ in Conflict” ibadah demikian punya tiga karakteristik, yaitu:

1) Ibadah yang rasional, yang didasarkan kepada akal budi (reason). Bukankah mengasihi Allah dengan segenap hati mencakup juga mengasihi Dia dengan segenap akal budi? (Mat. 22:37). Hal ini berarti kita perlu mengenal Allah yang kita sembah. Melalui Firman-Nya, kita dapat mengenal Allah.

(6)

2) Ibadah yang rohani (spiritual). Ibadah yang benar bukan saja melibatkan akal budi, tetapi juga roh kita. Karena Allah adalah Roh, maka kita harus menyembah-Nya dalam roh dan kebenaran (Yoh. 4:24). Hal ini berarti ibadah dan penyembahan kita kepada Allah tidak bergantung kepada tempat dan bentuk. Ia juga bukan kegiatan seremonial semata karena Allah hadir dan bertahta di dalam ibadah. “Sebab di mana dua atau tidak orang berkumpul dalam Nama-Ku, di situ Aku ada di tengah-tengah mereka.” (Mat 18:20)

3) Ibadah yang bermoral, yang melibatkan hati nurani kita. Dalam Perjanjian Lama kita dapat membaca bagaimana Allah sangat membenci ibadah dan perayaan-perayaan umat Nya karena tidak tercermin dalam kehidupan sehari mereka, moralitas mereka bobrok. Yes 1:11-17 : “… jangan lagi membawa persembahanmu .. sebab baunya adalah kejijikan bagi Ku… apabila kamu menadahkan tanganmu untuk berdoa, Aku akan memalingkan muka-Ku.. sebab tanganmu penuh dengan darah..” Hal yang serupa juga dilakukan oleh orang-orang Farisi di jaman Yesus. Mereka rajin beribadah di sinagog-sinagog dan bait Allah, rajin membicarakan Kitab Suci, berpuasa, berdoa dan berderma, namun hidup keseharian mereka penuh dengan dosa, keserakahan dan kesombongan (Markus 7:9-13).

Jadi beribadah kepada Tuhan melibatkan pikiran (akal-budi), roh dan hati nurani kita. Ia bukan kegiatan ritual belaka, tetapi bersifat transenden dengan kehadiran Allah di dalamnya. Ibadah kepada Tuhan tidak berlangsung 1 atau 2 jam, tetapi ia mencakup keseluruhan hidup keseharian kita, termasuk ucapan bibir dan perbuatan kita. Karena itu rasul Paulus menasehati orang percaya supaya mempersembahkan tubuhnya sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah dan itu adalah ibadah kita yang sejati. (Roma 12:1)

-RS-

(7)

KEBAKTIAN UMUM MINGGU, 29 AGUSTUS 2021

Tema: “HIDUP BERIMAN YANG BENAR” (HUT GKI ke 33)

Bacaan Alkitab: Yakobus 1: 17-27 dan Markus 7: 1-8

KETERANGAN

KEBAKTIAN I

[ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] KEBAKTIAN III [ PK. 10:30 ] KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] PELAYAN

FIRMAN

PDT.

SUTA PRAWIRA

Diadakan Secara

Premier 06.00, 08.00, 10.30 & 17.00 Wib:

Majelis Jemaat menyampaikan tautan Kebaktian Umum Minggu GKI Gunsa. TAUTAN INI BERLAKU SETIAP HARI MINGGU

Silahkan Bapak/Ibu simpan di mobile phone atau komputer Bapak/Ibu.

Kebaktian Pk. 06.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/1

Kebaktian Pk. 08.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/2

Kebaktian Pk. 10.30:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/3

Kebaktian Pk. 17.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/4

Cara mempergunakan tautan tersebut adalah Klik Tautan diatas, sesuai jadwal ibadah yang diinginkan

Marilah kita mengikuti Kebaktian setiap hari Minggu sesuai jadwal.

Tuhan memberkati.

YouTube GKI Gunsa Premier Atau GKI Gunsa Apps:

http://bit.ly/YoutubeGKIGUNSA

FB: GKI Gunung Sahari: http://www.facebook.com/GKIgunungsahari ;

IG.@gkigunsa; Web: gkigunsa.or.id; Atau klik di: gkigunsa.com

Pk. 11.00 via RPK:96,3 FM

audio streaming: www.radiopelitakasih.com ; video streaming di YouTube RPKFM.

