• Tidak ada hasil yang ditemukan

MINGGU KANTATE: 02 MEI 2021 TOPIK: SEGALA YANG BERNAFAS MEMUJI TUHAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "MINGGU KANTATE: 02 MEI 2021 TOPIK: SEGALA YANG BERNAFAS MEMUJI TUHAN"

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

MINGGU KANTATE: 02 MEI 2021

TOPIK: ”SEGALA YANG BERNAFAS MEMUJI TUHAN”

“Selamat Beribadah, Tuhan Yesus Memberkati”

NO. BAHASA INDONESIA

(Pukul 07.00 WIB) NO.

BAHASA BATAK (Pukul 10.00 WIB)

1. KJ. No. 3: 1 – 3 1. BE. No. 565:1 – 3

2. Votum: A.X.B4 – D.VII.28 2. Votum: A.X.B4 – D.VII.28 3. KJ. No. 10: 1 3. BE. No. 562: 1 – 2

4. Titah: II dan Maksudnya 4. Patik: II dohot lapatanna 5. KJ. No. 33: 1 – 2 5. BE. No. 174: 1 + 3

6. Pengakuan Dosa: B9 – C4 6. Manopoti Dosa: B9 – C4 7. KJ. No. 400: 1 7. BE. No. 438: 1

8. Epistel: Wahyu 15: 1 – 4 8. Epistel: Pangungkapon 15: 1 – 4 9. KJ. No. 263: 1+6 9. BE. No. 251: 1 + 3

10. Pengakuan Iman 10. Manghatindangkon Haporseaon 11. Warta Jemaat 11. Tingting

12. Doa Syafaat 12. Tangiang Pangondianon 13. KJ. No. 289: 1 – 2 13. BE. No. 569: 1 – 2

14. Kotbah: Mazmur 150: 1 – 6 14. Jamita: Psalm 150: 1 – 6

15. KJ. No. 286: 1,2+7 (Persembahan) 15. BE. No. 778: 1 – 3 (Pelean) 16. Doa Persembahan 16. BE. No. 146: 1-2 (Pandidion) 17. BE. No. 146: 6 (Pandidion) 18. Tangiang Pelean

WARTA JEMAAT

HURIA KRISTEN BATAK PROTESTAN

HKBP TEBET – RESSORT TEBET

Alamat : Jl. Tebet Barat Dalam X/7 Jakarta Selatan 12810

Tlp. (021) 8290833, 83702925, 83702924 http//www.hkbptebet.org

email: [email protected]

Sekretariat (Kantor Kerja) dibuka:

Senin – Jumat: Pkl. 09.00 WIB – 17.00 WIB (12.00–13.00 Istirahat); Sabtu: Pkl. 10.00 WIB – 13.00 WIB Pdt. Ressort : Pdt. Maulinus Ulises Wellington Siregar, S.Th (0821 6843 5704) Pdt. Fungsional : Pdt. Poltak Novis Napitupulu, S.Th (0812 1242 5477) : Pdt. Monru P. Nainggolan, S.Th (0852 7077 9936) : Pdt. Dina Meriana br. Sinaga, SSi. (0823 7071 7071) : Pdt. Parningotan Siahaan (0813 6540 5484) Ketua Parartaon : St. Ir. H.M. Limbong, MM (0811 9221 264) Bendahara Huria : St. B. P. Purba, SE.Ak, MSi. (0856 7530 754) Sekretaris Huria : St. Ir. Th. SS. Pardede (0817 6577 779) Ketua Badan Audit : St. Ir. Wilson Sitorus, MM (0812 8934 5311) Ketua Dewan Koinonia : St. Sahat Silalahi, ST (0815 1840 828) Ketua Dewan Marturia : St. Dr. Ir. Jamartin Sihite (0811 984 680) Ketua Dewan Diakonia : St. Hiras Sianturi (0852 1653 3544)

Rekening HKBP Tebet: Bank Mandiri Cab. MT. Haryono No. 070.0000 162 151 Bank BNI Cab. Tebet No. 0011791125 Bank BRI Cab. Pancoran No. 0390.01.001024.30.5

(2)

“SEGALA YANG BERNAFAS MEMUJI TUHAN”

(Ev.: Mazmur 150:1-6

Ep. Wahyu 15:1-4)

Kapan terakhir kita memuji Tuhan? Mungkin ada banyak di antara kita yang

menjawab, “Terakhir memuji Tuhan adalah saat mengikuti ibadah di hari

Minggu." Artinya di luar jam-jam ibadah tak pernah memuji Tuhan. Kita tidak

secara rutin memuji Tuhan. Ini menjadi hal yang perlu kita renungkan

masing-masing, mengingat bahwa berkat Tuhan bukan hanya tentang jam ibadah, tetapi

jauh lebih dari pada itu berkat Tuhan ada di setiap detik kehidupan kita.

