• Tidak ada hasil yang ditemukan

(1)SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM Oleh: MUHAMMAD FACHRURROZY NIM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "(1)SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM Oleh: MUHAMMAD FACHRURROZY NIM"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM

Oleh:

MUHAMMAD FACHRURROZY NIM. 0404183071

Program Studi

PEMIKIRAN POLITIK ISLAM

FAKULTAS USHULUDDIN DAN STUDI ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SUMATRA UTARA MEDAN

2022

(2)

i

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi berjudul “SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM PERSPKETIF POLITIK ISLAM” an.

MUHAMMAD FACHRURROZY Nim. 0404183071 Program Studi Pemikiran Politik Islam telah dimunaqasyahkan dalam sidang munaqasyah Sarjana (S.1) Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam UIN Sumatera Utara Medan pada tanggal 23 Agustus 2022.

Skripsi ini telah diterima untuk memenuhi syarat memperoleh gelar Sarjana (S.1) pada Program Studi Pemikiran Politik Islam.

Medan, 23 Agustus 2022 Panitia Sidang Munaqasyah Skripsi Program Sarjana (S.1) Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam UIN Sumatera Utara Medan

Ketua Sekretaris

Dr. Anwarsyah Nur, M.A NIP. 195705301993031001

Wahyu Wiji Utomo, M.Pem.I NIP. 19909272019031009 Anggota

Dr. Zulkarnaer, M.Ag NIP. 197401112003121006

Dr. Uqbatul Khoir Rambe, M.Pem.I NIP. 197011032014111001

Dr. Junaidi, M.Si

NIP. 198101022009121009

Dr. Agusman Damanik, M.A NIP. 197608282014111001

Mengetahui :

Dekan Fak. Ushuluddin dan Studi Islam UIN Sumatera Utara

Prof. Dr. Amroeni Drajat, M.Ag NIP. 196502121994031001

(3)

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi Berjudul:

SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM

Oleh:

MUHAMMAD FACHRURROZY NIM: 0404183071

Dapat disetujui dan disahkan sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana (S.1) pada Program Studi Pemikiran Politik Islam

Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam UINSU Medan.

Medan, 8 Agustus 2022

PEMBIMBING I PEMBIMBING II

Dr. Zulkarnaen, M.Ag Dr. Uqbatul Khoir Rambe, MA

NIP. 197401112003121006 NIP. 197011032014111001

(4)

iii

SURAT PERNYATAAN

Kami pembimbing I dan Pembimbing II yang ditugaskan untuk membimbing skripsi Mahasiswa :

Nama : MUHAMMAD FACHRURROZY

NIM : 0404183071

Jurusan : Pemikiran Politik Islam

Judul Skripsi : SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM

Berpendapat bahwa Skripsi telah memenuhi syarat ilmiah berdasarkan ketentuan yang berlaku dan selanjutnya dapat di Munaqasyahkan.

Medan, 8 Agustus 2022

PEMBIMBING I PEMBIMBING II

Dr. Zulkarnaen, M.Ag Dr. Uqbatul Khoir Rambe, MA

NIP. 197401112003121006 NIP. 197011032014111001

Dr. Zulkarnaen, M.Ag Dr. Uqbatul Khoir Rambe, MA

NIP. 197401112003121006 NIP. 197011032014111001

(5)

iv

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : MUHAMMAD FACHRURROZY

NIM : 0404183071

Jurusan : Pemikiran Politik Islam Tempat/Tgl. Lahir : Sekip, 30 Juni 2000

Alamat : Jl. Sadar Timur Gg. Istiqomah Desa Sekip Kecamatan Lubuk Pakam

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa Skripsi yang berjudul “SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) DI DELI SERDANG DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM” benar-benar karya asli saya kecuali kutipan-kutipan yang disebutkan sumbernya.

Apabila terdapat kesalahan dan kekeliruan didalamnya, maka kesalahan dan kekeliruan tersebut sepenuhnya menjadi tanggung jawab saya.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya.

