• Tidak ada hasil yang ditemukan

ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA BRONKIAL DENGAN TINDAKAN PEMBERIAN TERAPI NEBULIZER DI RSUD dr. DRADJAT PRAWIRANEGARA SERANG TAHUN 2022

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA BRONKIAL DENGAN TINDAKAN PEMBERIAN TERAPI NEBULIZER DI RSUD dr. DRADJAT PRAWIRANEGARA SERANG TAHUN 2022"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA BRONKIAL DENGAN

TINDAKAN PEMBERIAN TERAPI NEBULIZER DI RSUD dr.

DRADJAT PRAWIRANEGARA SERANG TAHUN 2022

KARYA TULIS ILMIAH

.

TATU USROTUN NAJIAH 8801190029

DIII KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA

2021/2022

(2)

ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF PADA PASIEN ASMA BRONKIAL DENGAN TINDAKAN

PEMBERIAN TERAPI NEBULIZER DI RSUD dr. DRADJAT PRAWIRANEGARA SERANG

TAHUN 2022

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan sebagai salah satu persyaratan menyelesaikan pendidikan Program Diploma III Keperawatan di Fakultas Kedokteran Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

.

TATU USROTUN NAJIAH 8801190029

DIII KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA 2021/2022

(3)

i

(4)

ii

(5)

iii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Dengan menyebut nama Allah SWT., yang maha pengasih lagi maha penyayang, dengan ini penulis panjatkan puji syukur kehadirat-Nya atas segala limpahan rahmat, taufik, serta hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah (KTI) dengan judul “Asuhan Keperawatan Bersihan Jalan Nafas Tidak Efektif Pada Pasien Asma Bronkial Dengan Tindakan Pemberian Terapi Nebulizer di RSUD dr. Dradjat Prawiranegara Serang”

Karya ilmiah studi kasus ini disusun untuk memenuhi ketentuan sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan akhir pada program studi D3 Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini pun penulis banyak mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, sehingga karya ilmiah studi kasus ini dapat di selesaikan dengan baik. Untuk itu dalam kesempatan ini dengan segala hormat penulis menyampaikan terimakasih kepada :

1. Bapak Dr. H. Fatah sulaeman ST, MT selaku Rector Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

2. Ibu Dr. dr. Siti Farida, M.Kes., Ph.D selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

3. Ibu Epi Rustiawati, M.Kep., Sp.Kep.M.B selaku Ketua Prodi Diploma III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Sultan Ageng Tirtayasa 4. Ibu Ns. Hj. Eli Amaliyah, S.Kep., M.Kes selaku Dosen Pembimbing yang

telah meluangkan waktu untuk memberi arahan dan bimbingan sehingga penyusunan karya tulis ilmiah dapat terselesaikan dengan baik.

5. Ibu Hj. Erna Lestari SKp. MPH selaku Dosen Penguji

6. Dosen beserta staf Diploma III Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Sultan Ageng Tirtayasa yang telah memberikan ilmu dan bimbingan dalam pembuatan karya tulis ilmiah

(6)

iv

7. Direktur RSUD dr. Drajat Prawiranegara serang, kepala ruangan, beserta staf yang telah memberikan izin dan memfasilitasi untuk melakukan penelitian.

8. Kepada kedua orang tua tercinta, Bapak H. TB Ustuhri dan Ibu Khosyi’ah yang telah mendidik, membimbing, menasehati, memberikan kasih sayang dan dukungan serta yang selalu mendo’akan sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat terselesaikan dengan baik, dan juga untuk adik-adik terkasih yang selalu menjadi peyemangat kala menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah.

9. Kepada Widya Asih dan Sri Wardatsus Solehah yang selalu membantu, menemani dan mensupport dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah.

10. Kepada Kim Namjoon, Kim Seokjin, Min Yoongi, Jung Hoseok, Park Jimin, Kim Taehyung dan Jeon Jungkook yang selalu memotivasi dan memberikan semangat untuk menyelesaikan pendidikan.

11. Teman-teman Angkatan 2019 mahasiswa Diploma III Keperawatan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa yang telah berjuang bersama menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.