Mendaftarkan berkat Tuhan satu persatu memungkinkan kita untuk terus

mengingat berkat Tuhan dalam hidup kita. Dari nafas kehidupan, kemampuan

melakukan aktifitas sehari-hari, kebersamaan dengan orang yang kita cinta,

kebutuhan hidup yang terpenuhi, kesedihan yang dapat dilalui dengan baik—

terlalu banyak berkat Tuhan di dalam hidup kita masing-masing.

Inilah yang menjadi alasan mengingat itu semua kita patut memuji Tuhan.

Terlebih berkat keselamatan yang Ia beri melalu kematianNya di kayu salib.

Terlalu besar untuk dapat dihitung. Maka—sekali lagi—patutlah orang percaya di

setiap waktunya dapat memuji Tuhan. Nas hari ini bahkan mengatakan bukan

hanya kita—manusia yang memuji Tuhan, tetapi segala yang bernafas pun ternyata

memuji Tuhan.

Memuji Tuhan melalui kata-kata yang lemah lembut kepada saudara-saudara

kita; senyuman dan keramahan bagi orang lain; sapaan yang hangat kepada

suami/istri/anggota keluarga kita—ini semua adalah wujud memuji Tuhan dalam

hidup kita. Kita menghargai segala berkat Tuhan dan kita ucapkan terima kasih

kepada Tuhan melalui perbuatan kasih terhadap sesama.

1 Tawarikh 16:32-33 pun menegaskan hal ini, “Biarlah gemuruh laut serta

isinya, biarlah beria-ria padang dan segala yang di atasnya, maka pohon-pohon di hutan

bersorak-sorai di hadapan TUHAN.” Memuji Tuhan adalah respon yang harus

dilakukan setiap orang percaya yang mengakui Kristus sebagai juruselamatNya.

Memuji Tuhan berkenaan dengan sikap iman. Dengan puji-pujian, kita

mengungkapkan iman kita kepada Tuhan. Semakin kita memuji Tuhan,

pandangan kita semakin tertuju kepada Tuhan dan kuasa-Nya, tidak lagi kepada

masalah, sehingga kita semakin beroleh kekuatan.

Memuji Tuhan setiap waktu membawa kita semakin dekat dengan Tuhan. Amin.

(DMS).

(3)

I. PELAYANAN 1. NAMA MINGGU

Nama Minggu kita hari ini adalah Minggu Kantate yang artinya: “Nyanyikanlah lagu baru bagi TUHAN” dengan Topik Minggu: ”SEGALA YANG BERNAFAS MEMUJI TUHAN”.

2. SAKRAMEN BAPTISAN KUDUS

Pada hari ini Minggu, 02 Mei 2021 di Kebaktian Pkl. 10.00 WIB akan diadakan pelayanan Sakramen Baptisan Kudus kepada dua orang anak warga jemaat yaitu:

1. Amari Feodora Ronauli br. Sianturi Putri dari Bpk. Reboin Julimer Sahat Martua Sianturi/ Ibu Martha Uke Listyaningrum br. Sinaga (Wijk

Kalibata).

2. Melody Evenya Rumondang br. Sihombing Putri dari Bpk. Tumpal Hendry Sihombing/ Ibu Christina Savitri br. Hutagalung (Wijk Kebon

Baru).

3. JEMAAT MENINGGAL

Pada hari Rabu, 28 April 2021 telah meninggal dunia Bpk. St. Paian Manogang

Simanjuntak tutup umur 83 tahun. Suami dari Ibu Esna Hotmaida Marhaposan Tampubolon - Almh (Wijk Tebet Barat). Dimakamkan pada hari Kamis, 29 April

2021 di Sandiego Hills Karawang. Kita berdoa semoga keluarga cepat terhibur.

II. KOINONIA (PERSEKUTUAN) 1. KELAS SEKOLAH MINGGU

Pada hari ini, Kelas Sekolah Minggu akan dilaksanakan sebelum dan setelah Kebaktian Sekolah Minggu (Pkl. 08.30 WIB) melalui aplikasi Zoom dengan pembagian sebagai berikut:

 Kelompok Kecil dan TK : Pkl. 08.00 - 08.25 WIB

 Kelompok 1 s/d 2 SD : Pkl. 09.05 - 09.25 WIB

 Kelompok 3 s/d 4 SD : Pkl. 09.25 - 09.45 WIB

 Kelompok 5 s/d 6 SD : Pkl. 09.25 - 09.45 WIB

2. YOUTH FELLOWSHIP REMAJA HKBP TEBET

Pada hari ini, Youth Fellowship Remaja HKBP Tebet akan dilaksanakan dengan pembagian kelompok SMP dan SMA melalui Aplikasi Zoom mulai pukul 13.00 WIB. Dimohon kepada seluruh Remaja supaya mengikuti kagiatan ini.

3. SEKSI LANSIA

Pada hari Senin, 03 Mei 2021 mulai Pkl. 10.00 WIB melalui Aplikasi Zoom, Seksi Lansia akan mengadakan Sermon. Diminta kepada seluruh Lansia supaya mengikuti Sermon tersebut.