PENATUA PENDAMPING PENATUA PENYAMBUT MULTIMEDIA PADUAN SUARA PEMANDU NYANYIAN PEMUSIK

(8)

Kebaktian Anak Minggu, 29 Agustus 2021

KETERANGAN WAKTU KELAS TEMA

KEBAKTIAN

ANAK 08.00

BATITA Hana Berdoa di Rumah Tuhan

(1 Samuel 1:1-3, 9-20)

DIADAKAN SECARA DARING BALITA Musa Diselamatkan dari Air

(Keluaran 2:1-10; 6:19)

KECIL

Allah Menyukai Orang Memberi dengan Sukacita

(Ulangan Materi tgl 1 Aug-22 Aug)

BESAR Cinta Rumah Tuhan

(Mazmur 27:4-10)

TUNAS -

Kebaktian Remaja dan Pemuda Minggu, 29 Agustus 2021

KET PELAYANAN FIRMAN TEMA PENDAMPING LITURGOS SINGER PEMUSIK

KEBAKTIAN REMAJA

Renungan dengan Tema: “What Can I Do?” Bacaan Alkitab: Matius 5:13-16; Roma 15: 14-21 Pembicara: Pdt. Guratan Pamentasing Pragolaesa

DIADAKAN VIA ZOOM (Mulai Zoom Jam 10.00 WIB)

KEBAKTIAN PEMUDA

Renungan dengan Tema: “Jesus want me for a sunbeam” Bacaan Alkitab: Yohanes 1: 1-9, 10-18

Pembicara: Pdt. Merry Lopulalan Malau DIADAKAN VIA ZOOM pk. 10.30 WIB

Meeting ID: 892 2101 7303 Passcode: kompa

(9)

KEBAKTIAN UMUM MINGGU, 5 SEPTEMBER 2021

Tema: “KUATKANLAH HATIMU, JANGAN TAKUT”

Bacaan Alkitab: Yesaya 35:4-7

KETERANGAN

KEBAKTIAN I

[ PK. 06:00 ] KEBAKTIAN II [ PK. 08:00 ] KEBAKTIAN III [ PK. 10:30 ] KEBAKTIAN IV [ PK. 17:00 ] PELAYAN

FIRMAN

PDT.

IMANUEL KRISTO

Diadakan Secara

Premier 06.00, 08.00, 10.30 & 17.00 Wib:

Majelis Jemaat menyampaikan tautan Kebaktian Umum Minggu GKI Gunsa. TAUTAN INI BERLAKU SETIAP HARI MINGGU

Silahkan Bapak/Ibu simpan di mobile phone atau komputer Bapak/Ibu.

Kebaktian Pk. 06.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/1

Kebaktian Pk. 08.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/2

Kebaktian Pk. 10.30:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/3

Kebaktian Pk. 17.00:

https://www.gkigunsa.com/IbadahUmum/4

Cara mempergunakan tautan tersebut adalah Klik Tautan diatas, sesuai jadwal ibadah yang diinginkan

Marilah kita mengikuti Kebaktian setiap hari Minggu sesuai jadwal.

Tuhan memberkati.

YouTube GKI Gunsa Premier Atau GKI Gunsa Apps:

http://bit.ly/YoutubeGKIGUNSA

FB: GKI Gunung Sahari: http://www.facebook.com/GKIgunungsahari ;

IG.@gkigunsa; Web: gkigunsa.or.id; Atau klik di: gkigunsa.com

Pk. 11.00 via RPK:96,3 FM

audio streaming: www.radiopelitakasih.com ; video streaming di YouTube RPKFM.

PENATUA PENDAMPING PENATUA PENYAMBUT MULTIMEDIA PADUAN SUARA PEMANDU NYANYIAN PEMUSIK

(10)

Kebaktian Anak Minggu, 5 September 2021

KETERANGAN WAKTU KELAS TEMA

KEBAKTIAN

ANAK 08.00

BATITA Persembahan Seorang Ibu

(Markus 12:41-44)

DIADAKAN SECARA DARING BALITA

Keluar Dari Mesir

(Keluaran 3:1-10, 16-17; 5:1-5; 12:29-39)

KECIL Yunus Melarikan Diri

(Yunus 1 dan 2)

BESAR Dapat Diandalkan

(Yunus 1)