Ucapan terimakasih juga ditujukan kepada semua pihak yang terkait dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Semoga Allah SWT., membalas semua kebaikan Bapak/Ibu serta Saudara/i, kiranya kita semua selalu dalam lindungan-Nya. Penulis menyadari bahwa Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak kekurangan dan kelemahan baik dari segi isi maupun tata bahasa. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca. Penulis berharap semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis sendiri dan umumnya bagi para pembaca.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Serang, 28 Desember 2021

Tatu Usrotun Najiah

(7)

v

Asuhan Keperawatan Bersihan Jalan Nafas Tidak Efektif Pada Pasien Asma Bronkial Dengan Tindakan Pemberian Terapi Nebulizer Di RSUD Dr. Dradjat

Prawiranegara Kota Serang Tahun 2022

Nama : Tatu Usrotun Najiah

Program Studi : D3 Keperawatan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Dosen Pembimbing : Ns. Eli Amaliyah., S.Kep., M.MKes

Dosen Penguji : Hj. Erna Lestari, S.Kep., MPH

ABSTRAK

WHO tahun 2020 mengemukakan bahwa saat ini sekitar 235 juta jumlah pasien asma didunia. Lebih dari 80% kematian akibat asma terjadi di negara berpenghasilan rendah dan menengah ke bawah dan 4,5% penduduk Indonesia menderita asma. Tujuan umum mampu melaksanakan asuhan keperawatan bersihan jalan nafas tidak efektif pada pasien asma bronkial dengan tindakan pemberian terapi nebulizer di RSUD dr. Drajat Prawiranegara. Asma bronkhial merupakan salah satu penyakit saluran pernapasan yang banyak dijumpai di masyarakat. Saluran pernapasan tersebut bereaksi mengalami penyempitan dan menghalangi udara yang masuk kedalam paru-paru sampai menimbulkan manifestasi klinis sehingga muncul masalah bersihan jalan napas tidak efektif. Pada serangan asma terapi yang paling tepat untuk membantu jalan nafas agar paten adalah menggunakan terapi nebulizer untuk mengembalikan kondisi spasme bronkus dan mengencerkan serta memudahkan pengeluaran sekret. Desain penelitian ini menggunakan metode studi kasus, partisipan pada kasus ini dilakukan pada 2 klien asma bronkhial dengan masalah bersihan jalan napas tidak efektif.

Kata kunci : asma bronkhial, bersihan jalan nafas tidak efektif, terapi nebulizer.

(8)

vi

Nursing Care On Inneffective Airway Clearance In Bronchial Asthma Patients With Nebulizer Therapy At RSUD dr. Drajat Prawiranegara Serang

2022

Name : Tatu Usrotun Najiah

Study Program : D3 Keperawatan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Supervisor : Ns. Eli Amaliyah., S.Kep., M.MKes

Examiner Lecturer : Hj. Erna Lestari, S.Kep., MPH

ABSTRACT

WHO in 2020 stated that currently there are around 235 million asthma patients in the world. More than 80% of deaths from asthma occur in low- and middle-income countries and 4.5% of Indonesia's population suffers from asthma. The general goal is to be able to carry out nursing care for ineffective airway clearance in bronchial asthma patients by giving nebulizer therapy at dr. Prawiranegara Drajat. Bronchial asthma is one of the most common respiratory diseases in the community. The respiratory tract reacts to narrowing and blocking the air that enters the lungs until it causes clinical manifestations so that the problem of ineffective airway clearance arises. In an asthma attack, the most appropriate therapy to help the airway so that it is patent is to use nebulizer therapy to restore the condition of bronchial spasm and loosen and facilitate the discharge of secretions. The design of this study used a case study method, participants in this case were carried out on 2 bronchial asthma clients with ineffective airway clearance problems.

Keywords : bronchial asthma, ineffective airway clearance, nebulizer therapy.

(9)

vii DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL DEPAN HALAMAN SAMPUL DALAM

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS...i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

ABSTRAK ... v

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR LAMPIRAN ... xii

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 4

1.3.1 Tujuan Umum ... 4

1.3.2 Tujuan Khusus ... 4

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Asuhan Keperawatan Pada Pasien Asma...7

2.1.1 Pengkajian ... 7

2.1.2 Diagnosa ... 12

2.1.3 Perencanaan ... 13

2.1.4 Pelaksanaan ... 14

2.1.5 Evaluasi ... 14

2.2 Konsep Penyakit Asma Bronkial ...15

2.2.1 Pengertian ... 15

2.2.2 Klasifikasi ... 21

2.2.3 Etiologi ... 21

2.2.4 Patofisiologi ... 23

(10)