4. KEBAKTIAN WIJK (GABUNGAN)

Pada hari Rabu, 05 Mei 2021 Pkl. 19.30 WIB akan dilaksanakan Kebaktian Gabungan (hadomuan untuk semua Wijk) melalui layanan Live Streaming dengan Nas: 1 Samuel 1: 9-18.

Pelayan Firman : Pdt. Maulinus U.W. Siregar Liturgi/Moderator : St. Sahat Silalahi

(4)

5. PERSEKUTUAN KELUARGA MUDA

Pada hari Sabtu, 08 Mei 2021 Pkl. 10.00 WIB melalui aplikasi Zoom & Youtube akan diadakan Webinar bagi Keluarga Muda dengan topik: “Kesibukan Rutinitas Vs

Quality Time Dalam Keluarga” dengan pembicara tamu: Pdt. Hotma TAP Pasaribu,MTh dan Prof. Dr. Frieda M. Simangunsong br. Siahaan.

III. MARTURIA (KESAKSIAN) 1. TURITURIAN NI BUKU ENDE

Pada hari ini Minggu, 02 Mei 2021 Pkl. 19.00 WIB akan diadakan “Turiturian Ni Buku Ende” (Episode III) yang akan dipersembahkan oleh Seksi Musik HKBP Tebet dengan Tema: Kantate “Nyanyikanlah Nyanyian baru Bagi Tuhan”. Acara ini dapat diikuti secara Live melalui Channel Youtube HKBP Tebet.

2. SABTU MALAM BERSAMA FIRMAN TUHAN

1. Pada hari Sabtu, 08 Mei 2021 Pkl. 18.30 WIB Gereja HKBP Tebet akan melayani Program Sabtu Malam Bersama Firman Tuhan (Pertemuan Ke-tujuh) melalui Aplikasi Zoom dengan Topik: ”Membangun Spiritualitas Umat”. Yang akan disampaikan oleh Pdt. Dr. Matongo Sitinjak (Kadep Koinonia HKBP Periode 2016-2020/ Dosen STT HKBP Pematang Siantar).

2. Program ini dapat juga diikuti melalui Channel YouTube, Facebook dan Instagram HKBP Tebet.

3. Jemaat yang ingin bertanya dapat disampaikan melalui WhatsApp HKBP Tebet (081318602727)

4. Link Zoom akan dibagikan melalui WhatsApp grup Wijk masing-masing.

3. TIM DOA

Apabila jemaat rindu untuk bergabung dalam pelayanan Tim Doa HKBP Tebet, mari bersama-sama bergabung dalam kegiatan yang dilaksanakan setiap hari Senin Pkl. 09.00 WIB melalui Aplikasi Zoom.

4. RENUNGAN HARIAN HKBP TEBET

Renungan Harian HKBP Tebet Edisi Mei-Juni 2021 dapat lihat di Website: http://hkbptebet.org/#news-section. Setiap hari, Renungan Harian ini bisa juga didapatkan melalui WA Group Wijk HKBP Tebet yang disertai dengan Video Renungan Harian dari para Pendeta kita.

IV. DIAKONIA (PELAYANAN KASIH) 1. HURIA MANGURUPI RUAS (HMR)

a. Untuk bulan April 2021 Gereja kita telah menyampaikan dana BLT kepada jemaat terdampak Covid-19 yaitu (95 KK) dalam rangka gerakan Huria Mangurupi Ruas (HMR). Nama-nama jemaat yang menerima telah diajukan oleh Sintua.

b. Bagi jemaat yang tergerak untuk ikut dalam pelayanan Huria Mangurupi Ruas (HMR) dapat menghubungi Ketua Dewan Diakonia St. Hiras Sianturi (085216533544) dan Ketua Seksi Diakonia Sosial Riama br. Tambunan (083863307262).

c. Bila ada jemaat di Wijk yang benar-benar sangat membutuhkan

bantuan dana saat ini, mohon disampaikan kepada Huria melalui Dewan Diakonia supaya dapat dibantu secepatnya.

(5)

2. SEKSI PENDIDIKAN

Sehubungan dengan penyelenggaraan LES BAHASA INGGRIS HKBP Tebet 2021. TK, SD dan SMP, Diharapkan kepada Jemaat untuk melakukan PENDAFTARAN ULANG bagi Putra/ Putri nya (Kelas TK - SMP) baik yang sudah pernah maupun belum pernah ikut serta dalam PROGRAM.

Pendaftaran dapat menghubungi Seksi Pendidikan/ Guru dengan No Contact: Petty Herwaty Simanjuntak br. Pasaribu (HP/WA 085222119230), Ningrum br. Siahaan (HP/WA: 081219572038), dan Sarmedi Tampubolon (0818-434390).