TUNAS -

Kebaktian Remaja dan Pemuda Minggu, 5 September 2021

KET PELAYANAN FIRMAN TEMA PENDAMPING LITURGOS SINGER PEMUSIK

KEBAKTIAN REMAJA

Renungan dengan Tema: “Melayani bukan Dilayani” Bacaan Alkitab: Markus 10 : 42-4

Pembicara: Pdt. David Sudarto DIADAKAN VIA ZOOM (Mulai Zoom Jam 10.00 WIB)

KEBAKTIAN PEMUDA

Renungan dengan Tema: “Here I am Lord” Bacaan Alkitab: Markus 1: 4-11 Pembicara: Pdt. Kristina Simaremare

DIADAKAN VIA ZOOM pk. 10.30 WIB Meeting ID: 892 2101 7303

(11)

SANTAPAN HARIAN

HARI TANGGAL AYAT BACAAN

MINGGU SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT SABTU 29 Agu. 2021 30 Agu. 2021 31 Agu. 2021 01 Sep. 2021 02 Sep. 2021 03 Sep. 2021 04 Sep. 2021 Matius 10: 34-11:1 Matius 11: 2-19 Matius 11: 20-24 Matius 15: 21-31 Matius 15: 32-39 Matius 16: 1-12 Matius 16: 13-20

PERSEKUTUAN DOA PAGI (PDP)

Diadakan Setiap Hari Sabtu Pk. 08:00 WIB. Terima kasih atas perhatiannya.

HARI /

TANGGAL PEMBAWA FIRMAN

TEMA PEMBACAAN ALKITAB SENIN, 30 Agu. 2021 DITIADAKAN SELASA, 31 Agu. 2021 RABU, 01 Sep. 2021 KAMIS, 02 Sep. 2021 JUMAT, 03 Sep. 2021 SABTU,

04 Sep. 2021 Pdt. Em. Anthoinette Winata

Hikmat & Keadilan Amsal 8: 1-31 ID: 823 39451983

(12)

POKOK-POKOK DOA SYAFAAT

Mari kita berdoa untuk

1. Mengucap syukur kepada Tuhan Yesus Kristus untuk kekuatan yang Tuhan anugerahkan kepada kita dan keluarga kita untuk menjalani kehidupan kita.

2. Memohon berkat penyertaan Tuhan bagi Bangsa, Negara dan Pemerintah Republik Indonesia dalam mengatasi masalah-masalah besar seperti mengatasi penyebaran Covid-19 dan keamanan Negara saat ini,

3. Pergumulan kita dan orang-orang yang kita kasihi dalam kehidupan keluarga, pekerjaan, pelayanan dan kesehatan terutama saat kita menghadapi wabah Covid-19. 4. Pelayanan Kebaktian-2 GKI Gunsa secara daring dan live streaming - mohon Roh

Kudus untuk berkarya melalui persiapan yang dilakukan tim yang mempersiapkan dan untuk setiap orang yang mengikuti Kebaktian-2 itu.

5. Pelayanan di tengah masyarakat oleh gereja-gereja di Indonesia dan GKI Gunsa, khususnya pelaksanaan pelayanan TIM PEDULI COVID-19 GKI GUNSA

6. Para dokter, tenaga medis dan tenaga pelayanan kedukaaan yang menangani pasien-pasien penderita Covid-19 supaya dilindungi dari paparan virus ini.

7. Pembelian 2 bidang tanah dan pendanaannya.

8. Panitia Natal 2021 – mohon hikmat Tuhan sehingga Panitia dimampukan untuk merancang Kebaktian Masa Advent, Malam Natal dan Natal sesuai dengan kondisi yang ada.

DATA PENGUNJUNG KEBAKTIAN

KEBAKTIAN UMUM & KOMISI MINGGU, 22 Agustus 2021

KETERANGAN PRIA Anggota WANITA PRIA Bukan Anggota WANITA JUMLAH KETERANGAN TOTAL KEBAKTIAN

UMUM

I

Data Tidak Tersedia

II III IV KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN REMAJA Pk. 08.00 Pk. 10.30 KEBAKTIAN PEMUDA

PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA PERSEKUTUAN KOMISI SENIOR

(13)

KEANGGOTAAN

A. PENEGUHAN DAN PEMBERKATAN NIKAH

1. Bertempat di GKI Gunung Sahari akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 11 September 2021 Pukul 10.00 wib, untuk pernikahan :

SDRI. SILVIA JESSICA PUTRI

(Putri dari Bpk. Benny Masuru Tondok dan Ibu Rosneni)