Medan, 8 Agustus 2022 Yang Membuat Pernyataan

Muhammad Fachrurrozy NIM. 0404183071

(6)

v

ABSTRAK

SEKOLAH KADER PENGAWAS PARTISIPATIF (SKPP) BAWASLU DI DELI SERDANG DALAM

PERSPEKTIF POLITIK ISLAM

MUHAMMAD FACHRURROZY

NIM : 0404183071

Program Studi : Pemikiran Politik Islam Universitas : UIN Sumatera Utara Tempat/Tgl. Lahir : Sekip, 03 Juni 2000 Nama Orangtua (Ayah) : Zulfikar

(Ibu) : Kartini, S.Pd.I.

Pembimbing : 1. Dr. Zulkarnaen, M.Ag

2. Dr. Uqbatul Khair Rambe, M.A.

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan program kerja dan peran SKPP dalam pengawasan pemilu – pemilu di Deli Serdang. Untuk menganalisis Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) dalam Persfektif Politik Islam.

Metode penelitian ini merupakan metode penelitian kualitatif. Metode penelitian kualitatif adalah proses penelitian dan pemahaman berdasarkan metodologi yang mempelajari fenomena sosial dan masalah sosial. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yaitu: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.

Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa. Program kerja dan peran SKPP dalam pengawasan pemilu di Deli Serdang ialah para siswa dan alumni belajar mengenai tentang pembentukan karakter, kepemimpinan, leadership, belajar bekerja sama team dan mempersiapkan diri untuk menyampaikan ilmunya di masyarakat luas. Sehingga para alumni nantinya berperan menyebarkan virus - virus politik yang bersih sehingga bisa tercipta pemilu yang bersih, jujur dan adil.

Serta nantinya para alumni dan masyarakat bisa menjadi corong perubahan untuk menciptakan masyarakat yang melek akan politik. Sekolah kader pengawas partisipatif (SKPP) dalam Perspektif Politik Islam ialah sekolah kader yang bersifat nasionalis yang mana didalam pelajarannyapun menyimpan sudut pandang dan kerangka keislaman, sehingga sekolah kader pengawas partisipatif ini jika dipandang dari sudut keislaman sekolah ini layak berdiri bahkan wajib untuk kaum muslim mengikutinya. Karena banyak hal yang di pelajari di sekolah kader ini mengandung nilai - nilai kandungan islam di dalamnya, sehingga nantinya bisa menciptakan kaum muda islam menjadi pengawas partisipatif yang relegius dan efektif, ataupun bekal di dalam dirinya untuk terjun di masyarakat.

Kata kunci: Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP), Politik Islam.

(7)

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah, segala puji dan syukur peneliti ucapkan atas segala karunia Allah Swt. dan tidak lupa pula mengucapkan shalawat dan salam kepada baginda Rasulllah Saw. Semoga kelak peneliti dan pembaca mendapatkan syafa’at beliau pada hari kemudian.

Dalam rangka melengkapi persyaratan guna untuk mencapai gelar Sarjana Sosial (S.Sos) dalam bidang Pemikiran Politik Islam Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam UIN Sumatera Utara, maka penulis menyusun Skripsi yang berjudul “Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) Bawaslu di Deli Serdang dalam Perspektif Politik Islam”.

Dalam proses penyusunan skripsi ini membutuhkan banyak dukungan moral maupun moril, serta doa. Keberhasilan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dorongan berbagai pihak. Dalam kesempatan ini penulis juga mengucapkan terimakasih kepada pihak yang sudah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih penulis ditujukan kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Syahrin Harahap, M.A sebagai Rektor UIN Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Amroeni Drajat, M. Ag sebagai Dekan Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam sekaligus Wakil Dekan I, II, & III Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam.

3. Bapak Ketua Program Studi Pemikiran Politik Islam, Drs. Abu Sahrin, M. Ag dan Sekretaris Program Studi Pemikiran Politik Islam Ibu Dr. Aprilinda M.

Harahap, M.Ag, yang telah mendidik, membimbing dan membina penulis dalam pelajaran dan penyelesaian penulisan skripsi ini.

(8)

vii

4. Bapak Dr. Zulkarnaen, M. Ag, selaku pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktunya untuk mengoreksi dan membimbing serta memberikan kritikan - kritikan yang membangun kepada penulis sehingga skripsi ini terselesaikan dengan baik.