Format: Nama Anak: /Kelas: / BARU atau LAMA /No WA / Nama Orang Tua. Untuk waktu dan teknis pelaksanaan akan di sampaikan pada Group WhatsApp masing-masing kelas. (Kami juga membuka pendaftaran untuk Jemaat HKBP TEBET, yang tergerak untuk ikut dalam pelayanan ini sebagai team pengajar/ Guru: Bahasa Inggris/ Matematika - bisa menghubungi contact Seksi Pendidikan).

3. PELAYANAN BEASISWA HKBP TEBET

Gereja kita melalui Komisi Anak Asuh (Dewan Diakonia) setiap bulan memberikan Beasiswa kepada 41 orang anak-anak kita yang duduk dibangku SD, SMP, SMA dan Perguruan Tinggi. Dimohon kepada seluruh jemaat untuk ikut serta mendukung pelayanan ini.

4. GERAKAN AEK SANTETEK – DANA POTI PARASIAN

Gerakan "Aek Santetek" melalui Poti Parasian merupakan persembahan yang dapat kita sumbangkan bagi pelayanan kasih kepada jemaat yang membutuhkan. Mari bersama-sama ikut serta berpartisipasi dalam gerakan “Aek Santetek” ini. Melalui transfer ke rekening gereja: Rekening HKBP Tebet: Bank Mandiri Cab. MT. Haryono (No. 070.0000 162 151); Bank BNI Cab. Tebet (No. 0011791125); Bank BRI Cab. Pancoran (No. 0390.01.001024.30.5) dengan memberikan keterangan Poti Parasian.

5. JEMAAT SAKIT

NO NAMA WIJK KETERANGAN

1 Ny. Dinar I.K Siahaan br. Simbolon Tebet Barat Isoman di rumah 2. Cindy Klaresta M. br. Siahaan Tebet Barat Isoman di rumah 3. Delima br. Siagian Menteng Dalam RS. Premier Kmr. 712 4. Dendi Silaban (naposo) Menteng Dalam Isoman di rumah 5. Richard Siregar (naposo) Kebon Baru Pemulihan di rumah 6. Bpk. Leonardo Pakpahan Cikoko Pengadegan Isoman di rumah 7. Ny. Dewi Pakpahan br. Simatupang Cikoko Pengadegan Isoman di rumah 8. Kristian Brezhnev Pakpahan (naposo) Cikoko Pengadegan Isoman di rumah 9. St. Anto Marpaung Cikoko Pengadegan Pemulihan di Rumah 10. Bpk. Tohap Napitupulu Cikoko Pengadegan RS. PON Kmr. 725 11. Chyntia Mega Citra br. Simatupang Cikoko Pengadegan RS. Siloam Duren Tiga Kmr 305 lt.3 12. Bpk. Wilson Purba Cikoko Pengadegan Pemulihan di Rumah 13. Ny. Sitorus br. Siagian Parserahan Pemulihan di Rumah 14. Ny. Sulastri Rumapea br. Lumbanraja Parserahan RS. Cipto Lt.8 No. 806 Kita berdoa kiranya Tuhan memberi kesembuhan.

(6)

V. UMUM

1. PANITIA TAHUN PEMBERDAYAAN HKBP TEBET 2021

1. Mulai pada hari Minggu, 09 Mei 2021 Panitia Tahun Pemberdayaan HKBP Tebet akan mengadakan Gerakan Celengan SM untuk Anak Asuh. Marilah kita dukung kegiatan ini.

2. Diskusi “Membangun Komunikasi yang Optimal Antara Orangtua, Anak-Anak, dan Remaja Dalam Pembelajaran dan Era Digital”. Pada hari Sabtu, 15 Mei 2021 Pkl. 08.30 s/d 11.30 WIB melalui Aplikasi Zoom.

3. Pembinaan Parhalado pada hari Rabu, 26 Mei 2021 Pkl. 08.30 s/d 12.30 di Ruang Utama HKBP Tebet.

2. PELANTIKAN PENGURUS SEKSI LANSIA

Pada hari Minggu, 09 Mei 2021 di kebaktian Pkl. 10.00 WIB setelah Warta Jemaat akan dilaksanakan Pelantikan pengurus Seksi Lansia HKBP Tebet.

3. UJIAN AKHIR S-1 THEOLOGI

Pada hari Senin, Rabu dan Kamis Saudara kita: Aulia Situmeang, Philip

Nainggolan dan Gerald Tanjung akan mengikuti sidang ujian skripsi dalam

rangka mengakhiri Study Theologi mereka di Sekolah Tinggi Filsafat Theologi (STFT) Jakarta. Gereja berdoa untuk kelancaran dan keberhasilan ujian tersebut.

4. LAPORAN BULAN APRIL PENGGALANGAN DANA PENSIUN HKBP

Laporan bulan April Penggalangan dana Pensiun HKBP dari Ephorus HKBP (terlampir). Marilah kita berdoa dan mendukung penggalangan Dana Pensiun ini.