GKI Gunung Sahari Dengan

SDR. STEFAN ROMANDO

(Putra dari Bpk. Manjur Butar Butar dan Ibu Rossiana)

HKBP Depok II

Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh: Pdt. Kristina Simaremare “Mohon Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan kepada Majelis Jemaat sampai dengan tanggal 5 September 2021

2. Bertempat di GKI Gunung Sahari akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 11 September 2021 Pukul 13.00 wib, untuk pernikahan :

SDR. DENNI FERNANDO

(Putra dari Bpk. Jusak Alen Suteja dan Ibu Dessy)

GKI Gunung Sahari Dengan SDRI. JESSICA

(Putri dari Bpk. Anwar Bun An dan Ibu Tjia Sin Nio)

GBI Bangau

Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh: Pdt. Kristina Simaremare “Mohon Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan kepada Majelis Jemaat sampai dengan tanggal 5 September 2021

(14)

KEANGGOTAAN

A. PENEGUHAN DAN PEMBERKATAN NIKAH

3. Bertempat di GPIB PNIEL akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 11 September 2021 Pukul 10.00 wib, untuk pernikahan :

SDRI. ELISABETH TUHUTERU

(Putri dari Bpk. Johan Tuhuteru dan Ibu Agustina)

GKI Gunung Sahari Dengan

SDR. ISAK BERUATWARIN

(Putra dari Bpk. Eben dan Ibu Monica)

GPIB Petra

Pemberkatan Nikah akan dilayani oleh: Pdt. Agustina Laheba

“Mohon Jemaat ikut mendoakan, dan apabila ada yang berkeberatan mohon disampaikan kepada Majelis Jemaat sampai dengan tanggal 5 September 2021

(15)

KEANGGOTAAN

B. BERITA DUKACITA

1. Telah dipanggil pulang oleh Bapa di Sorga, pada hari Kamis, 19 Agustus 2021 dalam usia 72 Tahun.

Almh. Lim Soei Hiong Ibu dari:

Oma dari:

- Ibu Lim Je Fen - Livia Gunawan

Almarhumah telah dikremasi pada hari Jumat, 20 Agustus 2021 di Krematorium Cilincing.

Majelis jemaat dan jemaat turut berdukacita serta mendoakan agar kasih setia Tuhan yang tidak berkesudahan menyertai dan memelihara seluruh anggota keluarga yang berdukacita.

2. Telah dipanggil pulang oleh Bapa di Sorga, pada hari Rabu, 25 Agustus 2021 dalam usia 59 Tahun.

Alm. Peter Chandra Istri dari:

Ayah dari:

- Ibu Air Maya Yahya - Sdri. Natasha Chandra - Sdr. Nathaniel Chandra

Almarhum telah dimakamkan pada hari Kamis, 26 Agustus 2021 di TPU San Diego Hills.

Majelis jemaat dan jemaat turut berdukacita serta mendoakan agar kasih setia Tuhan yang tidak berkesudahan menyertai dan memelihara seluruh anggota keluarga yang berdukacita.

(16)

BERITA KOMISI-KOMISI

K O M I S I A N A K

JADWAL KEBAKTIAN ANAK

Pusat Waktu Lokasi

DITIADAKAN

KELAS PERSIAPAN GSM:

TANGGAL /

HARI BAHAN PEMIMPIN

KELAS BATITA

12 Sep. 2021 Minggu

Anak Yang Hilang

Markus 10:46-52

Ishak Yang Cinta Damai

Kejadian 26:15-22

Ibu Yunianti R. KELAS BALITA

12 Sep. 2021 Minggu

Daud Seorang Anak Gembala

1 Samuel 16:11a, 12a; 17:34-37

Daud Dipilih Menjadi Raja

1 Samuel 16:1-3 Ibu Gracia L Simanjutak KELAS KECIL 12 Sep. 2021 Minggu

Daniel Mengartikan Mimpi Raja

Daniel 2

Teman-Teman Daniel Di Dalam Dapur Api Daniel 3 Pdt. Em. Nurhayati G. KELAS BESAR 5 Sep. 2021 Minggu

Hati Yang Terbuka

Yunus 3

Selalu Ada Kesempatan

Yunus 4

(17)

BERITA KOMISI-KOMISI JADWAL PELAWATAN

Pelawatan anak setiap hari Sabtu, kumpul di GKI Jl. Gunung Sahari IV/8 pk. 16.00 WIB