viii

2.2.5 Manifestasi Klinis ... 24

2.2.6 Komplikasi ... 25

2.2.7 Pemeriksaan Penunjang ... 25

2.2.8 Penatalaksanaan ... 26

2.3 Terapi/ Tindakan Keperawatan Pemberian Nebulizer ...28

2.3.1 Pengertian ... 28

2.3.2 Tujuan ... 29

2.3.3 Jenis-Jenis Nebulizer ... 29

2.3.4 Model-Model Nebulizer ... 30

2.3.5 Obat Nebulizer ... 30

2.3.6 Dosis Pemberian Nebulizer ... 35

2.3.7 Indikasi ... 35

2.3.8 Kontraindikasi ... 36

2.3.9 Hal-Hal Yang Perlu Diperhatikan ... 36

2.3.10Prosedur Pemberian Nebulizer ... 37

BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian ... 39

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian ... 40

3.3 Subjek Penelitian/ Partisipan ... 40

3.4 Fokus Studi ... 41

3.5 Definisi Operasional ... 41

3.6 Instrumen Penelitian ... 42

3.7 Metode Pengumpulan data ... 42

3.8 Etika Studi Kasus ... 44

3.9 Langkah- Langkah Pengumpulan data ... 46

3.10 Metode Analisa data ... 47

BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil...49

4.1.1 Gambaran Lokasi Penelitian...49

4.1.2 Pengkajian Keperawatan Pada Pasien Asma ...50

4.1.3 Diagnosa Keperawatan Pada Pasien Asma...57

(11)

ix

4.1.4 Perencanaan Keperawatan Pada Pasien Asma...57

4.1.5 Implementasi...59

4.1.6 Evaluasi Dan Catatan Perkembangan... 63

4.2 Pembahasan ... 64

4.2.1 Pengkajian Keperawatan Pada Pasien Asma ...64

4.2.2 Diagnosa Keperawatan Pada Pasien Asma...65

4.2.3 Perencanaan Keperawatan Pada Pasien Asma...66

4.2.4 Implementasi...67

4.2.5 Evaluasi...68

4.3 Implikasi Dalam Keperawatan...69

4.4 Keterbatasan Penelitian...69

BAB 5. PENUTUP 5.1 Kesimpulan ...70

5.1.1 Pengkajian Keperawatan Pada Pasien Asma ...70

5.1.2 Diagnosa Keperawatan Pada Pasien Asma ...70

5.1.3 Perencanaan Keperawatan Pada Pasien Asma ...70

5.1.4 Implementasi ...71

5.1.5 Evaluasi ...71

5.2 Saran...71

5.2.1 Bagi Institusi Pendidikan ...71

5.2.2 Bagi Pengembangan Ilmu ...71

5.2.3 Bagi Peneliti Selanjutnya ...72

DAFTAR PUSTAKA ... ... ...73

LAMPIRAN ...76

DAFTAR RIWAYAT HIDUP...90

(12)

x

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Tanda dan gejala dari bersihan jalan nafas tidak efektif 13

Tabel 2.2 Perencanaan/ intervensi keperawatan 13

Tabel 2.3 Standar Luaran Keperawatan Indonesia 15

Tabel 2.4 Volume normal paru 19

Tabel 2.5 Dosis pemberian nebulizer 35

Tabel 3.1 Definisi operasional 41

Tabel 4.1 Identitas Pasien 50

Tabel 4.2 Riwayat Penyakit 50

Tabel 4.3 Perubahan Pola Kesehatan 51

Tabel 4.4 Pemeroksaan Fisik 53

Tabel 4.5 Pemeriksaan Diagnostik 56

Tabel 4.6 Terapi Obat 56

Tabel 4.7 Analisa Data 56

Tabel 4.8 Perencanaan Keperawatan pada Pasien Asma 57

Tabel 4.9 Implementasi Keperawatan 59

Tabel 4.10 Evaluasi Keperawatan 63

Tabel 4.11 Catatan Perkembangan 63

(13)

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Anatomi Fisiologi Asma 16

Gambar 2.2 Pathway Asma 24

Gambar 2.3 Nebulizer Compressor 30

Gambar 2.4 Nebulizer Ultrasonic 30

(14)

xii

DAFTAR LAMPIRAN

1. Surat Izin ke Rumah Sakit 2. Informed Consent

3. Absen Penelitian

4. SOP Pemberian Terapi Nebulizer 5. SOP Pemeriksaan Fisik

6. SOP Batuk Efektif

7. SOP Posisi Fowler/ Semi Fowler 8. Lembar Persetujuan Seminar Proposal 9. Lembar Bimbingan

Referensi

Dokumen terkait

Alhamdulillah, dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan

Puji syukur Alhamdulillah, penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang maha pengasih lagi maha penyayang atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis

Alhamdulillahirabbil’alam iin, segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, atas limpahan rahmat dan

Alhamdulillah puji syukur saya panjatkan khadirat Allah SWT, Tuhan semesta alam yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, Karena berkat limpahan taufik, rahmat, dan

Dengan mengucapkan Alhamdullilah segala puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan karya

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT Yang Maha Pengasih dan Yang Maha Penyayang, atas limpahan rahmat, taufik, dan hidayah-Nya penulis dapat menyusun skripsi

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, penulis panjatkan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang maha pengasih dan penyayang yang telah melimpahkan rahmat, taufik, hidayat, dan lindungannya, serta limpahan rahmat dan salam