5. IBADAH MINGGU SECARA OFFLINE

Ibadah Minggu secara offline telah mulai dilaksanakan dengan jadwal sebagai berikut:

1. Ibadah Pkl. 07.00 WIB (Bahasa Indonesia). 2. Ibadah Pkl. 10.00 WIB (Bahasa Batak).

Dimohon jemaat yang ingin mengikuti kebaktian supaya mendaftarkan diri kepada Sintua Wijk masing-masing. Satuan Gugus Tugas HKBP Tebet akan mengatur teknis pelaksanaan Ibadah tersebut.

6. PERSEMBAHAN TAHUNAN/PELEAN TAON

Terimakasih kepada jemaat yang telah menyampaikan Persembahan Tahunan/ Pelean Taon 2020. Bagi jemaat yang akan menyampaikan Persembahan Tahunan untuk tahun 2021 dapat menyampaikannya melalui Sintua Wijk, Rekening Bank Gereja (10.b) atau langsung ke kantor Sekretariat Gereja. Kiranya Tuhan Memberkati pekerjaan dan keluarga seluruh jemaat.

7. REKENING ANAK ASUH HKBP TEBET

Mari bersama-sama mendukung pelayanan Anak Asuh HKBP Tebet dengan ikut berpartisipasi melalui Bank BNI dengan No. Rekening: 6077607717 a.n

HURIA KRISTEN BATAK PROTESTAN HKBP TEBET. 8. REKENING DANA PENSIUN HKBP

Panitia Dana Pensiun HKBP Tebet telah membuka Rekening khusus pengumpulan Dana yaitu: Bank Mandiri dengan No. Rekening: 103-00-17799178 a.n

(7)

9. GERAKAN SERIBU RUPIAH DANA PENSIUN HKBP

Marilah kita bersama-sama mendukung “Gerakan Seribu Rupiah” dalam rangka melunasi Dana Pensiun HKBP. Donasi dapat dikirimkan melalui (QR Code terlampir). Tuhan Yesus Memberkati.

10. DANA HURIA MANGURUPI RUAS

Untuk memudahkan pencatatan uang masuk Dana Huria Mangurupi Ruas (HMR) dimohon kepada jemaat yang hendak menyampaikan donasi supaya di transfer ke

Bank Mandiri dengan No. Rekening: 124-0057777006 a.n. HKBP Tebet. 11. PERSEMBAHAN HKBP TEBET

Untuk menyampaikan Persembahan Kebaktian Minggu, Persembahan Bulanan dan Persembahan lain-lain, HKBP Tebet menfasilitasi kita dengan menggunakan:

a) QR Code Gereja HKBP Ressort Tebet dengan LINK AJA: BANK

MANDIRI, BNI, BRI DAN BTN, BCA, OVO, GO PAY, DANA, GO MOBILE CIMB NIAGA, ShopeePay dan seluruh PJSP yang terdaftar di Bank Indonesia). QR Code telah dilampirkan di Warta Jemaat & Tata Ibadah

Minggu.

b) Melalui Rekening Bank Gereja:

 Rekening HKBP Tebet: Bank Mandiri Cab. MT. Haryono No. 070.0000 162 151

 Bank BNI Cab. Tebet No. 0011791125

(8)

KEGIATAN KATEGORIAL MINGGU INI

No Hari Jam Kegiatan Pelayan Ket.

1. Minggu, 02 Mei 2021 13.00 WIB Sermon GSM Pdt. Dina M. Sinaga St. TSS. Pardede CSt. Harles Sihombing ZOOM 2. 13.00 WIB Youth Fellowship Remaja (SMP dan SMA) Pdt. Parningotan Siahaan St. Reynold Hutabarat CSt. Erpantja T.S Pasaribu ZOOM 3. 19.00 WIB Turiturian Ni Buku Ende (Seksi Musik HKBP Tebet)

Pdt. Monru P. Nainggolan VIRTUAL

4. Senin, 03 Mei 2021

09.00 WIB Tim Doa Pdt. Dina M. Sinaga ZOOM 5. 10.00 WIB Sermon Lansia Pdt. Ebenezer Lumban Gaol ZOOM 6. Selasa,

04 Mei 2021 19.00 WIB Sermon Parhalado Pdt. Dina M. Sinaga OFFLINE 7. Rabu,

05 Mei 2021 19.30 WIB

Kebaktian Wijk

Gabungan Pdt. Maulinus U.W. Siregar ZOOM 8.

Kamis, 06 Mei 2021

15.00 WIB Sermon SPH Pdt. Maulinus U.W. Siregar ZOOM 9. 16.00 WIB Sermon Ama Joshua Pdt. Monru P. Nainggolan ZOOM 10. 18.00 WIB Learning Cal. Sintua Pdt. Poltak Novis Napitupulu ZOOM

11. 19.30 WIB Sermon Pendamping Remaja Pdt. Dina M. Sinaga St. Roma T.P Limbong CSt. Albert M.P Silaen ZOOM

12. 20.00 WIB Seksi Ama Pdt. Parningotan Siahaan OFFLINE 13. Jumat,

07 Mei 2021

18.00 WIB Belajar Sidi Pdt. Monru P. Nainggolan ZOOM 14. 19.30 WIB PS Serafim Pdt. Parningotan Siahaan ZOOM

15.