TANGGAL KELAS/CABANG GURU PENDAMPING

04 Sep. 2021 Sabtu DITIADAKAN 11 Sep. 2021 Sabtu PERSEKUTUAN DEWASA

» Hari / Tanggal : Jumat, 3 September 2021, Waktu : 13:00 WIB

Tema : Ketika Kemalangan Hidup Kualami Bacaan : Pengkotbah 7:14

Pembicara : Pdt. Kristina Simaremare MC : Ibu Rima Meeting ID : 88207888821 Passcode : PDKD PERSEKUTUAN SENIOR » Ditiadakan PERSEKUTUAN WILAYAH

» Hari / Tanggal : Sabtu, 4 September 2021, Waktu : 19:00 WIB

Tema : Tetap Percaya Walau di Rendahkan Bacaan : Matius 15: 21-31

Pembicara : Pdt. Merry Lopulalan Malau Meeting ID : 83125795960

Passcode : WILAYAH

(18)

BERITA KELOMPOK KERJA

S M O T (SEKOLAH MINGGU ORANGTUA)

» Hari Tanggal : Minggu, 29 Agustus 2021 Pukul 07:15 – 07:45 Wib Tema : DITIADAKAN

Pencerita :

» Hari Tanggal : Minggu, 5 September 2021 Pukul 07:15 – 07:45 Wib Tema : DITIADAKAN

Pencerita :

ANEKA BERITA

A. PENDETA TUGAS PELAYANAN KELUAR MINGGU, 29 Agustus 2021

Nama Pendeta Waktu Pelayanan

PEMAHAMAN ALKITAB RABU, 1 SEPTEMBER 2021

TEMA: Perintah Allah dan Adat Istiadat Yahudi BACAAN: Markus 7:9-23

Pelayan Firman: Pdt. Kristina Simaremare

Perdebatan Kristus dengan orang-orang Farisi mengenai masalah dasar, yaitu sumber otoritas.

Apakah adat istiadat mengandung otoritas ilahi?

Adakah adat istiadat sejajar, atau lebih tinggi daripada Firman Allah yang tertulis?

Apakah sifat sesungguhnya dari kenajisan dan pentahiran? Bagaimana dengan Perintah Allah?

Mari temukan jawabannya dalam Pemahaman Alkitab. DIADAKAN SECARA DARING (AKUN ZOOM)

Pk. 19.00 WIB Meeting ID: 86803508973

(19)
(20)

Persembahan - Persembahan Gerejawi dapat melalui transfer atau

ATM ke Rekening BCA No. 3913002268 atas nama Gereja Kristen

Indonesia Jabar

PEDOMAN VIRTUAL ACCOUNT UNTUK MELAKUKAN PERSEMBAHAN-PERSEMBAHAN GEREJAWI GKI GUNUNG SAHARI

Penjelasan NO VIRTUAL ACCOUNT: Terdiri dari 16 angka yang menjelaskan

1. Lima Angka pertama adalah 07175 Kode Gereja Kristen Indonesia Gunung Sahari 2. Dua Angka selanjutnya adalah Kode Jenis-Jenis Persembahan sbb:

- 00 = PERSEMBAHAN LAIN – LAIN - 01 = PERSEMBAHAN PERPULUHAN - 02 = PERSEMBAHAN BULANAN

- 03 = PERSEMBAHAN SYUKUR TAHUNAN PST - 04 = PERSEMBAHAN NATAL

- 05 = PERSEMBAHAN PASKAH - 06 = PERSEMBAHAN BETHESDA

- 07 = PERSEMBAHAN AKSI KASIH NATAL - 08 = PERSEMBAHAN AKSI KASIH PASKAH - 09 = PERSEMBAHAN BULAN KEPEDULIAN - 10 = PERSEMBAHAN PENGABARAN INJIL - 11 = PERSEMBAHAN PWK HANA

- 12 = PERSEMBAHAN GEREJA - 13 = PERSEMBAHAN SADANA - 14 = PERSEMBAHAN IMAN S.B.I

- 15 = PERSEMBAHAN BELI TANAH / BANGUNAN - 16 = DANA TALANGAN

- 17 = PERSEMBAHAN DIAKONIA

3. Sembilan angka selanjutnya adalah NOMOR ANGGOTA

Contoh Andi mempunyai No Anggota 201811002 jika ingin melakukan Persembahan Bulanan No Virtual Accountnya 07175 02 201811002