5. Bapak Dr. Uqbatul Khair Rambe, M.A, selaku pembimbing II yang telah memberikan waktu dan kesabaran untuk menilai, mengoreksi dan memberikan perbaikan serta kritikan - kritikan yang membangun penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat waktu.

6. Bapak/ibu Dosen - dosen yang telah mendidik, membimbing dan membina penulis dalam masa pembelajaran saat perkuliahan dari semester awal sampai dengan semester akhir.

7. Para Staf/Pegawai UINSU yang telah membantu yang telah membantu, dan mendukung penulis dalam segala urusan perkuliahan.

8. Ayahanda Zulfikar dan Ibunda Kartini, S.Pd.I, tercinta atas segenap kasih sayangnya yang telah memberikan jasa terbesar dan terhebat kepada penulis mulai dari membesarkan, mendidik dan memberikan perhatian kasih sayang begitu besar, didikan dan moral maupun material yang telah mereka berikan, serta do’a tulus yang terus menerus di ucapkan sehingga penulis dapat mencapai tujuan yang diharapkan. Terimakasih penulis ucapkan kepada kakak penulis yaitu Maisarah, S.Pd, dan Nurun Nisa M. Pd, atas do’a, motivasi dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

9. Rekan-rekan seperjuangan Pemikiran Politik Islam 8 B Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam yang telah banyak membantu dalam proses penulisan skripsi ini.

10. Sahabat - sahabat penulis Roby Alfiando Mahyuda, M Ridho Pranata, Dwiki Andrean, Raudhatul Jannah, Kucay dan Noval Juliansah, yang tiada lelahnya membantu penulis dan memberikan motivasi , dorongan dan semangat sedang

(9)

viii

menyelesaikan skripsi ini, terimakasih juga atas canda, tawa, suka dan duka yang tiap harinya kita lewati bersama.

11. Kepada seluruh personal yang mendukung sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

Sebagai suatu penelitian skripsi, peneliti selalu berupaya untuk mencapai kesempurnaan walaupun hal tersebut belum terwujud, maka dari itu peneliti sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat konstruktif dari para pembaca.

Peneliti berharap tesis ini bermanfaat ke depannya, menjadi contoh bagi calon peneliti skripsi berikutnya, mampu menyempurnakan dengan judul yang terkait, dan menambah motivasi peneliti untuk melanjutkan pendidikan selanjutnya.

Medan, Agustus 2022

Muhammad Fachrurrozy Nim. 0404183071

(10)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

PERNYATAAN ... ii

PERNYATAAN ... iv

ABSTRAK ... v

KATA PENGANTAR ... vi

DAFTAR ISI ... ix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Tujuan Penelitian ... 7

D. Manfaat Penelitian... 7

E. Metodologi Penelitian ... 8

F. Kajian Terdahulu ... 15

BAB II Landasan Teori Sekolah Kader dalam Islam ... 18

A. Pendidikan Kader Ulama Majelis Ulama Indonesia (MUI) ... 18

B. Pendidikan Kaderisasi Muhammadiyah ... 23

BAB III Gambaran Pelaksanaan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif ... 26

A. Sejarah Sekolah Kader Pengawas Partisipatif di Deli Serdang... 26

B. Visi dan Misi Sekolah Kader Pengawas Partisipatif ... 29

C. Tujuan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif ... 30

D. Kurikulum Sekolah Kader Pengawas Partisipatif ... 30

E. Tugas dan Tanggung Jawab Penyelenggara Sekolah Kader Pengawas Partisipatif. ... 68

F. Tugas dan Tanggung jawab Narasumber/ Fasilitator/ Tenaga Pendidik .... 70

G. Metode Sistematis Pengajaran Sekolah Kader pengawas Partisipatif ... 73

BAB IV ANALISIS ... 74

A. Program Kerja dan Peran Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) dalam Pengawasan Pemilu di Deli Serdang. ... 74

(11)

x

B. Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) dalam Perspektif Politik

Islam ... 81

BAB V PENUTUP ... 90

A. Kesimpulan ... 90

B. Saran ... 91

DAFTAR PUSTAKA ... 92

LAMPIRAN ... 96

Referensi

Dokumen terkait