Sabtu, 08 Mei 2021

10.00 WIB Persekutuan Keluarga Muda

Pdt. Hotma TAP Pasaribu,MTh & Prof. Dr. Frieda M.

Simangunsong br. Siahaan.

VIRTUAL

16. 18.00 WIB Belajar Sidi Pdt. Monru P. Nainggolan ZOOM

17. 18.30 WIB SMBFT

Pdt. Dr. Matongo Sitinjak (Kadep Koinonia HKBP Periode 2016-2020/ Dosen STT HKBP Pematang Siantar)

(9)

PELAYAN IBADAH MINGGU HKBP TEBET MINGGU, 02 MEI 2021 PELAYAN Pkl. 07.00 WIB (B. Indonesia) Pkl. 10.00 WIB (B. Batak)

Khotbah Pdt. Maulinus U.W. Siregar Pdt. Monru P. Nainggolan Liturgis St. Charles Nadeak St. Ramat Simanungkalit Warta & Doa Syafaat St. Febryanto Simbolon St. M.F.J Tambunan

Persembahan St. Nurmala br. Situmorang St. Richard Johnson Tampubolon

St. Sahat Silalahi St. G. Nainggolan Balkon St. Lamtiur br. Gultom

St. Linda Robena br. Ritonga

St. Hiras Sianturi St. Fredy Simarmata Pangarenta CSt. Rico Hutabarat

St. Alex Manurung

St. Riama br. Simanjuntak St. Maria br. Lumbanraja List Data Jemaat CSt. Donna br. Simanjuntak

CSt. Katerina br. Naiborhu

St. Vera br. Tambunan CSt. Edina br. Siregar Thermogun CSt. Martin Pardosi CSt. Juna br. Sianturi PIC CSt. Ronald Hutasoit St. Hiras Sianturi

Kebaktian Sekolah Minggu Pkl. 08.30 WIB

(Live Streaming)

Pdt. Poltak Novis Napitupulu Sermon GSM (Zoom) Pdt. Dina M. Sinaga

Kebaktian Remaja Youth

Fellowship (Zoom) Pdt. Parningotan Siahaan Pelayan Multimedia Tim Multimedia HKBP Tebet Renungan Harian Tim Renungan Harian Pemusik Aulia Situmeang

Dian Panjaitan

Kiki Sitanggang William Rajagukguk Puji-Pujian Jordan Pardede

Sondang Pandiangan

Marasi Pasaribu Yosita Simangunsong

(10)

QR CODE PERSEMBAHAN HKBP TEBET:

OR CODE DANA

QR CODE GERAKAN SERIBU

(11)

MARI BERGABUNG DALAM PELAYANAN

MEDIA HKBP TEBET DENGAN MENGIKUTI:

: (Gereja Tebet) https://www.facebook.com/suarahkbp.tebet : (HKBPTebet Gereja) https://www.youtube.com/channel/UCgCjMU gKdiiTmZRKc8UHalQ : (@hkbptebet) https://www.instagram.com/hkbptebet/ : http://hkbptebet.org/(hkbptebet.org)

(12)

HURIA KRISTEN BATAK PROTESTAN (HKBP)

Pengakuan Pemerintah 11 Juni 1931 No. 48, Staatsblad 1932 No. 360.

jo. No. Dd/P/DAK/d/135/68, jo. No. 33 Tahun 1988.

Kantor

Pusat: Pearaja-Tarutung

22413, Tapanuli

Utara. Indonesia.

www.hkbp.or.id: E-mail: hkbppusat a gmail.com Telp: (0633) 21707, 21122 (Ext. 100-139) Fax: (0633) 21596

Pearaja Tarutung, 30 April 2021

Nomor :739/L18/IV/2021

Hal : Laporan Bulan April Penggalangan Dana Pensiun HKBP Rincian Pemasukan dari Seluruh Distrik ke Kantor Pusat

Lampiran

Kepada Yth:

Jemaat dan Parhalado HKBP dp Pendeta Ressort

di tempat

Damai Sejahtera Allah yang melampaui segala akal, itulah kiranya yang menyertai saudara-saudara sekalian.

Sebagai lanjutan dari surat nomor 367/C04/11/2021 tanggal 9 Maret 2021 tentang "Gerakan Seribu Rupiah Setiap Hari" dan sebagai cara untuk membangun transparansi .dan akuntabilitas sekaligus untuk meningkatkan tingkat kepercayaan setiap warga jemaat HKBP atas tertib administrasi keuangan Kantor Pusat HKBP dan membangun semangat warga jemaat kita untuk meneruskan segala usaha dalam menyelesaikan kewajiban hutang HKBP ke Dana Pensiun, maka kami memberitahukan tentang dana yang sudah terkumpul dan yang sudah disetor ke Dana Pensiun HKBP di Medan.