07175 Kode Gereja

02 Kode Persembahan Bulanan 201811002 No Anggota

(21)

LANGKAH-LANGKAH MEMBERIKAN PERSEMBAHAN MELALUI VIRTUAL ACCOUNT BCA

Langkah-Langkah Memberikan Persembahan Melalui ATM BCA

1. Masukan kartu ATM BCA & PIN 2. Pilih ‘Transaksi Lainnya’ 3. Pilih ‘Transfer’

4. Pilih ‘ke Rekening BCA Virtual Account’ 5. Masukan nomor BCA Virtual Account 6. Masukan jumlah yang diinginkan

Langkah-Langkah Memberikan Persembahan Melalui m-BCA (BCA

mobile)

1. Lakukan log in pada aplikasi

2. Pilih ‘m-BCA’ Masukan kode akses m- BCA

3. Pilih ‘Transfer’

4. Pilih ‘BCA Virtual Account’

5. Masukan nomor BCA Virtual Account atau pilih dari Daftar Transfer

6. Masukan jumlah yang inginkan

Langkah-Langkah Memberikan Melalui Klik BCA Individual

1. Lakukan log in pada aplikasi KlikBCA Individual

2. Masukan user ID dan PIN 3. Pilih ‘Transfer Dana’

4. Pilih ‘Transfer ke BCA Virtual Account’ 5. Masukan nomor BCA Virtual Account

atau pilih dari Daftar Transfer

6. Masukan jumlah yang ingin dibayarkan 7. Validasi pembayaran

8. Pembayaran selesai

Langkah-Langkah Memberikan Persembahan Melalui Klik BCA Bisnis

1. Lakukan log in pada aplikasi KlikBCA Bisnis

2. Masukan user ID dan PIN 3. Pilih ‘Transfer Dana’

4. Pilih ‘Trasfer ke BCA Virtual Account’ 5. Masukan nomor BCA Virtual Account

atau pilih dari Daftar Transfer 6. Masukan jumlah yang inginkan 7. Validasi pembayaran

8. Pembayaran selesai

Langkah-langkah BCA VITUAL ACCOUNT dapat diakses

www.bca.co.id/id/Bisnis/Produk-dan-Layanan/E-Banking/KlikBCA-Bisnis/bca-virtual-account

VIRTUAL ACCOUNT SAAT INI HANYA DAPAT DI AKSES MELALUI KANAL-KANAL MILIK BANK BCA (ATM BCA, BCA MOBILE, KLIK BCA,

(22)
(23)
(24)
(25)
(26)
(27)
(28)
(29)
(30)
(31)
(32)
(33)
(34)
(35)
(36)
(37)
(38)
(39)
(40)
(41)

RUANG TOLONG MENOLONG

PT Daxen Indonesia adalah perusahaan manufaktur obat tradisional, saat ini membutuhkan tenaga kerja:

1. TEKNISI MESIN Kriteria yang dibutuhkan: Pria max 45 tahun S1 Mesin

Pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Teknisi di Pabrik Manufaktur Berbahasa Inggris minimal pasif

Ditempatkan di Pabrik yang berlokasi di Gunung Putri, Bogor

Mau belajar, jujur, ulet, tegas, dapat bekerja dalam team dalam segala situasi dan kondisi maupun tekanan.

Memiliki pengalaman dalam mesin produksi dan perlistrikan

Surat lamaran, CV dan foto dikirim ke PT Daxen Indonesia paling lambat 15 September 2021,

☖ : Gedung Indra Sentral Unit A-D Lantai 5 Jl. Letjen Suprapto No. 60 Jakarta, atau melalui

(42)

INFORMASI PELAYANAN

1. PENDETA

Untuk memudahkan dan memastikan Saudara-saudara jemaat dapat menghubungi atau menemui atau mengadakan perjanjian dengan para Pendeta untuk berbagai pelayanan yang dibutuhkan, Saudara-saudara jemaat dapat memanfaatkan jadwal tetap para Pendeta berada di gereja sbb. :

HARI KONSULTASI WAKTU R. S Pelawatan

Umum / Komisi Sabatical Day

Senin Pdt. Febe Oriana H. 09:00 s/d 12:00 DS/MRM SP/IKM/

Selasa Pdt. Merry L. Malau SP DS KS (GSM) 17:00 s/d Selesai RT (Usia Senja) 17:00 s/d Selesai FOH (Pemuda) 18:00 s/d Selesai

