• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Pengaruh Product Positioning terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua pada Mahasiswa Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh

product positioning terhadap keputusan pembelian air mineral merek Aqua pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara yang pernah membeli air mineral merek Aqua. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling dengan jumlah sampel sebanyak 93 mahasiswa. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh melalui studi dokumentasi dan kuesioner yang pengukurannya menggunakan skala Likert. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif dan analisis statistik dengan menggunakan regresi sederhana.

Hasil yang didapat dari penelitian ini menunjukkan bahwa product positioning berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian air mineral merek Aqua pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara. Nilai R Square = 0,319, berarti 31,9% faktor-faktor keputusan pembelian dapat dijelaskan oleh variabel bebas yaitu product positioning

sedangkan sisanya 69,1% dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Kata Kunci : Product Positioning dan Keputusan Pembelian

(2)

ABSTRACT

THE INFLUENCE OF PRODUCT POSITIONING ON THE DECISION TO BUY MINERAL WATER, AQUA, BY THE STUDENTS OF THE

FACULTY OF ECONOMICS AND BUSINESS, UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA

The objective of the research was to find out and to analyze the influence of product positioning on the decision to buy mineral water, AQUA, by the students of the Faculty of Economics and Business, University of Sumatera Utara.

The population was the students of the Faculty of Economics and Business, University of Sumatera Utara, who had bought mineral water, AQUA. The samples were 93 students, taken by using accidental sampling technique. The data consisted of primary and secondary data, gathered by conducting documentation study and questionnaires which were measured by using Likert scale method and analyzed descriptively, using statistic analysis with simple regression analysis.

The result of the research showed that product positioning had positive and significant influence on the decision to buy mineral water, AQUA, in the students of the Faculty of Economics and Business, University of Sumatera Utara. The value of R Square = 0.319 which indicated that 31.9% of the factors of buying could be explained by independent variable (product positioning), while the rest (69.1%) was explained by other factors which were excluded from the research.

Keywords: Product Positioning, Buying Decision

Referensi

Dokumen terkait

Khusus untuk pembelajaran berbasis ICT yang online dengan koneksi internet, langkah-langkah kerja peserta didik harus dirumuskan detil mengenai waktu akses dan

Pada hari ini Senin tanggal Dua Puluh bulan Maret Tahun Dua Ribu Tujuh Belas , kami selaku Pokja Pengadaan Barang/Jasa Satker MTsN 33 Jakarta Kementerian Agama

Untuk kurikulum SD/MI organisasi Kompetensi Dasar kurikulum dilakukan melalui pendekatan terintegrasi ( integrated curriculum ). Berdasarkan pendekatan ini maka

Berdasarkan Hasil Penetapan Kualifikasi Nomor: 007/9759170/KS.02/UINAM/2016, tanggal 20 Maret 2017 tentang E-Seleksi Umum Pekerjaan Pengadaan Manajemen Konstruksi Pembangunan

Dengan mengamati benda-benda di sekitar siswa dapat memilih jenis tas, wadah atau tempat yang digunakan untuk menaruh benda atau sekelompok benda sesuai dengan beratnya 3..

[r]

Pada hari ini Senin tanggal enam bulan Februari tahun dua ribu tujuh belas, bertempat di Sekretariat Pokja ULPD Kepulauan Riau, Pokja ULPD telah mengadakan Rapat Klarifikasi,

[r]