Pemasukan

1 Melalui 4 (empat) Rekening yang ada: BNI No 006-125-5696

BRI No 0053-01-000517-301

Mandiri No 105-00-0208651-4

Mandiri No 107.00.00.77772.4 atau QRIS: ID 1021062291690

Rekening normal Dana Pensiun sejak 15 Januari s/d 29 April 2021l sebanyak

Rp 10,269 M (Sepuluh miliar dua ratus enam puluh sembilan juta rupiah).

Perincian terlampir.

2 Melalui rekening khusus, Pemerhati Kasih HKBP (BNI No 8800884402)

dimana Ephorus dan Sekretaris Jenderal sebagai penandatangan, telah dibuka sesuai dengan rapat MPS via WA, sebanyak Rp 38.035.000.000 (Tiga puluh delapan miliar tiga puluh lima juta rupiah).

Telah terkumpul Rp 48,298 M (Empat Puluh delapan miliar dua ratus

sembilan puluh delapan juta rupiah).

Pengeluaran

1 Pembayaran ke Dana pensiun HKBP di Medan pada bulan Januari Maret 2021 sejumlah Rp 5,6 M

Pembayaran pada hari ini, 30 April 2021 ke Dana Pensiun HKBP di Medan 41,5 M. Total secara keseluruhan Rp 47,1 M (Empat puluh tujuh miliar seratus

juta rupiah).

2

(13)

Karena itu, dengan rekapitulasi keuangan di atas kita memahami bahwa HKBP sampai dengan bulan Desember

144.795.074.429 (Sebagaimana sudah dijelaskan dalam surat tanggal 9 Maret 2021) dikurangi Rp 47,1 M yang sudah dibayar, maka kita masih menunggak ke Dana Pensiun sejumlah Rp 97.695.074.429. Agar kita bisa beralih dari Program Manfaat Pasti (PPMP) ke Program Iluran Pasti (PPIP) di akhir Desember 2021, atau bila Tuhan berkenan bisa lebih cepat dari tanggal yang dimaksud, maka kita harus membayar Rp 5,802 M (Lima miliar delapan ratus dua juta rupiah). Ini berarti kita harus membayar sejumlah Rp 54 M sebagai syarat yang harus kita penuhi untuk berpindah ke Program luran Pasti (PPIP). Sesudah itu kita baru dapat keluar dari beban akibat kewajiban untuk membayar iuran tambahan sebagai Badan Pendiri yang diharuskan dalam sistem PPMP sebanyak Rp 1,7 M per bulan.

2025 harus membayar ke Dana Pensiun sejumlah Rp

Demikianlah informasi ini kami sampaikan. Kami berkeyakinan dengan berpegang pada

buah-buah roh, semangat dan kesatuan segenap warga HKBP, demikian juga para pemerhati

yang telah menunjukkan perhatiannya, sedikitnya dalam empat bulan terakhir ini. Itu semua menambah semangat dan pengharapan bahwa Tuhan menunjukan jalan melalui mujizat agar kita dapat keluar dari masalah yang kita hadapi. Kita berharap ke depan oleh kasih penyertaan Tuhan memampukan kita menyelesaikan hutang HKBP pada waktu yang tepat. Sebagai gereja kita patut bersyukur dan memuji Tuhan dengan nyanyian baru pada Minggu

Kantate hari ini, karena bagi-Nyalah puji-pujian dalam kerajaan dan kemuliaan-Nya yang

selama-lamanya. Amin.

Salam dan Doa,

Ephorus HKBP

PROTESTA

AK PRO

RUA KRISTENBATA HKBP

Pdt. Dr. R

on

C

4JA TARUT $U

r E R A

(14)

HURIA KRISTEN BATAK PROTESTAN

LAPORAN BIRO URUSAN DANA PENSIUN PROGRAM PENSIUN MANFAAT PASTI

REKAPITULASI LAPORAN KEUANGAN BULAN APRIL (PER 29 APRIL 2021)

APRIL

BRI

NO URAIAN

MANDIRI

BNI QRIS

TUNAI &STR

TOTAL

SALDO AWAL 1.382.578.796,52 447.026.788,00 908.135.356,68 181.129.707,00 2.918.870.648,20 PENERIMAAN 276.654.868,00 715.268.207,00 245.363.428,00 403.231.436,00 109.543.152,00 1.750.056.141,00 203.349.459,00 1.149.907.844,00 119.794.494,00 40.731.636,00 12.108. 15200 30.715.177,00 169.471.000,00 Sumbangan 419.049.234,00 123.322.300,00 40. 625.310,00 97 440 0C000 Namarbo Jase Giro 1.313.474,00 1.313.474,00 Pemindahbukuan Diversen 76.468.691,00 176.424.479,00 79.96 018,00 62.606.176,0 395.495.364,00 PENGELUARAN 262.695,00 262.695,00o kran Noma' ran Tambahan Pemindahbukuan Baya Adninistrasi /PPh 262.695,00 262.695,00

5 Dende ates kererlambatan luran

Permbatalan Trarnsaksi Peserta

SALDO AKHR 1.659.233.664,52 1.162.294.995,00 1.153.236.089,68 584.361.193,00 109.543.152,00 4.668.674.0s4,20

NO IKHTISAR

JAN-MAR

APRIL

JUMLAH

1 TOTAL PENERIMAAN 8.519.143.123,70 1.750.066.141,00 0.269.209.264,70 2 TOTAL PENGELUARAN 5.600.272.475,50 262.695,00 5.600.535.170,50

SALDO AKHIR 4.668.674.094,20

Keterangan: Detail laporan dapat diakses melalui situs dapenhkbp.com

BIRO URUSAN

DANA

PENSIUN HKBP

Pat.