Rabu Pdt. David Sudarto 10:00 s/d 13:00 MRM IKM NG

Kamis Pdt.Em.Royandi Tanudjaya 10:00 s/d 13:00 Jumat Pdt. Imanuel Kristo

Pdt. Suta Prawira 10:00 s/d 13:00 RT DS (Umum) 10:00 MRM (Remaja) 17:00 s/d Selesai FOH

Sabtu KS (KA) 16:00 s/d Selesai RT

2. Kantor Gereja

Untuk hal2 mendesak silakan hubungi: Sdr. Anjas No. 0858 7928 1630 Sdr. Sandi No. 0819 9801 8359 Sdri. Ety No. 0813 4162 6867

3. Klinik Pratama GKI Jabar

Jl. Tanah Tinggi I No.1 RT001 RW001, Jakarta Pusat

Telp: 021-4200466 Praktek Setiap Hari Kerja Hari: Senin – Sabtu Pkl: 08.00 – 16.00 Wib Minggu Dan Libur Nasional Tutup

Melayani Pasien Umum (Anak Dan Dewasa)

4. Pelayanan GKI Gunung Sahari di RPK

Jl. Dewi Sartika 136 D Cawang, Jakarta

Telp: 021 - 8008996; 021 - 80881181; 021 - 8013208 FREKWENSI FM 96,30 Mhz

Hari/Tanggal Waktu Pembicara Menu Acara

Selasa, 31 Agustus 2021 Rabu, 1 September 2021 Sabtu, 4 September 2021 05:00 21:00 20:00 Pdt. Merry Lopulalan M. Kelker Media Tim Pemuda Embun Pagi Sekata

Seputar Anak Muda (Senada)

Setiap Minggu pkl. 07:00 WIB, Rekaman Khotbah 1 Minggu sebelumnya

5. PPK Tabitha

Pelayanan Kedukaan 24 jam : 0821 5000 11 11 / 0804 150 11 11

Rumah Duka Husada / Ruang Pamer : Jl. Raya Mangga Besar No. 137-139 Jakarta Pusat 10730 Kantor Pusat Garuda : (021) 4244477 (Hunting) |Fax: (021) 4246495

(43)

JADWAL KEGIATAN SEPEKAN Tgl 30 Agustus s/d 5 September 2021

HARI /

TANGGAL PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH

SENIN, 30 Agustus 2021 06:30 08:30 10:00 17:00 18:00 19:00

PERSEKUTUAN DOA PAGI SENAM WAI TAN KUNG PELAWATAN KE RUMAH SAKIT

PELAWATAN KOMISI DEWASA OLAH RAGA TENIS MEJA

GEMA KASIH DITIADAKAN SELASA, 31 Agustus 2021 06:30 09:00 10:00 10:00 11:00 16:00 17:00 18:00 18:00 18:30 19:00

PERSEKUTUAN DOA PAGI LES JAHIT

PELAWATAN RUMAH SAKIT PELAWATAN RUMAH SAKIT

P.A. SELASA PAGI PELAWATAN GSM PELAWATAN KOMISI SENIOR PELAWATAN KOMISI PEMUDA

OLAH RAGA BULUTANGKIS LATIHAN PS. GLORIFICAMUS

P.A. SELASA MALAM

DITIADAKAN RABU, 01 September 2021 06:30 09:00 09:30 10:00 10:00 17:00 19.00

PERSEKUTUAN DOA PAGI PELAWATAN BAYI SENAM BODY LANGUAGE PERSEKUTUAN TALITAKUM PELAWATAN RUMAH SAKIT

LATIHAN KOLINTANG PEMAHAMAN ALKITAB

DITIADAKAN KECUALI PEMAHAMAN ALKITAB DIADAKAN SECARA DARING

KAMIS, 02 September 2021 06:30 08:00 08:30 09:00 09:00 10:00 15:00 16:00 16:00

PERSEKUTUAN DOA PAGI PERTEMUAN PENDETA SENAM WAI TAN KUNG PELAWATAN UMUM LES JAHIT LINE DANCE LATIHAN KOLINTANG/ANGKLUNG LATIHAN PS. EFRATA OLAH RAGA DITIADAKAN JUM’AT 03 September 2021 06.30 10.00 13.00 17:00 18:00 19.30

PERSEKUTUAN DOA PAGI PERSEKUTUAN SENIOR PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA

PELAWATAN KOMISI REMAJA OLAH RAGA BULUTANGKIS

LATIHAN P.S. ADORAMUS

DITIADAKAN KECUALI PERSEKUTUAN KOMISI DEWASA

(44)

HARI /

TANGGAL PUKUL JENIS KEGIATAN DIPIMPIN OLEH

SABTU, 04 September 2021 08:00 08:00 10:00 13.00 15:00 16:00 19.00

PERSEKUTUAN DOA PAGI OLAH RAGA PERSEKUTUAN SENIOR

SEKUPAS SAPA KFC

PELAWATAN KOMISI ANAK PERSEKUTUAN WILAYAH

DITIADAKAN KECUALI PERSEKUTUAN DOA PAGI,

&

PERSEKUTUAN WILAYAH DIADAKAN SECARA DARING

MINGGU, 05 September 2021 05:00 07:15 08:00 08:00 08:00 09:30 09:30 10:00 10:30 10.30 10.30 10:30 11:30 11:30 11:30 12:00 13:00 17:00 19:00 KEBAKTIAN UMUM I KEBAKTIAN SMOT KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN UMUM II KEBAKTIAN REMAJA I LATIHAN TUNAS ZAITUN I LATIHAN TUNAS ZAITUN II LATIHAN ENSAMBEL ANAK KEBAKTIAN REMAJA II

KEBAKTIAN PEMUDA KEBAKTIAN ANAK KEBAKTIAN UMUM III

LATIHAN GRACIA LATIHAN BIDUAN SION

PERSIAPAN GSM

LATIHAN TARI REMAJA & DEWASA KATEKISASI REMAJA & PEMUDA

KEBAKTIAN UMUM IV LATIHAN G4 VOICE

DITIADAKAN KECUALI KEBAKTIAN UMUM DIADAKAN PREMIER 06.00, 08.00, 10.30 &

17.00

KEBAKTIAN PEMUDA & REMAJA DIADAKAN SECARA DARING

KEBAKTIAN ANAK DIADAKAN SECARA DARING

BAHAN WARTA PERSEKUTUAN

Dengan ini diberitahukan, kepada semua pihak yang hendak memasukkan warta dalam Warta Persekutuan, dimohon agar bahan warta sudah harus diterima di Tata Usaha Gereja pada setiap hari Rabu pk.12.00. Untuk materi warta yang urgent, paling lambat disampaikan ke TU pada hari Kamis pukul 12:00 WIB.

WEBSITE

Warta Persekutuan tiap minggunya dapat di download di Website GKI Gunung Sahari dengan alamat www.gkigunsa.or.id

Jemaat juga dapat mengikuti kegiatan – kegiatan pelayanan di komisi – komisi dengan Follow Instragram.

komisianakgkigunungsahari koremgunsa

Referensi

Dokumen terkait

dari Allah kita, dengan mana Ia akan melawat kita, surya pagi dari tempat yang tinggi, untuk menyinari mereka yang diam dalam kegelapan dan dalam naungan maut

Ya, bukan hanya Yesus, tetapi setiap orang di antara kita pun dapat menjadi kabar baik bagi sesama kita di sekitar kita, terutama yang miskin dan yang tidak beruntung,

Diberitahukan kepada jemaat & simpatisan GKI Gunung Sahari, bahwa akan dibuka pelayanan Katekisasi Khusus bagi simpatisan yang berasal dari Gereja Roma Katolik

Pelayanan Kebaktian-2 GKI Gunsa secara daring dan live streaming - mohon Roh Kudus untuk berkarya melalui persiapan yang dilakukan tim yang mempersiapkan dan untuk setiap orang

Jika ada keberatan dari anggota sidi atas pencalonan Saudara kita tersebut, kami mohon supaya diajukan secara tertulis kepada Majelis Jemaat paling lambat hari

Bertempat di GKI Gunung Sahari akan dilangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Nikah pada hari Sabtu, 19 Desember 2020 Pukul 09.00 wib, untuk pernikahan

Penolakan atau sikap di tolak acapkali membuat kita merasa kurang dihargai, dan karena merasa kurang dihargai maka sangat mungkin kita juga mengurungkan rencana baik yang sedianya

Dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus, saya menyatakan dengan segenap hati saya, segenap jiwa saya, segenap kekuatan saya dan segenap akal budi saya, bahwa segala