Reinhard P.P. Lumdantobing, S.Th

(15)

PENERIMAAN DONASI GERAKAN SERIBU RUPIAH PER DISTRIKK*

Distrik

No JUMLAH

1

1 DistrikI Tapanuli Bagian Selatan Sumatera Barat 10.019.668

Distrik II Silindung 55.451.000

3 Distrik Il Humbang 20.000.000

Distrik IV Toba 57.196.000

Distrik V Sumatera Timur 72.117.000

Distrik VI Dairi 10.000.000

Distrik VIl Samosir 280.000

8 Distrik Vill DKI Jakarta Raya 1.036.101.385

9 Distrik IX Sibolga-Tapteng-Nias 8.393.0000

10 Distrik X Medan Aceh 50.827.474

11 Distrik XIV Tebing Tinggi Deli 57.955.000

12 Distrik XV Sumatera Bagian Selatan 52.527.000

13 Distrik XVI Humbang Habinsaran 3.016.000

14 Distrik XVIl Indonesia Bagian Timur 15 Distrik XVIl Jabartengdiy

115.036.000

87.975.500

16 Distrik XIX Bekasi 144.677.000

17 Distrik XX Kepulauan Riau 60.263.000

18 Distrik XXI Banten 32.473.000

19 Distrik XXII Riau 86.569.000

20 Distrik XXIl Binjai Langkat 12.555.000

21 Distrik XIV Tanah Jawa 4.909.300

22 Distrik XXV Jambi 2.400.000

23 Distrik XXVII Borneo 35.138.150

24 Distrik XXVIl Deboskab 52.803.000

25 Distrik Xx Distrik Riau Pesisir 28.965.00

26 Distrik XXXI Medan Utara 60.138.000

27 Distrik XXXII LAMPUNG 35.026.000

28 28 PERSIAPAN DISTRIK XXII BARUS RAYA 3.200.000

29 Lain-lain (Perorangan/luran/Simpatisan)

JUMLAH

8.073.197.788

10.269.209.265

Data berdasarkan penerimaan yang telah dapat dibukukan per 28/04/21

Untuk penerimaan belum dibukukan konfirmasi WA ke BUDP HKBP:

082167112761. Detail laporan dapat diakses melalui situs dapenhkbp.com

IRO URUSAN

DANA

RENSIUN

HKBP

a

Pdt.

Reinhard P.P.

Lumbantobing,

S.Th Plt. Kepala Biro

(16)
(17)
(18)
(19)
(20)
(21)
(22)
(23)

Referensi

Dokumen terkait

Keluarga Sherly Anna Sumarauw menyampaikan ucapan terima kasih kepada PHMJ, Gugus Tugas Covid-19, Pengurus Pelkat PKB dan seluruh Warga Jemaat GPIB “Martin Luther” atas

2. Formulir Pendaftaran Warga Jemaat disertai kelengkapan lampiran- lampirannya, diserahkan ke Kantor Majelis Jemaat pada setiap hari dan jam kerja. Koordinator Sektor

Majelis Jemaat melalui P4 akan memberikan kesempatan kepada Jemaat untuk menyampaikan persembahan-persembahan tersebut pada kotak yang ada di depan. Panitia Pembangunan Gedung

2. Formulir Pendaftaran Warga Jemaat disertai kelengkapan lampiran- lampirannya, diserahkan ke Koordinator Sektor atau Kantor Majelis Jemaat pada setiap hari dan jam

Bagi Warga Jemaat yang ingin melaksanakan Sakramen Baptisan Kudus Anak di GPIB “IMMANUEL” Balikpapan dapat langsung menghubungi Kantor Sekretariat Gereja pada hari

Mengawali Warta Jemaat Minggu tanggal 09 Mei 2021, Majelis GKPO Halim Perdanakusuma mengucapkan terima kasih dan Salam Sukacita atas kehadiran jemaat melalui

Bagi warga jemaat yang ingin memberikan persembahan Minggu, Bulanan, dan/atau untuk Penggalangan Dana Covid-19 dapat ditransfer melalui rekening gereja atau

Bagi Jemaat yang mengikuti Kebaktian dari rumah, dapat menyerahkan Persembahan Bulanan melalui QR Code Khusus Persembahan Bulanan HKBP Tebet (Terlampir) atau